P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020....

10
ISBN.978-602-60766-5-6 PROSIDING SEMINAR NASIONAL HASIL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2018 UNIT PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG MAKASSAR, 10 - 11 NOVEMBER 2018

Transcript of P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020....

Page 1: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

ISBN.978-602-60766-5-6

P R O S I D I N G

SEMINAR NASIONAL HASIL PENGABDIAN KEPADAMASYARAKAT 2018

UNIT PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKATPOLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANGMAKASSAR, 10 - 11 NOVEMBER 2018

Page 2: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

PROSIDING

SEMINAR NASIONAL HASIL PENGABDIAN KEPADAMASYARAKAT 2018

ISBN. 978-602-60766-5-6

Pelindung / Penanggung JawabDr. Ir. Hamzah Yusuf, MS.

Ketua PenyuntingIr. Suryanto, M.Sc. Ph.D.

SekertarisDr.Eng. Akhmad Taufik, S.T.,M.T.

Penyunting AhliIr. Muhammad Anshar, M.Si.,Ph.D.

Dr. Ir. Muhammad Suradi, M.Eng.Sc.

Dr. Ir. Firman, M.T.

A.M Shiddiq Yunus, S.T.,M.Eng.Sc., Ph.D.

Dr. Bahri S.E., M.Si.

Dr. Mahyati, S.T.,M.T.

Drs. Mastang, M.Hum

Pelaksana TeknisSulasmi, S.Sos

Muhammad Ruswandi Djalal, S.ST., M.T.

Alamat RedaksiUnit Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Lt.2 Gedung Adm Politeknik Negeri Ujung Pandang

Jl. Perintis Kemerdekaan km.10 Tamalanrea, Makassar 90245.

Telp. (0411) 585 365

Email : [email protected]

Website : https://snp2m.poliupg.ac.id/2018

Page 3: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

i

DAFTAR ISI PROSIDINGSEMINAR NASIONAL HASIL PENGABDIAN KEPADA

MASYARAKAT 2018KAREBOSI CONDOTEL HOTEL MAKASSAR, 10-11 NOVEMBER 2018

ISBN 978-602-60766-5-6

NO JUDUL ID PAPER HALAMAN

1PERBAIKAN JALAN DESA PASAKA, KABUPATEN BONEPenulis: Muhammad Suradi, Andi Maal, Hamzah Yusuf, YohanesSarungallo, Jabair

2 1-3

2

PKM KELOMPOK GURU DALAM PENINGKATANKETERAMPILAN PENGGUNAAN MICROSOFT OFFICE PADASMA NEG 10 MAKASSARPenulis: Nahlah, Amiruddin, Askariani Sahur, Aisyah Rahim, AdamRasid

3 4-9

3

PEMBERDAYAAN KELOMPOK PUCA JAHE DAN KELOMPOKTANRATELLU DESA PUCAK KECAMATAN TOMPOBULUKABUPATEN MAROSPenulis: Yuliani HR, Zawiyah Saharuna, Fatmawati

8 10-14

4PKM PELATIHAN ENGLISH CONVERSATION DAN SOFT SKILLBAGI ANAK ASUH PANTI ASUHAN AL-MUSLIMUNPenulis: Naely Muchtar, Alimin, Abdul Rahman

9 15-18

5

PKM PEMBUATAN BAK PENAMPUNGAN AIR BERSIH DUSUNTALA TALA DI DESA BINAANPenulis: Indra Mutiara, Aksan Djamal, Andi Muhammad Subhan Saiby,Haeril Abdi Hasanuddin, Shanty Halim

31 19-22

6

PENGOLAHAN SAMPAH PLASTIK MENJADI PRODUKLAINNYA SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN EKONOMIMASYARAKATPenulis: Budhi Martana, Asep Kamaluddin Nashir, Sigit Pradana,Sugianto

32 23-25

7

PELATIHAN PERBAIKAN/PERAWATAN ALAT DAN MESINPERTANIAN (ALSINTAN) PADA KELOMPOK TANI LEMBAHKALAJONG DESA BONTO BIRAOPenulis: Rusdi Nur, Muhammad Arsyad Suyuti, Apollo

38 26-31

8PENERAPAN MESIN PENGUPAS DAN PEMISAH KULITKACANG HIJAU PADA PETANI DI BONTONOMPO GOWAPenulis: Yiyin Klistafani, Nur Wahyuni, Moh. Adnan

54 32-35

9PENERAPAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA SEBAGAI USAHASTIMULASI USAHA KECIL BAWANG GORENG MERAHPenulis: Suryanto, Jumadi Tangko, Remigius Tandioga

56 26-40

10KKN PPM MODEL DESA MANDIRI TEKNOLOGI KELURAHANNANGGALA SANGPIAK SALU KABUPATEN TORAJA UTARAPenulis: Petrus Sampelawang, Ermitha RD Ambun, Sallolo Suluh

61 41-45

11PEMANFAATAN LIDI DAUN KELAPA DALAMMENINGKATKAN PENGHASILAN IBU-IBU BURUH TANIKELAPA

66 46-50

Page 4: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

ii

Penulis: Fahirah F, Shyama Maricar, Andi Asnudin

12

IBM MANAJEMEN SAMPAH PADAT RUMAH TANGGA BKMSUDIANG BANGKIT KAWASAN LAIKANG KELURAHANSUDIANG KOTA MAKASSARPenulis: Setyo Erna Widiyanti, Rahmiah Sjafruddin, Ridhawati Tahir,M. Yasser, Andi Nurul Islamiati, Eko Wardana Saputra

70 51-56

13PKM PEMBUATAN SUMUR BOR MASJID ABUBAKAR AS-SIDDIQ DUSUN MONCONGLOE LAPPARAPenulis: Bustamin Abdul Razak, Andi Erdiansa, Andi Batari Angka

78 57-60

14

PENYULUHAN DAN PELATIHAN KETERAMPILAN MENGELASBAGI PEKERJA LAS DI KECAMATAN BIRINGKANAYAMAKASSARPenulis: Abdul Salam, Yosrihard Basongan, Muhammad Iswar

86 61-65

15TEKNOLOGI PANEL SURYA PERAHU NELAYANPenulis: Musrady Mulyadi, La Ode Musa, Muhammad Yusuf Yunus

91 66-69

16

PKM PENGOLAHAN KAYU SEPANG PADA KELOMPOK TANIDAN IBU PKK DI DESA BIRU KECAMATAN KAHUKABUPATEN BONE PROVINSI SULAWESI SELATANPenulis: Andi Muhamad Iqbal Akbar Asfar, Widiastini Arifuddin, AbdurRahman

93 70-75

17PROGRAM PENGEMBANGAN USAHA LISTRIK TENAGASURYAPenulis: Bakhtiar, Ruslan L, Andi Gunawan

96 76-81

18

PEMASANGAN INSTALASI LISTRIK DAN SISTEM GROUNDINGPADA MASJID AL-MUCHLISIN JL. PERINTIS KEMERDEKAANVIII-LR.01 TAMALANREA MAKASSARPenulis: Purwito, Hamma,Nirwan A Noor, Hatma Rudito

98 82-88

19

PELATIHAN PENGGUNAAN BAHASA INGGRIS UNTUKKEGIATAN RESERVASI, PENJUALAN TIKET DANPENGATURAN PERJALANAN BAGI KARYAWAN SEMUWATOUR AND TRAVEL (IBM) DI MAKASSARPenulis: Paramudia, Farida Amanzah, Harbani Pasolong

101 89-93

20

TEKNOLOGI TEPAT GUNA PADA PEMBINAANKESEJAHTERAAN KELUARGA ( PKK ) , KECAMATANPATTALASSANG, KABUPATEN GOWAPenulis: Swastanti Brotowati, Hb.Slamet Y, Wahyu Budi Utomo

107 94-100

21

IMBUHAN AIRTANAH MELALUI LUBANG RESAPAN BIOPORI(LRB) DI RW 04 KELURAHAN SUDIANG RAYA KOTAMAKASSARPenulis: Akhmad Azis, Hamzah Yusuf, Sugiarto, Muh. Taufik Iqbal,Zulviyah Faisal

109 101-104

22

PENERAPAN TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAMPELAYANAN KESEHATAN IBU DAN ANAK PADAPUSKESAMAS KECAMATAN MARANG DAN PUSKESMASKECAMATAN SEGERI KABUPATEN PANGKEP SULAWESISELATAN BERBASIS ANDROIDPenulis: St. Hajrah Mansyur, Sugiarti, Nur Ulmy Mahmud

112 105-110

23IMPLEMENTASI CATU DAYA PENGGANTI PADA MASJIDMARYAM BINTI IMRAN BTP BLOK AF MAKASSARPenulis: Ahmad Rizal Sultan, Ahmad Gaffar, Syarifuddin, Tadjuddin

113 111-115

Page 5: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

iii

24

PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN FORUM KOMUNIKASIMASYARAKAT ISLAM SEKAWASAN BTP (FOKUS-ISLAM BTP)MENGGUNAKAN MYOB-ACCOUNTINGPenulis: Andi Nurul Istiyana, Nurniah, Sukriah Natsir, Iskandar Sabang

121 116-121

25

PELATIHAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA SEKOLAHMENENGAHKEJURUAN SMKN 4 DI KOTA SAMARINDAKALIMANTAN TIMURPenulis: La Ode Hasiara, Ahyar Muhammad Diah, Sudarlan

124 122-128

26

PKM JALAN LINGKUNGAN PERUMAHAN GRAHA FILIASUDIANG KELURAHAN LAIKANG KECAMATANBIRINGKANAYA KOTA MAKASSARPenulis: Ashari Ibrahim, Adiwijaya, Irka Tangke Datu, Khairil

125 129-132

27

PKM KELOMPOK USAHA GULA MERAH DI DESABONTOMANAI KEC. BUNGAYA KAB. GOWA PROVINSISULAWESI SELATANPenulis: Hb. Slamet Yulistiono, HR. Fajar, Ridhawati, Puspitasari

131 133-138

28PENINGKATAN KINERJA USAHA MELALUI PENERAPAN TTG,REDESIGN MEREK & PERBAIKAN KEMASANPenulis: Sirajuddin Omsa, Muhammad Jayadi, Apollo

138 139-143

29PRODUKTIVITAS PUPUK ORGANIK DI DUSUN JAMBUAMAROSPenulis: Irawati Razak, Farchia Ulfiah, Abdullah Bazergan

143 144-146

30

PELATIHAN MENGGUNAKAN MESIN PENGADUK AREN DIKELURAHAN LOA IPUH RT 72 TENGGARONGPenulis: Ruspita Sihombing, Martin Surya Putra, Ani Fatmawati,Samen Lolongan

144 147-149

31PENGOLAHAN AIR MINUM ALKALI BERBASIS RUMAHTANGGAPenulis: Simon Patabang, Jeremias Leda

147 150-153

32

PEMBERDAYAAN PEREMPUAN MASYARAKAT DESANISOMBALIA KECAMATAN MARUSU KABUPATEN MAROSSULAWESI SELATANPenulis: Nur Alam La Nafie, Enny Radjab

149 154-157

33

PKM KELOMPOK TANI PADI DI DUSUN LAWO KELURAHANOMPO KECAMATAN LALABATA KABUPATEN SOPPENGSULAWESI SELATANPenulis: Arman, Abdul Kadir Muhammad, Muh. Imam Raharjo

152 158-168

34

PEMBUATAN LUBANG RESAPAN BIOPORI SEBAGAI RESAPANBANJIR PADA DAERAH GENANGAN DI KELURAHANBUNTUSU KOTA MAKASSARPenulis: Abdul Rivai Suleman, Basyar Bustan, Andi Erdiansa

156 169-174

35PENGERING TENAGA SURYA DENGAN MENGGUNAKANATAP PLASTIK ULTRA VIOLETPenulis: Hamma, Firman, Makhrani

160 175-177

36

PKM PENGEMBANGAN PRODUK DAN PEMASARAN BUMBUPALLUBASA USAHA RUMAHAN DI KECAMATAN RAPPOCINIDAN TAMALATE, MAKASSAR, SULAWESI SELATANPenulis: Tjare A. Tjambolang, Yayu M. Zainiar

163 178-181

37 PKM KELOMPOK PENGRAJIN LONTARA DI GALESONG 167 182-187

Page 6: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

iv

KABUPATEN TAKALARPenulis: A. Rosdianti

38

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PETANI UBI KAYU DIKECAMATAN BIRINGKANAYA KOTA MADYA MAKASSARPenulis: Firman, Barlian Hasan, Tri Hartono, Hastami Murdiningsih,HR. Fajar

170 188-190

39PELATIHAN PEMBUATAN BAHAN AJAR BERBASISMULTIMEDIA BAGI GURU DI KOTA SAMARINDAPenulis: Tien Rahayu Tulili, Yusni Nyura, Wahyuni Eka Sari

172 191-196

40

PKM PERGURUAN TINGGI DI DALAM PEMBUATAN DANMANAJEMEN OPEN JOURNAL SYSTEM (OJS)Penulis: A. M. Shiddiq Yunus, Sukma Abadi, Chandra Bhuana,Muhammad Ruswandi Djalal

177 197-199

41PENERAPAN MESIN PENGUPAS SABUT KELAPA DI DESABORONG-BORONG KABUPATEN SELAYARPenulis: Nur Hamzah, Ahmad Zubair Sultan, Dermawan

182 200-205

42PKM PEMBUATAN SUMUR BOR DUSUN TALA TALANISOMBALIA DI DESA BINAANPenulis: Abdul Fattah, Nursamiah, Ismail, Ramlan

188 206-209

43

PELAKSANAAN REHABILITASI MCK UMUMDI KELURAHAN MARIO KECAMATAN MARISO KOTAMAKASSARPenulis: Aisyah Zakaria, Hasdaryatmin Djufri, Syahlendra, AbdullahLatip

189 210-214

44PKM INSTALASI LISTRIK MASJID IHYAUL JAMA'AH DUSUNTALA TALA NISOMBALIA DI DESA BINAANPenulis: Agussalim, Satriani Said Akhmad, Nuraeni Umar, Kushari

190 215-218

45DESAIN DAN PEMASANGAN SISTEM KELISTRIKAN UNTUKMASYARAKAT DUSUN SOREANG IPenulis: Asriyadi, Ashar AR, Mardawia M Parenreng, Mardhiyah Nas

191 219-224

46

PENERAPAN TEKNOLOGI ALAT PENGERING IKAN BAGIKELOMPOK PENGUSAHA IKAN TERI KERING DI DESAMARIO-TIROWALI KECAMATAN PONRANG KABUPATENLUWUPenulis: Muhammad Nur Alam, Sukarti, Fibri Indira Lisanty

196 225-229

47MENCIPTAKAN WIRAUSAHA BARU MANDIRI BERBASISIPTEKS DI POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANGPenulis: Nurhayati, Abdul Salam, Nur Alam LaNafie

198 230-236

48

PENGEMBANGAN POTENSI AGROINDUSTRI DANPARIWISATA DAERAH UNTUK MENDUKUNGPEREKONOMIAN KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATANPenulis: Anang Lastriyanto, Anik M. Hariati, Syariful Muttaqin, AryMustofa Ahmad

199 237-242

49

PENERAPAN MESIN PEMASAK DAN PENGADUK GULA ARENSEMUT PADA PERAJIN GULA AREN DI KECAMATANBUNGORO KABUPATEN PANGKEPPenulis: Anwar Mazmur, Muh. Arsyad, Syarifuddin, Hasyim M

200 243-246

50PENCEGAHAN DAMPAK NEGATIF TEKNOLOGI INFORMASIPADA ANAK MELALUI PENINGKATAN PENGETAHUAN DANKETERAMPILAN TEKNIS PENGGUNAAN TEKNOLOGI

211 247-252

Page 7: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, atas rahmat dan

hidayah-Nya, sehingga Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada

Masyarakat (SNP2M) 2018 Politeknik Negeri Ujung Pandang dapat diterbitkan.

Prosiding ini mempunyai misi menyebarluaskan hasil-hasil pengabdian

kepada masyarakat dibidang keteknikan dan social science yang terbit setiap

tahun. Untuk menjaga konsistensi kualitas prosiding, penulis diharapkan

memperhatikan petunjuk atau tata cara penulisan artikel ilmiah. Prosiding ini

hanya memuat artikel hasil penelitian/pengabdian kepada masyarakat bidang

keteknikan dan social science yang dipresentasikan pada seminar nasional yang

dilaksanakan oleh Unit Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Politeknik

Negeri Ujung Pandang setiap tahun.

Kami mengucapkan terima kasih dan selamat kepada penulis yang

artikelnya telah diterbitkan. Semoga prosiding ini dapat menjadi rujukan bagi

peneliti lain baik dari lingkungan sendiri maupun dari luar.

Makassar, November 2018

Penyunting

Page 8: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

Prosiding Seminar Hasil Pengabdian (SNP2M) 2018 (pp.197-199) 978-602-60766-5-6

197

PKM PERGURUAN TINGGI DI DALAM PEMBUATAN DAN MANAJEMEN OPENJOURNAL SYSTEM (OJS)

A. M. Shiddiq Yunus1), Sukma Abadi1), Chandra Bhuana1), Muhammad Ruswandi Djalal1)

1) Dosen Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Ujung Pandang, Makassar

ABSTRACT

Improving the number and the quality of publication is become one of government instructions for highereducation institutions in Indonesia. The instruction is not only appointed to lecturers but also for students in the level atleast bachelor degree. The main barrier, however, is the limited number of national journal that could cover the largenumber of manuscripts. In South Sulawesi itself, there are many higher education institutions still yet have no journal orat least managing only hardcopy without online system. Therefore, it is not possible to be broadly cited and trackedonline. One of private higher education institutions in Makassar, the capital city of South Sulawesi is Sekolah TinggiIlmu Kesehatan (STIK) Tamalatea, where has about 700 students, however, no scientific health journal is managed topublish the staff and students’ research findings. This community service activity aims to introduce the basicmanagement of Open Journal System (OJS). From the examination results for the participants, we found a significantknowledge improvement after the workshop conducted by about 64% compared the knowledge on OJS before theworkshop. The management of STIK is also engaged the community service team to increase the partnership in widerform in the future.

Keywords: Community Service, OJS, Publication

1. PENDAHULUANMengacu pada peraturan Dirjen DIKTI No: 152/E/T/2012 tentang kewajiban bagi lulusan s1, s2 dan

s3 untuk mempublikasi hasil karya ilmiah mereka (http://www.kopertis12.or.id), maka dengan belumtersedianya pengelola jurnal kampus baik untuk keperluan publikasi dosen maupun mahasiswa. Oleh karenaitu dipandang perlu diadakannya suatu kegiatan workshop pengadaan dan managemen open journal system(OJS) yang free dan mudah dikelola (Ikhwan A dan Handoko) sehingga nantinya baik dosen peneliti maupunmahasiswa dapat mempublikasikan hasil-hasil karya ilmiah mereka pada jurnal tersebut disamping itu dapatmenjadi sarana bagi intitusi untuk memperkenalkan diri melalui hasil-hasil publikasi mereka mengingatsistem OJS ini terintegrasi dengan Google Scholar (http://scholar.google.com) sehingga lebih mudah dikenalbaik ditingkat lokal mapun ditingkat global.

Merujuk pada persoalan mitra di atas maka solusi yang ditawarkan adalah dengan memberikanpelatihan pembuatan dan manajemen OJS dengan tahapan pelatihan sebagai berikut:

Gambar 1. Tahapan pelaksanaan PKM

1 Korespondensi penulis: A. M. Shiddiq Yunus, Telp 082347521449, [email protected]

•Urgensi publikasi•Aturan terkait publikasi•dll

Pengantar Publikasi

•Pengenalan OJS•Meng-create dan Customisasi OJS•dll

Pembuatan OJS

•Managemen OJS•Sistem pengaturan naskah (Template)•Alur penerimaan naskah hingga terbit•Dewan editorial

Pengelolaan OJS

Page 9: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

Prosiding Seminar Hasil Pengabdian (SNP2M) 2018 (pp.197-199) 978-602-60766-5-6

198

2. PELAKSANAANPENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT2.1. Solusi Bagi Persoalan Mitra

Salah satu persoalan mitra yang utama sebagaimana telah disebutkan di atas adalah berkaitan dengantidak tersedianya sarana bagi dosen maupun mahasiswa untuk mempublikasikan hasil-hasil karya ataupenelitian mereka di kampus. Tidak hanya merupakan anjuran dan amanat undang-undang, mempublikasikanhasil karya ilmiah dapat membantu untuk mempromosikan bidang keahlian individu peneliti secara langsungdan memperkenalkan nama institusi mereka ke dunia akademik diringkat nasional maupun internasionalsecara tidak langsung. Oleh karenanya diharapkan setelah mengikuti pelatihan para peserta dapat membentuksuatu tim yang nantinya dapat membuat dan mengatur open jurnal sistem yang dikelola ditingkat institusisehingga hasil karya dosen maupun mahasiswa baik di dalam maupun di luar institusi STIK Tamalate dapatdipublikasikan secara online.

2.2. Uraian Prosedur dan Rencana KerjaDalam kegiatan IbM ini, prosedur dan rencana kerja dapat diuraikan seperti pada tabel berikut:

Tabel 1. Uraian Prosedur dan Rencana KerjaNo Kegiatan Unsur-Unsur Kegiatan1. Persiapan Materi - Penyusunan materi pelatihan berdasarkan kondisi

prirotas permasalahan di lapangan- Persiapan Pemateri

2. Kunjungan Lapangan/Kajianlanjutan di Lapangan

- Pertemuan dengan beberapa perwakilan Jurusan terkaitdengan OJS

- Kunjungan fasilitas Komputer- Pencatatan tambahan hasil kunjungan lapangan sebagai

bahan tambahan bagi rencana pemantapan kegiatan IbM- Penentuan lokasi pelatihan, waktu, dan hal-hal teknis

lainnya.3. Pelaksanaan Kegiatan Pelatihan - Pelatihan dengan metode:

a. Perkuliahanb. Praktekc. Diskusid. Mentoringe. Video

4. Evaluasi - Feedback peserta- Quesioner peserta untuk Uji Awal dan Akhir

5. Laporan Kegiatan - Laporan hasil kegiatan- Seminar Hasil- Publikasi Hasil Kegiatan IbM-PKM

2.3. Partisipasi Mitra dalam ProgramDalam program IbM-PKM ini, mitra ikut terlibat langsung dalam kegiatan baik saat kajian lanjutan di

lapangan untuk memberikan akses informasi seluas-luasnya kepada pelaksana kegiatan terutama berkaitandengan kondisi STIK Tamalate Makassar khususnya terkait dengan masalah teknis. Di samping itu mitra jugaakan berpartisipasi langsung dalam kegiatan inti pelatihan yang mencakup materi teori, pengenalan danpenggunaan OJS.

3. HASIL DAN PEMBAHASANKegiatan pengabdian pada masyarakat ini telah terlaksana pada 31 Juli 2018 di Kampus STIK

Tamalatea. Kegiatan meliputi pengantar pubikasi, tahapan pembuatan OJS dan bagaimana mengelolanya.Sebelum kegiatan workshop dilaksanakan, peserta diberikan uji pengetahuan awal terkait materi-materi yangakan diberikan. Hal ini dilakukan untuk mengukur kedalaman tingkat pengetahuan peserta sebelum pelatihan.Setelah pelatihan akan dilaksanakan uji akhir yang hasilnya akan dibandingkan dengan hasil uji awal untukmengukur level peningkatan pengetahuan peserta setelah mengikuti workshop. Hasil rata skor pengujianpengetahuan peserta dapat di lihat pada Tabel 1.

Page 10: P R O S I D I N G - Welcome to PNUP Repositoryrepository.poliupg.ac.id/1289/1/LENGKAP.pdf · 2020. 4. 20. · p r o s i d i n g seminar nasional hasil pengabdian kepada masyarakat

Prosiding Seminar Hasil Pengabdian (SNP2M) 2018 (pp.197-199) 978-602-60766-5-6

199

Tabel 1. Nilai rata-rata skor kemajuan tingkat pengetahuan peserta

No JumlahPeserta

Score Rata-RataUji Awal

Score Rata-RataUji Akhir

Score Peningkatan Rata-Rata Uji ((d)-(c))

(a) (b) (c) (d) (e)1 14 24 88 64

Total peseta pelatihan OJS ini adalah 14 orang. Pada uji pengetahuan awal terlihat bahwa rata-ratapeserta memiliki pemahaman yang rendah terkait OJS. Setelah mengikuti pelatihan ada peningkatansignifikan pengetahuan peserta terkait OJS yakni sekitar 64% dibandingkan sebelum mengikuti pelatihan.

Kegiatan pengabdian ini juga diikuti dengan penuh antusias dari peserta sehingga peserta berharapagar ada tindak lanjut bagi pengembangan jurnal di Institusi mereka dalam bentuk kerjasama lain yang lebihintensif. Beberapa foto-foto pelaksanaan kegiatan dapat dilihat pada gambar 2.

Gambar 2. Foto-foto kegiatan PKM4. KESIMPULAN1) Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah kegiatan pelatihan untuk memperkenalkan Open

Journal System (OJS) serta bagaimana mengelolanya2) Hasil uji peningkatan pengetahuan peserta menunjukkan rata-rata kenaikan sekitar 64% dibandingkan

sebelum mengikuti pelatihan.3) Peserta sangat antusias mengikuti pelatihan dan berharap ada tindaklanjut kerjasma antar institusi

5. DAFTAR PUSTAKAIkhwan A dan Handoko,”Jurnal Online dengan Open Journal System”, LPTIK-Universitas Andalas.http://scholar.google.comhttp://www.kopertis12.or.id (diakses, Feb 2018)

6. UCAPAN TERIMA KASIHPenulis mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya kepada Politeknik Negeri Ujung Pandang

yang telah menjadi sponsor kegiatan pengabdian ini melalui skema Pengabdian Rutin 2018.