Rangkuman Bab 7 - WILLIAM

download Rangkuman Bab 7 - WILLIAM

of 2

Transcript of Rangkuman Bab 7 - WILLIAM

  • 8/18/2019 Rangkuman Bab 7 - WILLIAM

    1/2

    Memprediksi Return dari Data Return di Waktu Lalu

    Return di masa lalu dapat digunakan untuk memprediksi return di masa depan, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang.

    Prediksi Jangka Pendek :Biasanya, pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah return pada periode sebelumya(umumnya “periode” berarti sehari atau beberapa hari sebelumnya) dapat digunakan untuk memprediksi return hari ini. Terdapat beberapa cara pengujian yang dapat dilakukan, yakni:. !ji "orelasi

    #erupakan pengujian hubungan linear antara return hari ini dengan return di periode lalu.$emakin tinggi korelasi antara return di masa lalu dengan return saat ini, berarti semakintinggi kemampuan return di masa lalu untuk memprediksi return masa depan. Bentuk

    persamaan matematis hubungan linearnya adalah:r t = a + br t − 1 − T + e t

    a = Tingkatreturn harapan yangtidakberhubungandenganreturn sebelumnya

    b = Besar hubungan antarareturndi waktulaludenganreturn hari ini

    T = Periodemasa lalu , dengan angka 1 menggambarkan 2 periodelalu , dst .

    e = Angkarandom yang merupakan variabilitas return yang tidak berhubungan

    denganreturn sebelumnya

    %ersamaan matematis di atas diperoleh dengan mengorelasikan return hari ini ( r t )

    dengan return sebelumnya ( r t − 1 − T ). "oe&isien korelasi yang dikuadratkan menghasilkan

    besarnya bagian dari return hari ini yang dijelaskan oleh return sebelumnya.'. Run Test

    nalisis ini menggunakan simbol untuk menandai perubahan harga yang terjadi pada suatu periode. Tanda “ ” digunakan untuk menandai kenaikan harga. “*“ menandai penurunanharga, dan “+” menandai tidak ada perubahan yang terjadi pada periode tersebut. Tiap run

    berisi sekelompok simbol sama yang berdempetan. #isalkan ada sebuah analisis yangmencatat “ *** +”, maka run peratama adalah simbol “ ” pada periode pertama, runkedua adalah simbol “****“ pada periode kedua hingga kelima, run ketiga adalah “ ”

    pada periode keenam hingga kedelapan, dan run keempat adalah ”+” pada periode terakhir.umlah run yang relati& kecil dalam suatu analisis menandakan perubahan harga sekuritasmemiliki korelasi positi& dari -aktu ke -aktu. $ebaliknya, korelasi yang negati& ditandaidengan banyaknya run dalam suatu analisis.

    . Filter Test /igunakan untuk mengji pola return yan lebih kompleks. 0al ini dilakukan denganmembandingkan return yang didapat jika melakukan strategi perdagangan akti& tertentu(trading rule ) dengan return yang didapat jika in1estor melakukan strategi beli dan simpan

  • 8/18/2019 Rangkuman Bab 7 - WILLIAM

    2/2

    (buy and hold strategy ). Trading rule biasa dilakukan dengan cara membeli ketika hargamengalami kenaikan sebesar 23 dari batas atas yang sudah ditentukan, dan menjual ketikaharga mengalami penurunan sebesar y3 dari batas yang sudah ditentukan. %engujian inimenunjukkan hasil bah-a strategi dengan menggunakan trading rule 4 filter rule ternyatarelati& kurang menguntungkan dibanding dengan strategi buy amd hold .

    5. Relative Strength (B!" 6 B 78 6 $ 9 )• Prediksi Jangka Panjang : (BUKAN BAG AN !A"A#