Investasi & Pasar Modal

16
Arman Nefi

description

Pasar Modal

Transcript of Investasi & Pasar Modal

Page 1: Investasi & Pasar Modal

Arman Nefi

Page 2: Investasi & Pasar Modal

About MeARMAN NEFILaw Degree, Faculty of Law University of IndonesiaMaster Business Administration (Finance), Faculty of

Economic, University of Indonesia.Ph.D Programme (on going)Manager for Students and Alumnae FHUI (former),

2006-2007Head of Sub Directorate for Student Affairs-UI, 2007-

2013Director of Student Affairs UI, 2013-N0wLecturer: MPKT Class (Computer Mediated Learning

(CML), University of Indonesia, 2003-2008Lecturer: Securities Law + Investment Law, Faculty of

Law-UI, 2000-nowDirector Executive, Institute for Capital Market and

Financial Studies FHUI, 2003-2008Faculty/Academic Advisor & Head Delegate UI for

International EventHead of Coordinator for Kuliah Kerja Nyata (K2N) UI,Status : Married, 3 children

2

Page 3: Investasi & Pasar Modal

How to Contact MeMobile : 0818-883725Email : [email protected] [email protected] : www.ui.ac.idPelayanan Mahasiswa Terpadu Building ,

Ground Floor, Rectorate, Universitas of Indonesia- DEPOK, 16424

Phone : 021-7867222 ext. 100042

3

Page 4: Investasi & Pasar Modal

Ketentuan Perkuliahan

Perkuliahan dilaksanakan dengan sistem: Lecturing, Problem Based Learning (PBL) dan Participant and Collaborative Learning (PCL)

Membentuk Kelompok (Melihat kondisi jumlah peserta kelas)

Page 5: Investasi & Pasar Modal

Format Tugas (Format Jurnal)

A4, Spasi 1, font 12, times new roman, 10-20 halaman, footnote, daftar pustaka dll

+ Presentasi Topik

Page 6: Investasi & Pasar Modal

Komponen dan Standard PenilaianKomponen Kehadiran (syarat mengikuti UAS tingkat kehadiran 75%)

= 10% Tugas-tugas Spot Issue/Presentasi (kelompok) = 25% UTS = 30% UAS = 35%

Standard Nilai Angka Nilai Huruf Nilai Bobot 85 -100 A 4.00 80 - 84 A- 3.70 75 – 79 B+ 3.30 70 – 74 B 3.00 65 – 69 B- 2.70 60 – 64 C+ 2.30 55 – 59 C 2.00 50 – 54 C- 1.70 40 – 49 D 1.00 0 – 39 E 0.00 I (komponen tidak lengkap) T (Tidak dapat dinilai)

Page 7: Investasi & Pasar Modal

Bacaan Wajib : 1. Hukum dan Investasi dan Pasar Modal . 2. Aspek Hukum Pasar Modal Indonesia (Pearturan PerUU di bidang Investasi)

Peraturan PerUU di bidang Pasar Modal

Bacaan Lain : 1. Pedoman Investasi Efek (E.A. Koetin, USAID, April 1994) (Fakultatif) 2. Pasar Modal Indonesia (Jasso Winarto) 3. Fundamental of Securities Industry (A llan H. Pessin) 4. Thomas Lee Hazen, The Law Of Securities Regulation, West

Group 5. Investments, Handbooks Securities Law 6. Niels B. Schaumann, Securities Regulation, Gilbert Law

Summaries, The Barbri Group. 7. Marc I. Steinberg, Securities regulation, Analysis and Skills

Series, Mathew Bender, 2nd Edition. 8. Michael T. Reddy, Securities Operations, A Guide To Operations

And Information Systems In The Securities Industry, New York

Institute Of Finance, Second Edition. 9. Penerapan Good Corporate Governance: Hilangnya Hak-Hak

Istimewa Demi Kelangsungan Usaha (Indra Surya, Ivan Yustiavandana, Arman

Nefi, Adiwarman)

Catatan: Silabus dapat dimungkinkan untuk dirubah/disesuaikan. Luasnya cakupan Investasi dan Pasar Mudal akan langsung dikaitkan dengan

praktik yang terjadi sehingga dengan demikian pemahaman terhadap Investasi dan pasar modal diharapkan dapat dipahami secara seimbang dan menyeluruh.

Page 8: Investasi & Pasar Modal

Bahan PerkuliahanINVESTASI PASAR MODAL1. Mengapa Modal Asing

Datang Ke Suatu Negara dan Mengapa Indonesia Memerlukan Modal Asing? Dan Syarat-syarat untuk menarik Modal Asing.

2. UU No 25 Tahun 2007 Tentang Penanaman Modal

3. Penyelesaian Sengketa Dalam Penanaman Modal dan Transaksi Bisnis Internasional + Anatomi Kontrak

1. Tinjauan Umum, Sejarah Pasar Modal, Mekanisme Perdagangan.

2. Struktur Pasar Modal Indonesia, Instrumen Pasar Modal, Efek, Surat Berharga Pasar Uang.

3. Corporate Action : Initial Public Offring, Tender Offer, Right Issue

Page 9: Investasi & Pasar Modal

Investasi Pasar Modal

4. Perjanjian Patungan (Joint Venture Agreement) dan Perusahaan Patungan (Joint Venture Company)

5. Nasionalisasi, Multilateral dan Bilateral Investment Guarantee Agreement Dalam PMA.

6. Development Theory vs Dependency Theory

4. Pelanggaran dan Kejahatan di bidang Pasar Modal

5. Good Corporate Governance dan Corporate Social Responsibility, Benturan Kepentingan, Going Private.

6. Pasar Modal di Amerika Serikat dan Negara Lain.

Page 10: Investasi & Pasar Modal

Peraturan PerUUan Terkait• UU Penanaman Modal • UU Otonomi Daerah• UU Ketenagakerjaan• PP, Daftar Negatif Investasi• UU No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal• UU Otoritas Jasa Keuangan• Himpunan Peraturan Bapepam• Himpunan Peraturan Bursa Efek Indonesia

(Pencatatan, Perdagangan, Keanggotaan)• Himpunan Peraturan SRO lainnya ( KSEI, KPEI)• UUPT, UU Perbankan, dll

Page 11: Investasi & Pasar Modal

Website penting

www.ojk.go.idwww.idx.co.id, www.ksei.co.id,

www.kpei.co.idwww.sec.govInvestment (google, jistor, westlaw)dll

Page 12: Investasi & Pasar Modal

Pembagian Kelompok, maks 4 mhs

NamaNPMEmailHand PhoneAsal Univ/PT

Page 13: Investasi & Pasar Modal

Kontrak BelajarMahasiswa dan Dosen Toleransi

Keterlambatan 20 Menit.Dilarang ‘Nitip’ AbsenKeterlambatan menyerahkan tugas pada

waktu yang ditentukan berlaku pengurangan nilai.

Selama kuliah berlangsung, alat komunikasi non aktif

Page 14: Investasi & Pasar Modal

Contoh Spot Issue (Investasi)1. Analisis ttg PerUU di bidang Investasi2. Freeport Case (Apakah kontrak karya perlu

ditinjau ulang?, tuntutan pekerja PT Freeport)3. PT Newmont (analisis, putusan MK,

Pemerintah tidak dapat membeli yang 7%)4. Akses Publik Pada Perusahaan

Tambang/Investasi Industri Air Mineral, Kesejateraan

Masyarakat di sekitar tambang.5. Case Investasi di Daerah: Budidaya Mutiara,

Morotai (Maluku Utara)

Page 15: Investasi & Pasar Modal

Contoh Spot Issue Pasar Modal1. Initial Public Offering/ KRAS, GIAA2. Conflict of Interest/CPRO3. Tender offer/HMSP4. Financial Crime on Capital

Market/Sarijaya Sec, PGAS, 5. Going Private/ AQUA, SHDA

Page 16: Investasi & Pasar Modal

TERIMA KASIH