LKSProlin 4

4
8/19/2019 LKSProlin 4 http://slidepdf.com/reader/full/lksprolin-4 1/4  Lembar Kegiatan Siswa Kelas/Semester : X MIA / 1 Materi Pokok : Program Linear Sub Materi : Penentuan nilai optimum dengan Metode garis Selidik Indikator : 1. Menentukan nilai optimum dari masalah program linear menggunakan metode garis selidik. File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar- math.blogspot.com  Mengamati Masalah 1 1.  Sebuah toko, menyediakan jasa membungkus kado. Sebuah kado jenis A membutuhkan 6 lembar kertas pembungkus dan 1 meter pita, Sebuah kado jenis B membutuhkan 6 lembar kertas pembungkus dan 2 meter pita. Tersedia kertas  pembungkus 36 lembar dan pita 10 meter. Pada toko itu menggunakan sistem poin bagi karyawannya, dimana poin itu nantinya yang akan dikonversi menjadi gaji mereka. Jika  poin untuk membungkus kado jenis A 4/buah dan kado jenis B 5/buah, maka tentukanlah poin maksimum yang bisa diperoleh oleh karyawan. Solusi : Misalkan kado jenis A = x dan kado jenis B = y Maka model matematikanya adalah sebagai berikut : Fungsi tujuan : + 5  Dan dengan kendala : File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar- math.blogspot.com            Daerah layak masalah PL merupakan penyelesaian dari semua kendala yaitu daerah OABCD, seperti pada gambar berikut. Anggota Kelompok: 1. 2. 3. 4.

Transcript of LKSProlin 4

Page 1: LKSProlin 4

8/19/2019 LKSProlin 4

http://slidepdf.com/reader/full/lksprolin-4 1/4

 

Lembar Kegiatan Siswa

Kelas/Semester : X MIA / 1

Materi Pokok : Program LinearSub Materi : Penentuan nilai optimum dengan

Metode garis SelidikIndikator :

1.  Menentukan nilai optimum dari masalah program linear menggunakan metode garis

selidik.

File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar-

math.blogspot.com

  Mengamati

Masalah 1

1. 

Sebuah toko, menyediakan jasa membungkus kado. Sebuah kado jenis Amembutuhkan 6 lembar kertas pembungkus dan 1 meter pita, Sebuah kado jenis B

membutuhkan 6 lembar kertas pembungkus dan 2 meter pita. Tersedia kertas

 pembungkus 36 lembar dan pita 10 meter. Pada toko itu menggunakan sistem poin bagi

karyawannya, dimana poin itu nantinya yang akan dikonversi menjadi gaji mereka. Jika

 poin untuk membungkus kado jenis A 4/buah dan kado jenis B 5/buah, maka

tentukanlah poin maksimum yang bisa diperoleh oleh karyawan.

Solusi :

Misalkan kado jenis A = x dan kado jenis B = y

Maka model matematikanya adalah sebagai berikut :

Fungsi tujuan :

+ 5 

Dan dengan kendala : File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar-

math.blogspot.com

   

   

 

 

Daerah layak masalah PL merupakan penyelesaian dari semua kendala yaitu daerah OABCD,seperti pada gambar berikut.

Anggota Kelompok:

1.

2.

3.

4.

Page 2: LKSProlin 4

8/19/2019 LKSProlin 4

http://slidepdf.com/reader/full/lksprolin-4 2/4

 

File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar-math.blogspot.com

Setelah ditentukan daerah layaknya, selanjutnya dibentuk beberapa garis selidik + 5

yang sejajar dengan fungsi tujuan + 5 Misalnya

+ 5  

+ 5  

+ 5  

+ 5  

+ 5  

0 2

2

4

6

8

4 6 8 10

 

 

AB

C

D

0 2

2

4

6

8

4 6 8 10

 

 

0 2

2

4

6

8

4 6 8 10

 

 

 

 

 

 

 

A

B

C

D

Page 3: LKSProlin 4

8/19/2019 LKSProlin 4

http://slidepdf.com/reader/full/lksprolin-4 3/4

 

 Nilai k yang makin besar diperoleh dengan menggeser garis-garis selidik ke kanan. Semakin ke

kanan nilai fungsi akan semakin besar. Garis selidik yagn menyentuh titik terluar daerah layak

adalah garis + 5   yang mana menyentuh titik B. Garis + 5  memberikan nilai fungsi yang lebih besar, tetapi titik-titiknya sudah tidak terletak di daerah layak

(tidak memenuhi kendala). Jadi penyelesaian optimalnya adalah titik B yang merupakan

 perpotongan antara garis  dan  dengan nilai maksimum 28.

File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar-math.blogspot.com

  Menanya

Dari contoh penyelesaian soal di atas pertanyaan apa saja yang muncul dibenak kalian?

  Mencoba/Mengumpulkan Informasi

Untuk menjawab pertanyaan kalian coba perhatikan masalah 1 secara lebih teliti. Kemudian

cobalah untuk mengerjakan soal latihan 1 berikut :

Latihan 1

Tempat parkir seluas 600 m2 hanya mampu menampung 58 bus dan mobil. Tiap mobil

membutuhkan tempat 6 m2 dan bus 24 m2  biaya parkit tiap mobil Rp.500,00 dan bus Rp750.00.

Jika tempat parkir penuh, berapakah biaya parkir maksimumnya?

  “Bagaimana langkah menentukan nilai optimum dengan metode garisselidik ?” 

 …………………………………………………………… 

 …………………………………………………………….   ……………………………………………………………. 

File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar-math.blogspot.com

Page 4: LKSProlin 4

8/19/2019 LKSProlin 4

http://slidepdf.com/reader/full/lksprolin-4 4/4

 

  Menalar/Mengasosiasi

  Setelah menyelesaian permasalahan di atas, apa yang dapat kalian simpulkan

mengenai mengenai penentuan nilai optimum dengan metode garis selidik?.Bagaimanakah urutan langkahnya?

  Mengomunikasikan 

Siapkan hasil diskusi kelompok kalian untuk dipresentasikan di depan kelas !

Apabila kelompok kalian memiliki pendapat yang berbeda dengan kelompok lain, ajukan

 pertanyaan bagi kelompok penyaji.

Selanjutnya, kerjakanlah latihan berikut dibuku tugas kalian, gunakan metode garis selidik untuk

menentukan nilai optimumnya.

1.  Dalam satu minggu tiap orang membutuhkan paling sedikit 3000 unit protein , 4000 unit

karbohidrat dan 125 unit lemak Makanan A mengandung protein, karbohidrat dan

lemak berturut-turut 30, 20 dan 1 unit setiap kg. Makanan B mengandung protein,

karbohidrat dan lemak berturut turut 20 , 40 dan 1 unit setiap kg. Berapa kg masing-

 masing makanan harus dibeli setiap minggunya, agar kebutuhan terpenuhi, tetapi

dengan biaya semurah-murahnya, bila 1 kg makanan A harganya Rp 225,00 dan 1 kg

makanan B harganya Rp 250,00 ? (skor 17) 

2.  File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar-math.blogspot.com

File ini dibuat oleh : Anwar Rifa’I / [email protected] / anwar-math.blogspot.com