LPM Penalaran UNM Ajak Mahasiswa UNM Menulis PKM Melalui ... filePKM ini dibawakan oleh beberapa...

2
LPM Penalaran UNM Ajak Mahasiswa UNM Menulis PKM Melalui Workshop Written by HUMAS Senin, 21 September 2015 10:30 - Untitled document Makassar 19 September 2015, Lembaga Penelitian Mahasiswa Penalaran Universitas Negeri Makassar (LPM Penalaran UNM) Periode 2014/2015 menyelenggarakan Workshop Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 5 Bidang dengan tema "Ngaku Mahasiswa? Kirim PKM!!". Kegiatan ini dilaksanakan di ruang teater lt. 3 Pinisi UNM dan akan berlangsung hingga Minggu 20 September 2015. Hari pertama ini peserta diberikan materi mengenai kelima jenis PKM yang terdiri dari PKM-Penelitian (PKM-P), PKM-Kewirausahaan (PKM-K), PKM-Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM-M), PKM-Teknologi (PKM-T) dan PKM-Karsacipta (PKM-KC). Kelima materi PKM ini dibawakan oleh beberapa Dosen UNM dan alumni LPM Penalaran UNM yang pernah meloloskan PKM ke Dikti. Pelatihan ini akan dilanjutkan dengan penuangan ide dan pendampingan pada hari kedua. Peserta secara intensif akan didampingi oleh anggota LPM Penalaran UNM untuk menulis hingga pengiriman PKM ke Dikti. Workshop ini bertujuan untuk mewadahi mahasiswa UNM dalam penulisan dan pengiriman PKM sehingga dapat menorehkan prestasi diajang bergengsi pada Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (Pimnas). Kegiatan ini dihadiri oleh Prof. Dr. H. Heri Tahir, S.H., M.H., selaku Pembantu Rektor III (PR III) UNM sekaligus membuka acara workshop ini secara resmi. Selain itu, juga dihadiri oleh 1 / 2

Transcript of LPM Penalaran UNM Ajak Mahasiswa UNM Menulis PKM Melalui ... filePKM ini dibawakan oleh beberapa...

Page 1: LPM Penalaran UNM Ajak Mahasiswa UNM Menulis PKM Melalui ... filePKM ini dibawakan oleh beberapa Dosen UNM dan alumni LPM Penalaran UNM yang pernah meloloskan PKM ke Dikti. ... LPM

LPM Penalaran UNM Ajak Mahasiswa UNM Menulis PKM Melalui Workshop

Written by HUMASSenin, 21 September 2015 10:30 -

Untitled document

Makassar 19 September 2015, Lembaga Penelitian Mahasiswa Penalaran Universitas NegeriMakassar (LPM Penalaran UNM) Periode 2014/2015 menyelenggarakan Workshop ProgramKreativitas Mahasiswa (PKM) 5 Bidang dengan tema "Ngaku Mahasiswa? Kirim PKM!!".

Kegiatan ini dilaksanakan di ruang teater lt. 3 Pinisi UNM dan akan berlangsung hingga Minggu20 September 2015. Hari pertama ini peserta diberikan materi mengenai kelima jenis PKM yangterdiri dari PKM-Penelitian (PKM-P), PKM-Kewirausahaan (PKM-K), PKM-Pengabdian KepadaMasyarakat (PKM-M), PKM-Teknologi (PKM-T) dan PKM-Karsacipta (PKM-KC). Kelima materiPKM ini dibawakan oleh beberapa Dosen UNM dan alumni LPM Penalaran UNM yang pernahmeloloskan PKM ke Dikti.

Pelatihan ini akan dilanjutkan dengan penuangan ide dan pendampingan pada hari kedua.Peserta secara intensif akan didampingi oleh anggota LPM Penalaran UNM untuk menulishingga pengiriman PKM ke Dikti.

Workshop ini bertujuan untuk mewadahi mahasiswa UNM dalam penulisan dan pengirimanPKM sehingga dapat menorehkan prestasi diajang bergengsi pada Pekan Ilmiah MahasiswaNasional (Pimnas).

Kegiatan ini dihadiri oleh Prof. Dr. H. Heri Tahir, S.H., M.H., selaku Pembantu Rektor III (PR III)UNM sekaligus membuka acara workshop ini secara resmi. Selain itu, juga dihadiri oleh

1 / 2

Page 2: LPM Penalaran UNM Ajak Mahasiswa UNM Menulis PKM Melalui ... filePKM ini dibawakan oleh beberapa Dosen UNM dan alumni LPM Penalaran UNM yang pernah meloloskan PKM ke Dikti. ... LPM

LPM Penalaran UNM Ajak Mahasiswa UNM Menulis PKM Melalui Workshop

Written by HUMASSenin, 21 September 2015 10:30 -

Pembina LPM Penalaran UNM, beberapa Pembantu Dekan III fakultas se-UNM sertaperwakilan dari beberapa UKM. Hingga pelaksanaan kegiatan ini, peserta yang terdaftarmencapai 511 mahasiswa yang berasal dari 9 Fakultas di UNM termasuk perwakilan darikampus 5 UNM Pare-pare. Dari sekian banyak peserta tersebut, peserta terbanyak berasal dariFakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA).

Melalui kegiatan ini diharapkan keinginan, kemauan serta tekad yang kuat lebih ditingkatkanlagi dalam hal menulis khususnya kepada mahasiswa UNM sehingga banyak proposal PKMmahasiswa UNM yang lolos di danai Dikti.

2 / 2