Search engine

24
SEARCH ENGINE

description

 

Transcript of Search engine

Page 1: Search engine

SEARCH ENGINE

Page 2: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

MATERI

Mesin pencari (search engine) merupakan situs tertentu yang dirancang khusus untuk menemukan alamat website atau artikel berdsarkan kata kunci yang diinginkan oleh pencari informasi.

Page 3: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

GOOGLE

Page 4: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.google.comMesin pencari yang paling populer

ini yang paling banyak memuat informasi internet. dengan database internet yang sangat banyak, tampilan yang bersahabat, dan berbagai fitur-fitur pendukung yang sangat oke. 

Selain pencarian web, Google juga menyediakan jasa pencarian gambar, pencarian ?berita serta pencarian pada arsip USENET (newsgroup), serta direktori, seperti Yahoo! Kelemahannya terletak pada tidak tersedianya pencarian file, video, dan audio. Keunggulan Google terutama adalah pada pencarian teks, terutama dari algoritma PageRank, database-nya yang besar serta banyaknya jenis file yang diindeksnya

Page 5: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

YAHOO

Page 6: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.yahoo.comSalah satu portal

terbesar di Internet, selain MSN., dan juga salah satu mesin pencari tertua.Halaman utamanya sendiri tidak terlalu ramah untuk pencarian, tetapi Yahoo! Menyediakan search.yahoo.com untuk itu. Yahoo! menggunakan jasa Google untuk mencari informasi di web, ditambah dengan informasi dari databasenya sendiri. Kelebihan Yahoo! adalah direktorinya

Page 7: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

BING

Page 8: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.bing.comBing merupakan

search engine yang dikelola oleh raja software Microsoft, search engine bing merupakan penerus dari search engine MSN yang begitu populer. Banyak fitur yang bisa anda temukan saat mengakses search engine bing ini, anda bisa mencobanya dengan mengetikkan bing.com di address bar browser anda

Page 9: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

ALTAVISTA

Page 10: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.altavista.comSatu saat, AltaVista

pernah menjadi mesin pencari terbesar. Saat ini, selain Alltheweb, Altavista juga menawarkan pencarian audio dan video. Keunggulan AltaVista adalah pilihan pencarian yang paling lengkap di antara semua mesin pencari.

Page 11: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

MSN

Page 12: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.plasa.msn.comMSN merupakan mesin

pencari besutan Microsoft Network. Mesin pencari ini menawarkan jasa pencarian, baik dengan menggunakan kata kunci maupun directori. Sebagian besar pengguna Internet Explorer sudah dipastikan pernah menggunakan mesin pencari ini.Keunggulan MSN terletak pada metode pencarian berupa peta, white pages, yellow pages, pekerjaan, serta pencarian rumah. Sementara itu, kelemahan yang paling mendasar dari MSN adalah tidak tersedianya jasa pencarian gambar ataupun berita.

Page 13: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

ASK

Page 14: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.ask.comSitus mesin pencari

yang satu ini mengunggulkan kemampuannya untuk memahami bahasa manusia. Pengguna bisa menggunakan kalimat lengkap, bukan kata kunci. Situs ini berguna untuk mengetahui jawaban dari pertanyaan(misal: when did Indonesian independence?)

Page 15: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

LYCOS

Page 16: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.lycos.com Salah satu mesin pencari

tertua. Saat ini Lycos lebih dikenal sebagai portal, sehingga fungsi pencarinya tidak terlalu menonjol. Lycos, selain mendukung pencarian web, juga menyediakan pencarian file MP3, dan video pada http://multimedia.lycos.com

Page 17: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

BAIDU

Page 18: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.baidu.comBaidu merupakan

search engine terkenal didaratan China. Hampir seluruh masyarakat chine menggunakan baidu sebagai pengganti mesin pencari google. Jika anda fasih bahasa mandarin anda bisa mencoba baidu dengan mengetikkan baidu.com di address bar anda.

Page 19: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

AOL

Page 20: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.aol.comAOL Inc. (NYSE: AOL)

dulunya adalah perusahaan America Online, Inc., dan merupakan penyelenggara jasa Internet global yang berpusat di New York dan sebelum berstatus publik sejak tanggal 9 Desember 2009, AOL dioperasikan oleh perusahaan Time Warner. Pada saat ini AOL melayani banyak perusahaan dalam hal layanan Internet di berbagai negara di dunia, sehingga menjadikan AOL sebagai ISP bersifat Internasional dengan jumlah pelanggan mencapai 30 juta pengguna.

Page 21: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

WEB CRAWLER

Page 22: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

http://www.webcrawler.comWeb crawler atau yang

dikenal juga dengan istilah web spider bertugas untuk mengumpulkan semua informasi yang ada di dalam halaman web. Web crawler bekerja secara otomatis dengan cara memberikan sejumlah alamat website untuk dikunjungi serta menyimpan semua informasi yang terkandung didalamnya. Setiap kali web crawler mengunjungi sebuah website, maka dia akan mendata semua link yang ada dihalaman yang dikunjunginya itu untuk kemudian di kunjungi lagi satu persatu.

Page 23: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

PENYUSUN

NAMA : ANDI MAULIANANIS : 11020 KELAS : AKSELERASI IIMTsN WATAMPONE

Page 24: Search engine

Google

Web Crawler

AOL

Yahoo

Bing

Baidu

Altavista

MSN

ASK

Lycos

Apakah yakin anda ingin keluar?

YA TIDAK