morfologi psidium refisi

6

Click here to load reader

Transcript of morfologi psidium refisi

Page 1: morfologi psidium refisi

8/19/2019 morfologi psidium refisi

http://slidepdf.com/reader/full/morfologi-psidium-refisi 1/6

Jambu Biji(Psidium guajava L.)

anaman buah jambu (Psidium guajava)

merupakan salah satu tanaman

tropis.Tanaman ini dikenal dengan sebutan

 jambu biji. Tanaman ini sudah digunakan

sejak lama untuk pengobatan tradisional

terutama daun, kulit, dan buahnya.

TAsal tumbuhan : Meksiko Selatan, Amerika Tengah

Synonym : Guajava pyrifera  (L.) Kuntze,  Myrtus guajava var.  pyrifera  (L.)

Kuntze, Myrtus guajava (L.) Kuntze, Psidium aromaticum, Psidium cujavillus Burm.

f., Psidium guajava  var. cujavillum (Burman) Krug and Urb.,  Psidium guajava var.

 guajava,  Psidium guava  Griseb.,  Psidium guayava  Raddi,  Psidium igatemyensis

Barb. Rodr.,  Psidium pomiferum  L., Psidium pumilum var. guadalupense,  Psidium

 pumilum Vahl, Psidium pyriferum L.

Klasifikasi

Kingdom : lantae

!ub"ingdom : #ra$heobionta

!u%erdivision : !%ermato%h&ta

'ivision : agnolio%h&ta

lass : agnolio%sida

!ub$lass : Rosidae

*rder : &rtales

+amil& : &rta$eae

Page 2: morfologi psidium refisi

8/19/2019 morfologi psidium refisi

http://slidepdf.com/reader/full/morfologi-psidium-refisi 2/6

Genus : Psidium L.

!%e$ies : P. Guajava L.

MORFOLOGI

Tanaman perdu atau pohon kecil dengan tinggi

sekitar 4-1 meter. Batang berkayu, bulat, kulit terkelupas

dalam potongan, licin, bercabang, ber!arna cokelat

kehijauan. "uas tangkai teratas segiempat tajam.

#ercabangan batang termasuk percabangan simpodial,

yaitu batang pokok sukar ditentukan karena dalam

perkembangan selanjutnya mungkin lalu menghentikan

pertumbuhannya atau kalah besar dan kalah cepat

pertumbuhannya disbanding dengan cabangnya. Arah

tumbuh cabang tegak (fastigiatus). Termasuk tumbuhan bienial, yaitu tumbuhan yang untuk

hidupnya, dari tumbuh sampai berbuah memerlukan !aktu kurang lebih $ tahun.

Daun tunggal,bersilang berhadapan, pada cabang-cabang mendatar seolah-olahtersusun dalam dua baris pada satu bidang. %ertangkai pendek &mm sampai ' mm. %angun

daun bulat telur agak menjorong , pangkal membulat, tepi daun rata (integer), ujung daun

runcing (acutus), panjang (-14 cm dengan lebar &-( cm. #ermukaan daun berkerut (rugosus).

)arna daun muda berbulu abu-abu setelah tua ber!arna hijau tua. #ertulangan daun menyirip

(penninervis) dan ber!arna hijau kekuningan. 

Makroskopik :

*aun tunggal , bertangkai pendek, pendek tangkai daun

,+ cm sampai 1 cm helai daun berbentuk bundar telur

agak menjorong atau blat memanjang, panjang + cm

sampai 1& cm, lebar & cm sampai ( cm pinggir daun rata

agak menggulung ke atas permukaan atas agak licin,

Page 3: morfologi psidium refisi

8/19/2019 morfologi psidium refisi

http://slidepdf.com/reader/full/morfologi-psidium-refisi 3/6

 !arna hijau kelabu kelenjar minyak tampak sebagai bintik-bintik ber!arna gelap dan bila daun

direndam tampak sebagai bintik-bintik yang tembus cahaya ibu tulang daun dan cabang

meninjol pada permukaan ba!ah, bertulang menyirip, !ana putih kehijauan.

Sistem akar  dari tanaman ini adalah akar tunggang (radix primaria), akar lembaga

tumbuh terus-menerus menjadi akar pohon yang bercabang-cabang menjadi akar yang lebih

kecil. Psidium guajava memiliki akar tunggang yang bercabang (ramosus), yaitu berbentuk

kerucut panjang, tumbuh lurus ke ba!ah, bercabang banyak dan cabang-cabangnya

bercabang lagi, sehingga memberi kekuatan yang lebih besar kepada batang dan juga daerah

perakaran menjadi amat luas, hingga dapat diserap air dan at-at makanan yang lebih

banyak.

Bunga   tunggal terletak di ketiak daun, bertangkai. #erbungaan terdiri 1 sampai &

bunga. #anjang gagang perbungaan $ cm sampai 4 cm. %unga banci dengan hiasan bunga

yang jelas dapat dibedakan dalam kelopak dan mahkota bunga, aktinomor/igomor,

berbilangan 4. *aun mahkota bulat telur terbalik, panjang 1,+-$ cm, putih, segera rontok.

%enang sari pada tonjolan dasar bunga yang berbulu, putih, pipih dan lebar, seperti halnya

tangkai putik ber!arna seperti mentega. Tabung kelopak berbentuk lonceng atau bentuk

corong, panjang ,+ cm. pinggiran tidak rontok 01 cm panjangnya. Tabung kelopak tidak atau

sedikit sekali diperpanjang di atas bakal buah, tepi kelopak sebelum mekar berlekatan menjadi

Page 4: morfologi psidium refisi

8/19/2019 morfologi psidium refisi

http://slidepdf.com/reader/full/morfologi-psidium-refisi 4/6

bentuk ca!an, kemudian membelah menjadi $-+ taju yang tidak sama.bulat telur, !arna hijau

kekuningan. %akal buah tenggelam, dengan 1-2 bakal biji tiap ruang.

 

Buah  buni bundar, berbiji banyak.

Termasuk buah sejati tunggal yang berdaging.

3apisan luar tipis agak menjangat atau kaku dan

lapisan dalam yang tebal, lunak dan berair. %iji-

bijinya terdapat bebas dalam bagian yang lunak

itu. %agian muda berambut dan ber!arna hijau

tua. alau masak ber!arna kuning, berdaging

yang menyelimuti biji-biji. %entuk  peer   ataubentuk bulat terbalik, ber!arna kuning, panjang +-2,+ cm,daging buah putih kekuningan atau

merah muda.

Ciri-ciri anatomi

1. %aik akar maupun batang mempunyai kambium, hingga akar maupun batangnya

memperlihatkan pertumbuhan menebal sekunder.

$. #ada akar siat radial berkas pengangkutnya hanya nyata pada akar yang belum

mengadakan pertumbuhan memebal.

&. #ada batang, berkas pengangkutan tersusun dalam lingkaran dengan 5ilem di

sebelah dalam dan loem di sebelah luar, di antaranya terdapat kambium, jadi

berkas pengangkutan bersiat kolaterral terbuka kadang-kadang bikolateral.

Anatomi yang khas adalah tedapatnya loem dalam kayu 0loem intra5iler

 Anatomi daun

6pidermis atas : terdiri dari 1 lapis sel, pipih, terentang tangensial, bentuk poligonal, dinding

antiklinal lurus, tidak terdapat stomata. 6pidermis ba!ah : sel lebih kecil, pipih, terentang

tangensial, bentuk poligonal, dinding antiklinal lurus. Stomata: Tipe anomositik, banyak

terdapat pada permukaan ba!ah. "ambut penutup : Terdapat pada kedua permukaan, lebih

banyak pada permukaan ba!ah, bentuk kerucut ramping yang umumnya agak bengkok, terdiri

dari 1 sel, berdinding tebal, jernih, panjang rambut 1+ m, pangkal rambut kadang-kadang

Page 5: morfologi psidium refisi

8/19/2019 morfologi psidium refisi

http://slidepdf.com/reader/full/morfologi-psidium-refisi 5/6

agak membengkok, lumen kadang-kadang mengandung at ber!arna kuning kecoklatan.

7aringan air : Terdapat di ba!ah epidermis atas, terdiri dari $ sampai & lapis sel yang besar,

 jernih dan tersusun rapat tanpa ruang antar sel. 8dioblas : terdapat di beberapa tempat, berisi

hablur kalsium oksalat berbentuk roset yang besar dan bentuk prisma. elenjar minyak :

"ongga minyak bentuk lisigen besar, terdapat lebih banyak di bagian ba!ah dari pada di

bagian atas. 7aringan palisade : Terdiri dari + sampai ( lapis sel, terletak di ba!ah jaringan air,

$ lapis sel yang pertama lebih besar dan mengandung lebih banyak at hijau daun, lapisan-

lapisan berikutnya berongga lebih banyak.

 Anatomi batang

9loem intra5yler. Selaput kayu yang utama membentuk  lebih sedikit silinder lengkap, dari

loem internal juga membentuk suatu lapisan yang berlanjut.

9loem internal kebanyakan didalam tumbuhan, jarang suatu kambium muncul di dalam 5ilem primer dan kecil jumlah loem

sekunder internal dibentuk. #arenkim bersama-sama dengan apa yang ada pada daerah

proto5ilem, membentuk daerah perimedullary.

 Akar, endodermis biasanya paling nyata pada akar. 6ndodermisnya tetap dalam bentuk primer

dan ditinggalkan bersama dengan korteks pada !aktu perkembangan penebalan sekunder

dan peridem. Stele lebih nyata daripada korteks dalam akar dibanding dengan yang terdapat

dalam batang.

Fisiologi

Termasuk dalam tanaman &

Kanungan Kimia 

Daun : minyak atsiri, tri terpenoid, leukosianidin, kuersetin, resin, at samak dan minyak

lemak

Buah : pinena, humelena, selinena, hepaena, dan kadinena

Khasiat

Daun : anti inlamasi, hemostatik dan astrigen

Page 6: morfologi psidium refisi

8/19/2019 morfologi psidium refisi

http://slidepdf.com/reader/full/morfologi-psidium-refisi 6/6

Buah : membantu menaikkan trombosit darah pada penderita *%*, sumber ;itamin

Daftar !ustaka 

Anonim,

http://en.!ikipedia.org/!iki/#sidium<guaja;a

Anonim, 1='', Materia Medika Indonesia i!id ", =-=4, *epartemen esehatan "8, 7akarta

9ahn, A., Anatomi #um$uhan %disi &, &1(, >ajah Mada ?ni;ersity #ress, @ogyakarta

Steenis, an, 1=2(, '!ora untuk eko!ah di Indonesia, &$+-&$(, #T #radaya

#aramita,7akarta

Tjitrosoepomo, >embong, 1=2+, Morfo!ogi #um$uhan, &$-$&+, >ajah Mada ?ni;ersity #ress,

@ogyakartaTjitrosoepomo, >embong, 1=2+, #aksonomi #um$uhan, 1(&,$11,$$ >ajah Mada ?ni;ersity

#ress, @ogyakarta

"ugrah#ni D$iari Kristanti%&'(()(*+