Pleno 2 paulus bambang

16
Event Management Training & Conferences Knowledge Development Center LEAD TO BLESS LEADERSHIP : SURFING and NOT SUFFERING in the CRISIS Paulus Bambang WS Vice President Director PT United Tractors Tbk 2009 CRISIS and RECOVERY 2009 Crisis and Recovery Profile – Very Pessimistic Mode in Q1/Q2 • Big Drop in Revenue • Cost Reduction Program • Employee Retrenchment • Earning in a grey line – Recovery Mode in Q3/Q4 • Revenue came back • Investment started to grow • Recruitment starts • Earning is coming to black

Transcript of Pleno 2 paulus bambang

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

LEAD TO BLESS LEADERSHIP :SURFING and NOT SUFFERING in the CRISIS

Paulus Bambang WSVice President DirectorPT United Tractors Tbk

2009 CRISIS and RECOVERY

• 2009 Crisis and Recovery Profile– Very Pessimistic Mode in Q1/Q2

• Big Drop in Revenue• Cost Reduction Program• Employee Retrenchment• Earning in a grey line

– Recovery Mode in Q3/Q4• Revenue came back• Investment started to grow• Recruitment starts• Earning is coming to black

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

Why Suffering and Surfing ?

• Why Suffering and Surfing ?– Business Challenges (External Factors) : Hit

everybody– Capital Structure Challenges :

• Debt Profile• Financing Support Profile

– Products : Leadership in shrinking market, preferred by surviving customers

– Innovation : advantages in all seasons, flexibility in ups and down

Crisis Competent

Surfing or Suffering through CRISIS

Degree of Competence

Degree of Challenge

Surfing

SUCCESS by design not by luck

Suffering

Blind spot –CRISIS

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

To Achieve 3 Dimension of Performance

Financial PerformanceBerdasar Angka (Numbers)

Good to Great Company

Ethical PerformanceBerdasar Nilai (Values)Built to Last Company

Spiritual Performance Berdasar Keyakinan

Belief Based Company

E1=MC2

S=MC2E2=MC2

+

BUILT TO BLESS COMPANY

Why Leadership Matters ?

OUTSIDE and INSIDE OUTSIDE and INSIDE of a LEADER of a LEADER

BehaviorBehavior

CharacterCharacter What ‘s drive inside Angel Devilor

What’s seen Angel Deviland

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

FRAMEWORK OF THOUGHTFRAMEWORK OF THOUGHT

THE HEARTOF

A LEADER

THE HANDOF

A LEADER

THE HEADOF

A LEADER

LEADTO

LEADER

THE HEART OF A LEADERTHE HEART OF A LEADER

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

THE HEAD OF A LEADERTHE HEAD OF A LEADER

THE LEFT HAND OF A LEADERTHE LEFT HAND OF A LEADER(The Working Hand)(The Working Hand)

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

THE RIGHT HAND OF A LEADERTHE RIGHT HAND OF A LEADER(THE LOVING HAND)(THE LOVING HAND)

• Pemimpin yang mampu menentukan arah dan tujuan organisasi dan mampu menggerakkan seluruh karyawan berjalan pada arah dan tujuan yang sama (COMMANDER)

• “Ing ngarso sung tulodo, ingmadya mangun karso, tut wurihandayani”. Ki HajarDewantoro

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMMANDERCOMMANDER

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

• Pertama, pemimpin harus jelas dalam menentukan arah dan tujuan organisasi– Without Vision, people perished. King David.– Knowing what you’re going is the first step to getting there. Ken

Blanchard• Kedua, pemimpin harus menyatukan gerak dan

langkah untuk mewujudkan arah masa depan– ”Make ALL followers to sing the same song by heart is the

greatest challenge of A Leader”• Ketiga, membagi tanggung jawab kepada masing-

masing karyawan dengan jelas– You get from people what you expect. Ken Blanchard– All good performance starts with clarity of role, responsibility and

goals• Keempat, berani mengambil alih tanggung jawab atas

kegagalan anak buah.– A great general will take full responsibility of mission done by a

soldier, right or wrong, succeed or fail– A leader can delegate responsibility but not accountability

THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMMANDERTHE RIGHT HAND OF A LEADER: COMMANDER

• Pemimpin yang mampuberkomunikasi secaraterbuka dan tulus dengankaryawannya untukmenciptakan lingkungankerja yang menyenangkan(COMMUNICATOR)

– Communication is sharing knowledge not just talking and speaking.

– Real Communication happens when people feel safe. Ken Blanchard.

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMMUNICATORCOMMUNICATOR

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

Pentingnya menciptakan rasa aman (people feel safe) dalam berkomunikasi. Setidaknya ada dua Hal penting dalam berkomunikasi yang patut diperhatikan oleh pemimpin yakni :

• Pertama, Ketrampilan bertanya– Bertanya bukan tanda kebodohan, menjawab bukan

tanda kepintaran. – Pertanyaan yang bagus akan membuka cakrawala baru

bagi penanya dan yang ditanya. Ia akan menggulung seperti bola salju bila dikembangkan dengan pikiran yang terbuka

• Kedua, Ketrampilan mendengar sebagai strategikomunikasi yang efektif– If God had wanted us to talk more than listen, He

would have given us two mouths rather than two ears. Ken Blanchard.

THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMMUNICATORTHE RIGHT HAND OF A LEADER: COMMUNICATOR

• Pemimpin yang mampumenghasilkan sinergiantar individu untukmenjadi ‘super team’yang paling kuat dansolid (CONDUCTOR)

– One can make good things, two can create better, and team can perform the best

THE RIGHT HAND OF A LEADER: CONDUCTOR

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

• Tidak ada yang superman, yang adasuperteam: The Winning Jawara Team– None of us as smart as all of us. Ken

Blanchard, Don Carew and Enice parisi-Carew.

• The Winning Jawara Team ini harus menjadi perhatian utama pemimpin puncak. Di sini ada tiga hal yang harus selalu diingat. – Pertama, there is no permanent

excellent winning team.– Kedua, there is no guarantee that the

choice is always right.– Ketiga, there is always a second chance

to prove that the choice is right.

THE RIGHT HAND OF A LEADER: CONDUCTORTHE RIGHT HAND OF A LEADER: CONDUCTOR

• Pemimpin yang mampu membuat karyawan biasa menjadi karyawan yang luar biasa dan karyawan yang luar biasa menjadi jawara (CONVERTER)

• If you want your team to perform heroically, be a hero yourself. If you want your team to do with integrity, have an integrity in yourself, if you want your team become a winner, be a winner yourself

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: CONVERTERCONVERTER

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

• Setidaknya ada empat hal penting yang dapatdilakukan pemimpin untuk menjadikan karyawanyang biasa menjadi luar biasa:

– Pertama, mengembangkan potensi karyawan secara maksimal. – Kedua, memotivasi karyawan untuk berani melakukan langkah

terobosan– Ketiga, pemimpin memberikan target yang menantang yang

membutuhkan pemikiran, upaya dan semangat karyawan yang jauh dari sekadarnya

– Keempat, Pemimpin yang memiliki keberanian untuk memercayai karyawannya sehingga karyawan merasa bagian dari solusi dan kinerja organisasi

• “Leadership maybe defined as that quality that inspires sufficient confidence in subordinates as to be willing to accept his views and carry out his commands”. Fleet Admiral Nimitz

• The law of empowerment: only secure leaders give power to others. John C. Maxwell

THE RIGHT HAND OF A LEADER: CONVERTERTHE RIGHT HAND OF A LEADER: CONVERTER

• Pemimpin yang menjadi pribadi yang menyenangkan untuk dijadikan sahabat di dalam dan di luar kerja (COMFORTER)

– Informality sometimes open the door of opportunity.

– A friend in need, a peer in deed and a parent in the deep is the best combination of a leader

THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMFORTER

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

• Comforter yang sejati memiliki tiga ciri:

– Pertama, pemimpin yang menjadi sahabat sejati bagi karyawannya

– Kedua, pemimpin yang menjadi kolega sejati bagi karyawannya

– Ketiga, pemimpin yang menjadi ‘Ayah’ sejati bagi karyawannya

THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMFORTERTHE RIGHT HAND OF A LEADER: COMFORTER

• Pemimpin yang mengenal pribadi dan memiliki perhatian yang tulus dan sungguh-sungguh kepada karyawan dan keluarganya secara menyeluruh (COMPREHENSION)

– Call them by their name. Greet them by their strength. Love them as they are.

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMPREHENSIONCOMPREHENSION

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

Beberapa hal kecil yang dapat dilakukan agar pemimpin memiliki kedekatan dengan karyawannya karena memperhatikan kecil (CARE and COMPASSION) tapi berimplikasi besar :

• Ulang tahun karyawan dan pasangannya: ucapkan selamat dengan tulus dengan kata yang memotivasi atau jabat tangan yang hangat. Kirimkan bunga atau hadiah kecil bila memungkinkan

• Ulang tahun pernikahan : ini simbol pengenalan keluarga yang paling apik, ketika pemimpin memberi ucapan selamat pada pasangan yang ada di rumah. Kedekatan menjadi sangat personal.

• Visitasi ketika karyawan dan keluarga mengalami musibah penyakit, kedukaan dan berbagai halangan lainnya. Kehadiran secara fisik membuat karyawan merasa bagian dari kehidupan pemimpin bukan sekadar anak buah

• Terlibat penuh dalam acara keluarga karyawan seperti ketika anakkaryawan menikah, khitanan, baptisan dan acara keluarga yang dianggap sangat penting bagi karyawan

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMPREHENSIONCOMPREHENSION

• Pemimpin yang mengupayakan karyawan berada pada jalan yang benar dengan melakukan langkah koreksi untuk pengembangan dan pertumbuhan potensi karyawan (CORRECTION)

– Carang yang berbuah dipotongnya. Carang yang bengkok diluruskannya. Carang yang tak beraturan dibuangnya. Agar ia menghasilkan buah yang lebat.

– Happiness always starts with Holiness

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: CORRECTIONCORRECTION

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

Ketrampilan dalam memberikan umpan balik yang tegas, tepat, jujur, terbuka pada saatnya

– Feedback is the breakfast of champions. Ken Blanchard

– ‘Tepat Cara’.– ‘Tepat Isi’.– ‘Tepat Waktu’.– ‘Tepat Tempat’.– ‘Tepat Fondasi’.

THE RIGHT HAND OF A LEADER: CORRECTIONTHE RIGHT HAND OF A LEADER: CORRECTION

• Pemimpin yang mampu menciptakan hubungan yang baik antar sesama pribadi, pekerjaan baik didalam dan diluar lingkungan organisasi (CONNECTION)

– Hubungan yang baik akan menciptakan banyak peluang bagi semuanya. Harta hubungan tak pernah lekang oleh waktu, semakin lama akan semakin kuat dan menyenangkan

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: CONNECTIONCONNECTION

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

• Pemimpin yang menghargai kinerja karyawan mulai dari hal yang kecil dan berupaya untuk merayakan sebagai kemenangan bersama (CELEBRATION)

– Orang yang dihargai akan semakin menghargai orang yang memberikan penghargaan.

– Penghargaan kecil bagi pemimpin dapat menjadi kenangan besar bagi penerimanya

THE RIGHT HAND OF A LEADER: CELEBRATION

• Pemimpin yang mengupayakan agar karyawan ‘tidak merasa kekurangan’ terhadap imbalan dan penghargaan yang diterimanya (COMPENSATION)

– If you want your people to be responsible, be responsive to their needs. Ken Blanchard.

– ’Earth is enough to satisfy every man’s need, but not every man’s greed’. Mahatma Gandhi

THE RIGHT HAND OF A LEADER: THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMPENSATIONCOMPENSATION

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

Ada tiga kebutuhan yang harus dipenuhi kalau karyawan ingin dipenuhi kebutuhan sampai pada taraf ’they shall not want’ atau ’tak akan kekurangan’.

• Pertama, kecukupan kebutuhan jasmani• Kedua, kecukupan kebutuhan emosional• Ketiga, kecukupan kebutuhan spiritual

– A good leader inspires others with confidence in him, a great leader inspires them with confidence in themselves a godly leader inspires them with confidence in God

THE RIGHT HAND OF A LEADER: COMPENSATIONTHE RIGHT HAND OF A LEADER: COMPENSATION

THE RIGHT HAND OF A LEADERTHE RIGHT HAND OF A LEADER(THE LOVING HAND)(THE LOVING HAND)

Event ManagementTraining & ConferencesKnowledge Development Center

Conclusion

• Surfing or Suffering in the Crisis is– Firstly Cause by Leader– Secondly Impacted by Leadership Skill– Thirdly depend on Others Business Structure

• Products• Product Support• Financial Structure• etc