Alat Alat Optik Revisi

download Alat Alat Optik Revisi

of 26

Transcript of Alat Alat Optik Revisi

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    1/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    2/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    3/60

    Menerapkan prinsip kerja alat-alatoptik

      KOMPETENSI DASAR

    Menerapkan alat-alat optik dalamkehidupan sehari-hari

     

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    4/60

    Menjelaskan fungsi dan bagian alat optikmata , kacamata, mikroskop, dan teleskop. Menghitung perbesaran lup, mikroskop,

    dan teropong,untuk mata ber akomodasimaksimum & tanpa akomodasi

    Menganalisis pembentukan bayanganpada kaca mata, lup, mikroskop, danteleskop.

    Menentukan kekuatan lensa kacamatapada penderita miopi dan hipermetropi. Mengidentikasi aplikasi berbagai alat

    optik dalam kehidupan sehari-hari.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    5/60

    Alat optik adalah alat-alat yangmenggunakan lensa dan memerlukancahaya.

    Alat optik yang alami adalah mata kita.Mata kita memiliki kemampuan untuk

    melihat sangat terbatas, yaitu tidak dapatmelihat dengan jelas benda-benda kecil,benda-benda yang sangat jauh dan tidakdapat merekam apa yang dilihatnyadengan baik.

    Oleh sebab itu mata kita harus dibantudengan alat-alat optik buatan sepertikamera, lup, mikroskop, dan teropong.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    6/60

    Mata merupakan alat optik yang

    mempunyai cara kerja seperti kamera.

    . Mata sebagai alat optik

    Mata terdiri atas! kornea, pupil,iris, lensa mata, a"ueous humour,

    #itreous humour, retina dan ototsiliar.Diagram susunan mata dapat

    dilihat pada gambar berikut.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    7/60

    $%$'

    ()

    (*+A

    '*)A MA+A

    A%*O%) %MO(

    /+(*%) %MO(

    0O(*A

    O+O+ )'A(

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    8/60

    KORNEA0ornea merupakan selaput1lapisan2 luar bola matayang tidak ber3arna

    1bening2.)ebagai pelindung bagian-bagianmata yang ada di dalamnya.

    $enerima ransangan cahaya danmeneruskannya ke bagian matayang lebih dalam.

    FUNGSINYA:

    Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    9/60

      IL

    $upil atau anak mataadalah celah bundar ditengah iris.FUNGSINYA:)ebagai tempat le3atnya cahaya

    yang masuk menuju retina

    Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    10/60

    IRISIris adalah lapisan di depan lensa matayang berwarna, warna inilah yang

    menentukah warna mata seseorang

    FUNGSINYA:

    Mengatur lebar pupilsehingga banyaknyacahaya yang masuk ke

    mata bisa dikendalikan. Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    11/60

    AQUEOUS

    HUMOURMerupakan cairan yangterdapat di antara kornea

    dan lensa mataFUNGSINYA:%ntuk memberi bentuk dan

    kekokohan pada mata.

    Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    12/60

    LENSA MATA'ensa mata adalah benda beningdidalam bola mata yang berbentukcembung, letaknya tepat di belakang

    irisFUNGSINYA:%ntuk memfokuskan cahayaatau bayangan benda agartepat jatuh di retina

    Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    13/60

    VITREOUS

    HUMOURMerupakan cairan yangterdapat di antara lensa

    mata dan retinaFUNGSINYA:

    %ntuk memberi bentuk dankekokohan pada mata.

    Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    14/60

    RETINAMerupakan lapisanterdalam dari dinding bola

    mataFUNGSINYA:)ebagai layar penerima cahayaatau bayangan benda,bayangan yang di terima olehretina adalah nyata terbalik dandiperkecil

    Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    15/60

    OTOTSILIAR

    Agar bayangan selalu jatuhtepat di retina, panjang

    fokus lensa harus dapat diubah-ubah.FUNGSINYA:

    Mengatur panjang fokus1kelengkungan2 lensa.

    Kembali

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    16/60

    DAYA AKOMODAI

    Adalah : Daya menebal dan menipisnya lensa mata,

    lensa paling tipis pada saat mata tidak beak!m!dasi

    !itik "auh #$unctur %emotum& $% '

    !itik terjauh yang masih terlihat jelasoleh mata #tidak berakomodasi&.

    (ntuk mata normal ' titik jauh letaknya

    di jauh tak berhingga #"#.

    !itik Dekat #$unctur $ro)imum& $ '

    !itik terdekat yang masih terlihat jelas

    oleh mata #berakomodasi ma) &

    (ntuk mata normal ' titik dekat *+ cm.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    17/60

    Apabila suatu mata bataspengelihatannya di luar batas

    mata normal, dikatakan matamengalami gangguan atau cacatmata

    2. Gangguan

    pengel!a"anMata normal  adalah mata dengan bataspengelihatan titik dekat atau  punctum proximum  1$$2 45 cm  dan titik jauh atau

     punctum remotum 1$(2 tidak terhingga.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    18/60

    (abun jauh adalah kelainanmata karena bayangan benda-benda yang jauh jatuh didepan retina.

    (abun jauh dapat dibantudengan menggunakan kacamata dengan lensa negatif.

    s $%aak benda# & "  s' $%aak bayangan# & ( )R

    RA#UN $AUH %MIOPI&

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    19/60

    %ntuk mata miopi ! )6 7 -$( miopi

      ) 7 8 )ehingga ! 9f 7 9) : 9)6 7 $

      $ 7 98 : 9-$( 7 9-$(

    0uat lensa ;alam satuan 9m 1dioptri2

    )ehingga! P ' ( )**+PR

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    20/60

    SKEMA MATA MIOPI A. -(M MMAKAI KA/A MA!A

    -. (DA0 MMAKAI KA/A MA!A

    O-"K "A(0

    !I!IK "A(0 #$%&

    1

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    21/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    22/60

    $enderita rabun dekat, titik dekatnya

    lebih besar dari pada titik dekat matanormal 1sn> 45 cm2 dan titik jauhnya

    terletak jauh tak terhingga 1

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    23/60

    )67 -$$ hipermetropi 7 -)n

    9f 7 9) : 9)6 7 9) : 9-)n

    f 7 )n.) 9 )n = )

    $ 7 9f 7 )n = ) 9 )n.) >ika benda yang ingin dilihat terletak pada

     jarak 45cm 1titik dekat mata normal2 maka!

    $ 7 ? = @@9)n

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    24/60

    2 31 1 1

     4 s s5

      4 2 4okus lensa kacamata

      s 2 jarak dekat normal #hipermetropi&

      2 jarak terjauh normal #miopi&

      s5 2 jarak dekat hipermetropi #negati4&

      2 jarak terjauh miopi #negati4&

      $ 2 kekuatan lensa kacamata

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    25/60

    SKEMA MATA

    HIPERMETROPI A. -(M MMAKAI KA/A MA!A

    -. (DA0 MMAKAI KA/A MA!A

    !I!IK DKA! O-"K

    !I!IK "A(0 #$%&

    1

    2 n

    *+ m

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    26/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    27/60

    /. Ma"a Tua %PRES#IOPI&

    $enderita presbiopi dapat ditolong dengan kaca mataberlensa rangkap 1bifokal2

    $enderita presbiopi tidak dapatmelihat benda yang letaknya jauh, dan juga tidak mampu

    melihat dengan jelas benda-benda pada jarak dekat 1jarakbaca normal2. )n 45 dan $(B 8

    Mata presbiopi dapat di tolomg

    den an kacamata berlensa

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    28/60

    SKEMA MATA PRES#IOPI

    S

    S’(-)

     A. -(M MMAKAI KA/A MA!A

    -. (DA0 MMAKAI KA/A MA!A

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    29/60

    'A+A $(*)CO$

    . )eorang kakek yang memiliki kacamataD ;ioptri memeriksakan matanya danternyata disarankan agar kakek tersebut

    mengganti kacamatanya menjadi D,5

    ;ioptri. Cerapa >auhkah pergeseran titikdekat kakek itu

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    30/60

    0. A1"ga"1a

    $enderita Astigmtisma dapatdi tolong dengan kaca mataberlensa silindris

    $enderita Asigmatismaakibat dari kornea matayang tidak berbentuk sferik,

    melainkan lebih melengkungpada satu bidang dari pada

    yang lainnya.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    31/60

    Tanpa kacamata

    Dengan kacamata

    silinder

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    32/60

    'up atau kaca pembesarmerupakan alat optikyang paling sederhanayang berfungsi untukmelihat benda-bendayang kecil.

    'up terdiri dari sebuahlensa cembung.

    Agar benda tampak

    lebih besar, bendaharus diletakkanantara titik fokusdengan lensa.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    33/60

    %ntuk mata tak berakomodasi, bendadiletakkan tepat di titik fokus. $erbesarandapat dihitung dengan persamaan!

    M 2 n 4 

    Ket. 6 2 4okus lensa

      M 2 perbesaran bayangan

      n 2 titik dekat mata.

    2 *+ cm 4 4 

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    34/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    35/60

    . )ebuah lup dengan fokus @ cm digunakan olehseseorang yang bermata normal. ;enganmenganggap lup menempel pada mata.

     +entukanlah perbesaran anguler lup bilaa. Mata berakomodasi maksimum

    b. Mata berakomodasi pada jarak 5@ cm

    c. Mata tidak berakomodasi

    4. )ebuah lup 1kaca pembesar2 memilki kuat lensa4@ ;ioptri. +entukanlah

    A. Mata berakomodasi maksimum

    C. Mata berakomodasi pada jarak 5cm

    E. Mata tidak berakomodasiD.  +entukan letak benda di muka lup F

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    36/60

     ?. )ebuah kaca pembesar memiliki kuat lensa45 ;ioptri. +entukanlah perbesaran anguler lupbila digunakan oleh seseorang yang hipermetropi4 ;ioptri tanpa kacamata untuk

    ?. A. Mata berakomodasi maksimum

    5. C. Mata berakomodasi pada jarak @@

    ?.  cm

    ?. E. Mata tidak berakomodasi

    5. )eseorang yang mempunyai titik dekat 4G cmmengamati suatu benda dengan menggunakanlup. $erbesaran bayangan yang terjadi pada saatmata berakomodasi maksimum adalah @ kali

    H. a. Cerapa ;ioptri kekuatan lup tersebutG. C. Agar perbesaran sudutnya I I9? kali, ke

    mana benda harus digeser dan berapabesarnya

    5. 

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    37/60

    Kamera merupakan alat optik untuk

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    38/60

    lensa

    Dia4ragma

    4ilm

    apertur 

    %ange 4inder 

    ensa pada kamera ber4ungsi untuk

    membentuk bayangan pada 4ilm

    -ayangan yang terbentuk bersi4at nyata,

    terbalik, diperkecil

    %ange 4inder ber4ungsi mengatur

     jarak lensa agar  bayangan selalu

     jatuh tepat pada 4ilm

     Apertur ber4ungsi mengatur banyaknya

    cahaya yang masuk kedalam kamera.

     Apertur biasa diukur dengan angka 47,

    4+, 48

    6ilm ber4ungsi untuk menangkap

    dan merekam gambar bayangan bendayang dibentuk oleh lensa.

    p p

    merekam gambar bayangan suatu

    benda.

    $risp kerja kamera mirip dengan

    prinsip kerja pada mata

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    39/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    40/60

    Mata dan kamera memiliki persamaan

    sebagai berikut!- memiliki satu lensa- memiliki pengatur cahaya

    pada mata retina dan pupil

    pada kamera diafragma dan apertur  - memiliki layar penangkap bayangan

    pada mata retinapada kamera lm

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    41/60

    0amera memiliki persamaan sama denganlensa cembung, yaitu!

    2 31 1 1

     4 s s5 dan M 2 2s5 h5

    s h

    Ket. 4 2 4okus lensa

      s 2 jarak benda

      s5 2 jarak 4ilm

      M 2 perbesaran bayangan

      h 2 tinggi benda

      h5 2 tinggi bayangan pada 4ilm

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    42/60

    ensa okuler 

    $engatur 

    "arak9 4okus

    ensa

    obyekti4 

    Meja

    preparat

    /ermin

    cekung

    Mikroskop adalah

    alat optik yang

    digunakan untuk

    melihat benda:benda

    mikroskopis #sangatkecil&

    Mikroskop

    menggunakan dua

    buah lensa cembung,yaitu lensa okuler

    dan lensa objekti4.

    .i.   .

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    43/60

    Mata tak berakomodasi.

    $anjang mikroskop 7 sJob : f ok

    $erbesarab bayangan 7 M 7 Mob K Mok

    M 2 )5ob

    ob

    n

     4 ok

    4 ob  4 ob  4 ok s5ob  4 ok 

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    44/60

    Mata berakomodasi.

    $anjang mikroskop 7$erbesaran bayangan 7 M 7 Mob K Mok

    s5ob 3 sok

    M 2 ) 3 1

    5ob

    ob

    n

    4 ok

    4 ob  4 ob 4 ok s5ob sok  4 ok 

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    45/60

    'A+A

    . )ebuah mikroskop memiliki jarak fokus

    lensa obyektif : @,L cm dan jarak fokuslensa okuler : 4,5 cm. Cayangan nyatayang dibentuk oleh lensa obyektif beradapada jarak H cm dari lensa ini.

    . A. +entukan perbesaran total jika matamengamati dengan berakomodasimaksimum

    4. C. 0e mana dan berapa jauh lensa okulerharus digeser agar mata takberakomodasi

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    46/60

    4 )ebuah mikroskop mempunyai jarakantara lensa obyektif dengan okuler sebesar

    5 cm. $erbesaran lensa obyektifnya adalah @kali. >arak fokus lensa obyektif adalah cmsedangkan jarak fokus lensa okuler adalah ?cm. +entukanlah

    4. A. 'etak benda diukur dari lensa obyektif 

    D. C. 0eadaan akomodasi mata

    ?. E. $erbesaran lensa okuler

    5. ;. $erbesaran total

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    47/60

    D. ;ua buah lensa positip masing-masingmempunyai kekuatan 4@ ;ioptri dan 45;ioptri 0edua lensa akan digunakan sebagai

    mikroskop.A. +entukanlah lensa mana yang menjadi lensa

    obyektif 

    D. C.Cila jarak antara kedua lensa 45 cm dimana

    obyek harus diletakkan agar mata tidakberakomodasi

    ?.)ebuah mikroskop dengan jarak fokus lensa obyektif@,L cm dan jarak fokus okuler ,45 cm digunakanuntuk mengamati sebuah benda kecil. Cenda tersebut

    diletakkan pada jarak @,I cm di depan lensa obyektif. +entukan panjang dan perbesaran mikroskop untuk

    5.A. Mata tidak berakomodasi

    H.C. Mata berakomodasi

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    48/60

    5. )ebuah benda diletakkan pada jarak H mm didepan lensa obyektif sebuah mikroskop. >arak

    fokus lensa obyektif dan lensa okuler masing-masing 5 mm dn L cm. +entukanlahpanjang dan perbesaran mikroskop untuk matanormal apabila

    A. Mata tidak berakomodasiC. Mata berakomodasi maksimum

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    49/60

     +eleskop adalah alat optik yang terdiri dari dualensa positif 1objektif dan okuler2 yang digunakanuntuk melihat benda-benda yang sangat jauh.

    'ensa objektif memiliki fokus yang jauh lebih besardari fokus lensa okuler

     +eleskop ada berbagai jenis seperti!-teropong bintang-teropong bumi-teropong panggung 9 galileo

    -teropong pantul- periskop

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    50/60

    )esuai namanya, teroong ini digunakan untuk

    melihat benda-benda langit yang sangat jauh jaraknya.

    $anjang teropong bintang 7 d 7 f ob : f ok

    $erbesaran bayangan 7 M 7 

    4ob

    4ok

    ensa objekti4 

    ensa okuler 

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    51/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    52/60

     +eropong ini digunakan untuk melihat objek yang jauh di permukaan bumi.

     +eropong ini memiliki D lensa positif, yaitu lensaobjektif, lensa pembalik dan lensa okuler. 'ensapembalik berfungsi membalik bayangan yangterbentuk, sehingga bayangan yang dibentukoleh teropong tidak terbalik

    $anjang teropong 7 d 7 f ob : ?f p : f ok

    $erbesaran bayangan 7 M 7 4ob

    4ok

    ensa objekti4 

    ensa okuler ensa pembalik

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    53/60

    4 ob 4 p 

    4 ok

    4 ok

    i4at bayangan': Maya:!egak: lebih dekat

    3 3

    Ob Ok

    4 ob 4 p

    3

    $

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    54/60

     +eropong panggung atau galileo merupakan

    teropong bumi tanpa lensa pembalik. Agarbayangan yang terbentuk tidak terbalik, makalensa okulernya menggunakan lensa negatif.

    $anjang teropong 7 d 7 fob = fok

    $erbesaran bayangan 7 M 74ob

    4ok

    ensa okuler #:&

    ensa objekti4 #3&

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    55/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    56/60

     +eropong pantul merupakan teropong yang

    menggunakan cermin cekung sebagai penggantilensa objektif.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    57/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    58/60

    $eriskop adalah

    teropong yangdigunakan padakapal selam untukmelihat keadaandiatas air.

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    59/60

  • 8/20/2019 Alat Alat Optik Revisi

    60/60