Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

12
Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit: Pilihan Terapi Siswanto RS Akademik UGM

Transcript of Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Page 1: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah

Sakit: Pilihan Terapi Siswanto

RS Akademik UGM

Page 2: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

COVID-19 ICS di RS Akademik UGM

Incident Command System

Hospital Management Structure

integrated

Functional structure Organizational structure

Patient Covid-19 clinic/emergency unit

Isolation ward Isolation ICU Refer to

Transfer/refer to

discharge

continuity of essential health services and patient care

Covid-19 case management

Laboratory services

Human resources Logistics and management of supplies, including pharmaceuticals

Essential support services include guidance, standars operation procedure, flowchart

Infection prevention and control

Communication Surveilance early warning and monitoring

Community service program

Surge capacity of Covid-19 services

Fun

ctio

ns

Key components of hospital preparedness

Tim Science of COVID-19

Tim Pandawa

Tim PPA/IPCP

Page 3: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Pilihan Tatalaksana: based on disease pathophysiological progression

Ringan - Sedang Berat - Kritis

BMJ 2020;371:m3862

Ringan - Sedang Berat - Kritis

PHYSIOLOGY 35: 288–301, 2020

Karakteristik pasien, derajat keparahan, waktu sejak onset menentukan pilihan terapi dan waktu pemberian → berpengaruh pada keberhasilan pengobatan

Page 4: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Pilihan Tatalaksana: based on disease pathophysiological progression

Siddiqi, Hasan K. et al. The Journal of Heart and Lung Transplantation. DOI10.1016/j.healun.2020.03.012

Page 5: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Pilihan Tatalaksana: based on evidence

Respirology. 2021;26:745–767.

Page 6: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Pilihan Tatalaksana: 5 Organisasi Profesi (PDPI, PAPDI, IDAI, PERKI, PERDATIN)

Page 7: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Pilihan Tatalaksana: 5 Organisasi Profesi (PDPI, PAPDI, IDAI, PERKI, PERDATIN)

Tanpa gejala Ringan Sedang Berat/kritis Berat/kritis, MIS-C

Page 8: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Pilihan Tatalaksana: 5 Organisasi Profesi (PDPI, PAPDI, IDAI, PERKI, PERDATIN)

Tanpa gejala Ringan Sedang Berat/kritis Berat/kritis, MIS-C

Page 9: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Deteksi “PROGRESSIVE” COVID-19 Di RSA UGM→ TATALAKSANA

KRITIS BERAT SEDANG RINGAN

Progressive COVID-19

Tool untuk deteksi: Marker klinis: demam > 38 Marker hematologi: limfositopenia (NLR >) Marker fisiologis: RR ≥ 25, WOB, SpO2<90%, SpO2/FiO2 <315 Marker inflamasi: CRP kuantitatif Marker koagulopati: Ddimer Marker imaging: ro thorax

Cek suhu, RR, SpO2, SpO2/FiO2 per 8 jam Cek DL, CRP kuantitatif, Ddimer per 48 jam

COVID CS

AHRF Coagulopathy

Px:

IL-6, Ferritin, procalsitonin, Elektrolit

AGD, Ro thorax

TX:

“Pulse corticosteroid”

Tocilizumab

Protokol HFNC/NIV/MV + PLRM

Protokol Antikoagulan,

Antibiotik utk infeksi sekunder bacterial (HAP), dll

Catat hari onset

Waspada perburukan

Physiological host response Pathogenic host response

Page 10: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Permasalahan di Rumah Sakit

Diproyeksikan akan terus meningkat, akibat:

Protokol Kesehatan Varian Baru Cakupan Vaksinasi

BOR mendekati 100% - Pasien kesulitan akses ke faskes - Nakes terpapar jumlah virus yang sangat tinggi, beban kerja tinggi - Sistem Kesehatan mendekati collapse

Komite Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional. Peta Sebaran; 2021 [cited 16 July 2021]. Available from: https://covid19.go.id/peta-sebaran

Ketersediaan obat menipis di FKTP/RS Harga obat yg direkomendasikan masih “mahal” Krisis oksigen

Kasus ringan-sedang tidak mendapat terapi adekuat → jumlah kasus berat/kritis meningkat → akses terhadap RS terbatas, obat terbatas→ kematian tinggi

Page 11: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

Permasalahan di FKTP

3T

Testing

Tracing

Treatment

Pemantauan dan tatalaksana pasien kontak erat, suspek, probable, dan konfirmasi COVID-19 tanpa gejala dan gejala derajat ringan

Data di salah satu klinik di lingkungan UGM dg rerata kasus terkonfirmasi ringan 20 pasien/ hari:

-antibiotik 5 hari-antivirus favipirapir 5 hari-vitamin D 10 hari-multivitamin lain 10 hari-batuk pilek 5 hari-demam 5 hari-anti

radang 5 hari per orang → 900 – 1 juta

Salah satu puskesmas di Bantul dg rerata kasus terkonfirmasi ringan 60

pasien per hari: Swab jalan terus. Tapi hati saya merasa " buat apa

swab sweb toh kita tidak bisa apa apa" puskesmas lagi yg jadi ujung

tombak ,ditempuhi masyarakat.swab sweb tdk diapa apakan.Lha.. gimana.. tau bergejala /suspek / KE 👉 swab. 👉konfirm 👉 obat tdk banyak dan kalo sudah gejala memburuk kami

tdk bisa apa apa.. rumah sakit rujukan toh penuh..malah membikin

masy seperti dipermainkan.

Page 12: Permasalahan/Pengalaman Menangani COVID-19 di Rumah Sakit ...

TERIMA KASIH