Quick and Dirty Work

13
Quick and Dirty Work By : Erricha Darin Irbah 4103161003 Sekar Jati Wisesa 4103161013

Transcript of Quick and Dirty Work

Page 1: Quick and Dirty Work

Quick and Dirty Work

By :Erricha Darin Irbah 4103161003Sekar Jati Wisesa 4103161013

Page 2: Quick and Dirty Work

Biodata Penulis Nama : Sofian Asri Muharram

Jurusan : D3 Elektronika

Judul TA : Design of Adaptor Charger Handphone Protection System for Filling

Page 3: Quick and Dirty Work
Page 4: Quick and Dirty Work

Emphathize

Melalui Mengamati :

Handphone adalah barang yang sudah tidak asing lagi dalam kehidupan manusia sebagai sarana komunikasi dan informasi. Namun, banyak masalah yang timbul pada baterai handphone. Banyak orang yang melakukan pengisian lebih dari 4 jam padahal normalnya adalah 2-4 jam. Sehingga bisa menyebabkan baterai HP rusak, menggelembung dan meledak karena terlalu panas.

Page 5: Quick and Dirty Work

Penulis melakukan pengamatan data dengan mengambil sampel beberapa merk hp, yaitu :

Cross, BB Gemini, Samsung Galaxy Wonder

Page 6: Quick and Dirty Work

Dig deeper :

Ada cara lain agar baterai tidak cepat rusak karena pengisian daya dengan cara mematikan ponsel saat pengisian daya, namun sisi lemahnya adalah tidak dapat menerima panggilan saat pengisian daya.

Page 7: Quick and Dirty Work

Define Goals and wishes :

- Baterai yang tidak cepat rusak karena pengisian daya

- Tetap dapat menerima panggilan saat pengisian daya

Page 8: Quick and Dirty Work

Needs a way to : charger cerdas yang dapat mengisi daya tanpa merusak baterai walaupun pengisian dilakukan lebih dari 4 jam

Because : charger biasa dapat merusak baterai jika pengisian daya yang dilakukan lebih dari 4 jam.

Page 9: Quick and Dirty Work

Ideate Membuat charger HP yang dapat menghentikan

pengisian daya dengan sendirinya ketika daya baterai telah terisi penuh

Page 10: Quick and Dirty Work

Prototype

Page 11: Quick and Dirty Work

Test Uji coba dilakukan pada beberapa

merk HP yang berbeda, yaitu :

Nokia N81 : HP ini dapat diisi dengan aman

Cross CB83T : HP ini dapat diisi dengan aman

Page 12: Quick and Dirty Work

Kekurangan :

- Butuh waktu sekitar 30 menit dari charger cerdas ini untuk menghentikan pengisian daya ketika daya baterai sudah penuh. Berbeda-beda pada setiap jenis HP yang digunakan.

- Charger ini lebih baik mengisi baterai HP yang sifatnya bukan layar sentuh (android memburuhkan arus 600mA) , karena arus keluaran ini kurang lebih 450 mA.

Page 13: Quick and Dirty Work

Referensi Muharram, Sofian. 2014. Rancang Bangun Adaptor

Charger Handphone yang Dilengkapi Sistem Proteksi Pengisian. Surabaya