POLIP HIDUNG

18
 POLIP HIDUNG

Transcript of POLIP HIDUNG

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 1/18

POLIP HIDUNG

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 2/18

DEFINISI

� Massa lunak yang mengandung banyak cairandidalam rongga hidung, berwarna putih keabu-abuan, yang terjadi akibat inflamasi mukosa

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 3/18

ETIOLOGI DAN FAKTOR PREDISPOSISI

� Etiologi polip nasi masih belum diketahui

� Polip nasi bukan merupakan penyakit tersendiri tapi

merupakan manifestasi klinik dari berbagai macam

penyakit dan sering dihubungkan dengan sinusitis,rhinitis alergi, fibrosis kistik dan asma.

� Pembentukan polip sering diasosiasikan dengan

inflamasi kronik, disfungsi saraf otonom, dan faktor 

predisposisi genetik.� Kadang-kadang infeksi dalam hidung /sinus

paranasal sering ditemukan bersamaan dengan

adanya polip.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 4/18

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 5/18

PATOGENESIS (1)

Menurut teori Barnstein,

� Terjadi perubahan mukosa hidung akibat

peradangan atau aliran udara yang berturbulensi,

(terutama didaerah sempit di kompleksostiomeatal).

� Terjadi prolaps submukosa yang diikuti oleh

reepitealisasi dan pembentukan kelenjar baru.

� Terjadi peningkatan penyerapan natrium olehpermukaan sel epitel yang berakibat retensi air sehingga terbentuk polip.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 6/18

PATOGENESIS (2)

Teori lain mengatakan karena ketidakseimbangan sarafvasomotor 

Peningkatan permeabilitas kapiler 

Gangguan regulasi vascular 

Sel mast melepaskan sitokin-sitokin

Edema

POLIP

Turun ke rongga hidung dan

membentuk tangkai.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 7/18

MAKROSKOPIS

� Massa bertangkai

� Permukaan licin dan konsistensi lunak 

� Mudah digerakkan

�Bentuk bulat atau lonjong

� Berwarna putih keabu-abuan, agak bening

� Lobular 

� Dapat tunggal/ multiple

� Tidak sensitive (bila ditekan atau ditusuk tidak terasa

sakit)� Tidak mudah berdarah

� Pada pemakaian vasokonstriktor (kapas adrenalin) tidak mengecil

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 8/18

� Polip berwarna kemerah-merahan karena iritasi

kronis atau proses peradangan

� Polip berwarna kekuning-kuningan polip menahun

banyak mengandung jaringan ikat

� Polip Koana polip yang tumbuh kearah belakangdan membesar di nasofaring

� Polip Antrokoana polip yang berasal dari dalam

sinus maksila

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 9/18

MIKROSKOPIS

� Tampak epitel pada polip serupa dengan mukosahidung normal yaitu epitel bertingkat semu bersiliadengan submukosa yang sembab

� Mukosa mengandung sel-sel goblet, pembuluhdarah, saraf dan kelenjar sangat sedikit.

� Polip yang sudah lama dapat mengalami

metaplasia epitel karena sering terkena aliran

udara, menjadi epitel transisional, kubik ataugepeng berlapis tanpa keratinisasi.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 10/18

� Berdasarkan jenis sel peradangannya, polipdikelompokkan menjadi 2 :

1.Polip Eosinofilik mempunyai latar belakang alergi

2.Polip Neutrofilik biasanya disebabkan infeksi atau

gabungan keduanya

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 11/18

DIAGNOSIS

 ANAMNESA

� Keluhan utama : hidung rasa tersumbat, rinore dari yang jernih sampai purulen (pada infeksi sekunder), hipoosmiaatau anosmia

� Mungkin disertai bersin-bersin, rasa nyeri dihidung disertaisakit kepala didaerah frontal, post nasal drip

� Gejala sekunder : bernafas melalui mulut, suara sengau,halitosis, gangguan tidur dan penurunan kualitas hidup,dapat menyebabkan gejala pada saluran napasbawah, berupa batuk kronik dan mengi, terutama pada

penderita polip nasi dengan asma.� Harus ditanyakan riwayat rhinitis alergi, asma, intoleransi

terhadap aspirin dan alergi obat lainya serta alergimakanan

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 12/18

PEMERIKSAAN FISIK

� Polip nasi massif deformitas hidung luar  pelebaranbatang hidunghidung tampak mekar.

� Pada pemeriksaan rinoskopi anterior :

terlihat massa yang berwarna pucat yang berasaldari meatus medius dan mudah digerakkan.

� Pembagian stadium polip menurut Mackay dan Lund(1997)

a. Stadium 1: polip masih terbatas dimeatus medius

b. Stadium 2: polip sudah keluar dari meatus medius,tampak dirongga hidung tapi belummemenuhi rongga hidung

c. Stadium 3: polip yang massif

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 13/18

NASO-ENDOSKOPI

� Polip stadium 1 dan 2 (kadang-kadang tidak terlihat pada pemeriksaan rinoskopi anterior)tampak dengan pemeriksaan nasoendoskopi.

� Pada kasus polip koanal juga sering dapat terlihattangkai polip yang berasal dari ostium asesoriussinus maksila.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 14/18

PEMERIKSAAN RADIOLOGI

� Foto polos sinus paranasal (posisi waters, AP, aldwelldan lateral) : terlihat penebalan mukosa danadanya batas udara cairan didalam sinus (kurang

bermanfaat pada kasus polip)� CT Scan diindikasikan pada kasus polip yang gagal

diterapi dengan medikamentosa, jika adakomplikasi dari sinusitis dan pada perencanaan

tindakan bedah terutama bedah endoskopi.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 15/18

PENATALAKSANAAN

� Tujuan utama pengobatan pada kasus polip nasiialah menghilangkan keluhan- keluhan, mencegahkomplikasi dan mencegah rekurensi polip.

� Pemberian kortikosteroid untuk menghilangkanpolip nasi (polipektomi medikamentosa). Dapatdiberikan topical atau sistemik.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 16/18

� Kasus polip yang tidak membaik dengan terapimedikamentosa atau polip yang sangat massifdipertimbangkan untuk terapi bedah, yaitu:

- ekstraksi polip (polipektomi) menggunakan senar polipatau cunam dengan analgesi local

- etmoidektomi intra nasal/ ekstranasal untuk polipetmoid

- operasi Caldwell_Luc untuk sinus maksila. Yang terbaik 

adalah tersedia fasilitas endoskopi maka dapatdilakukan tindakan BSEF (Bedah Sinus Endoskopi

Fungsional)

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 17/18

PENCEGAHAN

1. Mengatur alergi dan asma, mengikutipengobatan dokter rekomendasi untuk mengelola asma dan alergi.

2. Hindari iritasi.3. Hidup bersih yang baik.

4. Melembabkan rumah Anda.

5. Gunakan bilasan hidung atau nasal lavage.

Gunakan air garam (saline) spray atau nasallavage untuk membilas hidung Anda.

5/9/2018 POLIP HIDUNG - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/polip-hidung-559bf6450765c 18/18

DAFTAR PUSTAKA

� Mangunkusomo, Endang., Wardani, Retno S.,polip

hidung, Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga Hidung

Tenggorok Kepala Leher. Edisi keenam. Jakarta:FKUI, 2007