Layer OSI

27
LAYER OSI DAN TCP/IP

Transcript of Layer OSI

Page 1: Layer OSI

LAYER OSI DAN TCP/IP

Page 2: Layer OSI

Pengertian Osi• Open Systems Interconnection

(OSI) model adalah suatu referensi untuk memahami komunikasi data antara dua buah sistem yang saling terhubung.

Page 3: Layer OSI

Lapisan OSI Terdapat 7 lapisan

pada OSI (dari bawah) :

7. Application Layer6. Presentation Layer5. Session Layer4. Transport Layer3. Network Layer2. Data-link Layer1. Physical Layer

Page 4: Layer OSI

Layer 1 (physical) Komponen dari bagian ini adalah :1. Repeater2. Multiplexer3. Hub

Page 5: Layer OSI

Layer 1 (physical) Repeater

Sebuah perangkat elektronik yang menerima isyarat dan mentransmisikan kembali isyarat tersebut dengan daya yang lebih tinggi, sehingga isyarat tersebut dapat menjangkau area yang lebih luas.

Page 6: Layer OSI

Layer 1 (physical) Multiplekser

Multiplekser atau disingkat MUX adalah alat atau komponen elektronika yang bisa memilih input (masukan) yang akan diteruskan ke bagian output(keluaran). Pemilihan input mana yang dipilih akan ditentukan oleh signal yang ada di bagian kontrol (kendali) Select.

Page 7: Layer OSI

Layer 1 (physical) Hub

Hub adalah sebuah perangkat jaringan komputer yang berfungsi untuk menghubungkan peralatan-peralatan dengan ethernet 10BaseT atau serat optik sehingga menjadikannya dalam satu segmen jaringan.

Page 8: Layer OSI

Layer 2 (Datalink) Komponen jaringan yang ada di layer

ini adalah:1. NIC2. Bridge3. Switch

Page 9: Layer OSI

Layer 2 (Datalink) NIC adalah

sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan komputer. Jenis NIC yang beredar, terbagi menjadi dua jenis, yakni NIC yang bersifat fisik, dan NIC yang bersifat logis.

Page 10: Layer OSI

Layer 2 (Datalink) Switch adalah sebuah

perangkat jaringan komputer yang berfungsi untuk menghubungkan peralatan-peralatan dengan ethernet 10BaseT atau serat optik sehingga menjadikannya dalam satu segmen jaringan berdasarkan alamat MAC

Page 11: Layer OSI

Layer 2 (Datalink) Bridge sebuah komponen

jaringan yang digunakan untuk memperluas jaringanatau membuat sebuah segmen jaringan.  Bridge juga dapat digunakan untuk menggabungkan dua buah media jaringan yang berbeda, seperti halnya antara media kabel Unshielded Twisted-Pair(UTP) dengan kabel serat optik

Page 12: Layer OSI

Layer 3 (Network)

Komponen jaringan yang ada di layer ini adalah:

• Brouter• Router• ATM Switch

Page 13: Layer OSI

Layer 3 (Network) Router sebuah

alat yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal sebagai penghalaan.

Page 14: Layer OSI

Layer 3 (Network) Brouter adalah

perangkat jaringan yang bekerja sebagai bridge dan sebagai router.

Page 15: Layer OSI

Layer 3 (Network) ATM Switch adalah

penyedia transfer data berkecepatan tinggi antara LAN dan WAN.ATM Switch berfungsi menerima frame data dari slah satu port, source dan destination address dari frame tersebut akan dicek. 

Page 16: Layer OSI

Layer 4 (Transport) Layer transport adalah pusat dari mode-

OSI. Layer ini menyediakan transfer yang reliable dan transparan antara kedua titik akhir, layer ini juga menyediakan multiplexing, kendali aliran dan pemeriksaan error serta memperbaikinya. 

Page 17: Layer OSI

Layer 5 (Session) Layer Session, sesuai dengan namanya,

sering disalah artikan sebagai prosedur logon pada network dan berkaitan dengan keamanan. Layer ini menyediakan layanan  ke dua layer diatasnya, Melakukan koordinasi komunikasi antara layer yang diwakilinya.

Page 18: Layer OSI

Layer 6 (Presentation) Layer presentation dari model OSI

melakukan hanya suatu fungsi tunggal: translasi dari berbagai tipe pada syntax sistem. Sebagai contoh, suatu koneksi antara PC dan mainframe membutuhkan konversi dari EBCDIC character-encoding format ke ASCII

Page 19: Layer OSI

Layer 7 (Application) Layer Application adalah

penghubung utama antara aplikasi yang berjalan pada satu komputer dan resources network yang membutuhkan akses padanya. Layer Application adalah layer dimana user akan beroperasi padanya.

Page 20: Layer OSI

TCP/IP

Page 21: Layer OSI

Pengertian TCP/IP TCP/IP (Transmission Control

Protocol/Internet Protocol) adalah gabungan dari protokol TCP (Transmission Control Protocol) dan IP (Internet Protocol) sebagai sekelompok protokol yang mengatur komunikasi data dalam proses tukar-menukar data dari satu komputer ke komputer lain di dalam jaringan internet yang akan memastikan pengiriman data sampai ke alamat yang dituju. 

Page 22: Layer OSI

Dalam TCP/IP hanya terdapat 4 lapisan :

1. Network Access Layer2. Internet Layer3. Transport Layer4. Application Layer

Application Layer(SMTP, FTP, HTTP, dll)

Transport Layer(TCP, UDP)

Internet Layer(IP, ICMP, ARP)

Network Interface Layer(Ethernet, SLIP, PPP)

TCP/IP Stack

Page 23: Layer OSI

Network Access Layer Network Access Layer mempunyai

fungsi yang mirip dengan Data Link layer pada OSI. Lapisan ini mengatur penyaluran data frame-frame data pada media fisik yang digunakan secara handal.

Page 24: Layer OSI

Internet Layer Internet Layer mendefinisikan

bagaimana hubungan dapat terjadi antara dua pihak yang berada pada jaringan yang berbeda seperti Network Layer pada OSI.

Page 25: Layer OSI

Transport Layer Transport Layer mendefinisikan cara-

cara untuk melakukan pengiriman data antara end to end host (perangkat) secara handal.

Lapisan ini menjamin bahwa informasi yang diterima pada sisi penerima adalah sama dengan informasi yang dikirim

Page 26: Layer OSI

Application Layer Application Layer merupakan lapisan

terakhir dalam arsitektur TCP/IP yang berfungsi mendefinisikan aplikasi-aplikasi yang dijalankan pada jaringan.

Page 27: Layer OSI

TERIMAKASIH