ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

20
ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Transcript of ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Page 1: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

ALAT

LABORATORIUM

KEPERAWATAN

Page 2: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Alat Apacer

(aerochamber)

Pemberian Inhalasi

Fungsi

Alat Cukur

Mencukur bulu

Fungsi

Arteri Klem

Menjepit selang

Fungsi

Baju Bayi

Menutupi badan bayi

Fungsi

Alat Bermain /

Mainan Anak

Terapi bermain anak

Fungsi

Alat Penghangat

Darah (Blood Warmer)

Memasang dan memonitortransfusi darah

Fungsi

Alat Ukur Tinggi

Badan Anak

Memantau pertumbuhan dengan mengukur tinggi

badan bayi

Fungsi

Bahan Bacaan

(Koran, Majalah)

Alat untuk mengecek ketajaman penglihatan

Fungsi

Page 3: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Bak Instrument

Menyimpan alat-alat steril untuk pemeriksaan fisik

Fungsi

Bantal

Penyangga kepala/kaki/badan model

Fungsi

Bed Pan

Penampung air kotor (feses)

Fungsi

Bidai

Menyangga Tangan/kaki yang patah atau terkilir

Fungsi

Baki dan Alas

Wadah membawa alat yang dibutuhkan

Fungsi

Barak Short

Menutupi pakaian supayatidak basah

Fungsi

Baskom

Tempat air bersih

Fungsi

Bengkok

tempat meletakkan bahan/alat kotor

Fungsi

Page 4: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Body Splint

Immobilizer

menjaga tubuh pasien untuk mengurangi pergerakan

yang terlalu banyak

Fungsi

Botol Cebok

menyimpan air cebok

Fungsi

Buku Ishihara

Mengetes buta warna

Fungsi

Cermin

bercermin

Fungsi

Bola-Bola

Melatih otot-otot tangan

Fungsi

Box Bayi

Untuk istirahat tidur bayi baru lahir

Fungsi

Brosur/Leaflet Pre, Intra

dan Post Operasi

Media penkes

Fungsi

CD Pre, Intra dan

Post Operasi

Media penkes

Fungsi

Page 5: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Cooler Blanket

selimut pendingin bayi

Fungsi

CPR Board - Long

Spinal Board

untuk evakuasi korban yang mengalami patah tulang

Fungsi

Ember

tempat air kotor

Fungsi

Gayung

mengambil/menuang air

Fungsi

Corong

memasukkan cairan pada lubang wadah yang lebih

kecil

Fungsi

Doppler Fetus

Detector

Alat pendeteksi jantung janin

Fungsi

Duk Steril

Alas/pencegahan infeksi

Fungsi

Feeding Bag

Menyalurkan makanan cair

Fungsi

Page 6: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Gelas Beserta Tutup

dan Alasnya

tempat air minum

Fungsi

Gelas Ukur

mengukur jumlah cairan

Fungsi

Goniometri

alat pengukur sudut sendi

Fungsi

Gunting Plester

Untuk menggunting plaster

Fungsi

Gelas Kumur

tempat air

Fungsi

Ginekologi Bed

Tempat pemeriksaan

Fungsi

Glukotes

alat pengukur kadar gula

Fungsi

Gunting Hecting

Menggunting benang

Fungsi

Page 7: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Gunting Verban

Menggunting verban

Fungsi

Handuk Kecil

Mengeringkan tangan setelah cuci tangan

Fungsi

Inkubator

Alat untuk merawat bayiagar tidak terjadi hipotermia

Fungsi

Iv Hand

vena tambahan (perpanjangan vena)

Fungsi

Handuk Besar

Mengeringkan badan

Fungsi

Head Immobilizer

alat penopang kepala

Fungsi

Icterometer

Mengukur luas permukaan tubuh yang mengalami

kekuningan/ikterik

Fungsi

IUD

Alat peraga pemasangan IUD

Fungsi

Page 8: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Jam Tangan atau

Stopwatch

Menghitung kecepatan waktu pernapasan, nadi

Fungsi

Kaliper Standar

alat pengukur gigi

Fungsi

Kertas

Mencatat hasil pengukuran

Fungsi

Kom atau Mangkuk

tempat air

Fungsi

Kain Pengalas /

Handuk

Alas untuk menutupi kasur

Fungsi

Kartu Menuju Sehat

(KMS)

Memantau pertumbuhan perkembangan anak dan

immunisasi

Fungsi

Keranjang Pakaian

Kotor Standar

Tempat meletakkan pakaian yang kotor

Fungsi

Kertas EKG

Merekam gambaran hasil EKG

Fungsi

Page 9: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Kom Besar

tempat kapas savlon

Fungsi

Kom Kecil Tertutup

tempat untuk menaruh kasa, betadine, sputum/dahak,

kasa yang steril

Fungsi

Kursi Roda

Berkunci

alat model untuk latihan duduk

Fungsi

Lampu Kepala

(Head Lamp)

menerangi pemeriksaan fisik

Fungsi

Kom Betadin

Tempat betadin

Fungsi

Kom Sedang

tempat tissue

Fungsi

Kruk (Crutches) dengan

Ujung Berlapis Karet

Alat untuk model latihan atau penyangga badan

Fungsi

Laenek (Pinard

Fetoscope)

untuk mendengarkan denyut jantung dari janin selama

kehamilan

Fungsi

Page 10: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Lemari Pakaian

Bayi

menyimpan pakaian bayi

Fungsi

Matras Senam

Alas untuk senam hamil

Fungsi

Mesin Suction

Mengisap/mengeluarkan lendir dari jalan nafas

Fungsi

Metline

untuk mengukur lingkar lengan atas

Fungsi

Masker Oksigen

Masker hidung

Fungsi

Meja Bayi

Tempat pemeriksaan bayi

Fungsi

Mesin EKG

Merekam aktivitas jantung

Fungsi

Meteran

Alat pengukur tinggi badan

Fungsi

Page 11: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Midline Catheter

untuk mengeluarkan/ pengambilan urine

Fungsi

Model Elektrik

Pompa Jantung

media memperjelas pengkajian

Fungsi

Neck Collar

alat penyangga leher

Fungsi

Pakaian / Piama

Pakaian untuk model/phantom

Fungsi

Mitela

Menutup kepala, penyangga tangan

Fungsi

Nasal Canule

Kateter hidung

Fungsi

Nebulizer

Alat untuk membantu mengencerkan dahak /

melancarkan pernafasan

Fungsi

Opthalmoskop

alat yang dipakai untuk memeriksa bagian dalam

mata

Fungsi

Page 12: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Papan Pengukur

Panjang Badan Bayi

Memantau pertumbuhan dengan mengukur panjang

badan bayi

Fungsi

Pengering Rambut

untuk mengeringkan rambut

Fungsi

Phantom Pemeriksaan

Pap Smear

Alat peraga persiapan pasienyang akan dilakukantindakan Pap Smear

Fungsi

Pinset Cirurgis

membersihkan luka

Fungsi

Pen Light/Senter

untuk menerangi

Fungsi

Perlak Pengalas

untuk pengalas bokong

Fungsi

Perlak Bayi

untuk pengalas tempet tidur bayi menutupi seprei

Fungsi

Pinset Anatomis

penjepit kassa , kapas, menjepit depper

Fungsi

Page 13: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Piring

Tempat makanan

Fungsi

Pita Lila /Skinfold

Calipers

Memantau status nutrisi dengan mengukur lingkar

lengan atas

Fungsi

Sabuk (Gait Belt)

alat bantu untuk berpindah dari satu tempat ke tempat

lain

Fungsi

Scoop Stretcher

untuk mengevakuasi korban yang lokasi nya sulit

dijangkau

Fungsi

Pispot

untuk menampung urin

Fungsi

Radiant Warmer/

Lampu Sorot

alat untuk mempertahankan temperatur ruangan tetap

hangat agar tubuh bayi tidak hipotermia

Fungsi

Refleks Hammer

alat untuk mengecek refleks

Fungsi

Sampiran

menjaga privasi pasen

Fungsi

Page 14: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Selang Penghubung

dan Konektor Y

tempat jalannya yang sudah dihisap

Fungsi

Selimut Mandi

Mengeringkan badan

Fungsi

Set Endotracheal

Untuk pemberian pernafasan mekanis (dengan ventilator).

Fungsi

Set Memandikan Bayi (Sabun,

Sampoo, Minyak Kayu Putih,

Telon, Bedak Bayi)

merawat dan membersihkan badan bayi

Fungsi

Selimut

Menutupi model/phantom

Fungsi

Sendok dan Garpu

menyendok makanan

Fungsi

Sendok Obat,

Gelas Ukur Obat

Alat untuk memberikan obat oral agar tepat dosisi

Fungsi

Set Lumbal Punksi

alat untuk mengambil cairan tulang belakang dan otak

(serebrospinal).

Fungsi

Page 15: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Set Perawatan Tali

Pusat

Menghindari infeksi

Fungsi

Set Vena Sectie

Alat untuk membuka pembuluh darah vena

Fungsi

Sonde Uterus

Mengukur panjang uterus

Fungsi

Spekulum Cocor

Bebek

Membuka vagina

Fungsi

Set Untuk Membantu

Eliminasi (BAB dan BAK)

Alat untuk membantu anak buang air besar dan buang

air kecil

Fungsi

Sisir

Menyisir rambut

Fungsi

Snellen Char

Tes Penglihatan

Fungsi

Spatel Lidah

Alat untuk pemeriksaan rongga mulut dan untuk

mengambil sampel disposible

Fungsi

Page 16: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Spekulum Hidung

memperjelas lubang bagian hidung

Fungsi

Sputum Pot

Tempat sputum

Fungsi

Stoma Guide

Mengukur stoma

Fungsi

Tabung Darah

Menempatkan darah

Fungsi

Spidol

memberikan tulisan penanda

Fungsi

Standar Baskom

Double

penyangga/tempat baskom air

Fungsi

Standar Infus

menggantungkan cairan infus

Fungsi

Stetoskop

Auskultasi

Fungsi

Page 17: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Tabung Oksigen

Lengkap

Model untuk latihan

pemberian oksigen

Fungsi

Talquist

Hemometer Set

Mengetahui ukuran/satuan, Mengukur kadar Hb

(haemoglobin)darah, Mengukur kadar gula darah

Fungsi

Tempat Sampah

tempat membuang sampah

Fungsi

Tempat Tidur Anak

(Pediatric Beds)

Istirahat tidur anak

Fungsi

Talang Karet Atau

Fiber

mengaliri air dari kepala ke ember

Fungsi

Tampon Tang

Membersihkan vagina/portio

Fungsi

Tempat Sabun

Mandi

tempat sabun

Fungsi

Tempat Tidur 2/3

Angkle

Alat untuk model latihan

Fungsi

Page 18: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Tempat Tidur Bayi

(Lengkap)

Tempat menidurkan bayi

Fungsi

Tensimeter

untuk pemeriksaan tekanan darah

Fungsi

Termos Es

Tempat menyimpan vaksin/imunisasi

Fungsi

Timbangan Bayi

Memantau pertumbuhan dengan menimbang berat

badan bayi

Fungsi

Tenakulum /

Kageltang

Menjepit portio/mulut rahim

Fungsi

Tensimeter Anak dan

Bayi

alat untuk pengukuran tekanan darah

Fungsi

Termometer (Digital,

Aksial, Rectal, Oral)

Mengukur suhu tubuh

Fungsi

Tiga Botol : Larutan

Sabun, Desinfektan, Air

Bersih

tempat sabun cair

Fungsi

Page 19: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Timbangan BB

untuk mengukur berat badan

Fungsi

Tongue Spatel

Dewasa

untuk membersihkan mulut pasien dewasa

Fungsi

Tourniquet

Pengambilan specimen darah : vena dan arteri

Fungsi

Trolly

Tempat meletakkan alat -alat pemeriksaan

Fungsi

Timer

Mengukur waktu/kecepatan

Fungsi

Tongue Spatel Anak-

Anak

alat untuk menekan lidah

Fungsi

Tonometer

Mengukur tekanan bola mata

Fungsi

Tripod

Alat penyangga badan

Fungsi

Page 20: ALAT LABORATORIUM KEPERAWATAN

Tromol Steril

Tempat kasa/kapas steril/lidi kapas

Fungsi

Walker

Alat penyangga badan

Fungsi

Waslap

Untuk mengusapkan busa sabun

Fungsi

Urinal

tempat menampung urin

Fungsi

Warmer Blanket

alat yang digunakan untuk menghangatkan selimut

pada pasien paska operasi

Fungsi

Waskom Bayi

Tempat air untuk memandikan bayi

Fungsi

Wire Less

untuk pengeras suara

Fungsi