Instrumen FKTP Berprestasi_Klinik Final

24
qwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxc vbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfgh jklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiop asdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwert yuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnm qwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxc vbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfgh jklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiop asdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwert yuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnm rtyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbn mqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklz xcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdf INSTRUMEN PENILAIAN FKTP BERPRESTASI TAHUN 2015 Klinik Pratama 3/18/2015 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

description

Instrumen FKTP Berprestasi_Klinik

Transcript of Instrumen FKTP Berprestasi_Klinik Final

  • qwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxc

    vbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfgh

    jklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiop

    asdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwert

    yuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnm

    qwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxc

    vbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfgh

    jklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiop

    asdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwert

    yuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnm

    rtyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbn

    mqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdfghjklz

    xcvbnmqwertyuiopasdfghjklzxcvbnmqwertyuiopasdf

    INSTRUMEN PENILAIAN FKTP BERPRESTASITAHUN 2015

    Klinik Pratama

    3/18/2015

    Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 2

    I. K E P E M I M PINA N DA N M A NA J E M EN F A SI L IT AS K E S E HAT A N

    NO PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10; 20%-79%

    terpenuhi sebagian nilai 5; < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    A. PERSYARATAN UMUM KLINIK

    1.Klinik memenuhi persyaratanadministrasi:

    - Terdapat analisis pendirian klinikdengan mempertimbangkan tata ruangdaerah, rasio ketersediaan jumlahfasyankes dan jumlah penduduk

    - Memiliki perijinan yang berlaku

    1. Dokumen hasilanalisis terhadappendirian fasilitas

    2. Dokumen perijinanklinik

    2. Bangunan klinik - Bangunan Klinik harus bersifatpermanen

    - tidak bergabung fisik bangunannyadengan tempat tinggal atau unit kerjayang lain.

    Ijin Klinik

    3. Bangunan klinikmemperhatikan fungsi,keamanan, kenyamanan dankemudahan

    - Ruangan yang tersedia sesuai jenispelayanan

    - Ruangan minimal yaitu:1. ruang pendaftaran/ruang tunggu,2. ruang konsultasi dokter,3. ruang administrasi,4. ruang tindakan,5. ruang obat6. pojok ASI,

    1. SK atau SOPkepedulian terhadappasien dengankebutuhan khusus

    2. SOP pemeliharaanruangan

    3. Hasil surveykepuasanpelanggan yangsudah diolah

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 3

    NO PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10; 20%-79%

    terpenuhi sebagian nilai 5; < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    4. Denah ruangan

    3. Bangunan klinikmemperhatikan fungsi,keamanan, kenyamanan dankemudahan

    7. kamar mandi/WC8. dan ruang lain sesuai kebutuhan

    - Memiliki sarana untuk pasien dengankebutuhan khusus

    - pengaturan ruangan memperhatikanpenyandang disabilitas

    4. Prasarana klinik tersedia,terpelihara dan berfungsidengan baik menunjangpelayanan

    Tersedia prasarana sesuai kebutuhan Instalasi Sanitasi :Penyediaan

    air,Tersedia air mengalir bersih atauair yang telah diolah sehingga amandigunakan

    Pembuangan sampah, TersediaTempat Sampah, yang dipisahkanantara infeksius dengan non infeksius

    Penanganan limbah Klinik harusmemperhatikan sistim pembuanganair kotor dan limbah, baik limbahmedis maupun limbah non medis agarramah lingkungan dan aman bagimasyarakat sekitar klinik

    Instalasi listrik, Tersedia Listrik ygtersedia sesuai kebutuhan

    Pencegahan dan penanggulangankebakaran;Tersedia Alat PemadamApi Ringan ( APAR ) dapat berupatabung jinjing, gendong maupunberoda

    Sistem tata udara, Suhu udara disetiap ruangan Suhu 26-27

    oC

    1. SOP pengelolaansampah dan limbah

    2. dokumen buktipelaksanaan danmonitoringpemeliharann

    3. SOP pelaksanaandan monitoringpemeliharaan

    4. SOP penggulangankebakaran

    5. SOP pengaturansuhu udara diruangan

    6. Jadwalpemeliharaan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 4

    NO PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10; 20%-79%

    terpenuhi sebagian nilai 5; < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    (dengan AC) atau suhu kamar Dilakukan pemeliharaan terjadwal

    terhadap prasarana Dilakukan monitoringterhadap

    pemeliharaan prasaran klinik Dilakukan tindak lanjut terhadap hasil

    monitoring5. Peralatan medis dan non

    medis tersedia, terpelihara,dan berfungsi dengan baikuntuk menunjang akses,keamanan, kelancaran dalammemberikan pelayanan sesuaidengan pelayanan yangdisediakan

    - Tersedia peralatan medis, non medis,BHP, sesuai jenis pelayanan danmemiliki ijin

    - Dilakukan pemeliharaan terjadwalterhadap perlatan

    - Dilakukan monitoring terhadappemeliharaan peraltan

    - Dilakukan monitoring terhadap fungsiperalatan

    - Dilakukan tindak lanjut terhadap hasilmonitoring

    - Dilakukan kalibrasi terhadap peralatanyang perlu dikalibrasi

    1. daftar inventarisperalatan medisdan non medis

    2. SOP kalibrasi alat3. rencana jadwal

    kalibrasi tertulis4. SOP pemeliharaan

    dan monitoringperalatan medisdan non medis

    5. Rencana jadualpelaksanaanpemeliharaan danmonitoringperalatan medisdan non medistertulis

    6. bukti pelaksanaanpemeliharaan danmonitoring alat

    7. bukti pelaksanaankalibrasi

    8. Dokumen tindaklanjut hasil kalibrasi

    9. Dokumen tindak

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 5

    NO PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10; 20%-79%

    terpenuhi sebagian nilai 5; < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    lanjut hasilpelaksanaanpemeliharaan danmonitoring alat

    10. Jadwalpemeliharaan

    6. Klinik harus memenuhipersyaratan ketenagaan yangdipersyaratan dalam peraturanperundangan sesuai denganjenis pelayanan yangdisediakan

    - Terdapat analisis kebutuhan tenagasesuai dengan kebutuhan dan jenispelayanan

    - Ditetapkan kompetensi untuk tiap jenistenaga yang dibutuhkan

    - Penanggungjawab klinik seorangdokter/dokter gigi

    - Kejelasan persyaratanpenanggungjawab klinik

    - Kejelasan uraian tugas penanggungjawab klinik dan setiap tenaga yangbekerja di Klinik

    - Setiap petugas kesehatan yangbertugas memiliki ijin profesi

    1. Dokumen analisiskebutuhan tenaga

    2. SK uraian tugaspenanggungjawabklinik,

    3. SK uraian tugastenaga medis dannon medis

    4. SK sebagaipenanggungjawabklinik oleh Pemilik

    5. Dokumenpersyaratankompetensi tenaga

    6. SOP perekrutantenaga di klinik

    7. Daftar tenaga medisdan non medis

    8. SIP dan SITK bagitenaga kesehatan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 6

    II. L AY AN AN KL I N I S Y ANG BE RO RI E NT AS I P AS I E N

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    A PROSES PENDAFTARAN PASIEN

    1.

    Proses pendaftaran pasiendilaksanakan denganefektif dan efisien denganmemperhatikan kebutuhanpelanggan.

    - Tersedia SOP pendaftaran- Tersedia bagan alur pendaftaran- Petugas mengetahui prosedur

    pendaftaran dan mengikuti prosedur- Terdapat cara mengetahui bahwa

    pelanggan puas terhadap prosespendaftaran (survey kepuasanpelanggan)

    - Terdapat tindak lanjut jika pelanggantidak puas

    - Keselamatan pelanggan terjamin ditempat pendaftaran.

    1. SOP pendaftaran2. SOP identifikasi pasien3. Bagan alur pendaftaran4. SOP untuk menilai

    kepuasan pelanggan5. Form survey kepuasan

    pasien6. Dokumen tindak lanjut

    hasil survei

    2. Informasi tentangpendaftaran tersedia danterdapat dokumentasitentang informasi tersebutdi tempat pendaftaran,termasuk hak dankewajiban pasien

    - Tersedia media informasi tentangpendaftaran di tempat pendaftaranyang diletakkan pada tempat yangmudah dilihat

    - Semua pihak yang membutuhkaninformasi pendaftaran memperolehinformasi sesuai yang dibutuhkan

    - Pelanggan dapat memperolehinformasi lain tentang tarif, jenispelayanan, rujukan, ketersediaantempat tidur untuk klinik

    - Pendaftaran dilakukan oleh petugasyang terlatih dengan memperhatikanhak-hak pasien (ramah, terampil)

    1. Media informasi di tempatpendaftaran dan mudahterlihat

    2. SOP penyampaianinformasi pendaftaran,tariff, jenis pelayanna,rujukan, ketersediaantempat tidur

    3. ketersediaan informasitentang fasilitas rujukan

    4. SK dan SOPpenyampaian hak dankewajiban pasien

    5. SOP koordinasi antara

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 7

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    - Terdapat mekanisme koordinasipetugas di ruang pendaftarandengan unit lain/terkait agarpelanggan memperoleh pelayanan

    - Terdapat hak dan kewajiban pasienditempat yang mudah dilihat

    pendaftaran dengan unitpenunjang/terkait

    6. Sertifikat pelatihanpetugas pendaftaran

    7. Media informasi tentanghak dan kewajiban pasienditempat yang mudahdilihat

    8. Persyaratan tenaga yangbertugas di tempatpendaftaran

    3. Tahapan pelayanan klinisdiinformasikan kepadapasien untuk menjaminkesinambungan pelayanan

    - Tersedia tahapan dan prosedurpelayanan klinis yang dipahami olehpetugas

    - Sejak awal pasien/keluargamemperoleh informasi dan pahamterhadap prosedur pelayanan klinis

    - Tersedia daftar jenis pelayanan diklinik beserta jadwal pelayanan

    - Terdapat kerjasama dengan saranakesehatan lain (rujukan klinis,rujukan diagnosis, rujukankonsultatif)

    - Terdapat informed consent

    1. SOP alur pelayananpasien

    2. SOP pelayanan klinisuntuk masing-masingpenyakit

    3. Media informasi tentangjenis dan jadwalpelayanan

    4. MoU dengan saranakesehatan lain untukrujukan

    5. SOP pemberian informasipelayanan klinis kepadapasien oleh petugas

    6. Form informed consent7. SOP rujukan

    B PENGKAJIAN KLINIS AWAL PASIEN1. Proses kajian klinis awal

    dilakukan secara paripurna,mencakup berbagai

    - Terdapat prosedur pengkajian awalyang paripurna meliputianamnesis/alloanamnesi,

    1. SOP pengkajian awalklinis

    2. persyaratan kompetensi

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 8

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    kebutuhan dan harapanpasien/keluarga, hasilkajian dicatat dalam rekammedis dan mudah diaksesoleh petugas yangbertanggungjawab

    pemeriksaan fisik, pemeriksaanpenunjang dan kajian sosial untukmengidentifikasi berbagai kebutuhandan harapan pasien dan keluarga

    - Proses pengkajian dilakukan olehtenaga yang kompeten

    - pemeriksaan dan diagnosismengacu pada standar profesi danstandar asuhan (PMK no 5 Tahun2014 tentang PPK)

    - Prosedur pengkajian yang adamenjamin tidak terjadi pengulanganyang tidak perlu

    - Hasil kajian/informasi dicatat dalamrekam medis

    - Dilakukan koordinasi denganpetugas kesehatan yang lain untukmenjamin perolehan danpemanfaatan informasi tersebutsecara tepat

    tenaga, pola ketenaganyang memberikanpelayanan klinis

    3. SOP pelayanan klinis4. SOP asuhan

    keperawatan5. Form rekam medis6. SOP pencatatan rekam

    medis7. SOP penyimpanan dan

    pemanfaatan rekammedis

    8. SK uraian tugas petugasrekam medis

    9. Persyaratan kompetensitenaga yang bertugas direkam medis

    2. Pasien dengan kebutuhandarurat, mendesak atausegera diberikan prioritasuntuk assessment danpengobatan

    - Petugas gawat daruratmelaksanakan proses triase untukmemprioritaskan pasien dengankebutuhan emergensi

    - Petugas gawat darurat terlatihpelatihan gawat darurat (dasarmaupun lanjutan)

    - Pasien emergensi diperksa dandistabilisasi sebelum dirujuk

    - Pasien dan keluarga mengetahuitindakan medis yang akan dilakukan

    1. SOP triase2. SOP rujukan pasien

    emergensi3. kerangka acuan pelatihan

    petugas unit gawatdarurat

    4. sertifikat pelatihanemergensi bagi petugasgawat darurat

    5. Form rujukan6. Form informed consent

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 9

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    C KEPUTUSAN LAYANAN KLINIS

    1. Hasil kajian awal pasiendianalisis oleh petugaskesehatan profesional

    - Kajian dilakukan oleh tenagakesehatan profesional dan kompetendalam satu tim interprofesi

    - Terdapat kejelasan prosespendelegasian wewenang secaratertulis kepada petugas yang diberikewenangan apabila pelayanandilakukan oleh tenaga yg tidakmemenuhi persyaratan

    1. SK tim interprofesi2. SOP pendelegasian

    wewenang3. Form Surat

    pendelegasian wewenang4. SK tentang

    pendelegasian wewenang

    D. RENCANA LAYANAN KLINIS

    1. Rencana tindakan danpengobatan serta rencanalayanan terpadu jikadiperlukan penangananoleh tim kesehatan antarprofesi disusun dengantujuan yang jelas,terkoordinasi danmelibatkan pasien/keluarga

    - Terdapat kebijakan dan proseduryang jelas untuk menyusun rencanalayanan medis dan layanan terpadu

    - Setiap petugas yang terkait dalampelayanan klinis mengetahuikebijakan dan prosedur sertamenerapkan dalam rencana terapi(sesuai PMK no.5 tahun 2014tentang PPK) atau layanan terpadu

    - Rencana layanan disusun dengantahapan waktu yang jelas,mempertimbangkan resiko dan efeksamping pengobatan

    - Rencana layanan didokumentasikandalam rekam medis

    - Rencana layanan juga memuatpendidikan/penyuluhan

    - Rencanan layanan diinformasikankepada pasien termasuk bila adatindakan medis

    1. SK tentang rencanalayanan medis danlayanan terpadu

    2. SOP penyusunanrencana layanan medisdan terpadu

    3. SOP evaluasi kesesuaianlayanan klinis denganrencana terapi/rencanaasuhan

    4. Form Rekam medis5. SOP pemberian informasi

    ttg rencana layanan,efeksamping dan resikopengobatan

    6. SOP evaluasi kesesuaianrencana terapi

    7. Dokumen tindak lanjuthasil evaluasi kesesuaianpelaksanaan rencana

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 10

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    - Dilakukan evaluasi kesesuaianpelaksanaan rencana terapi /asuhandengan kebijakan dan prosedur

    - Tindak lanjut bila terjadiketidaksesuaian

    - Pihak keluarga mengetahui rencanaterapi/asuhan

    terapi8. Form informed consent

    E. PELAKSANAAN LAYANAN

    1. Pelaksanaan layanandipandu oleh kebijakan,prosedur dan peraturanyang berlaku

    - Pelayanan klinis sesuai denganprosedur yang terdapat dalampedoman (PMK no.5 tahun 2014)

    - Layanan diberikan sesuai denganrencana layanan yang sudah dibuat

    - Layaanan yang diberikan kepadapasien didokumentasikan

    - Perubahan rencana layanandilakukan berdasarkanperkembangan pasien dan dicatatdalam rekam medis

    - Jika diperlukan tindakan medis,pasien /keluarga memperolehinformasi dan dituangkan dalaminformed consent

    - Melakukan rujukan bila diperlukan

    -

    1. SK tentang pemberianpelayanan klinis

    2. SOP pelayanan klinisuntuk masing-masingpenyakit

    3. Rekam medis4. Form informed consent5. Form rujukan6. SOP rujukan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 11

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    2. Pelaksanaan layanan bagipasien gawat darurat danberesiko tinggi dipanduoleh kebijakan danprosedur yang berlaku

    - Kasus gawat darurat/beresiko tinggiyang biasa terjadi diidentifikasi

    - Tersedia kebijakan dan prosedurpenanganan gawatdarurat/emergensi dan pasienberesiko tinggi

    - Terdapat kerjasama denganfasyankes lain apabila tidak tersediapelayanan gawat darurat 24 jamuntuk merujuk pasien

    - Tersedia prosedur pencegahanterjadinya infeksi pada pelayananyang diberikan baik baik bagipetugas maupun pasien dalampenanganan pasien beresiko tinggi

    1. SK penangung jawabpetugas IGD

    2. Daftar kasus gawatdarurat/beresiko tinggiyang biasa ditangani(tertulis)

    3. Laporan penangananpasien gawat darurat danresiko tinggi

    4. Kajian kasus pasiengawat darurat dan resikotinggi

    5. SOP penanganan pasiengawat darurat masing-masing penyakit

    6. SOP penanganan pasienberisiko tinggi

    7. Mou Kerjasama denganFasyankes lain

    8. SOP kewaspadaanuniversal

    9. SOP proteksi diri10. Form rujukan

    3. Pelayanan anestesi lokal,sedasi dan bedah minor

    - Tersedia pelayanan anestesi lokaldan sedasi sesuai kebutuhan diklinik

    - Pelaksanaan anestesi lokal dansedasi dipandu kebijakan danprosedur yang jelas

    - Anestesi lokal, sedasi dan teknikanestesi lokal ditulis dalam rekam

    1. Dokumen daftarpelayanan anestesi dansedasi yang tersedia

    2. SOP melakukan anestesidan sedasi

    3. Bukti kajian pelaksanaanpembedahan danrencana asuhan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 12

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    medik pasien- Dokter atau dokter gigi yang akan

    melakukan pembedahan minormelakukan kajian sebelummelaksanakan pembedahan danmerencanakan asuhan pembedahanberdasarkan hasil kajian

    - Dokter atau dokter gigi yang akanmelakukan pembedahan minormenjelaskan risiko, manfaat,komplikasi potensial, dan alternatifkepada pasien/keluarga pasien

    - Laporan/catatan operasi dituliskandalam rekam medis.

    pembedahan4. SOP pemberian informasi

    terkait pembedahan(resiko, manfaat dll)

    5. Rekam medisInformed consent

    6. Laporan operasi

    4. Pasien/keluargamemperoleh penyuluhankesehatan denganpendekatan yangkomunikatif dan bahasayang mudah dipahami

    - Penyusunan dan pelaksanaanlayanan mencakup aspek pendidikandan penyuluhan

    - Materi pendidikan/penyuluhankesehatan mencakup informasimengenai penyakit, penggunaanobat, peralatan medik, aspek etika diklinik dan perilaku hidup bersih dansehat dengan mempertimbangkanlatar belakang sosio ekonomi dansosio budaya

    - Tersedia metode dan mediapenyuluhan bagi pasien dankeluarga dengan memperhatikankondisi sasarn/penerima informasi.

    1. SOPpendidikan/penyuluhanpasien

    2. Media dan alat bantupenyuluhan

    3. Rekam medis4. Dokumen pelaksanaan

    pendidikan danpenyuluhan pasien

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 13

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    F RUJUKAN

    1. Rujukan sesuai kebutuhanpasien ke saranapelayanan lain diaturdengan prosedur yang jelas

    - Dapat berupa rujukan horizontal (kePKM atau klinik lainnya) juga rujukanvertical (ke RS)

    - Tersedia prosedur rujukan yang jelasserta jejraing fasilitas rujuakan

    - Proses rujukan dilakukanberdasarkan kebutuhan pasien untukmenjamin kelangsungan layanan

    - Tersedia prosedur mempersiapkanpasien/keluarga pasien untuk dirujuk

    - Tersedia prosedur komunikasidengan fasyankes lain yangmenerima rujukan

    - Infomasi tentang rujukandisampaikan dengan cara yangmudah dipahami olehpasien/keluarga pasien, informasimencakup alasan rujukan, saranatujuan rujukan dan kapan rujukanharus dilakukan

    - Lembar persetujuan pasien ataukeluarga untuk dirujuk

    1. SOP rujukan2. Form rujukan3. Laporan pasien yang

    dirujuk atau menolakdirujuk

    4. SOP persiapanpasien/keluarga untukdirujuk

    5. SOP alur komunikasirujukan

    6. MoU dengan fasyankeslain

    7. Daftar Fasyankes lainterdekat

    8. SOP pendampinganpasien yang dirujuk

    9. Form informed consent

    Total Nilai Bab II: .............. ... ...

    Nilai Max: 120

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 14

    III. M AN AJE M E N P E NUNJ ANG L AY AN AN KL I N I S

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    A PELAYANAN LABORATORIUM

    1. Pelayanan laboratoriumtersedia tepat waktu untukmemenuhi kebutuhanpengkajian pasien, sertamematuhi standar, hukumdan peraturan yang berlaku

    -

    - Ditetapkan jenis-jenis pemeriksaanlaboratorium yang dapat dilakukan diklinik

    - Tersedia jenis dan jumlah petugaskesehatan yang kompeten sesuaikebutuhan dan jam buka

    - Interpretasi hasil pemeriksaanlaboratorium dilakukan oleh petugaskompeten yang terlatih danberpengalaman

    - Tersedia kebijakan dan proseduruntuk permintaan pemeriksaan,penerimaan spesimen, pengambilandan penyimpanan spesimen

    - Tersedia prosedur untuk masing-masing pemeriksaan

    - Dilakukan pemantauan secaraberkala terhadap pelaksanaanprosedur tersebut

    - Dilakukan evaluasi terhadapketepatan waktu penyerahan hasillab

    - Prosedur untuk pemeriksaan yangberesiko tinggi

    - Prosedur kesehatan dankeselamatan kerja bagi petugas lab

    - Prosedur pengelolaan reagen di

    1. SK tentang pelayanan danjenis pemeriksaanlaboratorium

    2. SK tentang petugasLaboratorium

    3. Sertifikat dan buktipelatihan petugaslaboratorium

    4. SOP pemeriksaan5. laboratorium untuk masing-

    masing jenis6. SOP pengambilan ,

    penanganan danpenyimpanan spesimen

    7. Jadwal pemantauan danmonitoring pelaksanaanprosedur

    8. Dokumen lama waktutunggu suatu pemeriksaan

    9. SOP proteksi diri di lab10.SOP penyerahan hasil lab,11.SOP pemantauan dan

    monitoring alat lab danreagen

    12.SK penetapan nilai rentanghasil

    13. SOP pengendalian mutu

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 15

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    laboratorium- Penetapan nilai rentang nilai rujukan

    untuk setiap pemeriksanaan yangdilaksanakan dan disertakan dalamcatatan klinis waktu hasilpemeriksaan dilaporkan

    - Tersedia kebijakan dan prosedurpengendalian mutu pelayananlaboratorium

    - Terdapat mekanisme rujukanspesimen dan pasien bilapemeriksaan lab tidak dilakukan diklinik

    - Staf laboratorium mendapatkanpelatihan/pendidikan untuk prosedurbaru dan penggunaan bahanberbahaya yang baru maupunperalatan baru

    pelayanan lab14. SOP Rujukan spesimen15. SOP pengelolaan reagen16. SOP pengelolaan limbah17. Form laporan hasil

    pemeriksaan lab18. Kerangka acuan pelatihan

    dan pendidikan untukprosedur baru, bahanberbahaya, peralatan baru,

    19. Bukti pelaksanaanpendidikan dan pelatihan

    20. SOP kalibrasi21. Persyaratan petugas yang

    melakukan interpretasi

    B PELAYANAN OBAT

    1. Obat yang tersedia dikelolasecara efisien untukmemenuhi kebutuhanpasien

    -

    - terdapat kejelasan prosedurpenyediaan dan penggunaan obat

    - tersedia pelayanan obat-obatanselama tujuh hari dalam seminggu24 jam pada klinik yang memberikanpelayanan gawat darurat

    - tersedia daftar formularium obatklinik (merujuk Fornas dan datapenyakit terbanyak)

    - dilakukan evaluasi dan tindak lanjutketersediaan obat dibandingkanformularium

    1. SOP penyediaan danpenggunaan obat,

    2. Daftar obat yangtersedia

    3. Dokumen pencatatandan pelaporanpenggunaan obat

    4. SK penanggungjawabpelayanan obat

    5. SK tentang pelayananobat 24 jam

    6. SOP permintaan dan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 16

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    - terdapat ketentuan petugas yangberhak memberikan resep danmenyediakan obat termasuk jenisnarkotika/psikotropika

    - tersedia kebijakan dan prosesperesepan, pemesanan danpengelolaan obat

    - tersedia prosedur dan persyaratanpenyimpanan obat

    - tersedia prosedur pemberian obatkepada pasien (disertai label, tertulisnama, dosis, cara pemakaian,frekuensi)

    - tersedia kebijakan dan prosedurpenanganan obat yangkadaluarsa/rusak

    - tersedia prosedur pelaporan efeksamping

    - tersedia kebijakan dan proseduruntuk mencatat, memantau danmelaporkan bila terjadi efek sampingpenggunaan obat dan KTD (kejadiantidak diinginkan) termasuk kesalahanpemberian obat

    - terdapat RTL untuk keluhan efeksamping obat

    pengadaan stok obat bilahabis

    7. SOP evaluasikesesuaian peresepandengan formularium

    8. SK tentang persyaratanpetugas yang berhakmenyediakan obat

    9. SOP peresepan,pemesanan danpengelolaan obattermasuknarkotika/psikotropika

    10. SOP penyimpanan danpengelolaannarkotika/psikotropika

    11. SK tentang petugasyang berhakmemberikannarkotika/psikotropika

    12. SOP penulisan label danetiket pemakaian

    13. SOP pemberian obatkepada pasien danpemberian informasipenggunaan obat(termasuk efek samping)

    14. SOP penanganan obatkadaluwarsa/rusak

    15. SOP pencatatan danpelaporan efek sampingobat

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 17

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    16. SOP tindak lanjut efeksamping obat dan KTD

    17. Dokumen pelaporan efeksamping obat dan KTDdan tindak lanjutnya

    18. Bukti tindak lanjutpelaporan efek sampingobat dan KTD

    19. SOP penyimpanan obat

    C MANAJEMEN INFORMASI-REKAM MEDIS

    1. Kebutuhan data daninformasi asuhan bagipetugas kesehatan,pengelola sarana dan pihakterkait di luar organisasidapat dipenuhi melaluiproses yang baku

    - Terdapat standarisasi kodeklasifikasi dan rekam medis

    - Dilakukan penilaian dan tindak lanjutkelengkapan dan ketepatan isirekam medis

    1. SK tentang standar kodeklasifikasi diagnosis danterminologi danpembakuan singkatanyang digunakan

    2. SK penangungjawabrekam medik dan uraiantugas

    3. SOP tentangpenyimpanan dan aksesterhadap rekam medis

    4. SK tentang isi rekammedis

    5. SOP penilaiankelengkapan danketepatan isi rekammedis,

    6. SOP monitoring danevaluasi pengelolaanrekam medis

    7. bukti pelaksanaan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 18

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    monitoring dan evaluasiserta tindak lanjut hasil

    D. MANAJEMEN KEAMANAN LINGKUNGAN

    1. Lingkungan pelayananmematuhi persyaratanhukum, regulasi danperijinan yang berlaku

    - Kondisi fisik lingkungan klinikdipantau secara rutin

    - Instalasi listrik, kualitas air, ventilasi,gas dan sistem lain yang digunakandipantau secara periodik olehpetugas

    - Tersedia sarana untuk menanganimasalah listrik/api apabila terjadikebakaran

    - Tersedia kebijakan dan prosedurinspeksi pemantauan, pemeliharaandan perbaikan instalasi listrik, air,ventilasi, gas dan sistem lain

    - Dilakukan dokumentasi pelaksanaanhasil inspeksi, pemantauan,pemeliharaan dan perbaikan yangtelah dilakukan

    - Terdapat kebijakan dan prosedurpengendalian dan pembuanganlimbah dan bahan berbahaya

    - Terdapat kebijakan dan proseduruntuk memisahkan alat yang bersihdan alat yang kotor, alat yangmemerlukan sterilisasi dan alat yangmenbutuhkan persyaratan khusus

    - Dilakukan inventarisasi peralatanyang ada di klinik

    1. SK dan SOPpemeliharaan danpemantauan lingkunganfisik

    2. Jadwal pelaksanaanpemeliharaan danpemantauan lingkunganfisik

    3. SOP pemeliharaan danpemantauan instalasilistrik, air, ventilasi, gasdan sistem lain,

    4. Dokumen pemeliharaandan pemantauan sertatindak lanjut hasil

    5. SOP penangulangankebakaran,

    6. SOP proteksi terhadapkebakaran

    7. Kerangka acuan pelatihankebakaran

    8. SK dan SOP pemantauandan perbaikan sarana danperlatan

    9. Daftar inventarisperalatan di fasyankesyang ditandatangani

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 19

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    - Ditetapkan penanggungjawab,pengelola alat ukur dan dilakukankalibrasi atau yang sejenisnyasecara teratur

    - Terdapat sistem pencatatan danpelaporan identifikasi masalahkeamanan lingkungan

    - Terdapat rencana tndak lanjutterhadap identifikasi masalah

    penanggung jawab klinis10. SK penanggung jawab

    pengelolaan peralatandan kalibrasi

    11. SOP Pengelolaan limbah12. SOP Pemeliharaan alat13. Dokumen pencatatan dan

    pelaporan identifikasimasalah keamananlingkungan

    14. RTL terhadap masalahyang telah diidentifikasi

    15. SOP sterilisasi16. SOP pembisahan alat

    bersih dan kotor17. SOP pemeliharaan alat

    yang membutuhkanpersyaratan khusus

    E MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA

    1. Terdapat proses rekrutmen,retensi, pengembangandan pendidikanberkelanjutan tenaga klinisyang baku-

    - Ada penghitungan kebutuhan tenagaklinis dengan persyaratankompetensi dan kualifikasi

    - Ada cara menilai kualifikasi tenagauntuk memberikan pelayanan yangsesuai dengan kewenangan

    - Dilakukan proses kredensial yangmencakup sertifikasi dan lisensi

    - Ada upaya untuk meningkatkankompetensi tenaga klinis agar sesuaipersyaratan

    1. Dokumen kajianperhitungan kebutuhantenaga klinis

    2. SOP rekrutmen tenagaklinis

    3. Sertifikat dan lisensitenaga klinis yangbertugas

    4. SK tentang kualifikasitenaga dan penetapankewenangan

    5. Kerangka acuan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 20

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    - Setiap tenaga yang memberikanpelayanan klinis mempunyai uraiantugas dan wewenang

    - Terdapat tim recruitment SDM- Terdapat mekanisme membangun

    tim untuk membangun komitmen

    peningkatan kompetensi,pemetaankompetensi,rencanapeningkatan kompetensi,bukti pelaksanaan

    6. SK tentang TimRekrutmen SDM

    7. SOP kredensial tenagaklinis

    8. SK uraian tugas danwewenang

    Total Nilai Bab III = ........ ... ...

    Nilai Max: 50

    I V . P E NI NGK AT AN M U T U KLI N I S D AN KE S E L AM AT AN P AS I E N

    NO PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    1. Perencanaan, monitoring,dan evaluasi mutu layananklinis dan keselamatanmenjadi tanggungjawabtenaga yang bekerja dipelayanan klinis

    - Adanya peran aktif tenaga klinisdalam merencanakan danmengevaluasi mutu layanan klinisdan upaya peningkatan keselamatanpasien

    - Ditetapkan indikator dan standar

    1. SK tentang penangungjawab pelayanan klinis

    2. SK dan SOP tentangevaluasi mutu pelayananklinis

    3. SK tentang peningkatan

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 21

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    mutu klinis untuk monitoring danpenilaian mutu klinis dan ditetapkansasaran-sasaran keselamatanpasien

    - Dilakukan pengumpulan data,analisis dan pelaporan mutu klinissecara berkala

    - Dilakukan identifikasi terhadapKejadian Tidak Diinginkan (KTD),Kejadian Potensial Cedera (KPC)maupun Kejadian Nyaris Cedera(KNC)

    - Ditetapkan kebijakan dan prosedurpenanganan KTD, KPC, KNC, danrisiko dalam pelayanan klinis

    - Risiko-risiko yang mungkin terjadidalam pelayanan klinis diidentifikasi,dianalisis dan ditindaklanjuti

    - Dilakukan evaluasi dan perbaikanperilaku dalam pelayanan klinis olehtenaga klinis dalam pelayanan klinisyang mencerminkan budayakeselamatan dan budaya perbaikanyang berkelanjutan

    - Ada program/kegiatan peningkatan mutulayanan klinis dan keselamatan pasienyang disusun dan direncanakan olehtenaga klinis

    - Dilakukan pengukuran terhadapindikator-indikator keselamatan pasien

    - Terdokumentasinya hasil monitoring danevaluasi

    keselamatan pasien4. Dokumen tentang

    Pemilihan dan penetapanprioritas indikator mutuklinis di fasyankesberdasarkan sumber dayayang tersedia dan standarpencapaian

    5. Dokumen hasilpengumpulan data, buktianalisis dan pelaporanberkala indikator mutuklinis

    6. Laporan KTD, KPC, KNC7. SK tentang penanganan

    KTD,KPC,KNC dan resikopelayanan klinis

    8. Dokumen tindak lanjuthasil laporan KTD, KPC,KNC

    9. Jadwal pertemuan rutindalam rangka peningkatanmutu layanan klinis

    10. Dokumen evaluasi danperbaikan perilaku dalamyan. Klinis

    11. Dokumen identifikasi factorresiko yang mungkinterjadi

    12. Dokumen indicatorkeselamatan pasien.

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 22

    NO. PARAMETER URAIAN

    STANDAR PENGUKURAN

    80% terpenuhi nilai 10 20% - 79%

    terpenuhi sebagian nilai 5 < 20%

    terpenuhi nilai 0DOKUMEN TELUSUR

    SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0

    Total Nilai Bab IV = .......................... ... ...

    Nilai Max: 10

    Total Nilai Bab I + II + III + IV = ......................

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 23

    IV. INDIKATOR KINERJA KLINIK

    NO. INDIKATOR SKOR 10 SKOR 5 SKOR 0 Nilai1. Pelaksanaan pelayanan klinis

    medis diselenggarakan sesuaiPermenkes 5/2014

    Ada SOPmengacu padaPMK 5/2014

    Ada SOP tetapitidak mengacu pada

    PMK 5/2014Tidak ada SOP

    2. Angka Kontak Komunikasi 150 per mil 5000 6.000 1 : > 6.000b. Dokter gigi ada Tidak ada

    5. Program Rujuk Balika. Melaksanakan atau tidak Ya Tidakb. Jumlah peserta >70% 50% 50%

  • Instrumen Penilaian FKTP Berprestasi Klinik Pratama 24

    TABEL SKORING

    POIN PENILAIANNILAI

    MAKSIMALNilai Riil NILAI Bobot

    1. BAB I KEPEMIMPINAN DANMANAJEMEN FASKES

    60 (Nilai riil/Nilai Max) x 100% 30%

    2. BAB II LAYANAN KLINIS YANGBERORIENTASI PASIEN

    120 (Nilai riil/Nilai Max) x 100% 20%

    3. BAB III MANAJEMENPENUNJANG LAYANAN KLINIS

    50 (Nilai riil/Nilai Max) x 100% 20%

    4. BAB IV PENINGKATAN MUTUKLINIS DAN KESELAMATANPASIEN

    10 (Nilai riil/Nilai Max) x 100% 20%

    5. INDIKATOR KINERJA 60 (Nilai riil/Nilai Max) x 100% 100%