PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf ·...

13
PENGARUH RETURN ON ASSET (ROA), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh : Nina Yuliandari Dwi Putri 201410170311197 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2018

Transcript of PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf ·...

Page 1: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

PENGARUH RETURN ON ASSET (ROA), DEBT TO EQUITY RATIO (DER),

DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP PERATAAN

LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh :

Nina Yuliandari Dwi Putri

201410170311197

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2018

Page 2: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

PENGARUH RETURN ON ASSET(ROA), DEBT TO EQUITY RATIO (DER),

DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP

PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

TERDAFTAR DI BEI

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh :

Nina Yuliandari Dwi Putri

201410170311197

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2018

Page 3: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan
Page 4: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

LEMBAR PERSETUJUAN

SKRIPSI

PENGARUH RETURN ON ASSET(ROA), DEBT TO EQUITY

RATIO (DER), DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN

MANAJERIAL TERHADAP PERATAAN LABA PADA

PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI

BEI

Oleh:

Nina Yuliandari Dwi Putri

201410170311197

Malang, 28 Maret 2018

Telah disetujui oleh:

Pembimbing I

Djoko Sigit S, SE, M.Acc, PhD

Pembimbing II

A Waluya Jati, Drs. MM.

Page 5: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmanirrohim,

Puji syukur yang teramat dalam saya haturkan ke hadirat Tuhan yang

Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi

dengan judul “Pengaruh Return On Asset (Roa), Debt To Equity Ratio (Der),

Dan Struktur Kepemilikan Manajerial Terhadap Perataan Laba Pada

Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2016” dapat

terselesaikan pada waktu yang telah direncanakan.

Teriring do’a sholawat semoga senantiasa melimpah ke haribaan

Muhammad SAW., Rasul akhir zaman, penutup para Nabi yang membawa

kesempurnaan ajaran Tauhid dan keutamaan budi pekerti. Dan semoga tumpahan

do’a sholawat menetes kepada segenap keluarga dan sahabatnya, para syuhada’,

para mushonnifin, para ulama’, dan seluruh umatnya yang dengan tulus ikhlas

mencintai dan menjunjung sunnahnya.

Selama proses penyusunan skripsi ini, banyak pihak yang telah

memberikan bantuan dan dukungan kepada saya. Sebagai ungkapan syukur,

dalam kesempatan ini saya ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Allah SWT yang telah memberikan anugrah kekuatan, keselamatan, dan

kesehatan serta bimbingan-Nya sehingga penulis bisa menyelesaikan laporan

tugas akhir ini.

2. Bapak Djoko Sigit S, SE, M.Acc, PhD serta Bapak A Waluya Jati, Drs.

MM. selaku dosen pembimbing I dan dosen pembimbing II yang telah banyak

memberikan bimbingan, masukan, dan arahan dalam penyususnan skripsi ini.

3. Bapak Ipung Suryono SE, Ibu Siti Sugi Hartini, Kakak Nico Yan Pratama,

dan seluruh keluarga atas segenap dukungan dan kasih sayang yang telah

diberikan.

4. Seluruh Dosen Akuntansi Universitas Muhammadiyah Malang atas

ketersediaan memebagi ilmu kepada penulis.

5. Sahabat – sahabat nongkrong selaku kadal family yang selalu membantu

dan memberikan dukungan dalam susah maupun senang.

6. Sahabat dan seluruh teman-teman angkatan 2014 (akumtansi D) yang

selalu bersama dalam keceriaan.

Page 6: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

Kepada mereka semua, hanya ungkapan terima kasih dan do’a tulus dapat saya

persembahkan, semoga segala yang telah mereka berikan kepada saya tercatat

dengan tinta emas dalam lembaran catatan Roqib sebagai sebuah ibadah yang

tiada ternilai. Amin.

Akhirnya, dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya persembahkan

karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik konstruktif dan

saran dari semua pihak sangat saya harapkan untuk penyempurnaan karya-karya

selanjutnya. Terimakasih.

Billahittaufiq Wal hidayah.

Malang,

Penulis

Page 7: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................................. i

DAFTAR ISI ................................................................................................. iii

DAFTAR TABEL ......................................................................................... iv

DAFTAR GAMBAR .................................................................................... v

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. vi

BAB I. LATAR BELAKANG

A. Latar Belakang Masalah.......................................................................... 1

B. Perumusan Masalah ................................................................................ 5

C. Tujuan dan Manfaat ................................................................................ 5

BAB II. TEORI DAN PERUMUSAN HIPOTESIS

A. Tinjauan Penelitian Terdahulu ................................................................ 6

B. Teori dan Kajian Pustaka ........................................................................ 8

C. Perumusan Hipotesis ............................................................................... 13

BAB III. METODE PENELITIAN

A. Objek Penelitian ...................................................................................... 15

B. Jenis Penelitian ........................................................................................ 16

C. Populasi dan Teknik Pengambilan Sampel ............................................. 16

D. Jenis dan Sumber Data ............................................................................ 17

E. Teknik Pengumpulan Data ...................................................................... 18

F. Definisi Operasional dan Pengukuran Sampel........................................ 18

G. Teknik Analisis Data ............................................................................... 20

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Penelitian ................................................................... 25

B. Deskripsi Data ......................................................................................... 26

C. Analisa Data ............................................................................................ 30

D. Pembahasan ............................................................................................. 40

BAB V. PENUTUP

A. Kesimpulan ............................................................................................. 43

B. Keterbatasan ............................................................................................ 44

C. Saran ....................................................................................................... 44

LAMPIRAN ................................................................................................. 45

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 53

Page 8: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Statistik Deskreptif ............ ................................................... 26

Tabel 4.2 Hasil Uji Korelasi .................................................................. 30

Tabel 4.3 Analisis Regresi Linier Berganda .......................................... 31

Tabel 4.4 Hasil Uji Normalis ................................................................. 33

Tabel 4.5Hasil Uji Multikolonieritas ..................................................... 34

Tabel 4.6 Hasil Uji Heterokodastisitas .................................................. 35

Tabel 4.7 Hasil Uji Heterokodastisitas (sudah tidak ada outlier) .......... 36

Tabel 4.8 Hasil Analisis Uji F ................................................................ 37

Page 9: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 Profitabilitas (ROA) ........................................................... 27

Gambar 4.2Debt to Equity Ratio (DER) ................................................ 28

Gambar 4.3Suktur Kepemilikan Manajerial .......................................... 28

Gambar 4.4Perataan Laba ...................................................................... 29

Page 10: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

DAFTAR LAMPIRAN

Daftar Nama Perusahaan atau Sampel

Perhitungan Data

Hasil Pengolahan Data

Page 11: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

DAFTAR PUSTAKA

Aji, D. Y., dan A. F. Mita. 2010. "Pengaruh Profitabilitas, Risiko Keuangan, Nilai Perusahaan, dan Struktur Kepemilikan Terhadap Praktek Perataan Laba: Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di BEI". SNA XIII, Vol., No., hlm.

Astuti, D. S. P. 2005. "Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Manajemen Laba di Seputar Right Issue". Vol., No., hlm.

Azlina, N. 2010. "Analisis Faktor yang Mempengaruhi Manajemen Laba (Studi Pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI)". Pekbis Jurnal, Vol. 2, No., hlm: 9.

Baye, M. R., dan J. T. Prince. 2016. Ekonomi Manajerial dan Strategi Bisnis. 8 ed. Jakarta: Salemba Empat.

Brigham, E. F., dan J. F. Houston. 2014. dasar - dasar manajemen keuangan jakarta: salemba empat.

Budiasih, I. 2009. "Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Praktik Perataan Laba ". Vol., No., hlm.

Butar, L. K. B., dan S. Sudarsi. 2012. "Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Institusional Terhadap Perataan Laba: Studi Empiris pada Perusahaan Food and Beverages yang Terdaftar di BEI". Dinamika Akuntansi, Keuangan dan Perbankan, Vol. 1, No., hlm: 143 - 158.

Cahyani, N. D. 2012. "pengaruh profitabilitas, resiko keuangan, nilai perusahaan, struktur kepemilikan, ukuran perusahaan, dan jenis industri terhadap praktek perataan laba pada perusahaan yang terdaftar di bursa efek indonesia periode tahun 2005-2010". JURAKSI, Vol. 2, No., hlm.

Dewi, K. S., dan Prasetiono. 2012. "Analisis Pengaruh ROA, NPM, DER, dan Size Terhadap Praktik Perataan Laba (Studi kasus pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2007-2010)". DIPONEGORO JOURNAL OF MANAGEMENT, Vol. 1, No., hlm: 172-180.

ghozali, I. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete dengan Program SPSS 23. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Haini, S. N., dan P. Andini. 2014. "Pengaruh Return On Asset (ROA), Dividend Payout Ratio (DPR), Debt To Equity Ratio (DER), dan Kepemilikan Institusional Terhadap Praktik Perataan Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2012)". Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol. 3, No., hlm.

Hanafi, M. M., dan A. Halim. 2016. analisis laporan keuangan. yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Harmono. 2009. Manajemen Keuangan Berbasis Balance Scorecard Pendekatan Teori, Kasus, dan Riset Bisnis 1ed. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Josep, W. H., M. D. AR, dan D. F. Azizah. 2016. "Pengaruh Ukuran Perusahaan, Return On Asset dan Net Profit Margin Terhadap Perataan Laba (Income Smoothing) (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI 2012-2014)". Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), Vol. 33, No., hlm.

Juniarti, dan Corolina. 2005. "Analisa Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Perataan Laba (Income Smoothing) pada Perusahaan Perusahaan Go Public". Jurnal Akuntansi & Keuangan, Vol. 7, No., hlm: 15.

Kodrat, D. S., dan C. Herdinata. 2009. Manajemen Keuangan Based on empiricial research. pertama. 1 ed. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Page 12: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

Kumaladewi, P. R. 2009. "Pengaruh Perubahan Return On Assets, Perubahan Perating Profit Margin, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kemungkinan Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia". Vol., No., hlm.

Madli. 2014. "Pengaruh Ukuran Perusahaan, Return On Asset, Debt To Equity Ratio Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Properti Dan Real Estate Yang Terdaftar DiBursa Efek Indonesia Tahun 2008 – 2012". Vol., No., hlm.

Mahmud, N. M. 2012. "Income smoothing and industrial sector". Finance Management, Vol., No., hlm.

Noviatara Dwi Putri, dan E. N. A. Yuyetta. 2013. "Pengaruh Struktur Kepemilikan dan Kualitas Audit Terhadap Manajemen Laba". DIPONEGORO JOURNAL OF ACCOUNTING, Vol. 2, No., hlm: 1-13.

Palestin, H. S. 2008. "Analisis Pengaruh Struktur Kepemilikan, Praktik Corporate Governance dan Kompensasi Bonus Terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris pada P.T. BURSA EFEK INDONESIA)

". Vol., No., hlm. Prabayanti, N. L. P. A., dan G. W. Yasa. 2011. "Perataan Laba (Income Smoothing)dan

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)". Vol., No., hlm.

Pratiwi, H., dan B. D. Handayani. 2014. "Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial dan Pajak Terhadap Praktik Perataan Laba". Accounting Analysis Journal, Vol. 2, No., hlm.

Raaiborn, C. A., dan M. R. Kinney. 2014. Akuntasi Biaya Dasar dan Perkembangan 7ed. Jakarta: Salemba Empat.

Rahmaningrum, R. L. I. 2013. "Analisi Pengaruh Debt To Equity Ratio, Ukuran Auditor dan Kepemilikan Institusional Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Properti dan Real Estate Terdaftar Di BEI Tahun 2011-2013 ". Vol., No., hlm.

Rasinih, dan A. Munandar. 2016. "Pengaruh Financial Leverage dan Profitabilitas Terhadap Income Smooting Dengan Kualitas Audit Sebagai Pemoderasi". Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis, Vol. 21, No., hlm.

Reviani, D., dan D. Sudantoko. 2012. "Pengaruh Struktur Kepemilikan, Ukuran Perusahaan, dan Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba". Prestasi, Vol. 9, No., hlm.

Riyanto. 2014. Validasi & Verifikasi Metode Uji: Sesuai dengan ISO/IEC 17025 Laboratorium Pengujian dan Kalibrasi. 1 ed. Yogyakarta: Deepublish.

Ross, S. A., R. W. Westerfield, B. D. Jordan, J. Lim, dan R. Tan. 2015. Pengantar Keuangan Perusahaan Glibal Asia Buku 1 ed. Jakarta: Salemba Empat.

Saleh, S. 1998. Statisti Deskriptip. 3 ed. Yogyakarta: (UPP) AMP YKPN. Siciliano, G. 2003. Finance For The Non Financial Manager. America Serikat: The

McGraw-Hill Companies, Inc. Suwito, E., dan A. Herawaty. 2005. "Analisis Pengaruh Karakteristik Perusahaan

Terhadap Tindakan Perataan Laba yang Dilakukan Oleh Perusahaan yang Terdaftar Di Bursa Efek Jakarta". SNA VIII, Vol., No., hlm.

Syam, D. 2014. Akuntansi Pengantar II Konsep Dasar Penyajian Dan Penyusunan Laporan

keuangan. Malang: UMM Press

Ulum, I., dan A. Juanda. 2016. Metodologi Penelitian Akuntansi 2ed. Malang Yogyakarta: Aditya Media Publishing.

Page 13: PENGARUH RETURN ON ASSET ROA), DEBT TO EQUITY RATIO …eprints.umm.ac.id/42911/1/PENDAHULUAN.pdf · Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan

Utomo, S. B., dan B. Siregar. 2008. "Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Kontrol Kepemilikan Terhadap Perataan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

". jurnal akuntansi dan manajemen, Vol. 19, No., hlm: 113-125. Widana, I. N. A., dan G. W. Yasa. 2013. "Perataan Laba Serta Faktor-Faktor yang

Mempengaruhinya Di Bursa Efek Indonesia". E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, Vol., No., hlm.

Widyaningdyah, A. U. 2001. "Analisis Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Eaenings Management pada Perusahaan Go Public Di Indonesia". Jurnal Akuntansi & Keuangan, Vol. 3, No., hlm: 89-101.

Widyastuti, T. 2009. "pengaruh struktur kepemilikan dan kinerja keuangan terhadap manajemen laba: studi pada perusahaan manufaktur di BEI ". MAKSI, Vol. 9, No., hlm: 30-41.

Wiryadi, A., dan N. Sebrina. 2013. "Pengaruh Asimetri Informasi, Kualitas Audit, dan Struktur Kepemilikan Terhadap Manajemen Laba". WRA, Vol. 1, No., hlm.

Zen, S. D., dan M. Herman. 2007. "Pengaruh Harga Saham, Umur Perusahaan, dan Rasio Profitabilitas Perusahaan Terhadap Tindakan Perataan Laba Yang Dilakukan Oleh Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Jakarta". Vol., No., hlm.