LAPORAN BULANAN NO. 11

97
Engineering Consultants for Loan 2856 BAN: Dhaka Chittagong Expressway Public Private Partnership Design Project Agustus 2018 Doc. No. 5022160-034.2-011.1 SMEC International Pty Ltd in Joint Venture with Stantec Australia Pty Ltd with PT. Infra Tama Yakti, PT. SMEC Denka Indonesia, PT. Amurwa International and PT. Widyagraha Asana as Sub-Consultants LAPORAN BULANAN NO. 11

Transcript of LAPORAN BULANAN NO. 11

Page 1: LAPORAN BULANAN NO. 11

Engineering Consultants for Loan 2856 BAN: Dhaka Chittagong Expressway Public Private Partnership Design Project

Agustus 2018 Doc. No. 5022160-034.2-011.1

SMEC International Pty Ltd in Joint Venture with Stantec Australia Pty Ltd

with

PT. Infra Tama Yakti, PT. SMEC Denka Indonesia,

PT. Amurwa International and PT. Widyagraha Asana as Sub-Consultants

LAPORAN BULANAN NO. 11

Page 2: LAPORAN BULANAN NO. 11

Project Name: Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Project Number: 5022160

Report for Directorate General of Human Settlements, Ministry of Public Works and Housing

Report Laporan Bulanan No 11

PREPARATION, REVIEW AND AUTHORISATION

Revision # Date Prepared by Reviewed by Approved for Issue

by

0 27/09/18 BH BS SB

1 01/10/18 BS BH SB

ISSUE REGISTER

Distribution List Date Issued Number of Copies

CPMU 27 hardcopies

SMEC International Pty Ltd in Joint Venture with Stantec Australia Pty Ltd with PT Infratama Yakti, PT SMEC Denka Indonesia, PT. Amurwa International and PT. Widyagraha Asana as Sub-Consultants

Jakarta: NHB Building, Jl. Melawai Raya No. 14 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12160

Ph. 021 720 6334

Project Office: KMO Building 2nd Floor, Jl. Kyai Maja No. 1 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12120 Ph. 021 2751 4511; 2751 4755

The information within this document is and shall remain the property of the Consultant.

Page 3: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 i

Daftar Isi 1 Ringkasan Eksekutif......................................................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ......................................................................................................................... 1

1.2 Periode Pelaporan ................................................................................................................... 1

1.3 Kegiatan yang Dilakukan ......................................................................................................... 1

1.4 Mobilisasi / Demobilisasi Staf ................................................................................................. 2

1.5 Kemajuan Fisik ........................................................................................................................ 2

1.6 Kemajuan Finansial ................................................................................................................. 3

1.7 Kegiatan yang Direncanakan untuk Periode Berikutnya ........................................................ 5

2 Pendahuluan ................................................................................................................................... 6

2.1 Penetapan Proyek ................................................................................................................... 6

2.2 Pemahaman Proyek ................................................................................................................ 6

3 Kemajuan Proyek ............................................................................................................................ 7

3.1 Periode Pelaporan ................................................................................................................... 7

3.2 Jadwal...................................................................................................................................... 7

3.3 Mobilisasi ................................................................................................................................ 7

3.4 Adendum 1 .............................................................................................................................. 7

3.5 Addendum 2 ............................................................................................................................ 8

4 Aktivitas Bulanan ............................................................................................................................ 9

4.1 Rapat ....................................................................................................................................... 9

4.2 Agenda Rapat Lainnya ........................................................................................................... 10

4.3 Komunikasi Proyek ................................................................................................................ 10

4.4 Kegiatan Bulanan .................................................................................................................. 12

4.4.1 Ringkasan ...................................................................................................................... 12

4.5 Rapat dan Workshop Proyek ................................................................................................ 14

4.6 Kegiatan yang Direncanakan untuk Periode Berikutnya ...................................................... 14

4.7 Laporan dan pengiriman ....................................................................................................... 15

5 Keuangan ...................................................................................................................................... 16

5.1 Keuangan Proyek .................................................................................................................. 16

5.2 Pengadaan dan Kontrak ........................................................................................................ 16

5.2.1 Status keseluruhan ........................................................................................................ 16

5.2.2 Alokasi dan Anggaran Belanja ....................................................................................... 17

5.2.3 Masalah Utama ............................................................................................................. 19

Lampiran A – Status Alokasi Anggaran ................................................................................................. 26

Page 4: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 ii

Lampiran B – Jadwal Pelaksanaan Proyek ............................................................................................ 31

Lampiran C – Jadwal Penugasan Personil ............................................................................................. 35

Lampiran D – Risalah Rapat .................................................................................................................. 39

Daftar Tabel

Tabel 1.1: Tahapan Paket Kontrak PISC yang sedang dikembangkan di dalam Proyek MSMIP ............. 2

Tabel 1.2: Usulan Biaya Investasi ............................................................................................................ 3

Tabel 1.3: Usulan Rencana Investasi ....................................................................................................... 4

Tabel 3.1: Mobilisasi Personel hingga saat ini ....................................................................................... 7

Tabel 4.1: Daftar Rapat dan Workshop .................................................................................................. 9

Tabel 4.2: Kunjungan Lapangan ............................................................................................................. 9

Tabel 4.3: Surat-surat dan Email Proyek .............................................................................................. 10

Tabel 4.4: Rapat yang Direncanakan/Direkomendasikan .................................................................... 14

Tabel 4.5: Aktivitas Rencana Kerja ....................................................................................................... 14

Tabel 5.1: Deskripsi Proyek - Loan ADB ............................................................................................... 16

Tabel 5.2: Status dan Kemajuan Proyek - Loan ADB ........................................................................... 18

Tabel 5.3: Paket-paket yang Diajukan (Revisi) ...................................................................................... 20

Tabel 5.4: Paket-paket yang Diajukan (Revisi) ...................................................................................... 22

Tabel 5.5: Paket-paket yang Diajukan (Revisi) ...................................................................................... 24

Page 5: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 1

1 Ringkasan Eksekutif

1.1 Latar Belakang

Pada tanggal 2 Oktober 2017, Project Implementation Support Consultant (PISC) Metropolitan

Sanitation Management Investment Project Loan No.3123-INO - yang ditunjuk oleh Direktorat Jendral

Cipta Karya untuk melaksanakan tugas-tugas berdasarkan Kontrak HK.02.03/MSMIP-

KONS/X/11/2017. PISC yang terdiri dari Konsultan utama SMEC International Pty Ltd yang

bekerjasama dengan Stantec Australia Pty Ltd (ex MWH) dan berasosiasi dengan sub-konsultan-sub-

konsultan : PT. Infra Tama Yakti (ITY), PT. SMEC Denka Indonesia, PT. Amurwa International dan PT.

Widya Graha Asana (WGA).

PISC akan memberikan masukan desain dan konstruksi untuk sistem pembuangan limbah pertama di

Jambi, Makassar dan Pekanbaru, yang akan mencakup aspek-aspek Lingkungan, Sosial dan Safeguard

dan Pemukiman kembali dari pekerjaan selama implementasinya.

1.2 Periode Pelaporan

Periode laporan ini adalah dari tanggal 2 Agustus 2018 hingga 1 September 2018.

1.3 Kegiatan yang Dilakukan

Berikut ini adalah daftar kegiatan yang telah dilakukan selama periode pelaporan:

Untuk Makassar

• Persiapan Konsep Desain MBBR untuk Skema Rancang Bangun di Makassar.

• Persiapan Perkiraan Biaya MBBR IPAL di Makassar.

• Persiapan Perkiraan Biaya dan Dokumen Tender untuk paket perpipaan air limbah yang dibiayai

oleh Pinjaman untuk kedua sub proyek yang berada di Kota Makassar (B2 dan C3 / B3 termasuk;

o Spesifikasi Teknis.

o Format Lelang.

o Gambar Desain.

o Rencana Anggaran Biaya (RAB).

Untuk Pekanbaru

• Persiapan Perkiraan Biaya dan Dokumen Tender untuk paket perpipaan air limbah yang dibiayai

oleh Pinjaman untuk Pekanbaru (NC) yang meliputi:

o Spesifikasi Teknis.

o Format Lelang.

o Gambar Desain.

o Rencana Anggaran Biaya (RAB).

• Memulai persiapan DED untuk CAS (Conventional Activated Sludge) untuk IPAL di Pekanbaru

Untuk Jambi

• Menyiapkan Desain, Estimasi Biaya dan Dokumen Tender untuk paket perpipaan air limbah

yang dibiayai oleh APBN (Paket C) /Loan (Paket B2) untuk Jambi.

• Menyiapkan Desain, Estimasi Biaya dan Dokumen Tender untuk paket perpipaan air limbah

yang dibiayai oleh APBN/Loan untuk Jambi.

• Memulai persiapan DED untuk CAS (Conventional Activated Sludge) untuk IPAL di Jambi

Page 6: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 2

1.4 Mobilisasi / Demobilisasi Staf

Jadwal Staf yang disediakan dalam Lampiran C menggambarkan rencana saat ini yang tercantum di

dalam Adendum 1. Adendum 1 disiapkan sebagai pengakuan atas kurangnya kemampuan desain

teknik yang diperlukan secara keseluruhan sesuai dengan DED. Desain sebelumnya yang telah ada

untuk semua kota sudah tidak memadai dan jumlah staf yang tercantum di dalam RFP sudah tidak

dapat memenuhi input desain yang diperlukan.

Selama bulan November, Sejumlah Staf Internasional yang disebutkan dalam Addendum 1 memulai

tugas mereka untuk melengkapi pada fase desain. Selain itu, Spesialis Internasional kami, Ananda De

Costa, Ahli Sipil / Struktural dan Napolean Laguna, Ahli Mekanikal tetap bekerja di proyek ini.

Tidak ada Tenaga Ahli Nasional yang dimobilisasi atau didemobilisasi di bulan Agustus.

1.5 Kemajuan Fisik

Selama bulan Juli, telah banyak kemajuan yang telah dibuat untuk mengembangkan lebih lanjut desain

dan dokumentasi tender yang terkait dengan Jaringan Perpipaan Air Limbah dan Instalasi Pengolahan

Air Limbah untuk Makassar, Pekanbaru dan Jambi.

Untuk IPAL, Makassar merupakan Dokumen Tender yang paling dikembangkan dan diperkirakan akan

diterbitkan untuk Klien pada bulan September. Dengan dimobilisasinya International Contracts

Procurement Specialist berarti bahwa Dokumen Tender dapat dipersiapkan. Untuk Jambi dan

Pekanbaru, yang merupakan paket desain teknik terperinci untuk CAS IPAL, PISC telah mulai

mempelajari informasi Geoteknik dan mengembangkan desain dasar.

Yang paling maju dari semua Kontrak ini adalah C1 dan C2, yang merupakan dua kontrak jaringan

Perpipaan Air Limbah di Makassar, yang akan diberikan pada 5 Agustus tetapi ditunda karena masalah

administrasi di Kementerian Pekerjaan Umum di Jakarta, karena nilai kontrak di atas 100 miliar

memerlukan persetujuan dari Menteri. PISC telah memobilisasi City Office Leader untuk Makassar ke

proyek pada bulan Agustus dalam persiapan untuk Dimulainya Konstruksi.

Dua kontrak jaringan selanjutnya, SC1 dan SC2 untuk Pekanbaru, sedang menunggu pengumuman

dengan tanggal batas akhirnya yakni pada tanggal 15 September.

Untuk Makassar dan Pekanbaru, terdapat tiga Kontrak Jaringan lebih lanjut yang masih dalam tahap

desain.

Karena kurangnya informasi survey sejak awal, hal ini mempengaruhi kemajuan di Kota Jambi. Tidak

ada informasi survei topografi yang diberikan pada Contract Award dan PISC telah menugaskan survey

topografi secara lengkap dari lokasi proyek tersebut. Survei ini akan disimpulkan pada bulan ini dan

PISC sedang menunggu informasi terakhir untuk melanjutkannya dengan proses desain.

Tabel No. 1.1: Tahapan Paket Kontrak PISC sedang dikembangkan oleh Proyek MSMIP

Kota Kontrak Deskripsi Paket Tahap Pekerjaan

Survei Desain Tender Konstruksi

Makassar B1 IPAL ✓ ✓

B2 Jaringan Saluran Pembuangan

✓ ✓

Page 7: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 3

Kota Kontrak Deskripsi Paket Tahap Pekerjaan

Survei Desain Tender Konstruksi

C1 Jaringan Saluran Pembuangan

✓ ✓ ✓

C2 Jaringan Saluran Pembuangan

✓ ✓ ✓

C3 Jaringan Saluran Pembuangan

✓ ✓

Pekanbaru B1 IPAL ✓

NC Jaringan Saluran Pembuangan (N)

✓ ✓

SC-1 Jaringan Saluran Pembuangan (S)

✓ ✓ ✓

SC-2 Jaringan Saluran Pembuangan (S)

✓ ✓ ✓

Jambi B1 IPAL ✓

B2 Jaringan Saluran Pembuangan (E)

✓ ✓

C Jaringan Saluran Pembuangan (W)

✓ ✓

1.6 Kemajuan Finansial

Pendanaan untuk proyek MSMIP terutama berasal dari ADB. Dana pinjaman ADB ditandatangani oleh

Pemerintah Indonesia pada 31 Maret 2014 sebesar US $ 120,00 juta, dengan US $ 80,00 juta berasal

dari Sumber Daya Modal / OCR biasa - No.3123 INO dan sisanya US $ 40,00 dari ASEAN Infrastructure

Fund / AIF - No. 8280. Proyek ini juga melibatkan dana oleh anggaran Pemerintah Pusat dan Daerah.

Perincian rencana pembiayaan disajikan pada Tabel 1.2 dan 1.3.

Tabel 1.2 Investasi berdasarkan pada Manual Administrasi Proyek

Kota Kontrak Referensi Pendanaan Total (Juta USD)

Makassar Persiapan lokasi A APBD 2.50

13.000 Sambungan APBD 5.06

IPAL B ADB OCR 27.20

Jaringan Saluran Pembuangan

C ADB OCR 13.40

Sewer Network NW dan Sambungan

C APBN 24.81

Pekanbaru Persiapan lokasi A APBD 2.50

10.000 Sambungan APBD 4.95

IPAL B ADB OCR 12.90

Sewer Network North B ADB AIF 20.70

Sewer Network West C APBN 22.88

Jambi Persiapan lokasi A APBD 2.50

9.300 Sambungan APBD 4.95

IPAL B ADB OCR 14.75

Page 8: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 4

Kota Kontrak Referensi Pendanaan Total (Juta USD)

Sewer Network East B ADB AIF 19.30

Sewer Network West C APBN 14.86

Konsultan PISC

Pengawasan Desain dan Konstruksi

ADB 11.75

Tabel 1.3 Usulan Rencana Investasi

City Contract Reference Funding Total (Million USD)

Makassar Persiapan lokasi A1 APBD 2.19

13,000 Sambungan A2 APBD 6.50

IPAL B1 ADB OCR 20.49

Jaringan Saluran Pembuangan

B2 ADB OCR 16.90

Sewer Network NW C1 APBN 13.72

Jaringan Saluran Pembuangan dan Sambungan

C2 APBN 13.43

Jaringan Saluran Pembuangan

C3 APBN 11.72

Pekanbaru Persiapan lokasi A1 APBD 1.65

10,000 Sambungan A2 APBD 5.00

IPAL B1 ADB OCR 7.15

Sewer Network North NC ADB AIF 18.78

Sewer Network South and Connections

SC 1 APBN 15.33

Sewer Network West SC 2 APBN 10.68

Jambi Persiapan lokasi A1 APBD 0.48

9,300 Sambungan A2 APBD 4.65

IPAL B1 ADB OCR 6.60

Sewer Network East B2 ADB AIF 18.25

Sewer Network West C APBN 14.10

Konsultan PISC

Pengawasan Desain dan Konstruksi

ADB 11.75

Total pencairan dari Pinjaman pada akhir Agustus 2018 adalah USD 1,22 juta (18,8%) dan Rp 12,96

miliar (21,4%). Jumlah ini sepenuhnya proporsional untuk pekerjaan yang disampaikan oleh Konsultan

PISC Dari USD 11,75 juta yang dikontrak untuk program T / A konsultan PISC, total USD 6,50 juta dan

IDR 60,70 Miliar telah dikontrakkan.

Page 9: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 5

1.7 Kegiatan yang Direncanakan untuk Periode Berikutnya

Berikut ini adalah daftar kegiatan yang direncanakan di bulan depan:

• Melanjutkan persiapan Desain MBBR dan Dokumen Tender untuk Skema Rancang Bangun di

Makassar.

• Persiapan Perkiraan Biaya MBBR IPAL Makassar.

• Penyusunan Lanjutan Perkiraan Biaya dan Dokumen Tender untuk paket sewerage yang dibiayai

oleh Pinjaman untuk kedua Makassar (B2 dan C3 / B3).

• Persiapan Dokumen Tender untuk Kontrak B2 dan B3 dan SC2 untuk paket sewerage yang dibiayai

oleh pinjaman di Makassar

• Mempersiapkan Perkiraan Biaya dan Dokumen Tender untuk paket sewerage yang dibiayai oleh

Pinjaman (Paket NC1 dan NC2).

• Membantu Pokja untuk Evaluasi Penawaran untuk C1 dan C2 Makassar

• Melanjutkan persiapan Perkiraan Biaya dan Dokumen Tender untuk paket sewerage yang dibiayai

oleh Pinjaman di Pekanbaru

• Memulai Desain Jaringan Sewerage untuk Jambi

• memulai Penyusunan Desain IPAL untuk Jambi

• Menyiapkan Teknologi IPAL untuk Jambi.

• Pengembangan Situs Web .

• Memobilisasi Tenaga Ahli International Team Leader, Sewer Line Expert, Procurement Specialist,

Geotechnical Specialist and Electrical Specialist sebagaimana didefinisikan di dalam Adendum 1.

Page 10: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 6

2 Pendahuluan

2.1 Penetapan Proyek

Pada tanggal 2 Oktober 2017, Project Implementation Support Consultant (PISC) Metropolitan

Sanitation Management Investment Project Loan No.3123-INO - yang ditunjuk oleh Direktorat Jendral

Cipta Karya untuk melaksanakan tugas-tugas berdasarkan Kontrak HK.02.03/MSMIP-

KONS/X/11/2017. PISC yang terdiri dari Konsultan utama SMEC International Pty Ltd yang

bekerjasama dengan Stantec Australia Pty Ltd (ex MWH) dan berasosiasi dengan sub-konsultan-sub-

konsultan : PT. Infra Tama Yakti (ITY), PT. SMEC Denka Indonesia, PT. Amurwa International dan PT.

Widya Graha Asana (WGA).

2.2 Pemahaman Proyek

PISC akan bertugas untuk melakukan review desain dan supervisi konstruksi untuk sistem pengelolaan

air limbah pertama skala kota di Jambi, Makasar, dan Pekanbaru, yang juga membantu dalam aspek

pekerjaan Lingkungan, Sosial dan Keselamatan dan aspek Perbaikan Kembali selama masa

pelaksanaan ini.

Desain yang telah disusun sebelumnya oleh konsultan lain untuk tiga kota tersebut yang akan direview

oleh PISC. Mengacu pada hasil review, PISC akan membuat perubahan-perubahan substansial dan

terukur yang diperlukan dan perkuatan desain yang dapat digunakan untuk proses Pelelangan

Internasional (ICB) atau Lelang Nasional (NCB) khususnya Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) dan

Jaringan Perpipaan Air Limbah yang akan dibiayai melalui porsi Pinjaman ADB.

Setelah dokumen desain dan dokumen lelang selesai disiapkan, maka dilanjutkan dengan proses

lelang dan selanjutnya tahap konstruksi bisa dimulai. PISC bertugas untuk mendampingi dalam

pelaksanaan supervisi konstruksi untuk pembangunan jaringan perpipaan air limbah dan IPAL untuk

Kota Jambi, Makassar dan Pekanbaru.

Page 11: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 7

3 Kemajuan Proyek

3.1 Periode Pelaporan

Periode laporan ini adalah dari tanggal 2 Agustus 2018 hingga 1 September 2018.

3.2 Jadwal

PISC menyiapkan revisi jadwal untuk CPMU pada 16 Januari 2018 yang dilanjutkan dengan rapat dan

menyerahkan laporan finalnya pada tanggal 29 Januari 2018. Jadwal ini terdapat di dalam Lampiran

B.

3.3 Mobilisasi

Selama Bulan ke sebelas, sejumlah Tenaga Ahli Internasional yang disebutkan dalam Addendum 1

memulai tugas mereka. Selain itu, International Specialists Ananda De Costa, Civil/Structural Expert

and Napolean Laguna, Mechanical Expert tetap berada di proyek ini. Tabel 3.1 menunjukkan tentang

Jadwal Personil yang dimulai dari tanggal awal dan tanggal akhir penugasan dari Tenaga Ahli

Internasional tersebut seperti tercantum di dalam Lampiran C. Tidak ada lagi Tenaga Ahli Nasional

atau Sub professional staff yang dimobilisasi pada bulan Agustus (Bulan 11) dari proyek ini.

Tabel 3.1: Status Tenaga Ahli Internasional Terbaru Hingga Saat ini

Nama Posisi Lokasi Tanggal Mobilisasi

Tanggal Demobilisasi

Seamus Baynes Team Leader Jakarta 31 Juli 2018 Januari 2021

Andrew Connell Sewer Line Expert

Jakarta 21 Agustus 2018 April 2018

Marivic Competente

Contract and Procurement Specialist

Jakarta 20 Agustus 2018 April 2019

Rudy Tjandrajana Geotechnical Specialist

Jakarta 9 Agustus 2018 November 2018

Bruce Beard Electrical Specialist

Jakarta 28 Agustus 2018 Januari 2019

David Kettlewell City Office Leader

Makassar 28 Agustus 2018 Januari 2021

David Kettlewell dimobilisasi untuk memulai tugasnya sebagai City Office Leader di Makassar, namun,

karena Kontrak tidak diberikan selama 11 bulan seperti yang telah diperkirakan, maka dia melapor ke

kantor Jakarta di mana dia mendapat penjelasan tentang persyaratan proyek dan dokumentasi

kontrak.

3.4 Adendum 1

Adendum 1 mencakup rincian penugasan staf yang dibutuhkan untuk memenuhi tugasnya. Tingkat

keahlian Staf yang diuraikan dalam RFP dan yang tertera dalam kontrak saat ini tidak cukup

memungkinkan Konsultan PISC untuk mendesain ulang sejumlah besar pekerjaannya. Oleh karena itu,

adendum difokuskan untuk menyediakan staf yang tepat untuk dimobilisasi pada tahap desain dan

tender yang merupakan tahap yang penting untuk proyek ini.

Page 12: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 8

Adendum telah disetujui pada tanggal 21 Mei 2018. Sampai dengan hari ini, prosedur untuk

memobilisasi tenaga ahli yang baru seperti tercantum di dalam Adendum telah dilaksanakan. Banyak

dari para Tenaga Ahli tersebut yang telah dimobilisasi pada bulan Agustus 2018.

3.5 Addendum 2

Adendum 2 saat ini sedang dalam persiapan dan sedang direncanakan dengan dua aspek penting yang

menjadi bahan pertimbangan adalah;

1. Karena International Design and Contract telah dimobilisasi pada bulan Agustus, dengan

tujuan untuk menyelesaikan Tender dari semua kontrak, kami telah menemukan bahwa

banyak Posisi Tenaga Ahli Nasional sedang dinonaktifkan ketika kerangka waktu yang

ditetapkan dalam RFP dan Adendum 1 tidak mencukupi. Untuk itu diperlukan adanya

kerangka waktu yang cukup, dengan tumpang tindih yang diperlukan, selama periode desain

dari para Tenaga Ahli Nasional dan Internasional.

2. Restrukturisasi Staf Manajemen Konstruksi untuk menyediakan tim yang seimbang dan

fungsional. Adendum 1 tidak mengubah persyaratan tentang Personil Konstruksi yang

diuraikan dalam RFP.

Page 13: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 9

4 Aktivitas Bulanan

4.1 Rapat

Tabel 4.1 mengilustrasikan rapat-rapat yang diadakan dalam periode 2 Agustus 2018 hingga 1

September 2018. Risalah Rapat dilampirkan dalam Lampiran D.

Tabel 4.1 Daftar Rapat dan Workshop

Tanggal Lokasi Topik

Kamis – 2

Agustus

KMO Building Diskusi untuk SBD Makassar B2 dan Pekanbaru NC dan

Perlindungan Sosial

Jum’at – 3

Agustus

KMO Building Pertemuan dengan sub con untuk membahas

ketersediaan personil untuk Makassar dan Pekanbaru

Monday – 6

Agustus

KMO Building Rencana mobilisasi untuk Makassar dan Pekanbaru

Kamis – 9

Agustus

Pejompongan Rencana mobilisasi untuk Makassar dan Pekanbaru

(lanjutan)

Selasa – 21

Agustus

KMO Building SOP flowchart untuk Pengawasan Pekerjaan untuk Pekanbaru dan Makassar, dan semua masukan dari Konsultan

Jum’at – 24

Agustus

Pekanbaru (kantor

Satker)

Pertemuan Persiapan dan Koordinasi untuk Konstruksi

di Pekanbaru (Paket SC1 dan SC2)

Rabu – 29

Agustus

Makassar Persiapan dan Rapat Koordinasi untuk Konstruksi di

Makassar (Paket C1 dan C2)

Kamis – 30

Agustus

Pekanbaru (kantor Dinas

PU)

Workshop Konstruksi Pekanbaru untuk Aspek

Kerangka Pengaman Lingkungan dan Sosial

Jum’at – 31

Agustus

Jambi (kantor Dinas PU) Presentasi Pilihan Teknologi untuk IPAL Jambi

Tabel 4.2 Kunjungan Lapangan

Tabel 4.2 menggambarkan tentang Kunjungan Lapangan yang telah dilakukan oleh Staff PISC selama

bulan Agustus 2018.

Tanggal Lokasi Tujuan dan Hasil Personil

Jum’at – 24

Agustus

Pekanbaru

(Satker office)

Pertemuan Persiapan dan

Koordinasi untuk

konstruksi di Pekanbaru

(Paket SC1 dan SC2)

Yan, Supiyanto, and Lutfi

Rabu – 29

Agustus

Makassar Persiapan dan Rapat

Koordinasi untuk

konstruksi di Makassar

(Paket C1 dan C2)

Benny, Supiyanto and Hendry

Page 14: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 10

Tanggal Lokasi Tujuan dan Hasil Personil

Kamis – 30

Agustus

Pekanbaru

(Dinas PU

Office)

Workshop Konstruksi

untuk Aspek Lingkungan

dan Sosial di Pekanbaru

Yan, Johan and Della

Jum’at – 31

Agustus

Jambi (Dinas PU

Office)

Presentasi Pilihan

Teknologi IPAL untuk

Jambi

Benny and Hendry

4.2 Agenda Rapat Lainnya

Pertemuan mingguan staf reguler.

Pertemuan dengan Sub-Con untuk memeriksa ketersediaan personil untuk Kantor Makassar dan

Pekanbaru.

4.3 Komunikasi Proyek

Tabel 4.3 berisikan daftar komunikasi inti dalam periode 2 Agustus dan 1 September 2018. Daftar ini

bukan merupakan daftar keseluruhan komunikasi tetapi inti dari korespondensi dan email selama

periode ini.

Tabel 4.3 Surat-surat Proyek

Bentuk Tanggal Referensi Isi Tanggapan

Surat – PISC kepada PPK

6 Agustus 5022160-031.3-085/VIII/18

Usulan Calon dan Mobilisasi Dukungan Rekayasa Teknik sebanyak 7 orang untuk posisi Drafting & Programmer

UM0103-CL/PPLPS/875

Surat – PISC Kepada PPK

6 Agustus 5022160-031.3-086/IX/18.r1

Usulan Calon dan Rencana Mobilisasi Humas/ Spesialis Pemasaran Sanitasi - Makassar

UM0103-CL/PPLPS/885

Surat – PISC kepada PPK

8 Agustus 5022160-031.3-089/VIII/18

Mobilisasi Ahli Geoteknik Internasional

UM0103-CL/PPLPS/802

Surat – PISC kepada CPMU

10 Agustus 5022160-031.3-090/VIII/18

Kontrak B2 (Makassar) dan Kontrak NC (Pekanbaru)

Surat – PISC kepada PPK

13 Agustus 5022160-031.3-091/VIII/18

Tanggapan untuk Rencana Aksi Mengenai Percepatan Kemajuan dari PISC MSMIP

Surat – PISC kepada PPK

14 Agustus 5022160-031.3-092/VIII/18

Demobilisasi Wastewater Treatment Process Engineer

Page 15: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 11

Bentuk Tanggal Referensi Isi Tanggapan

Surat – PISC kepada CPMU

14 Agustus 5022160-031.3-093/VIII/18

Pengolahan dan Pembuangan Lumpur

Surat – PISC kepada PPK

15 Agustus 5022160-031.3-094/VIII/18

Permintaan Permohonan Cuti

Surat – PISC kepada CPMU

15 Agustus 5022160-031.3-095/VIII/18

Draft Surat untuk Walikota Pekanbaru

Letter – PISC to PPK PSPLP Sulsel

16 Agustus 5022160-031.3-096/VIII/18

Revisi gambar “Starting and Arriving Pit” dalam Gambar Tender untuk Paket SC1 dan SC2.

Surat – PISC kepada PPK

20 Agustus 5022160-031.3-097/VIII/18

Mobilisasi Senior Procurement & Contract Specialist

Surat – PISC kepada CPMU

21 Agustus 5022160-031.3-098/VIII/18

Mobilisasi Sewer Line Expert

Surat – PISC kepada PPK

21 Agustus 5022160-031.3-099/VIII/18

Usulan Calon dan Rencana Mobilisasi untuk Kantor Makassar.

UM0103-CL/PPLPS/928

Surat – PISC kepada PPK

23 Agustus 5022160-031.3-100/VIII/18

Usulan Calon dan Rencana Mobilisasi untuk Office Boy di Makassar

UM0103-CL/PPLPS/933

Surat – PISC to Kasatker PSPLP Makassar

23 Agustus 5022160-031.3-101/VIII/18

Surat Pengantar untuk Survey Geoteknik

Surat – PISC kepada PPK

24 Agustus 5022160-031.3-102/VIII/18.r1

Surat Pemberitahuan Alamat Kantor Daerah Proyek MSMIP

Surat – PISC kepada PPK

27 Agustus 5022160-031.3-103/VIII/18

Usulan Calon dan Rencana Mobilisasi untuk Kantor Pekanbaru

UM0103-CL/PPLPS/932

Surat – PISC kepada PPK

27 Agustus 5022160-031.3-104/VIII/18

Mobilisasi Humas/Spesialis Pemasaran Sanitasi untuk Pekanbaru

Surat – PISC kepada PPK

27 Agustus 5022160-031.3-105/VIII/18

Usulan Calon dan Rencana Mobilisasi untuk Arsitek

UM0103-CL/PPLPS/935

Surat – PISC kepada PPK

28 Agustus 5022160-031.3-106/VIII/18

Mobilisasi untuk City Team Leader - Makassar

Surat – PISC kepada PPK

28 Agustus 5022160-031.3-107/VIII/18

Mobilisasi untuk Senior Electrical Expert

Surat – PISC kepada PPK

31 Agustus 5022160-031.3-108/VIII/18

Usulan Calon dan Rencana Mobilisasi untuk

UM0103-CL/PPLPS/946

Page 16: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 12

Bentuk Tanggal Referensi Isi Tanggapan

City Office Manager - Pekanbaru

Surat – PISC kepada CPMU

31 Agustus 5022160-031.3-109/VII/18

Penyerahan Quarterly Report No. 3 (Bahasa Indonesia)

4.4 Kegiatan Bulanan

4.4.1 Ringkasan

Berikut ini adalah daftar kegiatan yang telah dilakukan selama periode pelaporan :

4.4.1.1 Makassar

1. Persiapan Desain Konsep MBBR IPAL untuk Skema Rancang dan Bangun di Makassar.

2. Persiapan Estimasi Biaya untuk MBBR IPAL.

3. Persiapan Estimasi Biaya dan Dokumen Lelang untuk paket perpipaan air limbah yang dibiayai

oleh Loan untuk kedua paket di Kota Makassar (B2 dan B3) termasuk;

a. Spesifikasi Teknis.

b. Format Lelang.

c. Gambar Desain.

d. Rencana Anggaran Biaya (RAB).

Selama bulan Agustus, Dokumen Tender untuk instalasi pengolahan air limbah terus dikembangkan.

Kontrak Rancang Bangun, telah menjadi Kontrak Internasional, dengan menitikberatkan pada proses

yang dikenal sebagai Moving Bed Bio Reactor (MBBR). Selama bulan ini, PISC telah memiliki

International Contract Procurement Specialist yang telah memulai tugasnya untuk bertanggung jawab

dalam mengirimkan Dokumen Tender sesuai dengan pedoman Kontrak ADB. Dan juga dengan telah

dimobilisasinya Tenaga Ahli Desain Internasional juga telah memungkinkan komponen teknis dari

dokumen yang akan dikompilasi. Penyelesaian Dokumen Kontrak dijadwalkan untuk bulan September.

Untuk paket Perpipaan Air Limbah, B2 dan B3, yang dibiayai oleh pinjaman, PISC terus

mengembangkan desain dan menyiapkan perkiraan biaya. Dokumen tender harus tersedia pada bulan

September atau awal Oktober.

Kontrak C1 dan C2 akan diberikan pada tanggal 5 Agustus, akan tetapi tertunda karena masalah

administrasi di Kementerian PU Jakarta, karena nilai kontrak di atas 100 miliar memerlukan

persetujuan dari Menteri. PISC telah memobilisasi City Office Leader untuk Sub proyek Makassar pada

bulan Agustus dalam rangka persiapan untuk Dimulainya Konstruksi.

4.4.1.2 Pekanbaru

1. Persiapan Estimasi Biaya dan Dokumen Lelang untuk paket perpipaan air limbah yang dibiayai

oleh Loan untuk Pekanbaru (NC) termasuk:

a. Spesifikasi Teknis.

b. Format Lelang.

c. Gambar Desain.

d. Rencana Anggaran Biaya (RAB).

Page 17: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 13

2. Dimulainya persiapan DED CAS (Conventional Activated Sludge) untuk IPAL Pekanbaru

Pengembangan desain Perpipaan Air Limbah berlanjut di sepanjang bulan Agustus untuk

Pekanbaru terutama pada paket yang dibiayai oleh pinjaman. PISC menyerahkan paket tender

untuk SC1 dan SC2 bulan sebelumnya dan melakukan evaluasi penawaran untuk paket-paket

tersebut diharapkan akan dilakukan pada bulan September.

PISC mulai mempelajari informasi Geoteknik untuk Pekanbaru dan mengembangkan desain dasar

untuk CAS IPAL.

4.4.1.3 Jambi

1. Menyiapkan Desain, Perkiraan Biaya dan Dokumen Tender untuk paket sewerage yang

dibiayai oleh APBN (Paket C)/ Pinjaman (paket B2) untuk Jambi.

2. Menyiapkan Desain, Perkiraan Biaya dan Dokumen Tender untuk paket sewerage yang

dibiayai oleh APBN / Pinjaman untuk Jambi.

3. Persiapan Awal DED dari CAS (Conventional Activated Sludge) IPAL untuk Jambi

Karena kebutuhan untuk mendesain ulang jaringan Perpipaan Air Limbah secara lengkap di Jambi,

dimulainya jaringan Perpipaan Air Limbah dimulai pada bulan ini. Desain yang PISC terima dari

konsultan terdahulu ternyata hasilnya tidak memuaskan dan PISC terpaksa mengubah desain dari

seluruh jaringan serta melakukan survei topografi sesuai dengan spesifikasi proyek. Hal ini juga telah

menyebabkan penundaan yang signifikan, namun dengan adanya semua informasi yang diperlukan

maka desain Perpipaan Air Limbah dapat dimulai. Karena spesifikasi yang sama dan Dokumen Lelang

Nasional telah disiapkan untuk jaringan kota lain, maka spesifikasi dan Dokumen ini dapat digunakan

kembali sehingga mendapatkan desain yang lengkap sebagai kuncinya.

Demikian pula untuk Pekanbaru, PISC mulai mempelajari informasi Geoteknik untuk Jambi dan

mengembangkan desain dasar untuk CAS IPAL.

4.4.1.4 Jakarta

1. Persiapan Vulnerable Survey untuk Makassar, Pekanbaru dan Jambi

2. Mobilisasi Tenaga Ahli Utama

3. Pengembangan Desain

4. Menyiapkan kantor dan sistem IT di Pekanbaru dan Makassar

5. Pengembangan Desain Web

Kantor Pusat Proyek PISC di Jakarta bertanggung jawab dalam kegiatan harian untuk menjalankan

skema secara keseluruhan dan melalui Tenaga Ahli Utama dengan memberikan output Teknis dan

Keuangan utama untuk semua Proyek. Team Leader yang berkantor di Jakarta mengelola kantor dan

melapor secara langsung kepada CPMU dan PPK. Kantor Jakarta saat ini memiliki staf Manajemen,

Desain, dan Admistratif. Selama bulan Agustus 2018, dokumen desain dan tender telah menjadi fokus

output utama.

Implementasi Pengembangan Aplikasi Monitoring MSMIP pada bulan Agustus termasuk :

1. Menu Visual Aplikasi MSMIP (MSMIP Application Visual Menu) termasuk Tabel Master Paket

Kegiatan (Master Table of the Activity Package).

Page 18: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 14

2. Aplikasi Pemantauan (Monitoring Application) yang terdiri dari Modul Profil Daerah, Modul

Perencanaan, Modul Keuangan dan Modul Kegiatan (Regional Profile Modules, Planning

Modules, Financial Modules and Activity Modules).

3. Aplikasi Dokumentasi Pesan (Message Documentation Application) untuk dapat memantau

kegiatan tindak lanjut dari pertemuan dan dokumentasi pelaporan MSMIP.

Aplikasi Dokumentasi Pesan (Message Documentation application) masih dalam tahap perancangan

dan analisis berdasarkan kebutuhan PLP Cipta Karya.

4.5 Rapat dan Workshop Proyek

Tabel 4.4 menyediakan informasi terkait rapat atau workshop yang direncanakan atau

direkomendasikan.

Tabel 4.4: Pertemuan yang Direncanakan / Direkomendasikan

Lokasi Kegiatan

Jakarta Rapat mengenai Laporan Kemajuan dengan CPMU dan PPK

Persiapan Pengawasan (Personil Mobilisasi, RMK dan SOP)

Finalisasi Survei Rentan di Makassar, Pekanbaru dan Jambi

Makassar Rapat mengenai Kemajuan Paket B1 untuk IPAL Makassar

Mempersiapkan Pengadaan untuk Paket B2 Makassar (setelah mendapat persetujuan dari ADB)

Jambi Presentasi Opsi Teknologi untuk IPAL Jambi di Kantor Walikota

Pekanbaru Pertemuan Kemajuan IPAL Pekanbaru

Persiapkan Pengadaan untuk NC Pekanbaru (setelah mendapat persetujuan dari ADB)

4.6 Kegiatan yang Direncanakan untuk Periode Berikutnya

Tabel 4.5 memberikan informasi mengenai kegiatan kerja yang direncanakan akan selesai selama

periode 2 Agustus - 1 September 2018.

Table 4.5: Kegiatan Rencana Kerja Utama

Proyek Kegiatan

Makassar Finalisasi ER dan EE untuk Paket B1 IPAL Makassar

Membantu PPK untuk menyiapkan pengadaan B2 Makassar

Membantu Panitia Lelang untuk menyiapkan Kontrak untuk C1 & C2 di Makassar

Pekanbaru Mempersiapkan DED, Perkiraan Biaya dan Dokumen Penawaran untuk IPAL Pekanbaru

Membantu PPK untuk menyiapkan pengadaan NC Pekanbaru

Membantu Panitia Lelang untuk menyiapkan Kontrak untuk SC1 & SC2 di Pekanbaru

Jambi Mempersiapkan DED, Perkiraan Biaya dan Dokumen Penawaran untuk Sewerage dan IPAL Jambi

Umum Mempersiapkan Survei Yang Rentan untuk Makassar, Pekanbaru dan Jambi

Persiapan mobilisasi personil di Pekanbaru dan Makassar

Menyiapkan Laporan Kemajuan

Page 19: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 15

4.7 Laporan dan pengiriman • Dokumen Lelang untuk B2 (Makassar) telah diserahkan pada tanggal 10 Agustus 2018.

• Dokumen Lelang untuk NC (Pekanbaru) telah diserahkan pada tanggal 10 Agustus 2018.

• Laporan Quarterly FINAL No. 3 (versi Bahasa Indonesia) telah diserahkan pada tanggal 31

Agustus 2018.

Page 20: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 16

5 Keuangan

5.1 Keuangan Proyek

Pembiayaan pada Proyek Investasi Manajemen Sanitasi Metropolitan - MSMIP, didanai oleh ADB

dimana Pemerintah telah mendapatkan pinjaman dari sumber ADB untuk Meningkatkan Layanan Air

Limbah Perkotaan di 3 kota yaitu Jambi, Makassar dan Pekanbaru, di mana kota-kota tersebut saat ini

belum memiliki jaringan pipa Fasilitas pembuangan kotoran dan air limbah. Jenis proyek / Modalitas

bantuan Pendanaan Pinjaman ADB yang ditandatangani pada tanggal 31 Maret 2014 dengan jumlah

US $ 120,00 juta, yang mencakup US $ 80,00 juta berasal dari Sumber Daya Modal / OCR biasa -

No.3123 INO dan sisanya US $ 40,00 dari ASEAN Infrastructure Fund / AIF - No.8280. Proyek ini juga

melibatkan dana oleh anggaran Pemerintah Pusat dan Daerah untuk menyelesaikan Proyek ini.

Perincian rencana pembiayaan disajikan pada Tabel 5.1.

Tabel 5.1 : Form A – Deskripsi Proyek - Loan ADB

No Uraian ADB – OCR Loan ADB – AIF Loan

1 Loan Number ADB L 3123- INO ADB L 8280 - INO

2 Project Number 43251 - 025 43251 – 025

3 Total Loan $ 80 million $ 40 million

4 Signed Loan 13-May-14 13-May-14

5 Effective loan 09-Jul-14 09-Jul-14

6 Closing date 31-Dec-20 31-Dec-20

7 Method of Payment Direct Payment Direct Payment

8 No Special Account N/A N/A

9 Amount of Initial Deposit

N/A N/A

10 Project Location Implemented

3 ( three ) Local Government

2 ( two ) Local Government

a. Jambi City a.Makassar City

b.Makassar City b.Pekanbaru City

c.Pekanbaru City

14 Executing Agency Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat

14 Institutions Involved

a. Central Goverment DGHS, CPMU, Satker, PPK

b. Provincial Goverment PPMU, Satker, PPK

c. Local Govenment LPMU, PPK

5.2 Pengadaan dan Kontrak

5.2.1 Status keseluruhan

Total pencairan dari Pinjaman yang berakhir pada bulan August 2018 adalah sebesar USD 1,22 juta

(18,8%) dan Rp 12,96 miliar (21,4%), yang secara langsung terkait dengan persiapan Rancangan Detail

dan Dokumen Tender oleh konsultan PISC yang dikontrak untuk memberikan jasa konsultansi desain

dan kegiatan pengawasan konstruksi pada proyek dengan Nilai Kontrak sebesar 11,75 juta (terdiri dari

nilai USD 6,50 juta dan Rp 60,70 Miliar). Ini adalah nilai yang sama seperti yang dilaporkan pada bulan

Page 21: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 17

Juli karena belum ada faktur yang diajukan oleh PISC selama bulan Agustus. Penyerapan pinjaman

proyek PISC secara terperinci ditunjukkan dalam Form E.

Terdapat total dua belas paket kontrak di bawah MSMIP dimana enam di antaranya didukung oleh

Pinjaman ADB. Instalasi pengolahan air limbah untuk setiap kota didanai melalui sumber dana.

Makassar, Jambi dan Pekanbaru dijadwalkan akan dibangun pada paruh pertama tahun 2019. Paket

lebih lanjut didanai dari APBN, digunakan untuk kontrak jaringan saluran pembuangan di Makassar

dan Pekanbaru di mana beberapa paket sedang ditenderkan.

Konstruksi akan dimulai pada bulan ini untuk dua paket saluran pembuangan di Makassar dengan total

biaya sebesar USD 32.32 million, namun paket ini mengalami penundaan sementara Kementerian

menunggu untuk menyetujui keputusan akhir untuk proyek bernilai tinggi. Ke dua paket ini akan

segera diikuti oleh dua paket jaringan saluran pembuangan lebih lanjut untuk Pekanbaru senilai USD

21,03 juta. Proyek-proyek ini didukung oleh pembiayaan melalui APBN. Desain Wastewater Networks

West dan Makassar Property Connections juga didanai melalui APBN yang sedang dipersiapkan

sebelum tender dilakukan.

Pendanaan pemerintah pusat dan lokal akan mendukung mayoritas sambungan rumah dan persiapan

lokasi. Pemerintah juga akan membiayai pemasangan saluran pembuangan di area layanan yang

dialokasikan melalui pembiayaan pemerintah.

5.2.2 Alokasi dan Anggaran Belanja

Berdasarkan PAM – biaya ADB untuk proyek MSMIP adalah sebesar USD 310.9 juta untuk 4 Kota

(Jambi, Palembang, Pekanbaru dan Makassar). Sehubungan dengan dana alokasi pemerintah Australia

sebesar USD 48,33 juta dalam proyek ini hanya untuk kota Palembang, sehingga total dana riil untuk

membiayai MSMIP menjadi USD 223,84 juta yang termasuk dana dari pinjaman ADB, Pemerintah

Pusat dan Lokal. Untuk pelaksanaan program pada tahun 2017 dan 2018, dana yang digunakan hanya

untuk program konsultasi yaitu Kontrak PISC sebesar USD 6,508 juta dan Rp 60,706 juta. Deskripsi

komponen investasi dan paket yang diusulkan yang telah disiapkan hingga akhir Juli 2018 (lihat tabel

5.2), akan diperoleh dan ditenderkan dalam metode Penawaran Nasional (NCB). Sehingga paket biaya

rincian dalam rincian harus didenominasi oleh mata uang IDR. Perkiraan biaya investasi perhitungan

yang dilakukan oleh Konsultan akan dikonversi dari USD menjadi IDR, menggunakan kurs Rp 13.500.

Angka yang digunakan saat ini didasarkan pada perkiraan moderat dari penilaian IDR, meskipun

kondisi kurs saat ini selalu berubah. Bahwa pada Kebijakan Kementerian Keuangan cq Direktorat

Jenderal Perbendaharaan - Kantor Wilayah Jakarta, Realisasi dibursement exchange USD menjadi

sebesar Rp14.391. Diperkirakan akan ada lebih banyak denominasi IDR dalam pembiayaan proyek.

Proyeksi pencairan target dan realisasi program selama TA 2018 diberikan dalam Tabel A hingga E

berikut ini.

Page 22: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 18

Status dan kemajuan Pinjaman ADB diringkas sebagai berikut:

Tabel 5.2 . STATUS AND PROGRESS IN PHYSICAL - ADB LOAN

No

Location

$ Mill % $ Mill % $ Mill % $ Mill % $ Mill % $ Mill %

1 Jambi A. Civil Works -

a. Waste Water Treatment Plant (WWTP) - - B1 14.75 18.44 - - - - - - -

b. Waste Water Sewer System (WSS East) 19.30 48.25 B2 - - 18.25 46.85 - - - - -

Sub total 14.75 21.6 19.30 48.25 14.75 18.4 18.25 46.85 - -

2 Makassar B. Civil Works - -

a. Waste Water Treatment Plant (WWTP ) - - B1 20.00 25.01 - - - - - - -

b. Waste Water Sewer System Colection (WWSC ) - - B2 20.60 25.76 - - B2 18.35 51.61 - -

c. Waste Water Sewer System Colection (WWSC ) - - - - B3 11.72 14.66 - - - - - - -

Sub total 40.60 59.5 - - 52.32 65.42 - - 18.35 51.61 - -

3 Pekanbaru C. Civil Works - -

a. Waste Water Treatment Plant (WWTP) - 12.90 18.90 - - B1 12.90 16.13 - - - - - - -

b. Waste Water Sewer System (WSS North ) - - - 20.70 51.75 NC1 - - 6.10 15.66 - - - - -

c. Waste Water Sewer System (WSS North ) - - - - NC2 - - 14.60 37.48 NC 17.21 48.39 - -

Sub total 12.90 18.9 20.70 51.8 - 12.9 16.13 20.70 15.7 - 17.21 48.39 - -

68.25 100.00 40.00 100.00 - 79.97 100.00 38.95 100.00 - 35.56 100.00 - -

Notes :

(*) Based on PAM's ADB

(**) Based on PISC Evaluation

Exhange Rate = IDR 13.500

Proposed Investment Cost Breakdown Cost (**)

Scope of Works PackgsADB - OCR Loan ADB - AIF Loan

PackgsADB - OCR Loan ADB - AIF Loan

PackgsADB - OCR Loan ADB - AIF Loan

B 14.75 21.6

Description Loan Allocation ( *)

B 40.60 59.5

B

Total Amount

Page 23: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 19

5.2.3 Masalah Utama

a. Kota Jambi

Anggaran untuk TA 2017 telah dialokasikan sebesar Rp5,00 miliar untuk pembebasan tanah

dan pembukaan lahan, dan sisanya untuk dialokasikan pada TA 2018. Kepemilikan tanah

(Sertifikat Tanah) belum jelas terkait dengan penerbitan sertifikat tanah oleh BPN (Badan

Pertanahan Nasional). Sejak tahun fiskal 2012, Pemerintah daerah telah menyiapkan lahan

seluas 6.1 Ha.

Sehubungan dengan pekerjaan fisik, telah dialokasikan melalui DIPA TA 2018 untuk Loan ADB

8280 sebesar Rp 43,00 Miliar atau setara dengan USD 3,18 juta dan APBN sebesar Rp 25,5

Miliar atau setara dengan USD 1,88 juta, sementara pembiayaan APBD 2018 telah dialokasikan

IDR 5,00 miliar atau USD 370,37 ribu untuk penyediaan lahan pekerjaan IPAL dan telah

diusulkan melalui APBD 2018.

Tidak ada anggaran untuk pekerjaan tanah yang telah dialokasikan oleh Pemerintah Daerah

pada tahun 2018, oleh karena itu situs ini belum sepenuhnya siap digunakan untuk konstruksi

IPAL. Jika memungkinkan, beberapa biaya ini dapat dicakup sebagai pekerjaan persiapan

untuk Pembangunan IPAL (Paket B1).

Untuk pembangunan Pekerjaan Sistem WTP dan Saluran Pembuangan, anggaran alokasi untuk

Pinjaman dan Dana APBN belum digunakan karena saat ini PISC sedang dalam tahap persiapan

dokumen desain dan tender.

Page 24: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Monthly Report No. 11, August 2018 20

TABLE 5.3 : PROPOSED PACKAGE JAMBI

METROPOLITAN SANITATION MANAGEMENT INVESTMENT PROJECT - MSMIP

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) ( 11)

I. Jambi City

1Site Preparation ( Land Purchase

& Earthworks)A

LPIU / PPK -

Jambi CityLand Acquisition APBD 2.50 0.48 A - Up to FY 2018

2 WWTP WTP ADB OCR 14.75 14.75 B-1 /NCB -

3 Wastewater Sewer System East WWS East ADB AIF 19.30 18.25 B-2/NCB -

4Wastewater Sewer System West

& Property ConnectionC

Satker -Prov

jambiWWS & Conection APBN 14.86 14.10 C /NCB -

TOTAL - - - - 51.41 47.58 - 0.00

( * ) proposed of MWH & PISC

No. Activities PackagesImplementin

Agency Output Remarks

USD

( Million )

B Satker -Prov

jambi Implementation FY

2018 up to FY 2021

Source of

Fund

Total APBN FY 2018 = IDR.25.50 Billion - DIPA no 033.05.1.495090/2018

Total Loan ADB OCR FY 2018 = IDR.43.02 Billion - DIPA no 033.05.1.495090/2018

Cost of Project

FY 2018 -FY 2021 -

Revision ( *)

Package

( Revision) (*)

Cost of breakdown

/RAB

IDR

(Billion ) (*)

Page 25: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 21

b. Kota Makassar

Pada tahun 2016 dengan pendanaan dana APBD sebesar IDR 16.00 billion dimana telah

digunakan untuk pembebasan lahan dengan tambahan biaya sebesar IDR 10.00 billion yang

telah dialokasikan pada tahun anggaran 2017 untuk pembelian tambahan lahan seluas 5.2

hektar.

Setelah pemberian kontrak PISC pada tahun 2017, telah diketahui bahwa terdapat

perselisihan kepemilikan atas setengah dari lahan yang ada yang hingga kini masih belum

terselesaikan.

Paket C1 sebesar IDR 181,23 Miliar atau IDR 13,72 Juta dan C2 sebesar IDR 181.95 Juta atau

USD13,43 juta telah ditenderkan dan akan diberikan pada pertengahan Agustus. Sumber

pendanaan paket ini berasal dari pendanaan APBN dan proses penawaran untuk kedua paket

tersebut akan menggunakan metode NCB.

Proses desain dan tender berlanjut untuk IPAL yang sedang dikontrak sebagai Rancang dan

Bangun dan diperkirakan akan diberikan pada paruh pertama tahun 2019. Tabel 5.4

menunjukkan rincian pendanaan proyek.

Page 26: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 22

TABLE 5.4 : PROPOSED PACKAGE MAKASAR

METROPOLITAN SANITATION MANAGEMENT INVESTMENT PROJECT - MSMIP

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)

I. Makasar City

1Site Preparation ( Land Purchase

& Earthworks)A

LPIU / PPK -

Makasar CityLand Acquisition APBD 1.82 3.42 A - Up to FY 2018

2WWTP & Wastewater Sewer

System C20.00 B-1/ICB -

3 Wastewater Sewer System C 20.60 B-2 /NCB 247.73

4 Wastewater Sewer System C 11.72 B-3 /NCB -

13.72 C-1 /NCB 181.30

13.43 C-2 /NCB 181.29

TOTAL - - - - 67.23 82.89 - 610.31

( * ) proposed from MWH & PISC

Cost of

breakdown /RAB

IDR

(Billion ) (*)

Remarks

USD

( Million )

B

Implementation

FY 2018 up to FY

2021

PackagesImplementin

Agency Output

Source of

Fund

Total APBN FY 2018 = IDR.70 .00 Billion - DIPA no 033.05.1.496262/2018

Total Loan ADB OCR FY 2018 = IDR.52 .77 Billion - DIPA no 033.05.1.496262/2018

4 APBNWTP & Conection

Cost of Project

FY 2018 -FY 2021 -

Revision ( *) Package

( Revision) (*) No. Activities

24.81

ADB OCR40.60Satker -Prov

SulselWTP & Conection

Wastewater Sewer System West

& Property ConnectionC

Satker - Prov

Sulsel

Page 27: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 23

c. Kota Pekanbaru

Untuk Pekanbaru, Dana melalui APBD untuk tahun 2018 direncanakan sebesar IDR 2.455

triliun. Angka ini dibandingkan dengan angka 2017 mengalami penurunan dari IDR 2.46 triliun.

Anggaran ini terdiri dari belanja tidak langsung termasuk subsidi, hibah, dan pengeluaran

sosial. Anggaran yang dialokasikan untuk pekerjaan fisik melalui DIPA TA 2018 yang bersumber

dari ADB OCR adalah IDR 43.02 Miliar atau setara USD 3.18 juta dan APBN sebesar Rp 60,00

Miliar atau setara dengan USD 4,44 juta. Untuk paket-paket pekerjaan fisik, yang meliputi

paket-paket Sistem Air Limbah, West & Property Connection sedang dalam proses tender.

Dua paket jaringan air limbah, SC1 dan SC2 telah dipersiapkan untuk tender dan memiliki

tanggal pemberian kontrak yang diharapkan pada bulan Oktober 2018. Jumlah SC1 menjadi

Rp 206,91 Miliar atau 15,33 Juta dan SC2 IDR.144,25 atau USD.10,68 juta. Paket-paket

tersebut didanai melalui Anggaran APBN dan proses penawaran telah disiapkan dengan

menggunakan metode kontrak NCB. Proses penawaran dimulai pada awal Juli 2018, dengan

proses ini terus berlanjut dari pengumuman prakualifikasi hingga dalam bentuk dokumen

penawaran. Untuk Paket NC2, saat ini sedang dirancang dengan menggunakan pendanaan

ADB AIF.

Kota Pekanbaru telah berkomitmen untuk mengalokasikan dana sebesar IDR 2,05 miliar atau

USD 148,18 ribu untuk pekerjaan tanah di lokasi IPAL. Namun, anggaran tidak mencukupi dan

tidak dapat menyelesaikan Pekerjaan yang harus diselesaikan. Hingga kini, pembebasan lahan

seluas 15,75 Ha telah menggunakan total anggaran sebesar Rp 15,75 miliar, dimana tanahnya

terbuka, tanpa rumah. Jalan akses ke IPAL juga telah diakuisisi oleh pemerintah Pekanbaru.

Anggaran untuk penyediaan kompensasi untuk pembebasan lahan adalah tanggung jawab

Ditjen Cipta Karya dan Pemerintah Kota dan semua dokumen / bukti terkait yang diminta

untuk pembebasan lahan harus diperbarui sesuai dengan persyaratan ADB.

Page 28: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 24

TABLE 5.5 : PROPOSED PACKAGE PEKANBARU

METROPOLITAN SANITATION MANAGEMENT AND INVESTMENT (PROJECT)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)

I. Pekanbaru City

1 Site Preparation ALPIU / PPK -

Pekanbaru CityLand Acquisition APBD 2.50 1.65 A - Up to FY 2018

2 WWTP WTP ADB OCR 12.90 12.90 B-1 /NCB -

6.10 NC-1/NCB -

14.60 NC-2/NCB 232.34

15.33 SC-1 /NCB 206.91

10.68 SC-2/NCB 144.25

TOTAL - - 58.98 50.58 - 583.50

( * ) proposed of MWH & PISC

Total APBN FY 2018 = IDR.60.00 Billion - DIPA no 033.05.1.495050/2018

Total Loan ADB FY 2018 = IDR.43.02 Billion - DIPA no 033.05.1.495050/2018

3Wastewater Sewer System

NorthWWS North ADB AIF 20.70

4Wastewater Sewer System West

& Property ConnectionC Satker -Prov Riau WWS & Conection

B Satker -Prov Riau

Implementation FY

2018 up to FY 2021

APBN 22.88

No. Activities PackagesImplementin

Agency Output

Source of

Fund

Cost of Project

FY 2018 -FY 2021 -

Revision ( *) Package

( Revision) (*)

Cost of

breakdown /RAB

IDR

(Billion ) (*)

Remarks

USD

( Million )

Page 29: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 25

Daftar Lampiran (akan dilampirkan pada Lampiran A)

Status Alokasi dan Belanja Anggaran

• Form A. Proyeksi Pencairan Dana – ADB Loan OCR/3123

• Form B. Proyeksi Pencairan Dana – ADB Loan AIF 8280

• Form C. Proyeksi Pencairan Dana – APBN

• Form D. Proyeksi Pencairan Dana – APBD

• Form E. Detail Pengadaan Jasa Konsultansi TA 2018/2019

Page 30: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 26

Lampiran A – Status Alokasi Anggaran

ADB OCR Loan NO 3123 INO

Target Realizati

on Target Realizati

on Target Realizati

on Target Realizati

on Target Realizati

on Target Realizati

on

USD

( Million)

Conv IDR

( Billion )

1. Jambi City

14.75 - 2.21 - 1.79 - 1.79 - 1.79 - 7.59 - 7.16 -

- 199,125.00 29,868.75 - 24,179.46 - 24,179.46 - 24,179.46 - 102,407.14 - 96,717.86 -

2. Makasar City

20.20 - 3.03 - 2.45 - 2.45 - 2.45 - 10.39 - 9.81 -

- 272,700.00 40,905.00 - 33,113.57 - 33,113.57 - 33,113.57 - 140,245.71 - 132,454.29 -

2.Waste Water Sewer System Colletion/ WSSC 13.40 - 18.35 2.75 - 1.73 - 1.73 - 1.73 - 7.95 - 5.45 -

- 180,900.00 247,725.00 37,158.75 - 15,971.25 - 15,971.25 - 15,971.25 - 85,072.50 - 95,827.50 -

11.72 - 1.76 - 1.11 - 1.11 - 1.11 - 5.08 - 6.64 -

- 158,220.00 23,733.00 - 14,943.00 - 14,943.00 - 14,943.00 - 68,562.00 - 89,658.00 -

3. Pekan Baru City

12.90 - 1.94 - 1.57 - 1.57 - 1.57 - 6.63 - 6.27 -

- 174,150.00 26,122.50 - 21,146.79 - 21,146.79 - 21,146.79 - 89,562.86 - 84,587.14 -

Noted :

(*) Revision By PSIC

- USD = Rp.13.500- Contract Value exluding Added Value Tax /PPN

4th

Quarter

(Oct - Dec)Total in TA 2018 Balance of

FY 2019 to Fy 2022

Currency

1. Waste Water Treatment Plant / WWTP

Form A : Disbursement Projection For FY 2018

Location

Disbursement Projection

Category Works

Funds Allocated Packages

Revision

1st

Quarter

(Jan - March )

2nd

Quarter

(Apr - Jun)

3rd

Quarter

( July - Sept)

Proposed revision By PISC (*)

-

-

-

-

Break Down

Cost

1.Waste Water Treatment Plant / WWTP B1

B2

B3

B1

B1

3.Waste Water Sewer System Colletion/ WSSC

1. Waste Water Treatment Plant / WWTP

Page 31: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 27

ADB AIF Loan NO 3123 INO

TargetRealizati

on

Target Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on

USD

( Million)

Conv IDR

( Billion )

1. Jambi City

19.30 - 2.90 - 1.82 - 1.82 - 1.82 - 8.36 - 10.94 -

- 260,550.00 39,082.50 - 24,607.50 - 24,607.50 - 24,607.50 - 112,905.00 - 147,645.00 -

2. Pekan Baru City

20.70 - 17.21 2.58 - 1.63 - 1.63 - 1.63 - 7.46 - 13.24 -

- 279,450.00 232,335.00 34,850.25 - 21,942.75 - 21,942.75 - 21,942.75 - 100,678.50 - 178,771.50 -

Noted :

(*) Revision By PSIC

- USD = Rp.13.500

Form B : Disbursement Projection For FY 2018

Location

Disbursement Projection

Category Works

Funds Allocated Packages

Revision

1st Quarter

(Jan - March )

2nd Quarter

(Apr - Jun)

3rd Quarter

( July - Sept) Break Down

Cost

Proposed revision By PISC (*)

4th Quarter

(Oct - Dec)Total in TA 2018 Balance of

FY 2019 to Fy 2022

Currency

1.Waste Water Sewer System East/WWSS B2

1.Waste Water Sewer System North /WWSS NC

- Contract Value exluding Added Value Tax /PPN

Page 32: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 28

Central Government - APBN

TargetRealizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on USD

( Million)

Conv IDR

( Billion )

1. Jambi City

1.Waste Water Sewer System West & Property

Connection 14.10 - 2.12 - 1.09 - 1.09 - 1.09 - 5.38 - 8.72 -

- 190,350.00 28,552.50 - 14,708.86 - 14,708.86 - 14,708.86 - 72,679.09 - 117,670.91 -

2. Makasar City

11.72 - - - - - - - - - - - - - -

- 158,220.00 - - - - - - - - - - - - -

13.72 - 13.43 2.01 - 0.82 - 0.82 - 0.82 - 4.46 - 9.26 -

- 185,220.00 181,305.00 27,195.75 - 11,007.80 - 11,007.80 - 11,007.80 - 60,219.16 - 125,000.84 -

13.43 -

- 181,305.00

3. Pekan Baru City 15.33 - 15.32 2.30 - 0.93 - 0.93 - 0.93 - 5.09 - 10.24 -

206,955.00 206,820.00 31,023.00 - 12,556.93 - 12,556.93 - 12,556.93 - 68,693.79 - 138,261.21 -

10.68 - 10.68 1.60 - 1.01 - 1.01 - 1.01 - 4.63 - 6.05 -

- 144,180.00 144,180.00 21,627.00 - 13,617.00 - 13,617.00 - 13,617.00 - 62,478.00 - 81,702.00 -

Noted :

(*) Revision By PSIC

- USD = Rp.13.500

Form C : Disbursement Projection For FY 2018

C1

Location

Disbursement Projection

Category Works

Funds Allocated Packages

Revision

1st

Quarter

(Jan - March )

2nd

Quarter

(Apr - Jun)

3rd

Quarter

( July - Sept)

4th

Quarter

(Oct - Dec) Break Down

Cost

Proposed revision By PISC (*)

Total in TA 2018Balance of

FY 2019 to Fy 2022

Currency

SC1

SC2

- Contract Value exluding Added Value Tax /PPN

3.Waste Water Sewer System North West &

Property Connection

1.Waste Water Sewer System South &

Property Connection

C

1.Waste Water Sewer System Collection C3

2.Waste Water Sewer System North West

Page 33: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 29

Local Government - APBD

TargetRealizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on Target

Realizati

on USD

( Million)

Conv IDR

( Billion )

1. Jambi City

0.48 - 0.14 - 0.11 - 0.11 - 0.11 - 0.48 - - -

- 6,480.00 1,944.00 - 1,512.00 - 1,512.00 - 1,512.00 - 6,480.00 - - -

4.65 1.40 - 0.16 - 0.16 0.16 - 1.88 - 2.77 -

- 62,775.00 18,832.50 - 2,197.13 - 2,197.13 - 2,197.13 - 25,423.88 - 37,351.13 -

2. Makasar City -

2.19 - 0.66 - 0.51 - 0.51 - 0.51 - 2.19 - - -

- 29,565.00 8,869.50 - 6,898.50 - 6,898.50 - 6,898.50 - 29,565.00 - - -

6.50 - 1.95 - 0.23 - 0.23 - 0.23 - 2.63 - 3.87 -

- 87,750.00 26,325.00 - 3,071.25 - 3,071.25 - 3,071.25 - 35,538.75 - 52,211.25 -

3. Pekan Baru City

1.65 - 0.50 - 0.39 - 0.39 - 0.39 - 1.65 - - -

- 22,275.00 6,682.50 - 5,197.50 - 5,197.50 - 5,197.50 - 22,275.00 - - -

5.00 - 1.50 - 0.18 - 0.18 - 0.18 - 2.03 - 2.98 -

- 67,500.00 20,250.00 - 2,362.50 - 2,362.50 - 2,362.50 - 27,337.50 - 40,162.50 -

Noted :

(*) Revision By PSIC

- USD = Rp.13.500

3rd Quarter

( July - Sept)

4th Quarter

(Oct - Dec)Total in TA 2018 Balance of

FY 2019 to Fy 2022

Currency

A

Form D : Disbursement Projection For FY 2018

Location

Disbursement Projection

Category Works

Funds Allocated Packages

Revision

1st Quarter

(Jan - March )

2nd Quarter

(Apr - Jun)

1.Site Preparation ( Land purchase & Earth

Works )

1.Site Preparation ( Land purchase & Earth

Works )A

1.Site Preparation ( Land purchase & Earth

Works )A

- Contract Value exluding Added Value Tax /PPN

2.Connection for 13,000 units A2

2.Connection for 10,000 units A2

Break Down

Cost

Proposed revision By PISC (*)

2.Connection for 9,300 units A2

Page 34: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 30

Allocated

( USD )( USD )

in Mill

( IDR )

in Billion

( USD )

in Mill

( IDR )

in Billion

( USD )

in Mill

( IDR )

in Billion

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

ADB OCR 11.75

Total - 6,508,205.00 60,706,784,200.00

DIP - 6,508,205.00 60,706,784,200.00

Tax - - -

JK001 , 11 Nov J2017 976,231.00 - 5,531,974.00 -

JK002 ,11 Nov 2017 - 9,106,018,000.00 - 51,600,766,200.00

JK003 , 24 May 2018 108,685.13 - 5,423,288.87 -

JK004 , 24 May 2018 - 1,117,805,175.00 50,482,961,025.00

JK005 , 27 July 2018 137,632.11 - 5,285,656.76 -

JK006 , 27 July 2018 - 1,842,934,854.00 - 48,640,026,171.00

TOTAL 0.00 11.75 6,508,205.00 60,706,784,200.00 1,222,548.24 12,066,758,029.00 5,285,656.76 48,640,026,171.00

Noted :

- Contract Value exluding Added Value Tax /PPN

Form E : Consultant Services FY 2018/2019

1. Jambi City

2. Makasar City

3.Pekan Baru

Project Implementation Support

/PSIC -Metropolitan Sanitation

Management Investment Project

/MSMIP

SMEC International Py LTD in JV with Stantec

Australia Pty Ltd With Sub Consultant

PT.Infratama Yakti,PT SMEC Denka Indonesia, PT

Amurwa International and PT.Widyagraha Asana ,

No contract : HK.02.03./MSMIP-KONS /X/11/207

, Duration 2 Oct 2017 - 31 Oct

2020

ADB OCR Loan No.3123 INO

No Location Category Works /City/PCSS

Source

of

Fund

Amount

Contract No /Date / type of proc / Duration

Use of Fund Balance of Fund

Contracted

Page 35: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 31

Lampiran B – Jadwal Pelaksanaan Proyek

Page 36: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 32

Pekanbaru

Page 37: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 33

Jambi

Page 38: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 34

Makassar

Page 39: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 35

Lampiran C – Jadwal Penugasan Personil

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40

2021

O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J

JAKARTA

Key Personnel (International)

16 Original 1.0 1.0 1.0 0.5 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 0.5 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 16.00

29 Addendum No. 1 0.8 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 0.3 0.8 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 0.8 0.5 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 29.00

6 Original 1.0 1.0 1.0 0.5 1.0 1.0 0.5 6.00

8 Addendum No. 1 #### #### #### #### #### #### #### 1.0 1.0 8.00

4 Original 1.0 1.0 0.5 1.0 0.5 4.00

6 Addendum No. 1 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 6.00

3 Original 1.0 1.0 1.0 3.00

6 Addendum No. 1 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 6.00

4 Original 1.0 1.0 1.0 1.0 4.00

6.25 Addendum No. 1 #### 1.0 0.8 0.8 #### 0.5 0.8 0.5 0.5 1.0 6.25

3 Original 1.0 1.0 1.0 3.00

6 Addendum No. 1 0.4 0.6 0.5 1.0 0.5 1.0 0.5 0.5 1.0 6.00

3 Original 1.0 1.0 1.0 3.00

6 Addendum No. 1 0.4 0.6 1.0 1.0 1.0 0.5 0.5 1.0 6.00

0 Original 0.00

7.75 Addendum No. 1 0.50 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 0.3 7.75

0 Original 0.00

8 Addendum No. 1 0.8 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 0.3 8.00

0 Original 0.00

4.5 Addendum No. 1 0.8 0.8 0.8 0.8 0.8 0.8 4.50

0 Original 0.00

3 Addendum No. 1 0.5 1.0 1.0 0.5 3.00

0 Original 0.00

4.5 Addendum No. 1 0.5 1.0 1.0 1.0 1.0 4.50Subtotal 39.00 95.00 56.00

Key Personnel (National)

40 Original 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 40.00

38.25 Addendum No. 1 ### 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 38.25

16 Original 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 16.00

33.75 Addendum No. 1 ## 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 33.75

18 Original 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 18.00

18 Addendum No. 1 ## 1 1 1 1 1 1 1 ## 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 18.00

3 Original 1 1 1 3.00

6 Addendum No. 1 ## 1 1 1 1 1 ## 6.00

6 Original 1 1 1 1 1 1 6.00

8 Addendum No. 1 1 1 1 1 1 1 1 1 8.00

4 Original 1 1 1 1 4.00

11 Addendum No. 1 1 ## 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 11.00

0 Original 0.00

10 Addendum No. 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 10.00

0 Original 0.00

10 Addendum No. 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 10.00

0 Original 0.00

6 Addendum No. 1 ## 1 1 1 1 1 ## 6.00

0 Original 0.00

8 Addendum No. 1 1 1 1 1 1 1 1 1 8.00

0 Original 0.00

6 Addendum No. 1 ### 1 1 1 ## 1 1 6.00

0 Original 0.00

7 Addendum No. 1 ### 1 1 1 1 1 1 ## 7.00

0 Original 0.00

24 Addendum No. 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 24.00Subtotal 87.00 186.00 99.00

Non Key Personnel (National)

40 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 40.00

38.5 Addendum No. 1 0.50 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 38.50

40 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 40.00

36.5 Addendum No. 1 0.50 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 36.50

40 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 40.00

37.25 Addendum No. 1 0.25 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 37.25

40 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 40.00

31.75 Addendum No. 1 0.75 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 31.75

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

37.25 Addendum No. 1 0.25 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 37.25

40 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 40.00

38 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 38.00

40 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 40.00

0 Addendum No. 1 0.00

40 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 40.00

0 Addendum No. 1 0.00

0 Original 0.00

32.25 Addendum No. 1 0.25 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 32.25

0 Original 0.00

35 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 35.00

0 Original 0.00

32 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 32.00

0 Original 0.00

6.25 Addendum No. 1 1 ## 1 1 1 1 1 6.25

0 Original 0.00

6 Addendum No. 1 0.75 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 0.25 6.00

0 Original 0.00

6 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

0 Original 0.00

6 Addendum No. 1 0.75 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 0.25 6.00

0 Original 0.00

6 Addendum No. 1 0.75 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 0.25 6.00

0 Original 0.00

6 Addendum No. 1 0.75 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 0.25 6.00

0 Original 0.00

35 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 35.00

0 Original 0.00

31.75 Addendum No. 1 0.75 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 31.75

0 Original 0.00

35 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 35.00Subtotal 286.00 456.50 170.50

20. Ade Hayati Administrator Non Key National 35.00

18. Khairunisa Pane Document Controller Non Key National 35.00

17. TBN Engineering Support 7 / Drafting Non Key National 6.00

19. TBN Technical Translator Non Key National 31.75

Engineering Support 2 / Drafting Non Key National 35.00

16. TBN Engineering Support 6 / Drafting Non Key National 6.00

15. TBN Engineering Support 5 / Drafting Non Key National 6.00

14. G. Andi Wibowo Engineering Support 4 / Drafting Non Key National 6.00

11. Nur Kharismawati Utami Engineering Support 3 / Drafting Non Key National 32.00

Agus Riyanto

12. Supiyanto Surveyor

6. Safrizal Atmawijaya Office Boy Non Key National -2.00

5. Darning Engineering Support 1 / Drafting Non Key National 31.25

8. TBN Guard 2 Non Key National -40.00

7. TBN Guard 1 Non Key National -40.00

4. TBN GIS - IT Support Non Key National -8.25

3. Devi Ayudya Satriani Bilingual Secretary Non Key National -2.75

2. Ermien Fatmajulia Accounting Specialist Non Key National -3.50

1. Utami Kusumaningrum Office Manager Non Key National -1.50

12. Fredericus Widaryanto Geotechnical Specialist Key National 7.00

11. Djati Wiryawan Procurement and Contract Specialist Key National 6.00

13. Della Permata Social and Environmental Coordinator Key National 24.00

9. Henry Pranajaya Mechanical Engineer Key National 6.00

8. Yan Haryadi Structural Engineer Key National 10.00

10. Luthfi Basit Sewerage Engineer 1 Key National 8.00

International

7. Wildan Civil Engineer Key National 10.00

6.Budiman/

SulikhaCost Estimator Key National 7.00

5. Treesnowati Benefit Monitoring Specialist Key National 2.00

International 4.50

11. Rudy Tjandrajana

3.

Key International 4.50

4. Indiarto Budi Electrical Expert Key National 3.00

3.Afdatira/

Achyar LubisMIS Specialist Key National 0.00

2. Thariq Marzuki Financial Management Specialist Key National 17.75

1. Benny Aryanto Deputy Team Leader Key National -1.75

12. Marivic Competente

Geotechnical Expert Key

No. Name PositionKey or Non

KeyNational ity Input

Original/

Addendum No.

1

2. Anthony Gunadi Wastewater Treatment Process Engineer Key International 2.00

6. Joselito Losario Environmental Specialist Key International 3.00

Period of ServicesTotal Person-

Month Input

OriginalAddendum

No. 1Balance2017

STAFFING SCHEDULE - JAKARTA

2018 2019 2020

Senior Infrastructure Specialist (Start Up)

9. William Sharp Sewer Line Expert

Ananda De Costa Civil/Structural Expert Key International 2.00

International 3.00

Fiana FauziaAssistant Professional Staff/Technical Support

for CPMUNon Key National 32.25

Non Key National 6.25

10.

5. Rosemary Faletese Gender and Social Development Specialist Key International 2.25

4. Napolean Lagura Mechanical Expert Key

Senior Procurement & Contract Specialist Key

Key International 8.00

9.

3.00

10. Bruce Beard Senior Electrical Expert

13. TBN Programmer Non Key National 6.00

1.Andrew Mclernon/

James (Seamus) Gerard BaynesTeam Leader / Wastewater Specialist Key International 13.00

Key International 7.75

7. Victoria R Pineda Social Safeguards / Resettlement Specialist Key International 3.00

8. Brian Hayden

Page 40: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 36

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40

2021

O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J

PEKANBARU

Key Personnel (International)

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

22 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 22.00

12 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

12 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

Subtotal 39.00 34.00 -5.00

Key Personnel (National)

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

24 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

21 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 21.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

6 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

12 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

12 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

6 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

0 Original 0.00

0.5 Addendum No. 1 0.50 0.50

Subtotal 172.00 156.50 -15.50

Non Key Personnel (National)

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

25 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 25.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

0 Addendum No. 1 0.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

20.5 Addendum No. 1 0.50 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 20.50

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

22 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 22.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

25 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 25.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

25 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 25.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

Subtotal 429.00 421.50 -7.50

19. TBN Guard 2 Non Key National -3.00

18. TBN Guard 1 Non Key National -2.00

17. TBN Office Boy Non Key National -2.00

National -4.00

15. TBN Field Supervisor 7 Non Key National -4.00

14. TBN Field Supervisor 6 Non Key National -4.00

13. TBN Field Supervisor 5 Non Key National -4.00

16. TBN Field Supervisor 8 Non Key

12. TBN Field Supervisor 4 Non Key National -4.00

11. TBN Field Supervisor 3 Non Key National -4.00

10. TBN Field Supervisor 2 Non Key National -4.00

9. TBN Field Supervisor 1 Non Key National -4.00

8. TBN Surveyor Support 2 Non Key National 16.00

7. Supiyanto Surveyor Support 1 Non Key National 14.50

6. TBN Engineering Support 2 / Drafting Non Key National -6.00

5. TBN Engineering Support 1 / Drafting Non Key National 18.00

4. TBN GIS - IT Support Non Key National -3.00

3. TBN Bilingual Secretary Non Key National -3.00

2. TBN Accounting Specialist Non Key National -3.00

1. TBN Office Manager Non Key National -2.00

13. Sulikha Cost Estimator Key National 0.50

12. Agus Yudiarto Social Safeguard / Resettlement Specialist Key National 0.00

11. Harly Suhartono Gender and Social Development Specialist Key National 0.00

10. Julianty Health and Safety Coordinator Key National -3.00

9. Johan KhadafiPublic Relations / Sanitation Marketing

SpecialistKey National -4.00

8. Achmad Basari Procurement and Contract Specialist Key National 0.00

7. Bistok Panjaitan Electrical Engineer Key National 0.00

6. Adi Andhika Geotechnical Specialist Key National 0.00

5. Mohammad Alexin Putra Mechanical Engineer Key National 0.00

4. Hani Andriani Environmental Expert Key National 0.00

3. Rusman Sihotang Structural Engineer Key National -3.00

2. Tanto Widyo Hendarto Sewerage Engineer Key National -3.00

1. Leo Sando Silvado Sewerage Engineer Key National -3.00

2. Roodolfo Nicolas WWTP / Construction Supervisor - Pekanbaru Key International 0.00

1. Paul JenkinsCity Office Leader / Sewerage Construction

Supervisor - PekanbaruKey International -5.00

STAFFING SCHEDULE - PEKANBARU

No. Name PositionKey or Non

KeyNational ity Input

Original/

Addendum No.

1

Period of ServicesTotal Person-

Month Input

OriginalAddendum

No. 1Balance2017 2018 2019 2020

Page 41: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 37

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40

2021

O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J

JAMBI

Key Personnel (International)

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

22 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 22.00

12 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

12 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

Subtotal 39.00 34.00 -5.00

Key Personnel (National)

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

24 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

20 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 20.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

6 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

12 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

12 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

6 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

Subtotal 172.00 153.00 -19.00

Non Key Personnel (National)

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

25 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 25.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

0 Addendum No. 1 0.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

20 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 20.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

20 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 20.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

25 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 25.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

25 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 25.00

27 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

Subtotal 429.00 419.00 -10.00

19. TBN Guard 2 Non Key National -3.00

18. TBN Guard 1 Non Key National -2.00

17. TBN Office Boy Non Key National -2.00

16. TBN Field Supervisor 8 Non Key National -4.00

15. TBN Field Supervisor 7 Non Key National -4.00

14. TBN Field Supervisor 6 Non Key National -4.00

13. TBN Field Supervisor 5 Non Key National -4.00

12. TBN Field Supervisor 4 Non Key National -4.00

11. TBN Field Supervisor 3 Non Key National -4.00

10. TBN Field Supervisor 2 Non Key National -4.00

9. TBN Field Supervisor 1 Non Key National -4.00

8. TBN Surveyor Support 2 Non Key National 14.00

7. TBN Surveyor Support 1 Non Key National 14.00

6. TBN Engineering Support 2 / Drafting Non Key National -6.00

5. TBN Engineering Support 1 / Drafting Non Key National 18.00

1. TBN Office Manager Non Key National -2.00

12. Cahaya Hondro Social Safeguard / Resettlement Specialist Key National 0.00

4. TBN GIS - IT Support Non Key National -3.00

3. TBN Bilingual Secretary Non Key National -3.00

2. TBN Accounting Specialist Non Key National -3.00

11. Sri Mulyasari Gender and Social Development Specialist Key National 0.00

10. Fawitasari Fransisca Health and Safety Coordinator Key National -3.00

9. BurhanuddinPublic Relations / Sanitation Marketing

SpecialistKey National -4.00

8. Slamet Haryanta Procurement and Contract Specialist Key National 0.00

7. Agustinus Sukowidodo Electrical Engineer Key National 0.00

6. Rendi Dwi Kartiko Geotechnical Specialist Key National 0.00

5. Dyos Santoso Mechanical Engineer Key National 0.00

4. Sentot Prasetyo Wijayanto Environmental Expert Key National 0.00

3. Yan Haryadi Structural Engineer Key National -4.00

2. Muhamad Nasir Sewerage Engineer Key National -4.00

1. Adung Sewerage Engineer Key National -4.00

2. Andrew Connel WWTP / Construction Supervisor - Jambi Key International 0.00

1. Malcolm EhrlichCity Office Leader / Sewerage Construction

Supervisor - JambiKey International -5.00

STAFFING SCHEDULE - JAMBI

No. Name PositionKey or Non

KeyNational ity Input

Original/

Addendum No.

1

Period of ServicesTotal Person-

Month Input

OriginalAddendum

No. 1Balance2017 2018 2019 2020

Page 42: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 38

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40

2021

O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J F M A M J J A S O N D J

MAKASSAR

Key Personnel (International)

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

12 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

12 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

Subtotal 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 2.0 2.0 2.0 2.0 1.0 2.0 2.0 2.0 2.0 2.0 2.0 2.0 1.0 1.0 1.0 1.0 0.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 1.0 40.00 38.00 -2.00

Key Personnel (National)

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

23 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 23.00

24 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

24 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 24.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

6 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

12 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

12 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 12.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

22 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 22.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

4 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

4 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 4.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

6 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

0 Original 0.00

1.6 Addendum No. 1 0.37 0.73 0.20 0.30 1.60

Subtotal 9 1 0 9 7 9 7 6 7 9 1 0 5 5 5 5 6 5 5 5 5 5 4 5 5 4 4 2 176.00 162.60 -13.40

Non Key Personnel (National)

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

27 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

0 Addendum No. 1 0.00

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

21.6 Addendum No. 1 0.37 0.73 0.17 0.33 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 21.60

6 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 6.00

22 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 22.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

27 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

27 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 27.00

28 Original 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 28.00

26 Addendum No. 1 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 26.00

Subtotal 2 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 14 13 13 12 12 12 12 444.00 462.60 18.60

19. TBN Guard 2 Non Key National -2.00

18. TBN Guard 1 Non Key National -1.00

17. TBN Office Boy Non Key National -1.00

16. TBN Field Supervisor 8 Non Key National -2.00

15. TBN Field Supervisor 7 Non Key National -2.00

14. TBN Field Supervisor 6 Non Key National -2.00

13. TBN Field Supervisor 5 Non Key National -2.00

12. TBN Field Supervisor 4 Non Key National -2.00

11. TBN Field Supervisor 3 Non Key National -2.00

10. TBN Field Supervisor 2 Non Key National -2.00

9. TBN Field Supervisor 1 Non Key National -2.00

8. TBN Surveyor Support 2 Non Key National 16.00

7. Supiyanto Surveyor Support 1 Non Key National 15.60

6. TBN Engineering Support 2 / Drafting Non Key National -6.00

5. TBN Engineering Support 1 / Drafting Non Key National 20.00

4. TBN GIS - IT Support Non Key National -2.00

3. TBN Bilingual Secretary Non Key National -2.00

2. TBN Accounting Specialist Non Key National -2.00

1. TBN Office Manager Non Key National -1.00

13. Sulikha Cost Estimator Key National 1.60

12. Dwi Apriyanti Social Safeguard / Resettlement Specialist Key National 0.00

11. Euis Masripah Gender and Social Development Specialist Key National 0.00

10. Dwi Prihanto Health and Safety Coordinator Key National -2.00

9. Harudin HartonoPublic Relations / Sanitation Marketing

SpecialistKey National -6.00

8. Yosep Sri Nuryanto Procurement and Contract Specialist Key National 0.00

7. Harlen Siahaan Electrical Engineer Key National 0.00

6. Suharso Bambang Geotechnical Specialist Key National 0.00

5. Henry Pranajaya Mechanical Engineer Key National 0.00

4. Adam Yajid Environmental Expert Key National 0.00

3. Safrial Rambe Structural Engineer Key National 0.00

2. Mulia Tobing Sewerage Engineer Key Natiomal -5.00

1. Burhanuddin Muhammad Sewerage Engineer Key National -2.00

2. Carlos De La Cruz WWTP / Construction Supervisor - Makassar Key International 0.00

1. Colin LeggCity Office Leader / Sewerage Construction

Supervisor - MakassarKey International -2.00

STAFFING SCHEDULE - MAKASSAR

No. Name PositionKey or Non

KeyNational ity Input

Original/

Addendum No.

1

Period of ServicesTotal Person-

Month Input

OriginalAddendum

No. 1Balance2017 2018 2019 2020

Page 43: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 39

Lampiran D – Risalah Rapat

MINUTES OF MEETING

Ref :

Meeting Subject : Mobilization Status, Updated Schedule for the Experts and the Proposed Addendum II MSMIP-PISC

Day/Date of Meeting : Kamis, 02/08/2018

Time : 02.00 – 05.00 WIB

Venue : Ruang Rapat MSMIP Office

ATTENDEES:

No Nama Institusi / Perusahaan Alamat Email No HP

1 See the list

attendance

attached

Ref Materi Diskusi Action When Status

1 Penandatanganan kontrak LPSE dilakukan pada 15

Agustus 2018 untuk Makassar dan 30 Agustus 2018

untuk Pekanbaru.

Proyek di Jambi akan dibatalkan, menunggu

keputusan resmi dari DGHSD

2 Collin Legg (City Office Leader di Makassar) akan

digantikan oleh David Kettlewell.

• Masih dalam tahap Persetujuan penggantian

Tenaga Ahli, tentang proses izin kerja yang

dikeluarkan oleh Kementerian Ketenagakerjaan.

• Berdasarkan jadwal adalah pada tanggal 15 atau

16 Agustus 2018. Sebelum PCM, 1 minggu

sebelum penandatanganan kontrak; Pak David

harus sudah berada di lokasi proyek (permintaan

Satker).

3 Carlos De La Cruz (Construction Supervisor)

• Tidak dapat dikonfirmasi hingga kini.

Page 44: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 40

Ref Materi Diskusi Action When Status

• Manajemen SMEC membutuhkan waktu 1

minggu lagi untuk konfirmasi.

4 Supiyanto (Surveyor Support 1)

• Pada saat ini, Pak Supi masih bekerja pada PISC.

• Pak Benny meminta agar CV Pak Supi direvisi dan

PPK akan mengevaluasi, karena kualifikasinya

jauh lebih tinggi daripada hanya sebagai

Surveyor, serta Pak Supi mampu untuk

menggantikan Burhanuddin Muhammad sebagai

Sewerage Engineer.

5 Pak Benny menyebutkan bahwa untuk Tahap

Konstruksi, formasi yang telah ada dalam Jadwal

Penugasan Personil adalah kurang, karena posisi

Quantity Surveyor tidak ada di setiap kota, jadi dia

menyarankan untuk menyiapkan Quantity Surveyor

untuk setiap kota.

• Sebagai contoh, personil atas nama Sulikha

sebagai Cost Estimator di Makassar.

• Di lapangan, hanya dengan menambahkan 1

orang lagi di Pekanbaru.

• Pak Benny meminta Sub Konsultan untuk

mencari kandidat yang dapat membantu

Quantity Surveyor.

• Sehingga, formasinya menjadi sebagai berikut:

▪ City Officer Leader

▪ Sewerage Engineer

▪ Structural Engineer

▪ Mechanical/Electrical Engineer

▪ Health and Safety Coordinator

▪ Quantity Surveyor/Cost Estimator

• Kami membutuhkan Surveyor Support untuk

Makassar dan Pekanbaru. Jumlah Field Surveyor

yang ada sebanyak 7 orang, meskipun faktanya,

kami membutuhkan 10 Field Surveyor, dengan

kualifikasi sebagai berikut:

▪ C1 : piping dan piping system

▪ C2 : piping dan house connection

▪ B3 : piping

▪ IPAL : Civil dan Mechanical dan Electrical

Page 45: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 41

Ref Materi Diskusi Action When Status

6 Re: Field Supervisor di Makassar.

• Pak Benny mengatakan untuk mendukung tugas

Inspector, hanya terdapat 8 Field Supervisor,

sehingga kami membutuhkan tambahan 2

personil lagi.

• Ini akan disesuaikan dengan jadwal kami, C1 dan

C2, tentang kontrak: segera.

• Manajemen: Surveyor biasanya ada di proyek

jalan.

Inspector harus dimobilisasi pada awal bulan

Oktober 2018.

Untuk Paket C1 dan C2, kontrak ditanda-tangani

pada tanggal 15 Agustus 2018.

• Pak Benny menyebutkan bahwa PPK telah

menghitung 4 Field Supervisor, untuk Paket C1

dan C2 dengan kualifikasinya yaitu 3 piping dan

1 Civil (Inspector), dan hal ini merupakan hal

yang urgent.

7 Re: Procurement

Hal ini akan ditangani oleh Pak Djati hingga Desember

2018, sehingga tidak perlu ada Procurement Specialist

di Makassar untuk sementara waktu.

Jika diperlukan, Pak Djati akan dimobilisasi kemudian

di Makassar, setelah ia didemobilisasi di Jakarta.

(saving). PKU perlu dimobilisasi lebih awal hingga

Agustus 2018

8 Safrial Rambe (Structural Engineer) baru bisa

bergabung pada PISC setelah bulan Oktober 2018.

Pak Benny mengatakan bahwa kita membutuhkan

Structural Engineer ini setidaknya pada awal

September. Jadi, disarankan agar Sub Konsultan

mencari kandidat lain dan setidaknya memiliki

kapasitas yang sama (dalam 2 hari, pada hari Senin).

9 Henry Pranajaya (Mechanical Engineer).

Pak Benny mengatakan bahwa kontrak Pak Henry

akan diperpanjang hingga Desember 2018 untuk

menangani masalah-masalah kelistrikan. Dan Pak

Henry bersedia bekerja di Makassar dalam waktu 4

bulan setelah itu. Posisi Electrical Engineer

Page 46: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 42

Ref Materi Diskusi Action When Status

berdasarkan Kontrak Awal akan dihapus pada

Addendum No 2.

10 Re: Piping.

• Urutan pekerjaan: Penyediaan peralatan dalam

waktu 1 atau 2 bulan, di pasang kemudian

bekerja.

• Kami membutuhkan seseorang untuk

memeriksa jika peralatan telah diterima.

• Sehingga dapat dipastikan tentang mobilisasi

personil (Mechanical Engineer).

• Di Jakarta, saat ini kita sudah berada pada tahap

review design.

• Pak Henry telah dimobilisasi dan akan

dimobilisasi lagi.

• Piping contract pada bulan Agustus: Piping dan

Civil Expert akan mulai bekerja pada bulan

Desember atau Januari 2019.

11 Suharso Bambang (Geotechnical Specialist)

• Saat ini, posisinya belum dibutuhkan.

▪ 2 bulan untuk paket piping

▪ 2 bulan untuk paket IPAL

• Kontraktor akan melakukan sondir boring nanti

(Geotechnics), sebelumnya dilakukan test pit.

12 Dwi Prihanto (Health and Safety Coordinator)

• Pak Dwi tidak dapat bekerja pada PISC, meskipun

seharusnya dia harus sudah mulai bekerja pada

tanggal 15 Agustus 2018.

• CV untuk pengganti kandidat akan dikirimkan ke

Klien besok.

• Jika Sub proyek Jambi belum ada, pekerjaan

untuk Pak Sulikha akan berakhir.

• Sebelumnya Pak Yan telah ditugaskan untuk

bekerja di Jambi, akan tetapi kemudian

penugasannya akan dialihkan ke Pekanbaru.

13 Pak Benny meyebutkan bahwa Quantity Surveyor

telah berhubungan dengan seluruh paket.

Mengenai posisi tambahan Pak Sulikha sebagai

Quantity Surveyor (full time).

Page 47: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 43

Ref Materi Diskusi Action When Status

14 Drafter harus dimobilisasi lebih awal.

15 Manajemen.

• Mengenai Field Supervisor, background

pendidikannya harus dari Civil, tetapi mereka

harus dapat mengukur/menghitung, sehingga

untuk mereka dibutuhkan Training (SOP)

terlebih dahulu.

• PPK meminta Pak Benny untuk menindaklanjuti

hal ini.

16 Hubungan Masyarakat

Menurut Pak Benny, posisi ini antara dibutuhkan atau

tidak dibutuhkan. Meskipun sebenarnya proyek ini

membutuhkannya untuk pelaksanaan sosialisasi pada

masyarakat. Akan tetapi, Pemda tidak

menyediakannya (masih belum diprogramkan).

Idealnya, sebelum dimulainya suatu proyek,

sosialisasi pada masyarakat seharusnya telah

dilakukan.

Seharusnya Personil Humas dimobilisasi segera, untuk

mendorong Pemda untuk membuat sosialisasi

program kepada masyarakat.

17 Manajemen.

• Murniati (Drafter)

Drafter kedua telah dihilangkan.

• LPSE untuk Pekanbaru dan Makassar adalah

pada tanggal 15-30 Agustus 2018.

18 Di Pekanbaru, Piping dibutuhkan semuanya.

• Tanto Widyo Hendarto (Sewerage Engineer)

Dia bekerja sampai dengan akhir September

(tidak dapat bergabung), karena dia baru bisa

mulai bekerja pada PISC pada bulan Oktober.

• Leo Sando Silvado (Sewerage Engineer) akan

digantikan oleh Muhamad Nasir dari Jambi.

19 Daftar Tenaga Ahli di Pekanbaru adalah sebagai

berikut:

1. Rusman Sihotang (tersedia)

Page 48: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 44

Ref Materi Diskusi Action When Status

2. Adi Andhika (tidak tersedia)

3. Johan Khadafi (tidak tersedia)

4. Julianty (tersedia)

Akan tetapi untuk Quantity Surveyor belum tersedia

dan drafter juga belum tersedia.

Mengenai Pak Supiyanto (Surveyor Support 1), akan

diganti dengan posisi tambahan.

20 Makassar pada awal Oktober.

3 paket yang tersisa dan IPAL telah berada dalam

proses pengadaan.

21 Untuk Tenaga Ahli pada Sub proyek Jambi,

kemungkinan para kandidat tersebut akan

dipindahkan ke Pekanbaru dan Makassar karena

hingga kini, tidak ada informasi mengenai

ketersediaan lahannya.

Pak Yan bersedia untuk bekerja di Pekanbaru (saat ini

dia masih bekerja pada PSIC).

22 Untuk Tenaga Ahli Internasional.

1. William Sharp (Sewer Line Expert) akan

dimobilisasi minggu depan.

2. Marivic Competente (Senior Procurement &

Contract Specialist) mungkin telex visa akan

diperoleh minggu depan.

3. Mengenai 3 International Environmental Experts

(No. 5, 6, 7), terdapat komplain dari CPMU, ADB

dan Satker atas kemampuan berkomunikasi

mereka. CPMU dan ADB menyarankan untuk

men “drop” mereka semua.

4. Bruce Beard (Senior Electrical Expert). Dia

bekerja secara intermittent. Sedangkan

kebutuhan kami mendesak.

Menurut Pak Benny, untuk persiapan IPAL,

seharusnya tidak intermittent, tetapi seharusnya

secara menerus.

Pak Anthony harus mengevaluasi proposal dan

membantu Panitia Pengadaan dan Komisioning.

5. Achyar Lubis (MIS Specialist)

Dia bertanggung jawab untuk persiapan Website

MSMIP, karena programmer belum ada,

Page 49: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 45

Ref Materi Diskusi Action When Status

sehingga dia tidak dapat menyelesaikan

pekerjaannya hingga saat ini.

Karena salary untuk programmer tinggi, akan

tetapi pihak Manajemen akan berusaha untuk

mencari kandidat Programmer, meskipun

kualifikasi MIS dan programmer adalah hampir

sama.

Jadwalnya berubah.

6. Lutfi Basit (Sewerage Engineer 1)

Dia akan diperpanjang hingga bulan Desember

2018.

7. Kami membutuhkan Arsitek pada bulan Agustus

hingga Oktober 2018. Adalah sulit untuk

mendapatkan Arsitek yang bekerja secara penuh

waktu (Landscape), akan tetapi Manajemen akan

mencarinya dalam waktu 1 minggu (9 Agustus

2018).

23 Dan PPK meminta pihak Manajemen untuk:

• Memperbaruinya pada hari Senin, dan pada saat

mobilisasi, Tenaga Ahli tersebut harus datang

melapor.

• Mengenai Penugasan Personil dan anggaran

berimbang, diminta untuk menyerahkan

Addendum 2 secara formal (terutama untuk

penggantian Tenaga Ahli).

• Satker sangat membutuhkan kehadiran ke 3

Tenaga Ahli Internasional (5,6,7).

24 Workshop dan Survei.

• Para responden survei adalah masyarakat yang

rentan.

• Survei ini akan diselenggarakan di Makassar

pada pertengahan atau akhir bulan Agustus

2018.

• Rencana Anggaran Biaya (RAB) untuk Biaya

Survei adalah sekitar IDR 100 million.

• Berdasarkan Tabel yang disajikan pada

pertemuan mengenai RAB untuk Social

Development and Gender Workshop, maka

dibahas tentang:

▪ Total Responden berjumlah 200 orang

Page 50: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 46

Ref Materi Diskusi Action When Status

▪ Identifikasi rumah tangga yang rentan di

wilayah cakupan proyek, secara acak,

berkoordinasi dengan Satker (Lurah) pada

wilayah tersebut, dengan memeriksa

kondisi rumah-rumah mereka.

▪ 1 orang 1 kota untuk data entry

▪ 6 enumerator per kota

▪ 6 hari survei

▪ Surveyor

▪ Coordinator

▪ Seseorang yang melaporkan, Bu Rosemary

yang membuat kalkulasi No. 7 pada Data

Analysis dan Pengembangan laporan untuk

tiap kota.

▪ Target: akhir Juli sebenarnya, tetapi hingga

kini, kami masih membutuhkan konfirmasi

dari Bu Rosemary.

▪ Pada bulan Agustus sampai dengan

September 2018, Karena Bu Rosemary tidak

berada di Jakarta, jadi Bu Della yang akan

menerjemahkannya dan mengirimkan

email padanya.

▪ Laporan khusus ini termasuk dalam

kegiatan proyek untuk laporan proyek

▪ Untuk Transport airfare: total 3 kota

dihilangkan.

▪ Pak Benny mengusulkan untuk

mengerahkan seorang ahli Statistik untuk

membuat laporannya, untuk memudahkan

kegiatan tersebut (pihak ke tiga).

Page 51: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 47

A. Daftar Hadir Rapat

Page 52: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 48

B. Foto

Page 53: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 49

Page 54: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 50

Dibuat oleh, Kuswinarni Pranyati

PISC MSMIP

……………………………………

Disetujui oleh, Seamus Baynes

PISC MSMIP

……………………………………

Asri Indiyani Kepala CPMU

……………………………………

Page 55: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 51

MINUTES OF MEETING

Ref :

Meeting Subject : Supervision Personnel Mobilization Personnel for Makassar and Pekanbaru Cities, Project Progress, Outstanding Issues

Day/Date of Meeting : Kamis, 09/08/2018

Time : 10.00 – 11.30 pm

Venue : Meeting Room of Waste Innovation

ATTENDEES:

No Nama Institusi / Perusahaan Alamat Email No HP

1 See the list

attendance

attached

Ref Materi Diskusi Action When Status

1 PPK:

• Kemajuan, mobilisasi personil di Pekanbaru dan

Makassar.

• Lahan untuk IPAL di Jambi

Keputusan tentang sub proyek di Jambi akan

dilanjutkan atau tidak, kami masih menunggu

informasi dari Satker, dimana Satker akan

mengadakan rapat pada tanggal 25 Agustus

2018 hingga 3 September 2018, dan hasilnya

nanti akan diumumkan.

• Untuk jadwal kontrak Pekanbaru dan Makassar

pada pertengahan bulan September 2018.

• Mengenai mobilisasi, akan didiskusikan dan

harus sudah siap 1 minggu sebelum tanggal

kontrak.

2 Satker

• Persiapan dan kesiapan untuk kegiatan-kegiatan

di 3 kota, yakni: Jambi, Pekanbaru dan Makassar.

• Saat Satker menghadiri pertemuan mengenai

kemajuan dari beberapa proyek di Manado, yang

menyebutkan tentang Proyek MSMIP, ia

mengungkapkan alasan mengapa Satker

Page 56: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 52

Ref Materi Diskusi Action When Status

terlambat untuk pencairan dana. Hal itu terjadi

karena mobilisasi personil yang terlambat,

terutama untuk mobilisasi TL, meskipun telah

ada dukungan. Jadi meskipun tidak ada TL,

namun kegiatan proyek masih tetap dapat

berlangsung.

• Jumlah minimum faktur adalah sebesar 100.000

US $. Karena peraturan ini harus direvisi. Jika

memungkinkan, mereka akan mencoba untuk

mengubah tentang pencairan berdasarkan

jangka waktu dan ber basis bulanan.

• Terdapat temuan dari Auditor (BPKP) bahwa:

▪ Konsultan terlambat dalam

mengembalikan uang muka.

Mengenai masalah ini, Direktur telah

mengeluarkan 2 surat yang menjelasakan

tentang hal ini, akan tetapi hal ini telah

ditangani, karena Konsultan telah

membayar cicilan selama 20 bulan.

▪ Terdapat lahan bermasalah di Pekanbaru,

tetapi tidak terdapat masalah lahan di

Makassar.

▪ Mengenai Jambi, harus diselesaikan dan

kita akan membicarakannya lagi nanti.

• Jadwal Supervisi.

Konsultan akan segera memobilisasi personil di

Makassar dan Pekanbaru.

• Konsultan memiliki dua tugas:

▪ Membantu proses pengadaan

▪ Membantu supervise di lapangan

• Terkait dengan supervisi, Satker

merekomendasikan Konsultan untuk

memobilisasi Tenaga Ahli Lokal dengan

berkoordinasi dengan Konsultan Supervisi di

sana (IPJK), dengan memberdayakan para

Tenaga Ahli Lokal, dan para Tenaga Ahli Lokal

tersebut dapat berkontribusi untuk

mensosialisasikan tentang proyek tersebut

kepada masyarakat setempat.

Untuk merekrut para Tenaga Ahli Lokal, kita

dapat melakukan uji kompetensi, kemudian

menentukan berapa banyak ahli, bahkan untuk

Makassar, Satker dapat membantu untuk

mengawasi hal itu.

Page 57: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 53

Ref Materi Diskusi Action When Status

• Dia juga menanyakan tentang Kontrak

Pengadaan untuk Makassar, Pekanbaru dan

Jambi. Dan mobilisasi personel sekaligus segera.

Dan Pejabat-pejabat PU lainnya akan pergi ke

lokasi sub proyek juga (termasuk Pak Satker).

3 Pak Eko (mewakili CPMU sebagai Executing

Assistant/Asisten Pelaksana)

• Kepada Manajemen (SMEC), disebutkan bahwa

Proyek MSMIP termasuk proyek dengan kategori

berisiko, sehingga harus dipercepat

pelaksanaannya.

• Dia mengharapkan PISC dapat membantu, akan

tetapi terdapat banyak perubahan dan

terlambat untuk menginformasikannya kepada

PPK, CPMU dan Satker, dan begitu banyak

penundaan (misalnya mobilisasi personil yang

terlambat), sehingga berdampak pada

penundaan kemajuan proyek ini.

• Proses Pengadaan: NCB

Kami berjanji untuk menyerahkan kepada ADB

tentang jenis pengadaan, pertama mereka harus

berkoordinasi dengan Bina Konstruksi (BInkon),

ketika PPK dan CPMU akan membahasnya

dengan BInkon, tetapi dokumen mereka masih

belum lengkap.

4 Pak Djati

• Persiapan Pengadaan

• Pengadaan dibagi dua: Prakualifikasi dan pasca

kualifikasi. Prakualifikasi selama 5 bulan

(skenario optimis), akan tetapi ADB

merekomendasikannya selama 7 bulan.

• Rencana pengadaan untuk Makassar dan

Pekanbaru sebagai berikut:

▪ Untuk Makassar (Paket B2), pengadaannya

sudah siap dan penandatanganan

kontraknya adalah pada tanggal 31 Agustus

2018.

▪ For Pekanbaru (Package NC), the

procurement is ready and its contract

signing is on 20 September 2018.

Page 58: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 54

Ref Materi Diskusi Action When Status

For all Packages above, it might delay within 1 month.

Keduanya dilengkapi dengan metode Pra dan pasca

kualifikasi.

• Untuk Makassar (Paket B), dokumen AMDAL nya

sudah kadaluarsa, sehingga dia akan

mendiskusikannya secara internal.

• Mengenai Pengadaan, kami merujuk pada LPSE

(e-proc):

▪ Makassar; mengugah penawaran

▪ Pekanbaru; persiapan dokumen

Satker akan bertemu dengan Direktur, kemudian

akan bertemu dengan Direktur Jenderal untuk

mendiskusikan isu-isu ini.

• PPK meminta Pak Djati untuk meng-update

Rencana Pengadaan ini.

5 Pak Eko

• Harus dibuat dokumen lengkap mengenai

Pengadaan dan menyerahkannya kepada PPK

dan CPMU tentang:

Ketersediaan personil, menyiapkan dokumen,

karena dia mendengar bahwa akan ada

Adendum lagi.

• Jika ada keputusan, diskusikan dengan PPK dan

CPMU.

• Dalam kontrak, sebenarnya karena proyek ini

berlangsung selama 3 tahun sebagai maksimum,

Konsultan memiliki kewajiban untuk

mengembalikan uang muka. Jadi, jangan

ditunda, tetapi untuk mempercepatnya.

6 Satker

Tidak ada perubahan kontrak, dengan cara:

• Mempercepat mobilisasi personil. Karena

terlambat untuk mobilisasi Tenaga Ahli Internal.

Dalam penjadwalan, itu harus direvisi.

• Kemajuan

▪ 5.2% untuk Keuangan, untuk Keuangan,

meskipun berdasarkan estimasi harus 13%

(terlambat).

Page 59: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 55

Ref Materi Diskusi Action When Status

▪ 14% - 15%, meskipun berdasarkan estimasi,

pada pertengahan Agustus seharusnya

sudah 17%.

• Dia meminta Konsultan untuk membuat

Rencana Kemajuan: kurva S untuk Fisik dan

Keuangan (seperti Prognosis).

Prognosis: rencana pencairan, per basis /

bulanan, berapa banyak yang bisa dicairkan?

Jadwal dana terserap per bulan.

• Untuk faktur Bulanan, kami akan membuatnya

secara rasional.

8 Satker

• Untuk penandatanganan kontrak, dia memberi

tahu bagaimana jika Tim PISC mengadakan

upacara dengan mengundang Direktur Jenderal

dan Direktur (jika mereka bersedia datang),

dimana mereka dapat memberikan petunjuk.

• Untuk tujuan ini, dibuat jadwal dengan

mendiskusikannya dengan Satker Provinsi,

sehingga kita dapat mengundang Pemda, juga

para wartawan untuk meliput acara tersebut.

• Untuk Makassar yang penandatanganan kontrak

yang direncanakan pada tanggal 31 Agustus

2018, disarankan untuk dipercepat, dengan

mengundang Satker, PPK dan CPMU untuk

membahas masalah ini, dan penandatanganan

kontrak akan dilakukan dengan benar di kantor

Walikota.

Misalnya: Penandatanganan Kontrak dilakukan

pada pagi hari, maka upacara akan diadakan

pada sore hari.

Hal-hal Ini sebagai persiapan, tergantung pada

keinginan Direktur Jenderal dan Direktur untuk

hadir.

9 PPK

• Pak Seamus dan Pak Benny diminta untuk

membuat Matriks Rencana Akselerasi (secara

teknis) untuk 3 kota, yang terdiri dari:

▪ Rencana Pengadaan

▪ DED

▪ Komunikasi dengan ADB

Page 60: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 56

Ref Materi Diskusi Action When Status

• Untuk Manajemen diminta untuk membuat

resume dan matriks juga.

Hal-hal ini terdiri dari semua langkah dan lengkap

dengan tanggal jatuh tempo, untuk memudahkan

mereka untuk mengawasi hal tersebut.

10 Pak Eko.

Mereka membutuhkan konfirmasi tentang:

• Lahan, lay out desain untuk IPAL.

• Teknologi.

• Untuk Makassar telah siap, tetapi bagaimana

dengan status lahannya?

• Kami akan bertemu dengan Walikota, dia

merekomendasikan kepada PISC tidak hanya

menyiapkan desain, tetapi juga Operasi dan

Pemeliharaannya.

• Jika dokumen sudah siap, PISC akan membuat

presentasi di Makassar.

• Dia merekomendasikan untuk mengundang

Panitia Pengadaan untuk hadir. Hal ini

diperlukan untuk menghindari temuan dari

Auditor (BPKP), terutama untuk Kepulauan Riau

(Kepri), ini membutuhkan harmonisasi

pedoman.

• Draf lay out harus disiapkan setidaknya minggu

depan.

11 Satker

• Mengenai lahan bermasalah seluas 5,2 hektar,

kami membutuhkan surat.

• PISC harus sudah menyiapkan 2 desain dengan

menggunakan 2 hektar atau 5 hektar, terutama

dalam tata letak dan sistem MBBR yang

diusulkan. Karena bahkan CPMU tidak tahu

tentang rinciannya, meskipun mereka

membutuhkannya karena hal ini hanya

berdasarkan studi literatur.

• Mengenai Pengadaan Rancang dan Bangun,

diperlukan kutipan dan banyak penelitian juga.

Karena kami memiliki program dan

menawarkannya kepada Walikota.

Page 61: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 57

Ref Materi Diskusi Action When Status

12 Pak Supi

Mengenai lahan IPAL, kemarin Pak Supi mencari

alternatif, dan menemukan biaya yang lebih rendah.

Sekarang dia masih menghitung rute lama dan yang

baru.

Jika tidak ada lahan yang bermasalah, bagaimana jika

kami merekomendasikan kepada Walikota untuk

memindahkan rute ke rute yang lebih pendek, karena

biayanya lebih rendah.

13 Satker

To guide the Director’s letter on the Land for IPAL and

Pump House, which the land should be ready, by

being followed up by:

• Secara administrasi, Walikota harus membalas

surat tindak lanjut.

• Secara teknis, Kepala Dinas Pekerjaan Umum

akan menjawab dan dilengkapi dengan gambar

kerja (shop drawing)

Jadi, prosedurnya sebagai berikut: lay out desain

ditandatangani oleh Kepala Dinas PU, maka jika

Walikota setuju, proses administrasinya sudah beres.

• Akhirnya tentang tata letak IPAL dan Rumah

Pompa dilegalkan sebagai administrasi.

• Seputar Taman (Lahan) milik Pemda, kami

membutuhkan surat dari Pemda mengenai hal

ini.

• Seputar teknologi baru: di konsultan internal

diterima. Bagaimana dengan tingkat Direktorat?

Universitas? Penelitian dan Pengembangan?

Karena ini adalah sistem IPAL yang baru.

• Dan Satker tidak akan menyetujuinya jika ini

tidak jelas, karena pengembangan IPAL tidak

didasarkan pada politik, tetapi harus secara

teknis. Ada kekhawatiran jika membutuhkan

biaya besar, dan Pemda harus membiayainya,

terutama untuk Biaya Operasi dan

Pemeliharaan, karena Pemda akan meminta

dana dari DPR nanti. Di sini, harus ada

kesepakatan dengan mendapatkan persetujuan

dari PEMDA.

Page 62: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 58

Ref Materi Diskusi Action When Status

• Ini akan ditandatangani oleh semua pihak yang

terkait, benar-benar murni kebijakan PEMDA.

Jika ada perubahan Walikota, kami memiliki

dokumen yang lengkap.

Karena jika Walikota yang sama, dia akan

memperhatikan; tetapi jika diubah, dia dapat

mengubah Kebijakan.

14 PPK

Untuk membuat rencana akselerasi, Konsultan

memiliki Masalah Teknis dan Manajemen.

Masalah manajemen: tindak lanjut dari ketersediaan

mobilisasi yang direncanakan (membuat timeline).

Masalah teknis: Untuk Makassar, rencana mobilisasi

harus dibuat

• Untuk Manajemen, dia meminta untuk

membuat matriks kantor, personel, dll; dengan

berkonsultasi dengan Tim Teknis untuk Proses

Pengadaan.

• Untuk tujuan ini, dia merekomendasikan PISC

untuk mengadakan Rapat Internal untuk

membahas tentang aspek Teknis dan

Manajemen, dan itu harus dibuat dalam 1

dokumen lengkap sebagai persiapan

penandatanganan kontrak.

15 Satker

Dia meminta untuk diundang ke Makassar (lebih baik

pada hari Kamis).

16 Pak Supi

Sebelum mobilisasi, PCM harus diadakan untuk

menggambarkan lingkup kerja dan otoritas Konsultan

Supervisi pada khususnya. PPK akan mengirimkan

surat kepada Satker di daerah, sehingga secara teknis

ditampilkan dalam Matrix. Sebaiknya kita harus

mendiskusikan dengan CPMU secara bersama-sama.

17 Pak Rully

Jumlah minimum faktur adalah sebesar 100,000 US$.

Page 63: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 59

Ref Materi Diskusi Action When Status

Dia memerlukan konfirmasi tentang pengembalian

pembayaran uang muka, meskipun setiap bulan

Konsultan masih dapat menarik di atas 100.000 setiap

bulan, tetapi khawatir dengan banyaknya

keterlambatan.

18 Pak Eko

Untuk Kontrak ADB, ada perubahan besar dan kecil.

Masih dimungkinkan untuk merevisi kontrak.

Satker akan mengirimkan surat kepada Direktur, dan

Direktur akan meneruskannya ke ADB. Mungkin

mereka perlu bertemu dengan Bu Sani (ADB) untuk

membahas masalah ini.

Dari standar minimum total awalnya adalah 100.000

US $, kami ingin membuatnya secara bulanan; jadi,

meskipun kurang dari 100.000 US $ masih tetap dapat

ditagihkan.

Page 64: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 60

A. Daftar Hadir Rapat

B.

Page 65: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 61

C. Foto

Page 66: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 62

Dibuat oleh, Kuswinarni Pranyati

PISC MSMIP

……………………………………

Disetujui oleh, Seamus Baynes

PISC MSMIP

……………………………………

Asri Indiyani Kepala CPMU

……………………………………

Page 67: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 63

MINUTES OF MEETING

Ref :

Meeting Subject : Addendum Issues

Day/Date of Meeting : Kamis, 23/08/2018

Time : 10.00 – 11.30 am

Venue : Meeting Room of Waste Innovation

ATTENDEES:

No Nama Institusi / Perusahaan Alamat Email No HP

1 Panggih Hidayat PPK

2 R. Ayu Zainur Technical Staff PPK

3 Asti Technical Staff PPK

4 Adrian Chandra PT SDI

5 Rully Rizaldy PT SDI

6 Seamus Baynes PISC – MSMIP

7 Kuswinarni PISC – MSMIP

8 Utami PISC – MSMIP

Ref Materi Diskusi Action When Status

1 PPK:

• PPK membuka pertemuan dengan

menyampaikan agenda pertemuan hari ini

adalah untuk membahas Adendum untuk Proyek

MSMIP.

• Selain itu, dibahas tentang kesiapan Ahli

sehubungan dengan pembukaan kantor di

Makassar dan Pekanbaru.

• Seputar mobilisasi untuk sub proyek, Manajer

Kantor Makassar dan Pekanbaru, yang

jadwalnya adalah sebagai berikut:

▪ Mobilisasi untuk OM di Makassar pada

tanggal 27 Agustus 2018

Page 68: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 64

Ref Materi Diskusi Action When Status

▪ Mobilisasi untuk OM di Pekanbaru pada

tanggal 6 September 2018

Mereka akan dimobilisasi lebih awal untuk

menyediakan semua fasilitas sebelum

Tenaga Ahlinya datang. Hal ini sesuai

dengan permintaan PPK dari pertemuan

sebelumnya bahwa Konsultan dapat

memobilisasi personel di daerah sebelum

penandatanganan kontrak.

• PPK menanyakan tentang alamat lengkap Sub

Proyek di Makassar dan Pekanbaru, karena dia

akan mengirimkan surat kepada Satker terkait

di daerah-daerah ini mengenai pembukaan

kantor Sub Proyek MSMIP di daerah-daerah

tersebut.

• Alamat lengkap kantornya adalah sebagai

berikut:

▪ Kantor Makassar: Jalan AP Pettarani Komp

IDI Blok GA 8/9, RT 001/RW 07, Kel. Masale,

Kec. Panakukkang, Makassar.

▪ Kantor Pekanbaru: Jalan Kelapa No. 8A,

Pekanbaru.

Kontrak-kontrak untuk kantor tersebut

telah dibuat, dimana durasi dan tanggal

kedua kantor tersebut adalah sama, dari

tanggal 1 September 2018 hingga 21

Agustus 2020.

• Mengenai Provisional Sum untuk Gender Sosial

dan Perlindungan, dia belum memperoleh

Rencana Anggaran Biaya. Pak Rully

mengatakan bahwa ia mendengar informasi

dari Bu Della bahwa ia siap dan telah mendapat

persetujuan dari Pak Benny. Nanti dia akan

bertanya kepada Bu Della lagi tentang masalah

ini.

• Mengenai kegiatan Topografi dan Geografi

akan membutuhkan adendum, untuk

menggambarkan tentang nilai dari kontrak

awal. Di sini, PPK memintanya untuk mengirim

dokumen.

Page 69: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 65

Ref Materi Diskusi Action When Status

2 Pak Rully

• Seputar City Leader Pekanbaru (Paul Jenkins),

Pak Rully mengatakan hingga sekarang, mereka

tidak bisa menghubunginya. Tetapi sebagai

gantinya, SMEC sudah memiliki kandidat lain,

dan CVnya akan diserahkan nanti.

Direncanakan bahwa Paul Jenkins akan

digantikan oleh Brian Ross (untuk menangani

Izin Kerja / IMTA, dibutuhkan waktu selama 1

bulan). PPK merekomendasikan SMEC untuk

menyerahkan CV penggantinya secara informal

(sudah diputuskan).

• Leo Sando (Sewerage Engineer di Pekanbaru)

akan digantikan oleh M. Nasir. Tentang hal ini

belum dimasukkan di dalam Jadwal Penugasan

Personil terbaru.

• Mengenai jadwal penugasan personil, Bu Iin

meminta untuk memperbaruinya, dan

mengirimnya soft filenya secara informal

karena dia akan membuat ringkasannya

terlebih dahulu, sebelum mengirimkannya ke

Atasannya. Pak Rully berjanji untuk

menyerahkannya pada sore hari.

• Mengenai Tanto Widyo (Sewerage Engineer di

Pekanbaru) telah siap.

• Mengenai Adendum 2, ada biaya tambahan yang

disebut sebagai Utilitas dan Pemeliharaan

Office. Bagaimana dengan jumlah kontrak dan

tunjangan, apakah itu sama?

• Quantity Surveyor di Jambi tidak termasuk.

• Sebagai pendukung, dia menambahkan Surveyor

Support (1 orang) dan Field Supervisor (2 orang)

di Makassar.

• Pak Rully masih ragu dengan nama yang ada

(Supiyanto sebagai Surveyor untuk Kantor

Jakarta), karena ia diusulkan sebagai Sewerage

Engineer di Makassar untuk menggantikan

Burhanuddin Muhammad. Posisi Surveyor di

Jakarta masih ada atau tambah lagi? Jika

ditambah lagi, Konsultan harus mencari

pengganti Pak Supiyanto. Namun, untuk

sementara dia akan melengkapi semua personil

tambahan di Makassar dan Jakarta.

Page 70: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 66

Ref Materi Diskusi Action When Status

• Mengenai Cost Estimator di beberapa wilayah

akan dihentikan, dan itu akan diubah menjadi

Surveyor Support.

• Mengenai Perumahan, terdapat penyesuaian

untuk Senior Electrical Expert, pertama kali per

diem, tetapi dalam proses sebagai tugas terus

menerus dan akhirnya bulan/orang. Ia akan

mendapatkan tunjangan perumahan jika bekerja

lebih dari 3 bulan, dan imbalannya sama dengan

Tenaga Ahli lainnya.

• Mengenai perangkat lunak GIS adalah sama

dengan yang pertama. Dia telah berdiskusi

dengan Pakar GIS dan vendor lainnya tentang

estimasi biaya untuk GIS dari proyek ini,

disarankan untuk menggunakan jaringan

geometrik (karena masih memungkinkan

berdasarkan anggaran), dengan perhitungan

sebagai berikut:

Untuk GIS dasar, memerlukan biaya 185 juta IDR,

jika menambahkan lebih banyak ekstensi

(membutuhkan 250 juta IDR). biaya pemasangan

untuk 2 ekstensi sebesar 301 juta IDR. Namun

diperkirakan dengan hanya ditambah 1 ekstensi

sudah cukup.

Mengenai Arsitek, SMEC sudah memiliki

kandidat, namanya adalah Gilbert Matheus. Pak

Benny telah memeriksa CV-nya dan setuju

dengannya. Sekarang CV-nya masih diformat.

• Tentang Spesialis Lingkungan Sosial juga ada,

namanya Budi Prati. Dan CV-nya masih diformat

juga.

• Mengenai Surveyor, belum ditemukan.

Meskipun menurut Sub Konsultan, untuk

Makassar, semua posisi telah diisi, namun

sampai sekarang, Pak Rully masih berkoordinasi

dengan Sub Konsultan lainnya untuk konfirmasi.

Mengenai faktur, Bu Iin bertanya apakah sudah

dibayar. Bu Utami mengatakan bahwa jika cukup

(setelah dikurangi dengan Uang Muka), dia akan

menyerahkannya besok. Kemudian Bu Iin

menyarankan dia untuk mengirimkannya setiap

bulan. Bu Utami mengatakan bahwa dia hanya

optimis dalam porsi Rupiah, namun dia pesimis

untuk porsi dolar.

Page 71: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 67

Ref Materi Diskusi Action When Status

• Mengenai kantor; biaya untuk kantor di

Pekanbaru masih sesuai dengan anggaran, tetapi

biaya untuk kantor di Makassar lebih mahal (di

atas anggaran).

Karena jumlah kontrak untuk kantor di Makassar

sangat tinggi (lebih tinggi dari anggaran langit-

langit dalam kontrak yang harganya 120 juta

rupiah per tahun saja), biayanya 261 juta rupiah

per 2 tahun, dari anggaran 240 juta per 2 tahun.

Namun di Pekanbaru, jumlah kontrak adalah 120

juta rupiah per tahun untuk rumah yang masih

sesuai.

Jadi, Pak Rully menambahkan Utilitas dan

Pemeliharaan Office. Untuk air, listrik dan

kebersihan (termasuk perawatan) berharga

8,500,000 per bulan.

Apakah mungkin menaikkan harga unit? karena

SMEC sudah menghabiskan banyak uang, inilah

alasan mengapa kami menambahkan utilitas

kantor dan pemeliharaan terpisah.

Pak Adrian juga mengatakan bahwa SMEC

memiliki masalah dengan kantor di Jakarta, yang

sejauh ini, mereka harus menanggung defisit

untuk sejauh ini (sebagai risiko SMEC).

Bu Iin bertanya mengapa tidak meminta dari

awal?

Pak Rully mengatakan bahwa setelah meninjau

biaya kantor, diketahui bahwa SMEC minus

setiap bulan, karena mereka tidak meningkatkan

biaya dan semuanya at cost.

PPK juga menambahkan bahwa karena hal itu

sudah berlangsung sekian lama, sehingga kami

tidak dapat meningkatkan biaya kantor untuk

Jakarta. Jika diaudit nanti, akan ada pertanyaan

mengapa perubahan mendadak terjadi, hanya

membuat item lain mungkin, per bulan untuk

menutupi defisit untuk kantor Jakarta.

Sayangnya, hal itu tidak bisa dilakukan.

3 Bu Iin

Mengenai basic ArcGIS atau ekstensi (program

tambahan). Dia bertanya mengapa (setelah proyek

berlangsung sejauh ini), persyaratan GIS baru

Page 72: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 68

Ref Materi Diskusi Action When Status

diajukan sekarang? Sebenarnya apakah kita

membutuhkan GIS?

Pak Rully mengatakan bahwa sebenarnya program ini

harus tersedia dalam desain awal, tapi mungkin kita

membutuhkannya pada tahap review design.

Pak Seamus berkomentar bahwa dia akan meminta

Pak Benny untuk mengecek apakah kita masih

memerlukan GIS untuk Makassar dan Pekanbaru.

Karena menurutnya, GIS sudah digunakan di

Makassar, namun kita harus konfirmasi dulu di

Pekanbaru. Diperlukan untuk dapat mentransfer

semua data.

Bu Iin bertanya apakah kita perlu perpanjangan

ArcGIS, dalam kontrak yang ditetapkan hanya dasar /

termasuk ekstensi?

Pak Seamus mengatakan bahwa di Makassar, kami

hanya membutuhkan GIS dasar; tetapi di Pekanbaru,

pertama kami akan menggunakan Quantum karena

gratis dan mudah untuk diterapkan (Kantor kami di

Jakarta menggunakan aplikasi ini). Dan untuk

mengatasi masalah itu, dia meminta 1 minggu untuk

konfirmasi mengenai GIS.

Bu Iin berkomentar bahwa selain GIS, kami juga

memastikan operator ArcGIS harus mendapatkan

Pelatihan 2 bulan untuk GIS.

4 Seamus

• Mengenai Sistem Pengadaan, ADB masih lebih

suka menggunakan pasca kualifikasi dengan 2

tahap - 2 amplop. Sekarang kami masih

menunggu keputusan akhir.

• Mengenai GIS, Pak Seamus berjanji untuk

memberikan konfirmasi GIS di daerah dalam

waktu 1 minggu. Dalam hal ini, ia akan langsung

menugaskan Pak Benny untuk menindaklanjuti

masalah ini.

Page 73: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 69

A. Foto

Page 74: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 70

Page 75: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 71

Dibuat oleh, Kuswinarni Pranyati

PISC MSMIP

……………………………………

Disetujui oleh, Seamus Baynes

PISC MSMIP

……………………………………

Asri Indiyani Kepala CPMU

……………………………………

Page 76: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 72

MINUTES OF MEETING

Ref :

Meeting Subject :

Coordination on Monitoring and Evaluation of Preparation Activity

Pekanbaru Sewerage System (Koordinasi Pemantauan dan Evaluasi

Kesiapan Kegiatan Pekanbaru Sewerage System MSMIP)

Day/Date of Meeting : Kamis, 30/08/2018

Time : 08.30 – 17.00 WIB

Venue : Alamanda Meeting Room - Grand Central Hotel Pekanbaru

ATTENDEES:

No Name Institusi / Perusahaan Alamat Email No HP

1 See attendance

sheet attached

2

3

4

Ref Materi Diskusi Action Time Status

1 Diskusi dimulai dengan opening speech oleh Pak Ernest

(Kabid Bappeda). Dia menekankan bahwa sanitasi

merupakan sector penting di Indonesia, terutama untuk

Kota Pekanbaru. Pak Ernest juga menerangkan UU no. 23

/ 2014 tentang PEMDA dimana didalamnya tertulis

“Pengelolaan Air Limbah adalah WAJIB bagi Pemda”.

Peningkatan air minum dan sanitasi merupakan hak dasar

masyarakat yang harus dipenuhi dan ini tercakup dalam

Sustainable Development Goals 2020. Oleh karena itu,

KemenPUPR dan Pemerintah Kota Pekanbaru

berkomitmen untuk membangun IPAL terpusat domestic

melalui program MSMIP pada tahun 2018 ini.

Terkait program MSMIP ini, kedepannya akan dilakukan

sosialisasi terkait jalur perpipaan ke camat dan lurah agar

pihak-pihak terkait mengetahui dampak saat konstruksi

baik itu berupa gangguan lalu lintas, kebisingan dll.

Sosialisasi jalur pipa juga akan dilakukan dengan pihak

Pertagas/PGN, PDAM, PLN, dan Telkom untuk

mengidentifikasi utilitas pipa gas, pipa air minum, PLN,

dan Telkom.

Page 77: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 73

Ref Materi Diskusi Action Time Status

Selain itu sosialiasi kepada calon penerima manfaat juga

harus dilakukan agar masyarakat keuntungan sewerage

sistem dan berminat untuk berpartisipasi dan SR.

2 Bu Asri (CPMU) menjelaskan:

- Awal mula kegiatan MSMIP yang diinisiasi bersama-

sama dari tahun 2012 terdiri dari 7 kota

(dikompetisikan untuk melihat keaktifan pemkot-

nya). Pekanbaru termasuk yang paling siap urutan no.

2 atau no. 3 dan Pemkot Pekanbaru yang

berkomitmen. Loan ditandatangani tahun 2014. DED

telah didiskusikan dari tahun 2013 dan 2014.

- Presentasi terkait Sistem Pengelolaan Air Limbah

Domestik (lihat PPT) → semua pihak wajib terlibat

sehingga keberlangsungan proyek ini terus berlanjut.

- Air limbah yang akan diolah di IPAL adalah Air Limbah

Domestik (baik itu yang berasal dari Rumah-Rumah,

Hotel, Restoran, dll).

- Hal ini sudah diatur dalam UU 23/2014.

- Air limbah yang diolah bukan hanya yang berasal dari

toilet (black water) tapi juga grey water (dari drain).

- Berdasarkan berita terbaru, Indonesia Juara 2 yang

memiliki sanitasi buruk

- Dampak Sanitasi Buruk → secara tidak langsung

menyebabkan sakit diare, tipes, dll.

- Target: 100% akses sanitasi.

- Agenda Nasional 100-0-100 RPJMN 2015 – 2019.

- Feb 2018: PP baru SPM (PP no. 2 tahun 2018) standar

pelayanan minimal → Air minum, perumahan, air

limbah.

- Permen PUPR untuk pelaksanaan, monitoring, dll

akan keluar di tahun 2018 ini.

- Yang baru akses aman/layak baru 6%.

- Black water dan grey water akan masuk ke sistem

perpipaan.

- Sebagai dasar hukum Pengelolaan Air Limbah

Domestik, di Pekanbaru akan ada PERDA bahwa

semua warga yang dilewati Pipa harus tersambung.

- IPAL ini akan menjadi tanggung jawab pemerintah

kota (sebagai pemrakarsa kegiatan) seperti izin

lingkungan dan izin-izin lainnya.

- Bak Penangkap Lemak ini akan sangat penting karena

warga biasanya buang minyak di sink dan ini bisa akan

mengganggu pengolahan IPAL.

Page 78: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 74

Ref Materi Diskusi Action Time Status

- Acuan untuk keluaran air limbah IPAL adalah

PermenLH 68/2016 baku mutu air limbah

- 1000 sambungan rumah akan didanai oleh APBN.

- 2022 akan bisa dipakai IPAL-nya apabila berjalan

sesuai target

- Lahan teknologi IPAL yang sekarang hanya

dibutuhkan 2,5 hektar, nanti kedepannya akan ada

pengembangan.

- Desain paling lama 2 tahun, pematangan 2 tahun,

konstruksi 4 tahun, O&M bisa 20 tahun dst.

- Siapa saja yang berperan dalam pelaksanaan MSMIP:

• CPMU

• Satker Strategis

• Provincial Project Implementation Unit (Pak

Yenni, Pak Riza, dll)

• Level kota (LPMU Kota Pekanbaru → Sekretaris,

Pak Ernest dan LPIU di Kota Pekanbaru)

• Lender

• Pemeriksa BPK (Bappenas dan Keuangan)

- Nantinya akan dikembangkan aplikasi berbasis WEB

sehingga semua orang bisa akses (satu pintu data) →

data yang cocok untuk umum (updating data minta

tolong orang lokal)

3 Pak Yenni (Kasatker Riau) menerangkan:

- Intinya komitmen kita (Pekerjaan kita Bersama). Kita

tidak akan berhasil kalau bekerja sendiri, akan tetapi

harus bersama-sama. Tiga (3) kota yang terpilih

adalah Kota Pekanbaru, Kota Jambi, dan Kota

Makassar.

- Terkait data akses sanitasi Pekanbaru (air limbah,

persampahan, drainase, dan air minum) di Pekanbaru

masih ditemui banyak permasalahan. Mengenai

persampahan, akan dibangun TPA regional untuk

Pekanbaru dan Kampar. Sehari saja hujan turun,

masih banyak daerah yang tergenang karena

drainasenya melebihi kapasitas, sehingga air limbah

domestik masih mengalir ke drainase (over capacity).

Jadi sebenarnya ketiga aspek ini saling terkait.

- Di Pekanbaru, air tanah masih digunakan untuk

keperluan sehari-hari. Sehingga kita membangun IPAL

ini untuk membantu PDAM supaya air bakunya tidak

terlalu tercemar. Jadi ada hubungan antara air bersih

dan air limbah.

Page 79: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 75

Ref Materi Diskusi Action Time Status

- Mengapa perlu pembangunan sewerage system

(sistem perpipaan air limbah)? Contoh kali item

Jakarta. Septik tank yang kita miliki mungkin banyak

yang tidak kedap sehingga bocor dan mencemari

tanah dan air tanah.

- Gambar sederhana sewerage system (< 3 m open cut

dan > 3 m jacking/boring). Kedalaman maksimal

adalah 11 m. Ada pipa PVC dan Pipa Beton.

- Land acquisition udah complete kecuali rumah

pompa. Tahun 2018 ini akan kelar (menggunakan

dana APBD).

- Total cakupan sambungan rumah ke IPAL adalah

sekitar 75 km.

- Diameter pipa bervariasi dari ukuran 150 – 1000 mm.

- Area pelayanan dibagi dua yaitu area selatan (APBN)

dan area utara + IPAL (Loan ADB). Target minggu ke-3

September, kontrak sudah ditandatangani.

- Diameter > 300 mm dan Kedalaman > 3m

menggunakan metode jacking dan pipa beton.

- Pipa PVC maksimal diameternya cuma 300 mm.

- Penjelasan perbedaan open cut dan pipe jacking.

- Penjelasan opsi IPAL di pemkot. Awalnya aerated

lagoon (tapi butuh lahan yang luas), sekarang jadi

Conventional Activated Sludge. Kapasitas IPALnya

adalah 8.100 m3/hari. Dengan menggunakan

teknologi ini, BOD, COD, dan Nutrisi dapat turun

dengan syarat konstruksi dan O&M berlangsung

dengan baik. Metode lumpur aktif baik untuk

pengolahan air limbah.

- Pilot Project 1000 SR berasal dari APBN. Sisanya yaitu

10000 SR akan didanai oleh APBD dll.

4 Pak Ernest (Sekretaris LPMU):

- Kalau masalah IPAL, Pekanbaru sangat serius sekali

dari tahun 2012 (penyediaan lahan) 13,45 hektar.

Walikota sangat mendukung program strategis

nasional 100-0-100 (NAWACITA). Kota Pekanbaru

selalu berkeinginan untuk mempercepat proses, tapi

DED belum diberikan, sekarang dengan konsultan

baru sudah diberikan.

- Permasalahannya adalah AMDAL yang ada saat ini

tahun 2013, sudah expired sehingga harus diperbarui

lagi, dengan lingkup IPAL teknologi terbaru.

- Sekarang karena opsi ke-2 IPAL, lahannya cuma butuh

2.5 hektar.

Page 80: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 76

Ref Materi Diskusi Action Time Status

- Pemkot sangat mendukung program Pemerintah

Pusat. Penduduk kota pekanbaru berjumlah 1,1 juta

pada malam hari sedangkan 1,4 juta pada siang hari.

Penduduk Kota Pekanbaru siap untuk membantu

kelancaran proyek dan program ini.

- UU 17 tahun 2007 → RPJMN 2005 – 2025, arahannya

pembangunan air minum dan sanitasi agar

terpenuhinya kebutuhan masyarakat.

- Kegiatan yang dilakukan saat ini adalah tahap 1

sosialisasi.

- Air kota Pekanbaru sudah tercemar (wilayah

Tampan), air sumurnya sudah bercampur dengan air

limbah.

- Kecamatan yang dilewati dalam program ini ada 5

yang merupakan kecamatan yang memiliki penduduk

yang cukup padat. Pembangunan didaerah padat

cukup sulit.

- Untuk daerah yang belum terlayani jaringan

perpipaan, kemungkinan bisa dibangun IPAL

komunal.

- Target capaian air limbah 2019 harus tercapai 100%,

tapi belum terpenuhi.

- 97,26% capaian akses sanitasi 2016 Kab/Kota Prov.

Riau.

- Sistem pengelolaan air limbah domestik (ada skala

pemukiman, kawasan tertentu, dan skala perkotaan)

- 3 opsi IPAL: 1. MBAS, 2. CAS, 3. FBAS. Yang dipilih

adalah Opsi ke 2 dengan alasan lahan lebih kecil,

biaya lebih sedikit, bisa dikembangkan kedepannya,

dan air limbah dapat diolah agar memenuhi baku

mutu air limbah PermenLH no. 68 tahun 2016.

5 Q&A:

Q&A 1: Marwan (Lurah Pekanbaru Kotabaru, Kota

Pekanbaru):

1. Bak pengumpul dll jangan sampai lebih rendah dari

sistem perpipaan (perhatikan pembangunan sistem

IPAL)

2. Air minum yang terbaik akan dibuat di Pekanbaru,

tapi mohon diperhatikan sekali pada saat

penyambungan pipa orang-orang tersebut yang

bertanggungjawab. Grievance Redress

Mechanismnya gimana? kemana mereka harus

mengadu kalau ada permasalahan? Contoh seperti

Page 81: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 77

Ref Materi Diskusi Action Time Status

lubang citigas yang tidak tertutup (tolong

ditindaklanjuti).

Response

Pak Yenni:

- Ada 4 tahapan dalam membangun IPAL ini (ada

survei, investigasi, land acquisition, dll).

- Harus clean and clear, dan nanti akan dijaga K3 nya.

- Direksi kit akan dibangun (dimana di tempat ini telah

dilengkapi dengan personil yang siap menerima

keluhan dari masyarakat)

- Untuk mengurangi dampak lingkungan, makanya kita

menggunakan teknologi yang meminimalisir hal

tersebut.

Pak Ernest:

- Terkait lubang itu, Bappeda tidak dilibatkan.

Makanya, kami selalu bertanya siapa yang

membangun hal tersebut?

- Masing-masing pihak bertanggung jawab terhadap

kegiatannya masing-masing

- PEMKOT harus menyurati kembali PGN/Pertagas

untuk menutup lubang/ pemulihan kembali seperti

semula dan harus diselesaikan.

- Untuk kedepannya, ada pengawasan dari PU Kota,

PU Provinsi, dll.

Q&A 2: Pak Junaedi, Kecamatan Lima Puluh:

1. Lahan yang disediakan 13,45 hektar. Apakah cukup

untuk mengolah air limbah yang dihasilkan

penduduk?

2. Sistem ini layak untuk dibangun. Yang ditakutkan

adalahnya kurangnya koordinasi antara pelaksana

dengan pembuat? dll

3. Dampak Lingkungannya bagaimana? Apabila

dibangun tidak sesuai dengan harapan?

4. 2018 ada 2 milliar, apakah dananya tersedia?

5. Pertanyaan tambahan: Berapa kira-kira secara teori

yang layak untuk memenuhi kebutuhan semua

penduduk pekanbaru? Berapa kira-kira IPAL yang

akan dibangun dan apakah dapat memenuhi baku

mutu lingkungan tsb?

Page 82: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 78

Ref Materi Diskusi Action Time Status

Response:

Pak Yenni

- Tidak cukup. Makanya ada IPAL terpusat dan IPAL

setempat. Untuk daerah yang tidak padat

penduduknya, kita akan bangun IPAL setempat atau

IPAL Komunal.

- Semua teknologi itu sudah melalui kajian, akan tetapi

kedepannya bisa berubah karena teknologi terus

berkembang. Kedepannya teknologi tersebut akan

menjadi kuno, tetapi utk saat ini teknologi tersebut

adalah yang terbaik. Dan teknologi ini sudah bisa

memenuhi baku mutu no. 68 / 2016

Asri

- Teknologi yang akan digunakan di Pekanbaru ini

sudah digunakan diseluruh dunia (Jerman, Spanyol,

dll). Ini sangat applicable dan dapat dikembangkan

kedepannya. Teknologi ini merupakan teknologi yang

fleksibel. Kalau terkait dampak lingkungan, diluar

negeri pun bahkan lebih ketat baku mutunya.

Pak Yan:

- Teknologi ini sudah banyak digunakan di kota-kota

lain dan fleksibel dan sudah dipikirkan sebelumnya.

Pak Ernest:

- Pengadaan lahan di Pekanbaru

- Baku mutu air limbah harus sudah layak keluar dan

bercampur dengan air yang ada dimuka bumi. Air

keluaran IPAL ini akan terus diuji agar sesuai dengan

baku mutu (Uji Laboratorium) → ini kenapa dipilih

opsi 2

- Permasalahan dana: agak kesulitan, tapi pemerintah

komitmen (pengadaan lahan, pengadaan sistem

pompa, dll). 9 miliar udah dianggarkan.

- 1000 SR didanai APBN dan 10,000 SR didanai APBD.

Q&A 3: Dwi Rahma (Lurah Padang terubuk, Kec.

Senapelan):

1. Kapan dilaksanakan pekerjaan di Jl A. yani dan Jl.

Khadijah Ali yang termasuk dalam Kelurahan Padang

Terubuk?

Page 83: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 79

Ref Materi Diskusi Action Time Status

2. Rumah Pompa dimana posisinya? Apakah rumah

pompa ini akan dibangun dekat dengan rumah

warga?

3. Tanggung jawab pemilik rumah ini seperti apa? IPAL

sanimas berada ditempat RW setempat. Berdasarkan

pengalaman, warga tidak mau ada penggalian pipa

dan tidak mau IPAL ada di lokasi rumah mereka.

Bagaimana cara mensosialisasikannya ke warga?

4. Pertanyaan tambahan: Hasil buangannya apakah air

bersih? Apakah air bersih ini gratis?

Response:

Pak Ernest:

- Bulan September ini sedang proses lelang untuk

pipa – pipa utama (galian-galian).

- Untuk total target sambungan rumah masih

sebanyak 1000 sambungan rumah, masih

kemudian (1000 SR).

- Ketika pembangunan WWTP ini berlangsung, maka

akan berdampak pada terganggunya akses jalan.

- Kajian AMDAL sedang menunggu akses jalur

perpipaan (peta jaringan), cara pelaksanaannya

dan detail desainnya sudah diperoleh.

- Lokasi rumah pompa di kelurahan bambu kuning,

dekat dengan IPAL, jadi rumah pompa itu 11 meter

dibawah kemudian baru dipompa ke IPAL. Untuk

pembebasan lahannya sudah dianggarkan di tahun

2018.

- Air limbah itu semuanya dikirim ke bambu kuning.

Semua nya diolah di IPAL. SPAM itu berbeda, itu

program PDAM. Air minum itu tercemar

sebenarnya, meskipun kita punya septik tank, tapi

septik tank tidak pernah penuh, jadi bisa

diperkirakan bocor.

- KPBU SPAM (ada air bersih dan air minum)? ini

berbeda dengan program sanitasi ini.

- Terkait air limbah, pemkot sedang menggodok

PERDA untuk menentukan besarnya iuran dan

sudah disesuaikan dengan kemampuan

masyarakat.

- Inti kegiatan ini adalah tahap sosialisasi awal untuk

meminimalisir dampak yang akan terjadi dan

kedepannya juga akan diadakan sosialisasi ke

Page 84: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 80

Ref Materi Diskusi Action Time Status

kelurahan, RW, RT, dan lain-lain. Mungkin akan

dikumpulkan di aula kelurahan.

Pak Yan:

- Penandatanganan kontrak akan dilakukan pada

minggu Ke-3 bulan September.

- Pekerjaan fisik konstruksi akan dimulai pada awal

bulan Oktober.

6 FGD:

FGD dibuka dengan presentasi Pak Yan (PISC) mengenai

proyek MSMIP secara detail terutama penjelasan

dibagian teknis jalur perpipaan, teknis dan desain

sambungan rumah, desain IPAL, dan desain rumah

pompa. Setelah presentasi, dibuka sesi tanya jawab

sebagai berikut:

Q&A 4: Lurah Simpang Empat, Kec. Pekanbaru Kota:

1. Siapa yang akan memasang sambungan dari rumah

ke jalan-jalan tersebut?

Q&A 5: Ibu Elmawah dari Dinas Lingkungan Hidup:

1. Apakah dari kegiatan ini, ada sludge yang

dihasilkan? Lumpur ini akan dibawa kemana?

2. Apabila ada penambahan klorin, berarti ada

penambahan zat kimia, dan apakah akan dilakukan

uji laboratorium? Klorin ditambahkan untuk

membunuh bakteri bukan?

Q&A 6: Kec. Pekanbaru Kota

1. Apabila menggunakan sistem gravitasi apakah

berarti harus miring? Saya concern dengan hal ini

karena wilayah pekanbaru ini merupakan daerah

yang datar.

2. Pemasangan pipa sistem bor ini, apakah ada

material yang keluar? Concern saya adalah karena

ruas jalan yang sempit.

3. Masukan: mohon ke depannya dibuat SOP yang

detail dan jelas dalam pelaksanaan kegiatan ini.

Dan harus dilakukan sosialisasi intensif ke tingkat

bawah.

Response:

Page 85: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 81

Ref Materi Diskusi Action Time Status

Pak Yan

- Sambungan rumah dipasang setelah semua pipa,

IPAL dll sudah selesai. Yang melakukan

penyambungan SR adalah kontraktor yang sudah

berpengalaman. Untuk 1,000 unit pilot project akan

dibiayai APBN, sedangkan 10,000 unit akan dibiayai

pemkot.

- Pemkot saat ini sedang menyiapkan PERDA yang

berisi setiap rumah yang dilalui jalur perpipaan air

limbah WAJIB untuk menyambung.

- Kedalaman maksimum pipa adalah 10 m. Dari

pangkal – ujung miringnya sekitar 0.5 % - 3 %.

- Untuk Pengeboran, terdapat pipa yang berwarna

hijau, kalau digambar ini yang akan menyedot dan

memberikan air untuk pelicin pada saat

pengeboran dan kemudian slurry tersebut akan

disedot dan akan dikumpulkan di tangki pengumpul

diatas.

- Lumpur beltpress → di Luar Negeri bisa digunakan

untuk pupuk karena materialnya dari limbah

domestik, sehingga tidak ada B3 dan klorin

diharapkan terurai.

Q&A 7: Kel. Jatirejo Kec. Sukajadi:

- Menginformasikan bahwa Kelurahan Jatirejo tidak

termasuk dalam daerah pelayanan perpipaan untuk

tahap pertama, tetapi beliau menginformasikan

bahwa pas di pusat kota, parit yang ada dibelakang

masjid Ar-Rahman, ada limbah kotoran manusia

dan kalau hujan, banjir bisa sampai ke taman kota.

Kalau bisa secepatnya, perpipaan itu disambung

juga ke wilayah tersebut.

Q&A 8: Manipol, dari Dinas Perkim:

- Apabila terjadi banjir, apakah lumpur tinja tidak

balik ke rumah?

Q&A 9: Novri, Kec. Tenayan Raya

- Dampak positif apa buat wilayah mereka apa?

Karena mereka tidak terlayani jalur pipa hanya

konstruksi IPAL dan Rumah pompa saja.

Response

Page 86: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 82

Ref Materi Diskusi Action Time Status

Pak Yan

- Kel. Jatirejo, Kec. Sukajadi belum dibangun saat ini,

karena saat ini masih dalam tahap 1. Terkait daerah

Ibu, mungkin akan dibuat kedepannya. Terkait

pemilihan daerah yang terlayani, perlu diketahui

bahwa kami mengacu kepada Strategi Sanitasi Kota

(SSK) dimana kami menjaring kecamatan-

kecamatan terpilih yang harus didahulukan karena

kondisinya cukup kritis.

- Konstruksi sistem air limbah IPAL dibangun diatas

level banjir dan tidak ada hubungannya dengan

sistem drainase (menggunakan data banjir periodik

100 tahunan)

- Dampak positif: Local employment

- Dampak negatif: kebisingan dan bau (ada bau tapi

ada teknologi pengurangan bau) mungkin bau

hanya tercium utk radius 100 – 200 m.

7 FGD kemudian dilanjutkan dengan diskusi kelompok

dimana kelompok dibagi menjadi 3 yaitu:

1. Kelompok Kec. Pekanbaru Kota,

2. Gabungan kelompok Kec. Sukajadi dan Limapuluh

dan PDAM,

3. kelompok OPD.

Adapun pertanyaan yang dilontarkan ke masing-masing

group adalah:

• Bagaimana karakteristik masyarakat wilayah

saudara saat ini?

• Apa tentangan (kendala dan hambatan) yang

mungkin timbul dari proses Pembangunan PKU

Sewerage di wilayah saudara masing masing

• Bagaimana mengatasi tantangan agar

pembangunan PKU Sewerage dapat berjalan

dengan baik dan lancar

• Dukungan apa yang diharapkan agar proses

Pembangunan PKU Sewerage dapat berjalan lancar

di wilayah kecamatan/ kelurahan masing-masing

• Mekanisme dan Substansi Public Campaign

• Rencana Pelaksanaan Public Campaign

• Materi public campaign

• Pembagian tugas dan peran dalam pelaksanaan

public campaign

Page 87: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 83

Ref Materi Diskusi Action Time Status

• Media public campaign yang efektif digunakan di

wilayah tugas masing-masing.

HASIL diskusi kelompok kemudian ditempelkan di dinding

sebagai berikut:

Page 88: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 84

Ref Materi Diskusi Action Time Status

Page 89: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 85

Ref Materi Diskusi Action Time Status

Page 90: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 86

A. Daftar Hadir Rapat

Page 91: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 87

Page 92: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 88

Page 93: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 89

Page 94: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 90

B. Foto

Page 95: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 91

Page 96: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 92

Page 97: LAPORAN BULANAN NO. 11

Metropolitan Sanitation Management Investment Project

Laporan Bulanan No. 11, Agustus 2018 93

C. Presentation Material

Bahan Tayang

Pengantar Air Limbah MSMIP Pekanbaru Asri.pptx

BAHAN

TAYANG-PEKANBARU SEWERAGE SYSTEM.pptx

DRAFT_BAHAN_PAPA

RAN_BAPPEDA_UNTK_SOSIALISASI_PKU_SEWERAGE [EDIT].ppt

Dibuat oleh,

Yan Haryadi

Luthfi Basit

Johan Kadhafi

Della Permata

PISC MSMIP

PISC MSMIP

PISC MSMIP

PISC MSMIP

……………………………………

……………………………………

……………………………………

……………………………………

Disetujui oleh,

Seamus Baynes

PISC MSMIP

……………………………………

Asri Indiyani

Kepala CPMU ……………………………………