MR 03 Law of Virtuality

21
Wibisono Sukmo Wardhono, ST, MT http://wibiwardhono.lecture.ub.ac.id Any question ?

description

Concept of virtual reality

Transcript of MR 03 Law of Virtuality

  • Any question ?

  • IFK15003mixedreality

  • humaninteraction

  • Law of VirtualityPenentu besarnya pengaruh media dan teknologi> Jenis kelamin> Usia> Status sosial> Besarnya pendapatan

  • Law of VirtualityMunculnya resiko dan kekhawatiran yang disebabkan oleh tidak meratanya distribusi media baru dan teknologi secara sosial

  • Law of VirtualityKemajuan dalam suplemen media dan teknologi tidak akan menggantikan aktivitas-aktivitas yang telah berjalan di lingkungan nyata.

  • Law of VirtualityMedia baru dan teknologi cenderung membuat jenis baru dari lokalisme daripada melanjutkan globalisasi.

  • Input ProcessorRendering Processor

    World DatabaseSimulation ProcessorVisualAuditoryHapticTouchPosition & Orientation

  • Pusat dan Obyek Kendalipenglihatan (mata)pendengaran (telinga)perasa (kulit).pengecap (lidah) penciuman (hidung)

  • Distributed VR (DVR)Melibatkan beberapa komputer yang berjalan lewat Internet.Menggabungkan ciri-ciri VR dengankarakteristik-karakteristik dari Internet:1. platform terbuka2. aksesibilitas3. fleksibilitas

  • KRITERIA1. NAVIGASI/PENGEMUDIAN2. PENGGUNA3. KEBEBASAN PENGGUNAAN4. EKSPEKTASI (PENGHARAPAN)5. LATENSI (KELAMBATAN)

  • PILIHAN SISTEM VR

  • COMMAND AND CONTROL VRContoh: simulator penerbangan.Keuntungan:Memberikan sense of reality kualitas tertinggiKelemahan:1. Biaya mahal2. Teknologi yang digunakan tidak dapat dengan mudah ditransfer untuk memodelkan VR lain.

  • IMMERSIVE VRMenggunakan visual, audio, dan gerakan pengguna untuk membangkitkan VRContoh: visualisasi struktur molekulKeuntungan:Untuk media pembelajaranKelemahan:Mahalsense of reality kurang

  • Desktop VRInteraksi obyek 3D pada desktop distributed VRPlatform WWW / Internet

  • ImplementasiArchitectureTrainingMedicineEngineering and DesignE-CommerceEntertainmentManufacturing