Multimedia Lanjut

download Multimedia Lanjut

of 30

Transcript of Multimedia Lanjut

FINAL PROJECT MULTIMEDIA LANJUT PROFILE COMPANY & 3D ARCHITECTURE KMA Furniture

Nama Kelompok

:

I Made Adi Tiarmarta (08.11.2173) Vita Yulia Arianti (08,11,2172) Ika Sielvia Rachman (08.11.2178) Dani Gustanta (08.11.2216) Candra Nugraha (08.11.2154) Setyawan Budi Santoso (08.11.2207) P. Derry Suia Pathentanthamas (08.11.2453)

STMIK AMIKOM YogyakartaJl. RingRoad Utara Condong Catur, Yogyakarta

20101

BAB II DASAR TEORI

1. KONSEP DASAR MULTIMEDIA A.1 PENGERTIAN UMUM MUTIMEDIA

Dean A. Daemon1 berpendapat, bahwa pada awalnya Istilah multimedia berakar mula teater, bukan komputer. Pertunjukan yang memanfaatkan lebih dari satu medium di panggung sering kali disebut pertunjukan multi-media. Pertunjukan multi-media mencakup monitor video, synthesized band, dan karya seni manusia sebagai bagian dari show!. Jika dipersempit dengan pengertian multimedia komputer maka multimedia diartikan sebagai sarana atau piranti komunikasi melalui lebih dari satu media komunikasi yang berbasis komputer untuk menyampaikan informasi. Yang dalam hal ini kecenderungan komputer sebagai media pengontrol terhadap media lainnya. Dari dua pengertian di atas, maka dapat disimpulkan bahwa multimedia adalah sarana atau piranti komunikasi melalui lebih dari satu media komunikasi untuk menyampaikan informasi dengan menggunakan komputer yang dalam penyampainnya berupa teks, audio grafik, animasi dan video.

1

Dean A. Daemon, Multimedia di Internet, Elekmedia Komputindo, Jakarta, 1996, Hal 17

2

A.2

STRUKTUR SISTEM INFORMASI MULTIMEDIA

Struktur Sistem Informasi Multimedia merupakan bagian yang sangat penting dari keseluruhan pembuatan aplikasi Multimedia. Struktur ini berguna untuk

memvisualisasikan seluruh relasional dan apliksai yang sedang dibangun. Struktur ini menjelaskan organisasi file dari Macromedia sebagai perangkat lunak utama, grafik dan sumber daya lain, sehingga tidak hanya memudahkan dalam menemukan file tertentu, tetapi juga memudahkan untuk melakukan revisi pada tiap komponen dalam aplikasi Multimedia ketika dibutuhkan. Ada empat struktur Sistem Informasi Multimedia menurut Laura Lemay2 di mana masing-masing struktur memiliki tujuan dan kegunaan yang berbeda-beda. Adapun struktur yang dimaksud adalah sebagai berikut : Keterangan icon :

Home Splash Page Level 1 (Selection) Level 2 (Data) Level 3 (Resouece)

Gambar 2. Keterangan Icon Struktur Sistem Informasi Multimedia

2

John M. Duff dan James L. Mohler, dalam buku Laura Lemay Web Workshop, Desain Grafik dan halaman Web, Jakarta 1997, Hal 142-143

3

Dalam pembuatan Final Project Multimedia ini kami menggunakan Struktur Sistem Informasi Hierarki Struktur Hierarki Struktur navigasi hirarki biasa disebut struktur bercabang, merupakan suatu struktur yang mengandalkan percabangan untuk menampilkan data berdasarkan kriteria tertentu. Tampilan pada menu pertama akan disebut sebagai Master Page (halaman utama pertama), halaman utama ini mempunyai halaman percabangan yang disebut Slave Page (halaman pendukung). Jika salah satu halaman pendukung dipilih atau diaktifkan, maka tampilan tersebut akan bernama Master Page (halaman utama kedua), dan seterusnya. Pada struktur navigasi ini tidak diperkenankan adanya tampilan secara linier. Struktur ini lebih cocok untuk menonjolkan semua level secara bersamaan.

Gambar 1. Struktur Hierarki

4

Struktur Hierarki Company Profile KMA Furniture

A BC D E

F

C1

D1

E1

F1

D2

F2

C2 F3D3

C3D4

C4D5

Keterangan

:

A. Movie Opening B. Home C. Product C1. Office Furniture C2. Home Furniture C3. Costum Made Furniture C4. Commercial Space D. Client D1. RED A mobile display Product ( Surabaya, Jawa Timur)

5

D2. Motorola display set for cellular store (RAMAI MALL, Yogyakarta) D3. Ponds display set for Gardena Family Store D4. Laboratorium Pramita Utama Solo D5. Hotel Perdana E. Gallery F. About Us F1. Profile F2. Visi & Misi F3. Contact

Dari struktur navigasi di atas dapat dijelaskan bahwa ada 5 buah menu didalam Company Profile KMA Furniture yaitu : - Home Sambutan KMA Furniture Product Katalog layanan utama KMA Furniture yang disajikan dalam bentuk 3D 1. Office Furniture 2. Home Furniture 3. Costum Made Furniture 4. Commercial Space Client Order yang pernah ditangani KMA Furniture Gallery Berisi gallery kegiatan kegiatan, produk, dan hasil karya KMA Furniture Contact Berisi Profile Perusahaan, Visi & Misi, dan Info Personal Contact Marketing

6

A.3

SISTEM PERANGKAT LUNAK YANG DIGUNAKAN Penggunaan perangkat lunak tidak terbatas pada satu atau dua perangkat lunak aplikasi. Banyaknya variasi dan perkembangan perangkat lunak tidak mutlak harus perangkat lunak tertentu dalam penggunaannya. Dalam penerapan dan pembahasan kali ini, kami menggunakan beberapa perangkat lunak yang dipandang cukup fleksibel dan handal dalam menangani kasus-kasus membangun aplikasi berbasis multimedia komputer antara lain: a. Adobe Photoshop CS4 Adobe Photoshop adalah salah satu software khusus yang digunakan untuk pengolahan gambar, mengoreksi warna image, memperbaiki image,

menggabungkan beberapa image, memberi efek khusus seperti sorotan cahaya, tetesan air, efek timbul pada image, disamping itu terdapat pula beberapa fasilitas painting untuk melukis. Kemudahan dan fleksibilitas

kemampuan perangkat lunak ini tidak diragukan lagi dan banyak direkomendasikan sebagai pengolah grafis berkwalitas tinggi serta menjadi standar industri.

b. Adobe Flash CS4 Adobe Flash (dahulu bernama Macromedia Flash) adalah salah

satu perangkat lunak komputer yang merupakan produk unggulan Adobe Systems. Adobe Flash digunakan tersebut. untuk yang membuat gambar dihasilkan dari

vektor maupun animasi gambar

Berkas

perangkat lunak ini mempunyai file extension .swf dan dapat diputar7

di penjelajah

web yang

telah

dipasangi Adobe

Flash

Player.

Flash muncul

menggunakan bahasa

pemrograman bernama ActionScript yang

pertama kalinya pada Flash 5, Sebelum tahun 2005, Flash dirilis oleh Macromedia. Flash 1.0 diluncurkan pada tahun 1996 setelah Macromedia membeli program animasi vektor bernama FutureSplash. Versi terakhir yang diluncurkan di pasaran dengan menggunakan nama 'Macromedia' adalah adalah Macromedia Flash 8. Pada tanggal 3 Desember 2005 Adobe Systems mengakuisisi Macromedia dan seluruh produknya, sehingga nama

Macromedia Flash berubah menjadi Adobe Flash.

c. 3Ds max 2009 3D Studio Max (kadangkala disebut 3ds Max atau hanya MAX) adalah sebuah perangkat lunak grafik vektor 3-dimensi dan animasi, ditulis oleh Autodesk Media & Entertainment (dulunya dikenal sebagai Discreet and Kinetix. Perangkat lunak ini dikembangkan dari pendahulunya 3D Studio fo DOS, tetapi untuk platform Win32. Kinetix kemudian bergabung dengan akuisisi terakhir Autodesk, Discreet Logic. Versi terbaru 3Ds Max pada Juli 2005 adalah 7. 3Ds Max Autodesk 8 diperkirakan akan tersedia pada akhir tahun.

d. Adobe Audition Adobe Audition (dulu Cool Edit Pro) adalah program komputer editor audio digital dari Adobe Systems yang menampilkan baik multitrack, campuran8

non-destruktif / mengedit lingkungan dan tampilan bentuk gelombang mengedit pendekatan destruktif.

e. Swish Max SWiSHmax merupakan suatu alat untuk membuat animasi. Sejak versi pertamanya SWiSH telah menarik banyak web developer, baik mereka yang belum menguasai Flash maupun mereka yang sudah dapat memanfaatkan flash untuk menghasilkan animasi. Karena SWiSH memiliki kemudahan kemudahan yang dapt menghasilkan animasi komplek yang indah, baik teks, image, grafik, dan suara dalam waktu yang singkat. Saat ini SWiSH telah mencapai versi max dan memiliki 150 built in efek seperti Explode, Vortex, 3D Spin, Snake dan masih banyak lagi. SWiSH memiliki perangkat bantu untuk membuat garis, kotak, elips, kurva Bezier, gerak animasi, sprite, dan tombol roll over, dimana semuanya dapat dilakukan dengan mudah. SWiSH dapat mengexport ke format file SWF yang menjadi standart format untuk animasi Flash sehingga animasi yang dihasilkan SWiSH dapat dimainkan disetiap computer yang memiliki flash player. Animasi SWiSH dapat diletakkan langsung dalam halaman web atau diimport ke Macromedia Flash. Selain itu juga dapat dikirimkan ke email, diikutkan dalam presentasi Microsoft Power Point atau dokumen Word.

9

BAB III RANCANGAN DESIGN TAMPILAN

A

B

Gambar 3.1 Scane Opening Keterangan Gambar 3.1 : A. Animasi Opening B. Tombol Skip

10

L

M

B

C

D

E

F

A

G

H I

K

J

Gambar 3.2 Scane Home Keterangan Gambar 3.2 : A. Logo KMA Furniture B. Menu Home C. Menu Product D. Menu Client E. Menu Gallery F. Menu About Us G. Text H. Gambar I. Animasi J. Text

11

K. Navigasi Sound L. Tombol Preset M. Tombol Exit

12

L

M

B

C

D

E

F

A

G

H

I

Gambar 3.3 Scene Product

K

J

Gambar 3.3 Scane Product Keterangan gambar 3.3 : A. Logo KMA Furniture B. Menu Home C. Menu Product D. Menu Client E. Menu Gallery F. Menu About Us G. Text & Content 3D H. Sub Menu13

I. Animasi J. Text K. Navigasi Sound L. Tombol Preset M. Tombol Exit

14

L

M

B

C

D

E

F

A

G

H

I

K

J

Gambar 3.4 Scane Client Keterangan Gambar 3.4 : A. Logo KMA Furniture B. Menu Home C. Menu Product D. Menu Client E. Menu Gallery F. Menu About Us G. Text dan Gambar H. Sub Menu I. Animasi15

J. Text K. Navigasi Sound L. Tombol Preset M. Tombol Exit

16

L

M

B

C

D

E

F

AN O

G

H

I

K

J

Gambar 3.5 Scane Gallery Keterangan Gambar 3.5 : A. Logo KMA Furniture B. Menu Home C. Menu Product D. Menu Client E. Menu Gallery F. Menu About Us G. Preview Gambar H. Thumnail Gallery I. Animasi

17

J. Text K. Navigasi Sound L. Tombol Preset M. Tombol Exit N. Tombol Preview Gallery O. Tombol Next Gallery

18

Q

R

B

C

D

E

F

G J K

H L

I A

N M

P

O

Gambar 3.6-a Scane About Us-Profile Keterangan gambar 3.6-a : A. Logo KMA Furniture B. Menu Home C. Menu Product D. Menu Client E. Menu Gallery F. Menu About Us G. Sub Menu Profile H. Sub Menu Visi & Misi I. Sub Menu Contact19

J. Image K. Image L. Image M. Text N. Animasi O. Text P. Navigasi Sound Q. Tombol Preset R. Tombol Exit

20

N B C D E F

O

J

G

H

I A

J

K

M

L

Gambar 3.6-b Scane About Us-Visi & Misi Keterangan Gambar 3.6-b : A. Logo KMA Furniture B. Menu Home C. Menu Product D. Menu Client E. Menu Gallery F. Menu About Us G. Sub Menu Profile H. Sub Menu Visi & Misi I. Sub Menu Contact21

J. Text K. Animasi L. Text M. Navigasi Sound N. Tombol Preset O. Tombol Exit

22

O

P

B

c G

D

E

F

H

I A K

J L

N

M

Gambar 3.6-c Scane About Us-Contact Keterangan gambar 3.6-c : A. Logo KMA Furniture B. Menu Home C. Menu Product D. Menu Client E. Menu Gallery F. Menu About Us G. Sub Menu Profile H. Sub Menu Visi & Misi

23

I. Sub Menu Contact J. Text K. Image L. Animasi M. Text N. Navigasi Sound O. Tombol Preset P. Tombol Exit

24

BAB IV RANCANGAN GRAFIS

Gambar 4.1 Gambar Rancangan Grafis Scane Opening

Gambar 4.2 Rancangan Grafik Scane Home25

Gambar 4.3 Rancangan Grafik Scane Product

Gambar 4.4 Rancangan Grafik Scene Client26

Gambar 4.5 Rancangan Grafik Scane Gallery

Gambar 4.6 Rancangan Grafik Scane About Us

27

BAB V PROSES PENGERJAAN

Report Kelompok Judul CD Project Akhir Deskripsi Grafis Interface Company Profile & 3D Architecture KMA Furniture Tampilan Company Profile dibuat menggunakan Adobe Flash CS4, dan didalamnya terdapat catalog produk Furniture yang arsitekturnya kami design menggunakan 3DMax 2009 Struktur Navigasi yang digunakan adalah Struktur Linear, sehingga didalam sehingga pengguna dapat mengakses navigasi menu secara berurutan dari frame atau bite informasi satu ke yang lainnya Warna yang kami kenakan dalam Company Profile adalah warna hijau karena KMA Furniture bergerak dalam Furniture Perkayuan yang bahan dasarnya merupakan bahan kayu (solid wood) maka melambangkan bahwa KMA Furniture sangat mengutamakan kualitas bahan yang digunakan langsung dari Alam yang identik dengan warna Hijau Ketika Company Profile dijalankan maka aka ada Opening dengan logo KMA Furniture dan gambar pintu. Di gambar pintu terdapat gantungan bertuliskan enter dan ketika di klik maka user akan masuk ke menu Utama (Home) yand terdiri dari 6 menu utama yaitu : A. Home Berisi sambutan KMA Furniture B. Profile Product Office Furniture, Home Furniture, Costum Made Furniture, Commercial Space, dimana masing masing content disajikan dalam bentuk 3D C. Client Order yang pernah ditangani KMA Furniture D. Gallery Gallery kegiatan, produk dan hasil28

Elemen Navigasi

Rencana Warna

Susunan Interface

karya KMA Furniture E. About Us Berisi tentang Profile KMA Furniture, Visi & Misi, serta Personal Contact Marketing Deskripsi Kependidikan Bagi KMA Furniture : y Company Profile ini dapat dijadikan sebagai media promo oleh perusahaan y Memudahkan dalam presentasi kepada client y Membuka kesempatan kerjasama dengan perusahaan lain. Bagi Mahasiswa : y Belajar menerapkan teori-teori yang telah didapat dalam bangku kuliah dan membandingkannya dengan kenyataan yang ada di lapangan y Memperbaiki system belajar mengajar yang telah ada sehingga dapat member konstribusi semaksimal mungkin bagi KMA Furniture y Membuka kesempatan kerja bagi mahasiswa Diorganisasikan dengan baik karena setiap menu disajikan secara rapi dan terurut contentnya terarah sesuai dengan link link disetiap menu, suara juga dapat di kendalikan dengan Navigasi Sound yang ada Company Profile KMA Furniture kami kemas dengan bentuk Multimedia interaktif, dimana didalamnya terdapat elemen elemen Multimedia seperti, Sound, Text, Citra/gambar, dan animasi itu sendiri yang dikemas dalam sebuah Company Profile sehingga user tidak cepat bosan dan lebih menarik dengan penyajian yang ada

Apakah diorganisasikan dengan baik?

Kaitannya dengan MULTIMEDIA

29

Rancangan Kegiatan

NO 1. 2. 3. 4.

KEGIATAN Studi Literatur Perancangan Sistem Pembuatan Aplikasi Penyerahan

Maret v v v v

April

Mei

Juni

v v v v v v v v v v v v

Daftar Pustaka Vaughan, Tay. 2006. Multimedia Making It Work. Yogyakarta: Andi http://grafmedia.wordpress.com

30