Konfigurasi windows server 2003

58
Konfigurasi Windows Server 2003 WINDOWS SERVER 2003

description

Materi ajar SMK XI TKJ.. Instalasi Sistem Operasi Jaringan GUI/Text by Fransiska U. Dewi

Transcript of Konfigurasi windows server 2003

Page 1: Konfigurasi windows server 2003

Konfigurasi Windows Server 2003

WINDOWS SERVER 2003

Page 2: Konfigurasi windows server 2003

Table of Contents

• Active Directory – Instalasi Active Directory– Remove Active Directory

• Active Directory User and Computer– User Account– Group Account– Unit Organisasi

Page 3: Konfigurasi windows server 2003

INSTALASI ACTIVE DIRECTORY

Page 4: Konfigurasi windows server 2003

Active Directory

Penggerak pada SO jaringan server >< Workstation

Berisi semua yang berhubungan dengan services dan domain

Menyediakan distribusi database yang menyimpan dan mengelola informasi tentang jaringan serta aplikasi yang digunakan

Page 5: Konfigurasi windows server 2003

Syarat-Syarat Instalasi Active Directory

• Memiliki kartu jaringan (NIC) dan dalam keadaan terhubung/terkoneksi di LAN

• Partisi file system server NTFS• Master/CD Instalasi Windows Server

2003

Page 6: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan Manage Your Server-Otomatis terbuka setelah masuk ke sistem WinServer2003-Start >> all programs >> administrative tools >> manage your server-Start >> run >> DCPROMO (Wizard)

Page 7: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan awal configure your server wizardKlik Next untuk melanjutkan

Page 8: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan mendeteksi jaringan LAN

Page 9: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan pilihan RoleUntuk menginstal Active Directory, pilih Domain Controller (Active Directory) >> Next untuk melanjutkan

Page 10: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan konfirmasi pilihanKlik Next untuk melanjutkan

Page 11: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan proses instal dan konfigurasi Active Directory

Page 12: Konfigurasi windows server 2003

Kotak Dialog Welcome to Active Directory Installation WizardKlik Next untuk melanjutkan

Page 13: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog Operating System CompatibilityKlik Next untuk melanjutkan

Page 14: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog Domain Controller TypePilih Domain controller for a new domain untuk membuat domain baru , lalu klik Next

Page 15: Konfigurasi windows server 2003

Create New Domain

• Domain in new forest jika membuat domain baru dalam forest baru, komputer menjadi komputer utama (primary) bagi komputer client dalam jaringan

• Child Domain in an exiting domain tree membuat subdomain dari domain yang sudah ada. (yahoo.comanswers.yahoo.com)

• Domain tree in an exiting forest membuat tree baru sehingga terbentuk forest baru. (google.com, giggles.com)

Page 16: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog Create New DomainPilih Domain in new forest, lalu klik Next

Page 17: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog Install or Configure DNSPilih No, just install and configure DNS on this computer

Next

Page 18: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog New Domain NameKetikkan smkn1bkt.sch.id

Next

Page 19: Konfigurasi windows server 2003

Kolah dialog NetBIOS nameTulis SMKN1BKT

Next

Page 20: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog Database and Log FoldersBiarkan pada lokasi default

Next

Page 21: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog Shared System VolumeBiarkan pada lokasi default

Next

Page 22: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog DNS Registration Diagnostics

Pilih Install and configure the DNS server on this computer agar terbuat DNS untuk server Anda secara otomatis

Next

Page 23: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog PermissionsKlik Next untuk melanjutkan

Page 24: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog password directory servicesKetikkan password di kotak Restore Mode Password, kemudian ulangi di kotak confirm password

Next

Page 25: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog SummaryKlik Next

Page 26: Konfigurasi windows server 2003

Proses konfigurasi active directoryTunggu prosesnya sampai selesai, jika minta CD, silahkan masukkan CD master.

Page 27: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan akhir proses konfigurasiKlik finish untuk mengakhiri

Page 28: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan meminta boot ulangKlik Restart Now

Page 29: Konfigurasi windows server 2003

Kotak dialog configure your server wizardKlik finish untuk menutup

Page 30: Konfigurasi windows server 2003

REMOVE ACTIVE DIRECTORY

Page 31: Konfigurasi windows server 2003

Buka jendela Manage Your Server

Page 32: Konfigurasi windows server 2003

Klik Next

Page 33: Konfigurasi windows server 2003

Pilih Domain Controller (Active Directory) Next

Page 34: Konfigurasi windows server 2003

Beri centang pada Remove the domain controller role, Next

Page 35: Konfigurasi windows server 2003

Klik Next

Page 36: Konfigurasi windows server 2003

Klik Next

Page 37: Konfigurasi windows server 2003

Isikan password baru untuk admin, Next

Page 38: Konfigurasi windows server 2003

Klik Next

Page 39: Konfigurasi windows server 2003

Tunggu proses selesai

Page 40: Konfigurasi windows server 2003

Klik finish

Page 41: Konfigurasi windows server 2003

Pilih restart now untuk reboot

Page 42: Konfigurasi windows server 2003

Klik Finish

Page 43: Konfigurasi windows server 2003

USER ACCOUNT

Page 44: Konfigurasi windows server 2003

Buka active directory pada WinServer2003Klik Start >> all programs >> administrative tools >> active directory users and computers

Page 45: Konfigurasi windows server 2003

Jendela active directory users and computers

Page 46: Konfigurasi windows server 2003

Klik kanan pada users (berada dalam unit organisasi smkn1bkt.sch.id) >> New >> Users

Page 47: Konfigurasi windows server 2003

Isikan kotak:First Name: nama awal AndaLast Name: nama akhir AndaUser logon name: akun login Anda

Next

Page 48: Konfigurasi windows server 2003

Centang pada Password never expires, OkKemudian Klik Next untuk melanjutkan

Page 49: Konfigurasi windows server 2003

Klik Finish untuk mengakhiri

Page 50: Konfigurasi windows server 2003

Tampilan user yang baru dibuat

Page 51: Konfigurasi windows server 2003

Setting Domain Security Policy

• Bila user baru tidak bisa didaftarkan, ubah Domain Security Policy.

1. Klik Start, Administrative Tools, Domain Security Policy

Page 52: Konfigurasi windows server 2003

2. Pilih Account Policies, Password Policy

Page 53: Konfigurasi windows server 2003

3. Ubah Policy Setting dengan cara klik kanan pada masing- masing policy, sehingga nilainya menjadi :

o Enforce Password History : Not Defined o Maximum Password Age : Not Defined o Minimum Password Age : Not Defined o Minimum Password Length: 3 characterso Password Must meet Complexity

Requirements: Disabledo Store Password Using Reversible

Encryption: Disabled

Page 54: Konfigurasi windows server 2003

4. Setelah semua policy diubah,Restart komputer. Lalu coba buat user baru.

Page 55: Konfigurasi windows server 2003

Group Account

• Untuk mempermudah tugas Administrator

• User-nya memiliki hak yang sama dengan hak yang diberikan pada Group Account

Page 56: Konfigurasi windows server 2003

Unit Organisasi

• Untuk mempermudah pengelolaan akun pengguna, akun kelompok menjadi sebuah folder.

Page 57: Konfigurasi windows server 2003

TUGAS 1

Tuliskanlah langkah-langkah + gambar membuat Group Account dengan ketentuan sbb.

Nama Group: TeKaJeScope: GlobalAturlah Propertiesnya:Tambah member (user baru) 4 orang

teman2 di lokal + diri sendiri Atur diri sendiri menjadi Manager Group

(Manage by)

Page 58: Konfigurasi windows server 2003

TUGAS 2

Tuliskanlah langkah-langkah + gambar membuat Organizational Unit dengan ketentuan sbb

Nama unit: Unit_[NamaAnda]Tambahkan 3 orang userTambahkan 2 Grup akun (Unit_Umum dan

Unit_Khusus)Tambahkan unit organisasi baru dalam unit

organisasi Anda (Agen_Khusus) Isikan 2 orang user sebagai agen khusus Anda