Idi 1 - Transplantasi Organ

download Idi 1 - Transplantasi Organ

of 7

Transcript of Idi 1 - Transplantasi Organ

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    1/16

    BAB I

    PENDAHULUAN

    Sejarah Tranplantasi OrganTransplantasi organ mulai dipikirkan oleh dunia sejak 4000 tahun silam

    menurut manuscrip yang ditemukan di Mesir yang memuat uraian mengenaieksperimen transplantasi jaringan yang pertama kali dilakukan di Mesirsekitar 2000 tahun sebelum diutusnya Nabi Isa as. Sedangkan di India, beberapa puluhtahun sebelum lahirnya Nabi Isa as. seorang ahli bedah bangsa indu telah berhasil memperbaiki hidung seorang tahanan yang cacat akibat siksaan, dengan

    cara mentransplantasikan sebagian kulit dan jaringan lemak yang diambil darilengannya. !engalaman inilah yang merangsang "aspare Tagliacosi, seorang ahli bedah Italia, pada tahun #$%&M untuk mencoba memperbaiki cacat hidungseseorang dengan menggunakan kulit milik ka'annya.

    !ada ujung abad ke(#% M para ahli bedah, baru berhasilmentransplantasikan jaringan, namun sejak penemuan )ohn Murphy pada tahun#*%& yang berhasil menyambung pembuluh darah pada binatang percobaan,

    barulah terbuka pintu percobaan mentransplantasikan organ dari manusia kemanusia lain. !ercobaan yang telah dilakukan terhadap binatang akhirnya berhasil, meskipun ia menghabiskan 'aktu cukup lama yaitu satu setengah abad.!ada tahun #%$4 M +r. ). . Murray berhasil mentransplantasikan ginjal kepadaseorang anak yang berasal dari saudara kembarnya yang memba'a perkembangan pesat dan lebih maju dalam bidang transplantasi.

    Tatkala Islam muncul pada abad ke(& Masehi, ilmu bedah sudah dikenal di

    berbagai negara dunia, khususnya negara(negara maju saat itu, seperti dua negaraadidaya -oma'i dan !ersia. Namun pencangkokan jaringan belum mengalami perkembangan yang berarti, meskipun sudah ditempuh berbagai upaya untuk mengembangkannya. Selama ribuan tahun setelah mele'ati bantuk eksperimen barulah berhasil pada akhir abad ke(#% M, untuk pencangkokan jaringan, dan pada pertengahan abad ke(20 M untuk pencangkokan organ manusia.

    +i masa Nabi Muhammad S /. negara Islam telah memperhatikan masalahkesehatan rakyat, bahkan senantiasa berupaya menjamin kesehatan dan

    1

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    2/16

    pengobatan bagi seluruh rakyatnya secara cuma(cuma. da beberapa dokter ahli bedah di masa eliau yang cukup terkenal seperti al arth bin 1ildah dan bu-amtah -a a3ah, juga -u a idah l slamiyah dari kaum 'anita.

    Meskipun pencangkokan organ tubuh belum dikenal oleh dunia saat itu,namun operasi plastik yang menggunakan organ buatan atau palsu sudah dikenaldi masa Nabi Muhammad S /, sebagaimana yang diri'ayatkan Imam bu +auddan Tirmid5i dari bdurrahman bin Thar ah 6Sunan bu +a'ud, hadits. no.427289bah'a kakeknya 3 r ajah bin s3ad pernah terpotong hidungnya pada perang1ulab, lalu ia memasang hidung 6palsu8 dari logam perak, namun hidung tersebutmulai membau 6membusuk8, maka Nabi Muhammad S /. menyuruhnya untuk memasang hidung 6palsu8 dari logam emas9. Imam Ibnu Sa3ad dalam Thaba:atnya6III;$*8 juga telah meri'ayatkan dari /a:id bin bi

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    3/16

    II.1 Pengertian Transplantasi Organ

    Transplantasi organ adalah pemindahan suatu jaringan atau organ

    manusia tertentu dari suatu tempat ketempat lain pada tubuhnya sendiri atautubuh orang lain dengan persyaratan dan kondisi tertentu.>am5ami Saleh 6dalam artikel Syari ah !roject, 200%8 menjelaskan

    bah'a ?Transplantasi adalah pemindahan organ tubuh dari orang sehat ataudari mayat yang organ tubuhnya mempunyai daya hidup dan sehat kepadatubuh orang lain yang memiliki organ tubuh yang tidak ber ungsi lagi,sehingga resipien 6penerima organ tubuh8 dapat bertahan secara sehat.@

    Transplantasi ditinjau dari sudut si penerima dapat dibedakan menjadi Aa) utotransplantasi, yaitu pemindahan suatu jaringan atau organ ke tempat

    lain dalam tubuh orang itu sendiri. Brgan yang dicangkokan dari tubuhnyasendiri, seperti mengambil kulit kepala atau paha untuk dipindahkan ketangan dan sebagainnya.

    b) omotransplantasi, yaitu pemindahan suatau jaringan atau organ daritubuh seseorang ke tubuh orang lain. Maksudnya pencangkokan organ daritubuh manusia ke manusia lain.

    c) eterotransplantasi yaitu pemindahan organ tubuh atau jaringan dari dua

    jenis indiCidu yang berbeda, misalnya pencangkokan tubuh he'an kepadamanusia seperti dari simpanse kepada manusia. 6Suara Masjid, Mei, #%*DA40(4#8.

    II.2 Tujuan Transplantasi Organ

    Transplantasi merupakan cara atau upaya medis untuk menggantikanorgan atau jaringan yang rusak, atau tidak ber ungsi dengan baik. Tujuanutama transplantasi organ adalah mengurangi penderitaan dan meningkatkan

    kualitas hidup pasien. !ada dasarnya transplantasi bertujuan sebagai usahaterakhir pengobatan bagi orang yang bersangkutan, setelah usaha pengobatanyang lainnya mengalami kegagalan. Sementara itu menurut Sa ad padadasrnya transplantasi bertujuan untukA#. 1esembuhan dari suatu penyakit, misalnya kebutaan, kerusakan jantung,

    ginjal dan sebagainya.

    3

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    4/16

    2. !emulihan kembali ungsi suatu organ, jaringan atau sel yang telah rusak,atau mengalami kelainan tetapi sama sekali tidak terjadi kesakitan biologis, misalnya bibir sumbing.

    7. Mengurangi penderitaan dan meningkatkan kualitas hidup pasien.

    II. S!arat"s!arat Pela#sanaan Transplantasi

    Menyumbangkan organ tubuh diperbolehkan dalam islam selama hal itudilakukan berdasarkan batasan(batasan yang telah ditentukan oleh syariat.+engan demikian, Sheikh hmad 1utty 6dalam artikel Islam.ca8 menuturkan beberapa syarat(syarat yang membolehkan transplantasi organ, yaituA

    a$ S!arat %agi &rang !ang hen'a# (en!u(%ang#an &rgan 'an (asih

    hi'up( Brang yang akan menyumbangkan organ adalah orang yang memiliki

    kepemilikan penuh atas miliknya sehingga dia mampu untuk membuatkeputusan sendiri.

    ( Brang yang akan menyumbangkan organ harus seseorang yang de'asaatau usianya mencapai dua puluh tahun.

    ( arus dilakukan atas keinginannya sendiri tanpa tekanan atau paksaan

    dari siapapun.( Brgan yang disumbangkan tidak boleh organ Cital yang mana kesehatan

    dan kelangsungan hidup tergantung dari itu.( Tidak diperbolehkan mencangkok organ kelamin.

    %$ S!arat %agi (ere#a !ang (en!u(%ang#an &rgan tu%uh ji#a su'ah

    (eninggal( +ilakukan setelah memastikan bah'a si penyumbang ingin

    menyumbangkan organnya setelah dia meninggal. isa dilakukanmelalui surat 'asiat atau menandatangani kartu donor atau yanglainnya.

    ( )ika terdapat kasus si penyumbang organ belum memberikan persetujuan terlebih dahulu tentang menyumbangkan organnya ketikadia meninggal maka persetujuan bisa dilimpahkan kepada pihak keluarga penyumbang terdekat yang dalam posisi dapat membuatkeputusan atas penyumbang.

    4

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    5/16

    ( Brgan atau jaringan yang akan disumbangkan haruslah organ atau jaringan yang ditentukan dapat menyelamatkan atau mempertahankankualitas hidup manusia lainnya.

    ( Brgan yang akan disumbangkan harus dipindahkan setelah dipastikansecara prosedur medis bah'a si penyumbang organ telah meninggaldunia.

    ( Brgan tubuh yang akan disumbangkan bisa juga dari korban kecelakaanlalu lintas yang identitasnya tidak diketahui tapi hal itu harus dilakukandengan sei5in hakim.

    II.) Hu#u( Transplantasi

    +asar hukum transplantasi organ tubuh terdapat dalam surat l(MaidahA72 yang artinyaA“Dan barang siapa yang memelihara kehidupan seorang manusia, maka seolah-olah Dia telah memelihara kehidupan manusianya.”

    Sedangkan hukum transplantasi organ tubuh menurut undang(undangadalah undang(undang tentang transplantasi No. 7D Tahun 200%. !ada pena siran undang(undang No. 7D tahun 200% adalah sebagai berikutA ah'atransplantasi organ hanya bisa dilakukan oleh tenaga kesehatan yang

    ber'enang, dan pengambilan organ harus memperhatikan kesehatan pendonor dan ada persetujuan pendonor dan keluarganya.

    1$ Hu#u( pen*ang#an &rgan tu%uh 'ari tu%uhn!a sen'iri !ang lain

    +Ot&tansplantasi$ a'alah ,(u%ah-+emikian dapat kita temukan dalam 1eputusan Muktamar Majlis TarjihMuhammadiyah tanggal D(## pril #%*0 di 1laten, yaitu butir ke 4, ?Btot

    transplantasi yang donor resipiennya satu indiCidu hukumnya mubah@2$ Hu#u( pen*ang#an &rgan tu%uh (anusia #epa'a (anusia !ang

    lainn!aa8 ukum pencangkokan organ tubuh donor yang masih hidup( !endapat pertama A mengatakan ?haram@

    !endapat yang demikian ini dapat kita temukan dalam buku kumpulan1eputusan Syuriah N= 6#%%*AD*8 mengatakanA ? apabila diambil dariorang lain yang masih hidup, maka hukumnya ?haram@. +emikian

    juga sebagian ulama terdahulu mengharamkan transplantasi organ

    5

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    6/16

    tubuh dari manusia yang masih hidup dengan alasan sederhana sekali,yaitu kha'atir bila resipien tertolong dengan organ si donor akan berbuat anormati , sehingga akan berakibat pada si donor@. 6Syaichul

    adi !ermono dalam )urnal I IN Sunan mpel, edisi EIII, #%%0A%08.

    Masy uk >uhdi dalam bukunya 6#%*%A*78 juga mengharamkantransplantasi 6mata, ginjal dan jantung8 dari donor yang masih hidup,dengan pertimbanganA Firman llah dalam surat al( a:arah ayat #%$A

    a. GH JK L O PQR Q JRH U LVHW XJYZ H R[\ LK ] L̂J_ JrtinyaA“Dan janganlah kamu menjatuhkan dirmu sendiri ke dalam

    kebinasaan”yat ini mengingatkan manusia agar tidak gegabah dalam berbuat

    sesuatu yang bisa berakibat atal bagi dirinya, sekalipun mempunyaitujuan kemanusiaan yang luhur. Sebab selain ia mengubah ciptaan

    llah, ia juga menghadapi resiko se'aktu('aktu mengalamiketidaknormalan dari pasangan organ tubuh yang tinggal sebelah itu.

    ( !endapat yang kedua mengatakan ?boleh@, dengan syaratA#. Merupakan jalan terakhir.2. +engan adanya pencangkokan itu diduga kuat menurut team

    medis si pasien dapat disembuhkan.7. danya kerelaan si donor. 6Syaichul adi !ermono. #%%0A %%8.

    al ini sesuai dengan kaidah i:h A

    H̀ R J[ L JQR Lf H] L ` LR J_ L PQRrtinyaA ?kondisi darurat itu dapat membolehkan Sesuatu yang

    diharamkan”.

    b8 !encangkokan organ tubuh dari donor yang dalam keadaan hidupkoma atau diduga kuat akan meninggal

    pabila pencangkokan organ tubuh 6mata, ginjal, jantung dansebaginnya8 dari donor dalam keadaan koma atau hampir meninggal,maka islam pun tidak mengi5inkan, karenaA

    6

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    7/16

    +alam hadist Nabi sa'. -i'ayat Malik dan mir bin

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    8/16

    #. 1arena sangat membutuhkan.2. Tidak ditemukan 6pengobatan8 yang lain selain dari anggota tubuh

    manusia.7. ntara resipien dan donor ada kesamaan agama.4. Brang yang diambil organ ditubuhnya benar(benar telah meninggal

    6secara yuridis dan klinis8, bukan di saat dia sedang sakaratul maut6dalam keadaan koma8.

    $. !roses pengambilan organ tubuh harus dilakukan dengan carahalus, demi menjaga kehormatan mayat.

    D. arus mendapat i5in dari yang punya organ tubuh atau 'alinya6ahli 'arisnya8 demi menjaga perasaan mereka. 6Fathul )a'adA 2D,~

    ujaermi I:na , IEA 2$#~ al(•liyubi, IA #*2~ ujaerami 'ahab,IA27%~ syaichul adi !ermono, )urnal I IN Sunan mpel, #%%0A#008.

    &. -esipien 6penerima sumbangan donor8 berada dalam keadaandarurat yang mengancam ji'anya, dan ia sudah menempuh pengobatan secara medis dan non medis, tetapi tidak berhasil.

    *. !encangkokan tidak akan menimbulkan komplikasi penyakit yanglebih ga'at bagi resipien dibandingkan dengan keadaan sebelum pencangkokan.

    kan tetapi Mendonorkan Brgan tubuh dapat menjadi haram hukumyaapabila A

    a. Transplantasi organ tubuh diambil dari orang yang masih dalam keadaanhidup sehat, dengan alasan A Firman llah dalam l:ur an S. l( a:arahayat #%$, bah'a ayat tersebut mengingatkan, agar jangan gegabah danceroboh dalam melakukan sesuatu, tetapi harus memperhatikanakibatnya, yang kemungkinan bisa berakibat atal bagi diri donor,meskipun perbuatan itu mempunyai tujuan kemanusiaan yang baik danluhur.

    b. Melakukan transplantasi dalam keadaan dalam keadaan koma. /alaupunmenurut dokter bah'a si donor itu akan segera meninggal makatransplantasi tetap haram hukumnya karena hal itu dapat mempercepatkematiannya dan mendahului kehendak llah. +alam hadis nabi

    dikatakan A ? Tidak boleh membuat madharat pada diri sendiri dan tidak

    8

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    9/16

    boleh pula membuat madharat pada orang lain.@6 -. Ibnu Majah, No.277#8

    c. !enjualan organ tubuh sejauh mengenai praktik penjualan organ tubuh

    manusia, ulama sepakat bah'a praktik seperti itu hukumnya haram berdasarkan pertimbangan(pertimbangan berikut A

    ( Seseorang tidak boleh menjual benda(benda yang bukan miliknya.Sebuah hadis menyatakan, ? +iantara orang(orang yang akandimintai pertanggungja'aban di akhirat adalah mereka yang menjualmanusia merdeka dan memakan hasilnya.@ +engan demikian, jikaseseorang menjual manusia merdeka, maka selamanya si pembelitidak memiliki hak apapun atas diri manusia itu, karena sejak a'alhukum transaksi itu sendiri adalah haram.

    ( !enjualan organ manusia bisa mendatangkan penyimpangan, dalamarti bah'a hal tersebut dapat mengakibatkan diperdagangkannyaorgan(organ tubuh orang miskin dipasaran layaknya komoditi lain.

    II. Alasan Dasar Pan'angan"Pan'angan Transplantasi Organ

    Sebagaimana halnya dalam kasus(kasus lain, karena karakter ikih

    dalam Islam, pendapat yang muncul tak hanya satu tapi beragam dan satudengan lainnya bahkan ada yang saling bertolak belakang, meskimenggunakan sumber(sumber yang sama. +alam pembahasan ini akandisampaikan beberapa pandangan yang cukup terkenal, dan alasan(alasanyang mendukung dan menentang transplantasi organ, menurut a5i5 dalam beranda, yaituA

    Pan'angan !ang (enentang pen*ang#an &rganda tiga alasan yang mendasar, yaituA

    1$ /esu*ian hi'up0tu%uh (anusiaSetiap bentuk agresi terhadap tubuh manusia dilarang, karena ada beberapa perintah yang jelas mengenai ini dalam l(•ur an. +alamkaitan ini ada satu hadis 6ucapan8 Nabi Muhammad yang terkenalyang sering dikutip untuk menunjukkan dilarangnya manipulasi atastubuh manusia, meskipun sudah menjadi mayat, ?Mematahkan tulangmayat seseorang adalah sama berdosa dan melanggarnya denganmematahkan tulang orang itu ketika ia masih hidup.@

    9

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    10/16

    2$ Tu%uh (anusia a'alah a(anahidup dan tubuh manusia pada dasarnya adalah bukan miliknya

    sendiri, tapi pinjaman dari Tuhan dengan syarat untuk dijaga, karenaitu manusia tidak boleh untuk merusak pinjaman yang diberikan oleh

    llah S/T.

    $ Tu%uh ta# %&leh 'iperla#u#an se%agai %en'a (aterial se(ata!encangkokan dilakukan dengan mengerat organ tubuh seseoranguntuk dicangkokkan pada tubuh orang lain, disini tubuh dianggapsebagai benda material semata yang bagian( bagiannya bisa dipindah(

    pindah tanpa mengurangi ketubuh seseorang.Pan'angan !ang (en'u#ung pen*ang#an &rgan1$ /esejahteraan pu%li# +(aslahah$

    !ada dasarnya manipulasi organ memang tak diperkenankan, meskidemikian ada beberapa pertimbangan lain yang bisa mengalahkanlarangan itu, yaitu potensinya untuk menyelamatkan hidup manusiayang mendapat bobot amat tinggi dalam hukum Islam.

    2$ Altruis(eda ke'ajiban yang amat kuat bagi muslim untuk membantu

    manusia lain khususnya sesama muslim, pendonoran organ secarasukarela merupakan bentuk altruisme yang amat tinggi 6tentu inidengan anggapan bah'a si donor tak menerima uang untuk tindakannya8, dan karenanya dianjurkan.

    II. Transplantasi Organ He an Pa'a Manusia

    !enelitian yang bertujuan mentransplantasikan jaringan sel dan organhe'an pada tubuh manusia kini banyak dilakukan di negara(negara seperti

    merika Serikat dan Inggris. Tentang transplantasi dari organ tubuh binatang6heterotransplantasi8, masalah donor juga muncul, apakah dari binatang yanghalal;suci atau dri binatang yang haram;najis€

    "olongan terbesar dari para Imam Mujtahid berpendapat, bah'a haram berobat dengan barang najis atau yang diharamkan@. al ini didasarkan

    10

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    11/16

    kepada hadist yang diri'ayatkan oleh bi +arda yang menerangkan bah'a-asuullah sa', bersabdaA

    R__ JRV J J X‚R_ Jx J XRx J v LQ H Jƒ J} J_ J X‚R_ Jx J XHRV PQR „ J… J† RJ ‡R w PRHˆ R J JZ H R_ _ JRV JO J] J Ĵ_ J

    66x_Rx [ZR R_ 8rtinyaA“sesungguhnya Allah menurunkan penyakit dan obatnya. Dan a

    menjadikan bagi tiap-tiap penyakit ada obatnya, maka berobatlah kamu,

    tetapi janganlah kamu berobat dengan yang haram”. 6 -. bu +a'ud8. +engan penjelasan hadist tersebut hukumnya telah di ta sil 6dianalisis8

    oleh sebagian ahli i:h yaitu imam ana i dan imam Sya i iA#. Imam ana i dan Imam Sya i i mengharamkan dalam keadaan yangtidak memaksa mempergunakannya, karena masih ada obat lain yangsuci sebagai penggantinya.

    2. Imam ana i dan Imam Sya i i membolehkan dalam keadaan yangsangat diperlukan karena tidak ada obat lain yang dipakai untuk gantinya, menurut nasehat seorang dokter muslim yang ahli.)adi diperbolehkannya menggunakan transplantasi organ babi atau

    he'an najis lainnya dalam kondisi darurat atau hajat, bisa dimasukkandalam kaidah i:hA

    H̀ R J[ L JQR Lf H] L ` LR J_ L PQRrtinyaA“ keadaan darurat membolehkan hal-hal yang dilarang”.

    Sedangkan darurat atau bahaya itu sendiri menurut kaidah Islam harusdilenyapkan. +alam konteks penyakit yang membutuhkan transplantasi dariorgan babi;he'an najis, karena tidak ada obat lain yang dapatmenyembuhkan, maka pengobatan dengan transplantasi dengan organ binatang yang najis atau haram pun dibolehkan, demi hilangnya bahaya yangmengancam si penderita.

    Tujuan mentransplantasikan jaringan sel atau organ he'an padamanusia adalah semata(mata untuk menyelamatkan nya'a manusia, dan tentusaja bukan untuk merusak ciptaan llah S/T. /alaupun l •ur an tidak

    menyinggung masalah transplantasi dari he'an pada manusia, namun dalam

    11

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    12/16

    l •ur an sangat menekankan keselamatan nya'a manusia, hal ini sesuaidengan irman llahA

    “Barangsiapa menyelamatkan satu nyawa, maka seolah-olah ia telahmenyelamatkan umat manusia seluruhnya.” (Q.S. Al Ma’idah !"# .

    !enekanan inilah yang mendorong untuk membolehkan transplantasiorgan he'an pada tubuh manusia. kademi Fikih Islam ‰iga +unia Muslim,Mekah, rab Saudi, pada pertemuan kerjanya yang ke(*, yang dilaksanakan pada tanggal #%(2* )anuari #%*$, menetapkan bah'a syari at membenarkan pengambilan organ he'an yang halal yang telah disembelih menurutketentuan Islam untuk ditransplantasikan pada tubuh manusia.

    kademi Fikih Islam India pada seminar pertamanya di Ne' +elhi6Maret #%*%8, menetapkan kebolehan mengganti organ manusia dengan organhe'an yang halal yang telah disembelih menurut ketentuan Islam.

    lmarhum Syekh )ad al a:: Š li )ad al a::, mantan rektor =niCersitas l( 5har, menyatakan dalam bukunya, $engka%ian dan &atwa-

    'atwa ukum )slam tentang Masalah-masalah Modern - , bah'a gigimanusia boleh diganti dengan gigi he'an yang halal.

    +r. Fayshal Ibrahim >hahir, 1etua +epartemen Ilmu kedokteran Islam=niCersitas 1ing Fayshal Ibn Šabd al 5i5, rab Saudi, dalam bukunya? Dialog dengan Seorang Dokter !uslim @ menyatakan bah'a tidak adalarangan untuk mentransplantasikan organ tubuh he'an yang diambil dari

    he'an yang halal pada manusia untuk tujuan menyelamatkan nya'a ataumeningkatkan kualitas hidup si penerima organ. Selanjutnya, ia menerangkan bah'a llah S/T telah menjadikan he'an(he'an tersebut sebagai sumber man aat bagi manusia.

    Majelis =lama !ort li5abeth, rika Selatan, dalam menja'ab da tar pertanyaan yang diajukan oleh sosiasi Medis Islam rika Selatan tentangtransplantasi organ he'an pada manusia, menyatakan bah'a syari at

    12

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    13/16

    membolehkan transplantasi organ he'an pada manusia untuk menyelamatkannya'a atau meningkatkan kualitas hidup. 1ebolehan ini didasarkan padasyarat(syarat sebagai berikutA

    #. Brgan yang akan ditransplantasikan harus berasal dari he'an yang halal,yaitu he'an yang halal dikonsumsi oleh umat islam.

    2. e'an halal tersebut harus disembelih secara islami.

    II.3 Transplantasi Organ Ba%i pa'a Manusia

    Majelis =lama !ort li5abeth berpendapat bah'a karena babi berikut

    seluruh bagian tubuhnya dianggap najis berat 6najasat al ghali5hah8 olehsyari at, maka haram pula mengambil man aat apapun dari he'an inisekalipun untuk tujuan medis.

    +i pihak lain ada yang menyamakan keterdesakan medis denganketerdesakan dalam hal makanan, karena keduanya sama(sama penting bagikelangsungan hidup. l •ur an mengi5inkan orang islam yang terdesak olehkelaparan untuk mengkonsumsi daging babiA

    “*+etapi arangsiapa dalam keadaan terpaksa (memakannya# sedang ia

    tidak menginginkannya dan tidak pula melampaui atas, maka tidak ada

    dosa aginya. Sesungguhnya Allah Maha $emurah lagi Maha

    $enyayang.” (Q.S. Al a arah /!#

    1arena itu, peman aatan jaringan sel atau organ tubuh babi untuk

    menyelamatkan nya'a manusia hukumnya adalah boleh. Tiga kutipan berikutini adalah sebagian di antara pandangan(pandangan yang memperbolehkantransplantasi organ tubuh babi pada manusiaA

    #. kademi Fikih Islam ‰iga +unia Muslim, Mekah, rab Saudi, berpendapat boleh mentransplantasi he'an yang dagingnya haramdimakan pada tubuh manusia atas dasar kebutuhan yang mendesak

    2. kademi Fikih Islam India juga membenarkan pengambilan organ he'anyang dagingnya haram dimakan atau organ he'an yang halal dimakan tapi

    13

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    14/16

    tidak disembelih secara islami untuk ditransplantasikan pada tubuhmanusia. Namun kebolehan ini dibatasi oleh dua syaratA pertama tidak adalagi jalan keluar yang lain,kedua, nya'a si penerima organ dalam bahayaatau organ tubuhnya rusak dan tidak dapat di perbaiki lagi.

    7. +r.Fayshal Ibrahim >hahir berpandangan bah'a bolehmentransplantasikan organ tersebut pada tubuh manusia berdasarkan prinsip ikih tentang keterdesakan yang membuat hal(hal terlarang menjadi boleh. +engan demikian, kebolehan dalam kasus ini bersi at kondisional,yakni boleh dilakukan hanya apabila tidak ada organ tubuh he'an yanghalal.

    II.4 Man5aat Men'&n&r#an Organ Tu%uh

    #. Merupakan :urbah 6!endekatan diri 1epada llah8 yang utama bagi dIri pendonor.

    2. agi pendonor akan mendapat pahala yang lebih besar dari pada pahala bersedekah dengan harta.

    7. Menjadi perantara, berkelangsungan hidup orang yang didonori. Sebab

    orang itu sangat membutuhkan organ tersebut sebagai ikhtiar dalam rangkamencari pertolongan llah untuk menyelamatkan nya'anya.

    BAB III

    PENUTUP

    14

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    15/16

    III.1 /esi(pulan

    +ari uraian di atas maka dapat disimpulkan bah'a transplantasi organ

    hukumnya mubah dan dapat berubah hukumnya sesuai dengan situasi dankondisi yang dihadapi. Transplantasi ini dapat di :iyaskan dengan donor darah dengan illat bah'a donor darah dan organ tubuh dapat dipindahkantempatnya, keduannya suci dan tidak dapat diperjual belikan. Tentu sajasetelah perpindahan itu terjadi maka tanggungja'ab atas organ itu menjaditanggungan orang yang menyandangnya. 1aidah(kaidah hukum 'ajibdijunjung dalam melakukan trasnplantasi ini antaranya A

    Tidak boleh menghilangkan bahaya dengan menimbulkan bahayalainnya artinya A( Brgan tidak boleh diambil dari orang yang masih memerlukannnya.( Sumber organ harus memiliki kepemilikan yang penuh atas organ yang

    diberikannnya, berakal, baligh, ridho dan ikhlas dan tidak mudharat bagidirinya.

    ( Tindakan transplantasi mengandung kemungkinan sukses yang lebih besar dari kemungkinan gagal.

    ( Brgan manusia tidak boleh diperjualbelikan sebab manusia hanyamemperoleh hak meman aatkan dan tidak sampai memiliki secara mutlak.

    III.2 Saran

    )ika kita harus melakukan transplantasi organ, maka seharusnyamemenuhi persyaratan(persyaratan yang tidak merugikan pihak(pihak yang berkaitan, baik dari pendonor maupun resipien, serta harus memenuhi kaidahatau syarat(syarat islam.

    15

  • 8/19/2019 Idi 1 - Transplantasi Organ

    16/16

    DA6TA7 PUSTA/A

    ai:uni, chmad. #%%4. l(•ur an Ilmu !engetahuan dan Teknologi. !T +anahakti /aka A