iDevice magz

12
iLmu iDevice Free E-book Untuk Pengguna iDevice Indonesia 2013 iDevice USB Cable 30-pin to USB Cable Authentic Apple Lightning Cable Authentic Genuine Apple Cara Melindungi Kabel Yang Terkelupas 2 Kabel Premiun iDevice Dari Pihak Ketiga semua tentang

description

ios, apple, mac ,iphone, ipad, ipod, beginner, how to

Transcript of iDevice magz

Page 1: iDevice magz

iLmu iDeviceFree E-book Untuk Pengguna iDevice Indonesia

2013

iDevice USB Cable

30-pin to USB CableAuthentic Apple

Lightning CableAuthentic Genuine Apple

Cara Melindungi Kabel

Yang Terkelupas

2

Kabel Premiun iDeviceDari Pihak Ketiga

semua tentang

Page 2: iDevice magz

Penulis: Budiman Rubia Viqih a.k.a. bugeMac

Penyunting: bugeMac

Disain Cover: Stroke.Keyboard

Tata Letak: Stroke.Keyboard

Diterbitkan pertama kali oleh: iLmu iDevice

illustrasi cover: Stroke.Keyboard

Redaksi:

Jl. Margonda Raya, Depok, Jawa Barat, Indonesia

Telp.: (021) ...

E-mail: [email protected]

Apabila Anda menemukan kesalahan cetak atau kekeliruan informasi pada

e-book ini, harap menghubungi redaksi iLmu iDevice.

Contact bugeMac

Twitter: @BudimanRubiaV

Facebook: http://www.facebook.com/brviqih

Contact Stroke.Keyboard

Facebook: http://www.facebook.com/strokekeyboard

Blog: http://strokekeyboard.wordpress.com

Instagram: StrokeKeyboard

ID Kaskus: StrokeKeyboard

Toko Online: http://strokekeyboard.tokobagus.com

Semua Tentang Kabel iPhone, iPad, iPod

Semua istilah iPhone, iPod, iPad, iDevice, Apple, iTunes, Apple Power Adapter, Mac, MacBook dan lain-lain adalah milik dan trademark Apple Inc.

- edisi 2 - 20132

Page 3: iDevice magz

edisi - 2013 - 3

Page 4: iDevice magz

Yang Pernah Apple Buat30-pin to USB Cableoleh: bugeMac (@BudimanRubiaV)

logo Apple

Sebutan untuk kabel-kabel iDevice adalah Apple USB Sync Cable, Apple

Dock Connector to USB Cable dan 30-pin to USB Cable. Istilah 30-pin to USB Cable muncul setelah diperkenalkannya

Lightning Cable yang menggunakan 8-pin. Apple beberapa kali mengeluarkan Apple 30-pin to USB Cable untuk iDevice yang berbeda-beda. Walau kelihatan tampak

sama, tapi kita dapat membedakannya dari bentuk-bentuk seperti di gambar di bawah.

Sedikitnya sudah empat model 30-pin to USB Cable yang pernah Apple buat.

Kabel ini hadir untuk iPod-iPod generasi awal, terutama di iPod Classic. Ada tombol di bagian pinggir badan 30-pin nya dan berlogo Apple di badan USBnya.

1. Model Kabel iPod

tombol

iLmu iDevice

- edisi 2 - 2013

semua tentang kabel iDevice

4

Page 5: iDevice magz

5

Kabel ini mempunyai kode Model MA591G. Berbeda dengan kabel sebelumnya, kabel ini menghilangkan tombol dipinggi badan 30-pin-nya. Bahan kabel lebih kasar dan tidak sehalus kabel sebelumnya. Sedangkan badan USBnya berbentuk melengkung. Model kabel ini berada di iPhone 2G, iPod Touch Gen 1-2, iPhone 3G.

Kabel ini mempunyai kode Model MA591G/A atau MA591GA dan Apple mengubah badan USBnya menjadi bersudut (tidak melengkung) seperti Model sebelumnya. Biasanya terdapat di iPhone 3Gs dan iPhone 4 saat pertama rilis.

Kabel ini mempunyai kode Model MA591G/B atau MA591GB. Biasanya ada di box iPhone 4S dan iPad. Sebenarnya hampir sama dengan Model MA591G/A akan tetapi penampang kabel di badan 30-pin maupun USBnya menjadi lebih panjang yaitu menjadi 10mm (awalnya hanya 5mm).

4. Model MA591G/B

3. Model MA591G/A

2. Model MA591G

bentuk melengkung

bentuk sudut

5mm

10mm10mm

iLmu iDevice

edisi - 2013 - 5

Page 6: iDevice magz

Kabel 30-pin Kabel Lightning

Lightning to USB Cable MD818MZ/AAuthentic Genuine Appleoleh: bugeMac (@BudimanRubiaV)

Apple memperkenalkan Lightning Cable ini pada 12 September 2012 untuk menggantikan model kabel 30-pin to USB. Kabel

Lightning digunakan untuk iPhone 5, iPod Touch Generasi 5, iPod Nano Generasi 7, iPad 4, iPad Mini, dan iDevice yang akan datang.

Kabel Lightning disebut juga dengan kabel 8-pin karena mempunyai 8-pin to USB Cable secara bolak-balik yang artinya bagian atas dan bagian bawah mempunyai fungsi yang sama. Berbeda dengan 30-pin to USB Cable yang hanya satu bagian (arah) saat menancapkannya ke dock iDevice.

Pin 1 GND groundPin 2 L0p lane 0 positivePin 3 L0n lane 0 negativePin 4 ID0 identification/control 0Pin 5 PWR power (charger,

battery)Pin 6 L1n lane 1 negativePin 7 L1p lane 1 positivePin 8 ID1 identification/control 1

Pin Out di Kabel Lightning

sumber: wikipedia.org

Kabel 30-pin Kabel Lightning

iLmu iDevice

- edisi 2 - 2013

semua tentang kabel iDevice

6

Page 7: iDevice magz

Saat ini, Lightning to USB Cable mempunyai kode Model MD818MZ/A yang mempunyai ciri-ciri hampir sama dengan kabel 30-pin baik warna, bahan, dan panjang. Hanya saja di badan USBnya lebih tipis dan ramping. Yang unik dari kabel Lightning adalah mempunyai authentic chip untuk ‘berkomunikasi’ dengan iDevice sehingga iDevice mengetahui Lightning yang digunakan asli atau palsu (akan diterangkan di artikel berikutnya).

Kabel 30-pin Kabel Lightning

Kabel 30-pin

Lightning to 30-pin Adapter

Kita sebenarnya masih menggunakan kabel 30-pin untuk iDevice 8-pin (iPhone 5, iPod Touch 5, iPad 4, iPad Mini) yaitu dengan menggunakan Lightning to 30-pin Adapter. Apple secara resmi menjual adapter ini dengan harga US $29.

Selain itu Apple juga merilis Lightning to VGA Adapter untuk menampilkan layar iDevice 8-pin di TV yang mendukung VGA port, Display, projector hingga 1080p HD. Silahkan kunjungi http://store.apple.com.

Lightning

iLmu iDevice

edisi - 2013 - 7

Page 8: iDevice magz

88

Jika iDevice MenggunakanKabel Lightning Palsuoleh: bugeMac (@BudimanRubiaV)

Seperti berita yang dilansir oleh Gizmodo yaitu berdasarkan penemuan dari Double Helix

Cable bahwa Lightning mempunyai chip yang akan mengirim informasi ke iDevice bahwa kabel Lightning yang digunakan adalah ‘bersertifikat’ dan cocok untuk digunakan. Begitu juga dengan iOS 7, ada semacam ‘pesan/sinyal’ yang dikirim ke chip Lightning jika mendapatkan power dari charger ataupun komputer, jika Lightning palsu dan tidak memiliki chip ini maka iOS 7 tidak mendapat respon dari chip maka iDevice dengan iOS 7 akan mendeteksi bahwa Lightning adalah palsu.

Pihak ketiga akan sulit mempalsukan chip dari Lightning ini, sesuai isi email yang diterima Gizmodo dari Peter (Double Helix) karena Lightning mempunyai MFi program dan sertifikat khusus dengan pengawasan NDA.

Walaupun demikian, ada reseller dan vendor mengklaim kepada 9to5mac bahwa Lightning ‘murah’ mereka dapat berkerja dengan sempurna di iPhone 5 iOS 7 beta. Tapi, dengan membeli kabel Lightning murah dan tidak bersertifikat dari Apple tentunya tetap mempunyai resiko tidak dapat bekerja dengan baik, jadi pilihan kepada user iDevice sendiri.

Chip di kabel Lightning

Alert di iOS 7 jika menggunakan Lightning palsu

Gizmodo

iLmu iDevice

- edisi 2 - 2013

semua tentang kabel iDevice

Page 9: iDevice magz

9

Kelemahan dari iDevice USB Sync Cable dari Apple adalah mudah

terkelupas di bagian ujungnya. Ada beberapa untuk menyiasati hal ini agar kabel tetap dapat digunakan dengan baik, mengingat harga kabel yang lumayan mahal, yaitu dengan menggunakan isolatip, pegas pulpen, dan menggunakan ring ferrite core kabel. Di artikel ini, kita coba menggunakan ring ferrite core karena mempunyai kelebihan sebagai berikut:

Melindungi kabel yang • terkelupas,Mengurangi • loss less data,Mengurangi hilangnya sinyal.•

Ring ferrite core ini banyak dijual di ebay, amazon, dan toko online lainnya. Ukuran yang kita cari adalah dengan diameter internal 3.3-3.5mm (0.14inci) sesuai dengan ukuran diameter kabel USB sync iDevice. Ring ferrite core ini kita sering temui juga di kabel printer, kamera digital dan lain-lain.

Cara MelindungiKabel Yang Terkelupas

oleh: bugeMac (@BudimanRubiaV)

1 2

34

iLmu iDevice

edisi - 2013 -

Page 10: iDevice magz

Selain kabel authentic dari Apple, kita dapat membeli kabel dari vendor lain yang telah mendapat sertifikasi dari Apple. Kabel-

kabel ini dijual resmi di Apple Store dan online store resmi Apple, jadi jangan ragu untuk membeli dan menggunakannya. Kita bisa

lihat di http://store.apple.com dan beberapa merk kabel yang dapat digunakan diantaranya Belkin dan Griffin.

Perusahaan elektronik yang bermarkas di Los Angeles dan California juga membuat kabel untuk iDevice bersertifikasi dari Apple. Harganya memang lebih mahal dibanding kabel authentic Apple karena memang mempunyai kualitas yang mumpuni.

Belkin

Perusahaan elektronik ini bermarkas di Nashville, juga membuat aksesori untuk iDevice termasuk kabel. Kabel keluaran Griffin juga telah bersertifikasi dari Apple dan layak digunakan untuk iDevice.

Griffin

US $ 24.95

US $ 29.95

US $ 16.99

US $ 16.99

oleh: bugeMac (@BudimanRubiaV)

10

iLmu iDevice

- edisi 2 - 2013

semua tentang kabel iDevice

Kabel iDevice Premium dariPihak Ketiga

Page 11: iDevice magz

1

Mempunyai alumunium foil• Mempunyai lapisan pembatas • plastik berupa lembaran dan serabutDilindungi oleh kabel serabut • timah4 kabel inti berwarna hitam, • putih, hijau dan merah

Panjang kabel 110cm.• Warna putih keabu-abuan.• Bahan lembut dan tidak licin.• Bertuliskan: • Designed by Apple in California Assembled in China.

Walau tidak ada keterangan • resmi, entah di Model mana terdapat chip di badan 30-pin.Cetakan rapih dan sulit • dibongkar.

Bandingkan dengan gambar • kabel palsu di samping.Yang palsu susah melakukan • sinkronisasi dengan iTunes.

Authentic Genuine Apple

11

Ciri-ciri Kabel 30-pinoleh: bugeMac (@BudimanRubiaV)

iLmu iDevice

edisi - 2013 -

Page 12: iDevice magz

Dimana Mencari Kabel Authentic Genuine Apple untuk iDevice

Tapi Dengan Harga Yang OK?

12

Menyediakan Segala Macam Asesoris dan Sparepart iDevice Authentic

Authentic Genuine 30-pin to USB Cable Authentic Apple Lightning to USB cable

Capdase Auxilliary

Cable

Capdase AV Component

Cable

iLmu iDevice

- edisi 2 - 2013