Smart Economy Hutan Kota

4
SMART ECONOMY Menyisipkan kegiatan outbond, pemancingan, dan sentra PKL di area hutan kota. Selain itu, hutan kota ini juga membuka kesempatan bagi masyarakat atau institusi atau komunitas lain untuk menggunakan areal hutan kota sebagai lokasi gathering maupun aktivitas lainnya yang tidak merusak kondisi alam hutan kota Inovasi

description

Smart Economy Hutan Kota

Transcript of Smart Economy Hutan Kota

Page 1: Smart Economy Hutan Kota

SMART ECONOMY

Menyisipkan kegiatan outbond, pemancingan, dan sentra PKL di area hutan kota. Selain itu, hutan kota ini juga membuka kesempatan bagi masyarakat atau institusi atau komunitas lain untuk menggunakan areal hutan kota sebagai lokasi gathering maupun aktivitas lainnya yang tidak merusak kondisi alam hutan kota

Inovasi

Page 2: Smart Economy Hutan Kota

SMART ECONOMY

Sentra PKL di hutan kota sebagai salah satu wadah yang dapat menampung para wirausahawan di wilayah Kelurahan Balas Klumprik sekaligus menstimulasikan warga lain agar tertarik untuk berwirausaha.

Kewirausahaan

Page 3: Smart Economy Hutan Kota

SMART ECONOMY

Peluang untuk melakukan aktivitas ekonomi di hutan kota dapat meningkatkan produktivitas masyarakat sekitar. Adanya kebijakan pemerintah kota yang mengatur bahwa pengisian pelaku kegiatan ekonomi di hutan kota berasal dari warga kelurahan Balas Klumprik. Seperti sentra PKL yang nantinya hanya boleh diisi oleh PKL yang kesehariannya berada di dalam wilayah Kelurahan Balas Klumprik dan merupakan warga Kelurahan Balas Klumprik

Produktivitas

Page 4: Smart Economy Hutan Kota

SMART ECONOMY

Hutan kota ini memang belum mampu menarik minat internasional dalam pelaksanaannya, karena masih berorientasi pada pemenuhan kebutuhan warga Surabaya. Pada dasarnya memang hutan kota ini dibangun untuk memenuhi aspek ekologis kota, kegiatan ekonomi dan wisata hanya sebagai penunjang

Daya Tarik Internasional