Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06...

76
Explosive Services for General Mining Quarry and Construction Oil and Gas Defence Related Green Economy for Sustainable Growth (Persero)

Transcript of Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06...

Page 1: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Explosive Services forGeneral MiningQuarry and ConstructionOil and GasDefence Related

Green Economy for Sustainable Growth

(Persero)

Page 2: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

2

Nationalism

Leadership & Professionalism

Innovative & Advantage

Global Alliance

Trustworthy and Service

Page 3: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

3

Green Economy for Sustainable Growth

Page 4: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Daftar IsiTable of Contents

Daftar IsiTable of Contents 04

Ikhtisar Operasi & KeuanganOperation & Financial Highlights 05

Sambutan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Greeting 06

Tentang DahanaAbout DAHAnA 08

Tonggak SejarahMilestones 22

PenghargaanAwards 24

Visi & MisiVision & Mission 27

Budaya PerusahaanCorporate Culture 28

Peristiwa Penting 20132013 Landmark 30

Laporan DireksiBoard of Directors' Report 37

Diskusi & analisisDiscussion & Analysis 41

hak atas Kekayaan IntelectualIntelectual Property Rights 54

SertifikatCertificate 56

Pusat Pengembangan Bahan Berenergi TinggiEnergetic Material Center 58

Laporan KepatuhanCompliance Report 63

Tata Kelola PerusahaanGood Corporate Governance 64

hasil audit Laporan Keuangan KonsolidasianConsilidated Financial Audited Report 69

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility 71

Page 5: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

05

2009 2010 2011 20122008 2013

2009 2010 2011 20122008 2013

Ikhtisar Operasi & KeuanganOperation & Financial Highlights

Pertumbuhan Produksi | Production Growth

: Related Services

: Drilling & blasting

: Explosives manufacturing

: aset Tetap | Fixed Asset

Pajak, Deviden, Retribusi, PKBLTaxes, Dividens, Levy, and Partnership/Community Development

2009 2010 2011 20122008 2013

Kontribusi Kepada negara | Contribution to the Country’s Revenue

Pertumbuhan aset | Asset Growth

Page 6: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

06

Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan

Di luar dugaan kita, ekonomi Indonesia mengalami penurunan selama tahun 2013. Pertumbuhannya menurun ke sekitar 5.5 persen, dibandingkan dengan 6.3 persen di tahun 2012. hal itu akibat merosotnya pasar internasional dan menurunnya investasi di pertambangan, energi, dan infrastruktur, terutama akibat dari meningkatnya suku bunga, serta masalah hukum dan perizinan.

Dalam kondisi seperti itu, dapatlah dimengerti bahwa bisnis bahan peledak merosot pada tahun itu. Perusahaan-perusahaan tidak dapat memenuhi sebagian besar target mereka. namun kondisi pasar demikian, hendaknya tidak menyusutkan harapan kita. Biar bagaimana pun hitamnya mendung, di dalamnya selalu ada garis awan yang putih. Dengan melihat ke depan, saya melihat dan yakin bahwa memang selalu ada garis putih itu. Sebagaimana telah disyaratkan dalam budaya perusahaan dan pedoman internal kita, adalah tugas kita untuk mencari garis putih tersebut.

Dear all shareholders and stakeholders;

Beyond our expectation, the Indonesian economy slowed down during the year 2013. Its growth decelerated to around 5.5 percent, compared to it’s 6.3 percent growth in 2012. This was a result of the declining international market and the decrease of investment in mining, energy, and infrastructure, mainly due to the increase of interest rates, and also legal and licensing matters.

In such a condition, it is only understandable that the business of energetic materials stalled. Companies could not meet most of their targets. But such a gloomy picture should not dent our hope. Every cloud has a silver lining. Looking forward, I see and I believe there is always a silver lining. As our corporate culture and our internal guidelines have suggested, it is our duty to look for the silver lining.

Sambutan Dewan KomisarisBoard of Comissioners Greeting

2. Dr. Ir. Marzan aziz Iskandar, 3. Irjend Pol. Drs. Ferial Manaf, Sh, MM. 4. aditya Dhanwantara 1. Jenderal TnI Budiman

Page 7: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

07

Recently, the Indonesian government has issued regulations regarding the industry of defense and security in Indonesia. The new regulations have opened an opportunity for companies like PT Dahana to further expand their energetic material business from merely civil explosives to military explosives. Dahana can produce various kinds of products to support the military primary means of defence system (Alutsista) and the Police means of special material (Almatsus).

Dahana can also develop its biodegradable explosives to strengthen its competitiveness. Or it can pursue the efforts of creating new innovative products, and further innovate its existing products through technological developments.

With the operation of our Energetic Material Center (EMC), which has integrated most of Dahana’s business activities, the innovative efforts can be more facilitated and accelerated. Of course, we also need to further improve the quality of all our human resources so that they would have better capability in pursuing innovative efforts. With a higher quality of workers, we would be able to maintain our competitiveness at the local and foreign market. And we can only realize the higher quality of our human resources by conducting regular trainings for all of the employees.

I strongly believe that with good leadership and strong commitment from the board of directors to manage Dahana in accordance with the corporate culture and internal guidance, Dahana will be able to survive, and hopefully thrive, through the economic challenges of the year 2014.

Finally, on behalf of the board of commissioners, I would like to extend my deepest gratitude to the board of directors for their good performance in 2013, to the shareholders and all stakeholders, particularly suppliers and partners, for their continued support and trust in the company. I would also like to extend such gratitude to all management and staff for their dedication and loyalty, that the company was able to weather through all challenges.

May God the Almighty endow us with His full blessing so that we can achieve success in 2014.

Baru-baru ini, pemerintah Indonesia telah mengeluarkan peraturan-peraturan mengenai industri pertahanan dan keamanan di Indonesia. Peraturan-peraturan baru tersebut telah membuka peluang kepada perusahaan-perusahaan seperti PT Dahana (Persero) untuk semakin memperluas bisnis bahan peledak mereka dari hanya sekedar bahan peledak sipil ke bahan peledak militer. Dahana dapat memproduksi berbagai macam produk guna mendukung alat utama sistem persenjataan (alutsista) untuk militer, dan alat material khusus (almatsus) untuk polisi.

Dahana dapat juga mengembangkan bahan peledak yang bisa diurai (biodegradable) untuk memperkuat daya saingnya di pasar. atau juga perusahaan dapat mengejar usaha-usaha untuk menciptakan produk-produk inovasi baru, serta lebih menginovasi lagi produk-produk yang sudah ada melalui pengembangan teknologi.

Dengan pengoperasian pusat bisnis kami yang baru, Energetic Material Center (EMC), yang mengintegrasikan kegiatan-kegiatan bisnis Dahana, usaha-usaha inovatif itu dapat lebih difasilitasi dan diakselerasi lagi. Tentu saja, kita juga perlu untuk lebih meningkatkan lagi kualitas sumber daya manusia kita sehingga mereka memiliki kemampuan lebih tinggi dalam melaksanakan usaha-usaha inovatif tersebut. Dengan kualitas pekerja yang lebih tinggi, kita dapat memelihara daya saing di pasar lokal dan internasional. Dan kita hanya dapat mewujudkan kualitas yang lebih tinggi itu dengan melaksanakan pelatihan-pelatihan secara regular bagi seluruh karyawan.

Kami sangat meyakini bahwa dengan kepemimpinan yang baik dan komitmen kuat dari semua anggota direksi dalam mengelola Dahana sesuai dengan budaya perusahaan dan pedoman internal, Dahana dapat melewati semua tantangan di tahun 2014, dan mudah-mudahan malah lebih dari itu, perusahaan bisa bertumbuh makmur.

akhirnya, atas nama semua anggota Dewan Komisaris, saya ingin menyampaikan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada semua anggota Direksi atas kinerja baik mereka di tahun 2013, kepada semua pemegang saham dan pemangku kepentingan, khususnya para supplier dan partner atas dukungan dan kepercayaan mereka terhadap perusahaan. Saya juga ingin menyampaikan ucapan terima kasih setulus-tulusnya kepada semua jajaran manajemen dan karyawan karena dedikasi dan loyalitas mereka, sehingga perusahaan dapat melewati semua tantangan tersebut.

Semoga Tuhan yang Maha Kuasa memberikan berkat yang sepenuhnya kepada kita semua agar kita bisa sukses di tahun 2014.

Sambutan Dewan KomisarisBoard of Comissioners Greeting

Jenderal TnI Budiman Chairman

Page 8: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

08

PT Dahana (Persero) adalah Badan Usaha Milik negara (BUMn) di bidang industri strategis yang menyediakan layanan bahan peledak terpadu untuk sektor Migas, Pertambangan Umum, Kuari dan Konstruksi serta untuk pertahanan.

PT Dahana (Persero) atau “Dahana” adalah badan usaha milik negara terdepan dalam bidang bahan berenergi tinggi.

Dahana memproduksi bahan peledak dan menyediakan jasa peledakan terpadu, jasa peledakan untuk industri maupun pertahanan, dan jasa pendukung lainnya.

Sejarah Dahana sebagai pionir di industri ini berawal dari proyek angkatan Udara Republik Indonesia (aURI) pada tahun 1966 yang dikenal dengan Proyek Menang, berlokasi di Tasikmalaya, Jawa Barat.

Kemudian, pada tahun 1973 secara resmi berubah menjadi Perusahaan Umum Dahana berdasarkan Peraturan Pemerintah no. 36/1973. Terakhir, ditetapkan sebagai Perusahaan Perseroan pada tahun 1991.

Sampai saat ini, Dahana telah teruji dan terbukti mampu menyediakan jasa peledakan menyeluruh untuk berbagai kebutuhan dan kondisi secara memuaskan, termasuk bench blasting, trench blasting dan underwater blasting yang cukup kompleks. Dahana mampu menangani proses peledakan secara menyeluruh mulai dari perancangan, kalkulasi, persiapan drill hole, konfigurasi peledakan,

PT DAHAnA (Persero) is a state-owned company engaging in the strategic industry, providing integrated explosives and services for the sectors of oil and gas, general mining, quarry construction, and defence.

DAHAnA is a leading state-owned company in the energetic material industry.

DAHAnA produces explosives products and provides an integrated explosives services, and blasting services for industry and defense, as well as other supporting services.

Dahana’s historical roots as a pioneer in the industry can be traced back to 1966, when the Indonesian government, through the Indonesian Air Force (TnI_AU), implemented a project named Proyek Menang (Menang Project) in Tasikmalaya, West Java.

Later in 1973, the project was formally changed into public company based on the government regulation no. 36/1973. Then in 1991, it was changed to a limited company (PT).

Until now, Dahana has been tested and proven to be able to provide integrated explosives services for various purposes and conditions with satisfying result, including bench blasting, trench blasting and underwater blasting, which are quite complex. Dahana is abel to handle the whole blasting process, starting from the designing, calculation, drill hole preparations, explosive configuration, explosives supply, blasting, until the operational security. Innovation is the key word for Dahana to continue to develop, either by its innovative products or the management process as a support

Sejarah SingkatBrief History

Tentang DahanaAbout DAHAnA

Page 9: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

09

DAHAnA has managed to construct DAnFO plant, Bulk Emulsion plant, On-site Plant, Electric and non-electric Detonator plant, Ammonium nitrate plant, Booster plant, and also bonded magazine for storage.

In its latest innovation in 2012, Dahana finalized the construction of the largest manufacture and development center in ASEAn named the Energetic Material Center(EMC) located in Subang, West Java.

As a service company, DAHAnA realizes that its survival depends on the quality human resources management, effective system management, and good corporate governance. This has been shown by the company’s management commitment through the quality occupational, safety and health and environmental management system policy, as well the certification of the management system of ISO of 9001:2008, ISO 14001:2004, and OHSAS 18001:2007 which had been owned by the company.

In its era of transformation, DAHAnA is currently striving to service the nation

Better than before and become the government’s partner in developing the defense industry in Indonesia SERVInG THE nATIOn BETTER!

penyediaan bahan peledak, pelaksanaan peledakan, hingga pengamanan operasional.

Inovasi menjadi kata inti Dahana untuk terus berkembang baik dari segi inovasi produk maupun proses manajemen yang menjadi pendukung.

Dahana telah berhasil mendirikan Pabrik DanFO, Pabrik Bulk Emulsion, On-site Plant, Pabrik Electric dan non-electric Detonator, Pabrik ammonium nitrate, dan Pabrik Booster, serta mendirikan gudang penyimpanan bonded magazine.

Inovasi terkini pada tahun 2012, Dahana menyelesaikan pembangunan fasilitas pengembangan dan manufaktur terbesar di aSEan yang dinamakan Energetic Material Center (EMC) berlokasi di Subang, Jawa Barat.

Sebagai services company, Dahana sadar tumpuan hidup perusahaan terletak pada pengelolaan sumberdaya manusia yang mumpuni, sistem manajemen yang efektif, dan tata kelola perusahaan yang baik. hal ini ditunjukkan dengan komitmen manajemen PT Dahana (Persero ) melalui Kebijakan Manajemen Mutu, Keselamatan Kesehatan Kerja dan Lingkungan serta sertifikasi manajemen sistem ISO 9001:2008, ISO 14001:2004, dan OhSaS 18001:2007 yang telah diperoleh perusahaan.

Dalam era lahir kembali, Dahana saat ini ingin melayani negeri lebih baik dari sebelumnya dan menjadi mitra pemerintah dalam pengembangan industri pertahanan di tanah air. SERVING THE NATION BETTER!

Tentang DahanaAbout DAHAnA

Page 10: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

10

Green Economy for Sustainable Growth

10

Page 11: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

11

Selama 46 tahun pengabdian kami, Dahana tanpa henti terus berinovasi dan mengembangkan ragam produk dan jasa yang bermanfaat bagi perkembangan bangsa dan negara Indonesia.

Lini Bisnis Dahana mencakup jasa-jasa: Explosives Manufacturing, Drilling & Blasting, Related Services, dan Defence Related untuk pelanggan di seluruh Indonesia dan Regional aSEan.

Produk dan jasa Dahana digunakan setiap hari untuk berbagai jasa peledakan oleh berbagai industri di Indonesia, dari sektor pertambangan umum, baik metal maupun non metal; sektor kuari dan konstruksi seperti industri semen, aspal dan kuari andesite; proyek konstruksi seperti dam, terowongan, irigasi, penghancuran gedung-gedung tua, pendalaman pelabuhan; sektor minyak dan gas seperti operasi perforasi casing sumur minyak, operasi seismic; dan juga operasi militer.

Sebagai pionir di industri peledakan dengan reputasi terpercaya sebagai produsen bahan peledak dan penyedia jasa peledakan menyeluruh, Dahana memenuhi seluruh kebutuhan tahapan proses peledakan.

During our 46 years of service, DAHAnA relentlessly continue to innovate and develop a range of products and services that are beneficial for the development of the nation and the country.

DAHAnA Business Lines include the follosing services: Explosives Manufacturing, Drilling & Blasting, Related Services, and Defence Related for customers in Indonesia and the ASEAn Region.

DAHAnA products and services are used every day for various blasting services used by various industries in Indonesia, from general mining sectors, both metal and non-metal; quarry and construction sectors such as cement, asphalt and andesite quarry; construction projects such as dams, tunnels, irrigation, demolition of old buildings, and the harbour deepening; oil and gas sectors such as perforation operation of oil well casing, seismic operations, and also military operations.

As a pioneer in the blasting industry with reliable reputation as an explosives manufacturer and comprehensive blasting services provider, DAHAnA meets all stages of blasting process.

Page 12: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

12

Pabrik Dayadet non Electric Detonator

Pabrik Shaped ChargesPabrik Cartridge EmulsionPabrik DanFO

Bahan peledak komersial yang diproduksi oleh Dahana memiliki spesifikasi yang telah disesuaikan untuk masing-masing segmen pasar pengguna sehingga kualitas dan kemudahan operasinya dapat diandalkan.

Produk Dahana berkualitas prima dan diproduksi secara lokal sehingga memberikan keuntungan dalam mempersingkat waktu pengadaan dengan harga yang lebih kompetitif.

Selain di produksi di fasilitas produksi kami di Subang dan Tasikmalaya, Dahana juga menyediakan fasilitas produksi langsung di daerah operasional klien kami dengan menggunakan teknologi On-Site Plant (OSP). Layanan ini meningkatkan efisiensi produksi dan penghematan biaya transportasi sehingga klien mendapatkan layanan yang menyeluruh dan cepat. Klien juga meminimalisasi kelebihan order sehingga meningkatkan efisiensi finansial.

Explosives Products

•CartridgeEmulsion:

- Dayagel Magnum

- Dayagel Permitted

- Dayagel Seismic

•ShapedCharges-Dayatech

•BulkExplosives

- DanFO

- DaBEX

•Detonator

- Dayadet Electric

- Dayadet non Electric

•PentoliteBooster-Dayaprime

Commercial explosives manufactured by DAHAnA have specifications specifically custumized for each market segment therefore assuring the reliability of the operational quality and easiness.

DAHAnA products have prime quality and are locally produced which gives advantages in terms of shorter procurement time with more competitive prices.

In addition to the production at our manufacturing facilities in Subang and Tasikmalaya, DAHAnA also provides production facilities directly at the clients’ operational area by using the On-Site Plant (OSP) technology. This service increases the production efficiency and transportation cost savings allowing clients to recieve fast and comprehensive service. Clients can also minimize order excess to improve financial efficiency.

Produksi Bahan PeledakExplosives Manufacturing

Pabrik BoosterPabrik Dayadet Electric Detonator

Page 13: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

13

DAYATECHHigh initiating energy optimal blasting efficacy

Allowing the formation fluids to enter the wellbone in oil industry

DAHANA BULKEXPLOSIVES

High Strength High Water Resistance Non Cap Sensitive Bulk Emulsion explosive

Page 14: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

14

Green Economy for Sustainable Growth

Pengeboran Dahana menyediakan pelayanan kepada pelanggan untuk jasa pengeboran lubang tembak sesuai dengan pola dan kebutuhan peledakan yang efektif dan efisien.

Dahana memberikan layanan pengadaan dan pengisian lubang tembak dengan bahan peledak sesuai dengan kebutuhan dan menghasilkan hasil yang memuaskan. Dahana juga membantu merancang proses pembuatan lubang tembak yang tepat guna.

Tim kami yang terlatih dan berpengalaman mampu menyediakan layanan untuk berbagai medan yang berbeda dengan tingkat kesulitan yang beragam.

Drilling

DAHAnA provides customers services for borehole drilling services in accordance with effective and efficient blasting pattern and needs.

DAHAnA provides explosives blast hole charging services using compatible explosives in accordance with the needs, furthermore yielding excellent result. DAHAnA also supports the design process of efficient blast holes.

Our trained and experienced team is able to provide services for a variety of different fields with varying levels of difficulty.

Pengisian Lubang Tembak | Down the Hole

Pengeboran dan PeledakanDrilling and Blasting

Page 15: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

15 15

Saat ini On-Site Plant kami telah beroperasi di berbagai pertambangan di daerah Karimun (Kepulauan Riau), Batulicin dan Tabalong (Kalimantan Selatan), serta Bontang, Melak dan Sanga-Sanga (Kalimantan Timur).

Currently our On-Site Plants have been operating at various mines in Karimun (Riau Islands), Batulicin and Tabalong (South Kalimantan), as well as Melak, Bontang and Sanga-Sanga (East Kalimantan).

OSP - adaro, Kalsel OSP - Bontang, Kaltim OSP - Karimun, Kep. Riau

OSP - Subang, Jawa BaratOSP - Melak, Kaltim OSP - Batulicin, Kalsel

OSP - KBK, Kalteng OSP - Sanga-Sanga, Kaltim

On Site Plant (OSP)

Page 16: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

16

Peledakan

Dahana menyediakan jasa peledakan lengkap dan menyeluruh untuk berbagai kondisi dan kebutuhan, baik untuk bench blasting, trench-blasting, tunnel blasting, cautious blasting, ataupun underwater blasting.

Peledakan di medan yang berbeda membutuhkan pendekatan yang berbeda serta rancangan dan persiapan matang dengan memperhatikan berbagai parameter dan kondisi, termasuk dalam menentukan optimum explosive charge, drill hole preparation, down the hole loading, efficient blast design, blast timing dan design configuration, field control of ground vibration air blast dan flyrock, rock mucking, cost analysis dan blasting productivity.

Pengalaman Dahana di bidang ini memastikan klien kami mendapatkan hasil terbaik. Penggunaan produk Dahana dalam jasa integral juga memastikan kualitas dari bahan peledak yang digunakan dan memungkinkan customization untuk setiap kondisi peledakan sehingga memberikan hasil yang paling efektif dan aman.

Blasting

DAHAnA provide a complete and thorough blasting services for various conditions and needs, either for bench blasting, trench-blasting, tunnel blasting, cautious blasting, or underwater blasting.

Blasting in different fields require different approaches and proper design and preparation by considering various parameters and conditions, including in determining the optimum explosive charge, drill hole preparation, down the hole loading, efficient blast design, blast timing and design configuration, field control of ground vibration air blast and flyrock, rock mucking, cost analysis and blasting productivity.

DAHAnA’s experience in this field ensures our clients to get the best results. The use of DAHAnA products in integral services also ensures the quality of the explosives used and allows customization for each blasting condition, therefore providing the most effective and safe result.

Page 17: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

17 17

Pengukuran Ground Vibration

Peledakan tidak hanya menghancurkan bebatuan, namun juga menghasilkan getaran di tanah. Peledakan yang efektif berupaya untuk meminimalisasi efek getaran ini untuk meminimalisasi dampak pada lingkungan sekitar.

Dahana menyediakan layanan pengukuran getaran tanah dengan menggunakan alat ukur mutakhir yang memberikan hasil yang akurat sehingga proses dan efek peledakan dapat dipantau dengan baik.

Ground Vibration Measurement

Blasting not only destroys the rocks, but also generates ground vibrations. Effective blasting seeks to minimize the effect of these vibrations to minimize the impact on the surrounding environment.

DAHAnA provides the service of ground vibration measurements by using sophisticated measurement tools that provide accurate results so that the blasting process and its effects can be monitored properly.

Page 18: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

18

Selain bergerak dalam lini bisnis utama, Dahana juga memberikan layanan jasa terkait bahan peledak seperti jasa pemusnahan bahan peledak, mobilisasi, pergudangan dan jasa konsultasi penanganan bahan peledak.

Pemusnahan Bahan Peledak

Bahan peledak yang telah melampaui daur hidup harus dimusnahkan karena tidak ekonomis dan berbahaya. Dahana memiliki teknologi dan personil berpengalaman untuk melaksanakan pemusnahan yang aman dan efektif sehingga tidak merugikan lingkungan.

Demolisi Gedung/Bangunan

Tim teknis Dahana memiliki kemampuan untuk melaksanakan pekerjaan demolisi gedung/bangunan yang sudah tidak dipakai lagi. Peledakan dengan tingkat ketelitian tinggi ini ditangani oleh tenaga terampil yang telah berpengalaman di sektor konstruksi dan bahan peledak sehingga dapat dilaksanakan dengan aman.

Aside from engaging in its main business lines, DAHAnA also provides services related to explosives such as explosives demolition service, mobilization, magazine/bunker service and explosives handling consultation service.

Disposal

The explosives already exceeding their life cycle must be destroyed because it is uneconomical and dangerous. DAHAnA has the technology and experienced personnel has to carry out safe and effective demolition so it would not harm the environment.

Building Demolition

Dahana’s technical team has the capability to do the project of demolishing already unused buildings. The blasting which requires high level accuracy is handled by skilled personel experienced in the construction sector & explosive, therefore the demolition can be carried out safely.

Jasa-Jasa Terkait Bahan PeledakRelated Services

Page 19: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

19

Mobilisasi Bahan Peledak

Mobilisasi bahan peledak adalah kegiatan beresiko tinggi sehingga harus dikelola dengan benar dan aman dengan menggunakan metode dan teknologi yang sesuai. Dahana menyediakan jasa pengiriman bahan peledak dari gudang pemasok ke gudang end user, maupun sebaliknya. Dahana juga memberikan pelayanan untuk proses impor dan ekspor bahan peledak.

Pergudangan Bahan Peledak

Dahana menyediakan sarana pergudangan yang aman untuk penyimpanan bahan peledak dan aksesoris lainnya. Lokasi pergudangan yang strategis tersedia di Subang, Tasikmalaya, Banjarmasin dan Samarinda telah dilengkapi standar pengamanan yang baik sesuai dengan standar industri serta kapasitas yang besar untuk menyimpan bahan peledak, detonator dan aksesoris.

Explosives Mobilization

Explosives mobilization is a high risk activity and should be managed properly and safely by using appropriate methods and technologies. DAHAnA provides explosives delivery from the supplier’s warehouse to the end users warehouse, and vice versa. DAHAnA also provides services for explosive importation and exportation.

Explosives Magazines

DAHAnA provides safe magazine facilities to store explosives and other accessories. Strategic magazine locations are available in Subang, Tasikmalaya, Banjarmasin and Samarinda and have been equipped with good security standard in accordance with the industrial standards with large capacity for storing explosives, detonators and accessories.

Page 20: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

20

Jasa Konsultasi

Peledakan yang efektif dan aman memerlukan desain dan perencanaan yang matang, serta pelaksanaan yang profesional dan sesuai dengan rencana.

Dahana memberikan jasa konsultasi untuk penanganan kegiatan peledakan dan hal terkait lainnya, terutama untuk mendapatkan keekonomisan peledakan. Kami memberikan solusi terbaik bagi klien kami.

Consultation Service

Effective and safe blasting requires careful design and planning, and as well as professional execution accordance with the plan.

DAHAnA provides consultation for blasting activities and other related matters, especially to attain economical blasting. We provide the best solutions for our clients.

Page 21: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

21

Selain melayani kebutuhan bahan peledak komersial, Dahana juga menyediakan bahan peledak untuk kepentingan pertahanan dan jasa terkait lainnya dengan dukungan Energetic Material Center. Layanan tersebut termasuk produksi propelan untuk amunisi besar dan kecil, roket, PETn dan lainnya.

In addition to serving the needs of commercial explosives, DAHAnA also provides explosives for defense interest and related services with the support of the Energetic Material Center. The services include the production of propellants for small and large ammunition, rockets, PETn and and others.

Blast Effect Bomb

Dayagel Militer

Detonating Cord

Grenade Detonator

Bomb P 100 Live

Dayagel Sivor

Roket RHAN 122

Bahan Peledak PertahananDefence Related

Page 22: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

22

1966

Proyek dinamit berbasis nG dengan lisensi dari hispano-Suizza oleh TnI-aU (Proyek Menang) di Tasikmalaya.

The development of nG based dynamite factory with a license from Hispano-Suizza by TnI-AU (Menang Project) in Tasikmalaya.

2006

Perolehan sertifikasi sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja berbasis OhSaS 18001:1999.

Penghargaan Rintisan Teknologi Industri dari Pemerintah Indonesia.

Penghargaan di bidang industri sebagai juara ketiga pada perhargaan Bidang Kreasi Teknologi Unggulan nasional 2006.

Obtained OHSAS 18001:1999 certification for occupational health & Safety Management System

Recieved the Award of Industrial Technology Pioneer from the Government of Republic of Indonesia.

Recieved the award in the category of the industry as the third winner at the national Excellence Technology Creation award 2006.

2007

Pendirian dan pengoperasian pabrik DanFO di Subang, Jawa Barat.

The establishment and operation of DAnFO Factory in Subang, West Java.

2008

Pembangunan pabrik non-Electric Detonator di Subang.

Pengimplementasian sistem SaP.

Pendirian gudang berikat di Subang.

The construction of non-Electric Detonator factory in Subang, in collaboration with African Explosives Limited (AEL).

The implementation of the SAP system.

Establishment of bonded magazine in Subang.

2009

Penghargaan Juara Keempat kategori Perusahaan non Tbk (non-Listed) Terbaik dan Peringkat K-4 Kategori SDM Terbaik dari majalah Business Review.

Penghargaan Peringkat Pertama Kategori sektor Industri Baja, alat Berat, Persenjataan dan Lainnya dari majalah Investor.

Penghargaan sertifikasi sistem manajemen ISO 14001:2004.

Achieving the Fourth Best Champion Award of non Tbk (non-Listed) Company and the in the category of Best Human Resource from the Review magazine.

Achieving the first Award of Steel Industry catagory, Heavy Equipments, Weapons and Others from Investor magazine.

Certification Award of ISO 14001:2004 Management System

2004

Perolehan sertifikasi sistem manajemen ISO 9001:2000.

Awarded ISO 9001:2000 certification of management system.

1973

Penetapan Proyek Menang menjadi Perusahaan Umum Dahana.

Menang Project changed into public enterprise of DAHAnA (State-owned Enterprise).

1989

Dahana menjadi BUMn industri strategis.

DAHAnA becomes a strategic industry of State Owned Enterprises (BUMn).

1991

Pabrik “water-based emulsion” berlisensi ICI-australia didirikan (sedangkan pabrik dinamit berbasis nG ditutup pada tahun 1996).

“Water-based emulsion” plant with ICI-Australia license is established (nG-based dynamite factory closed in 1996).

Tonggak SejarahMilestones

Page 23: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

23

2003

Restrukturisasi usaha dan pembangunan Sistem Manajemen Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi.

Business restructure and development of Human Resource Management System Based on Competency.

2011

Peringkat pertama anugerah Cinta Karya Bangsa

Ranked first in Anugrah Cinta Karya Bangsa

2013

Juara Ketiga BUMn Manufaktur Berdaya Saing Terbaik dalam anugrah BUMn 2013

Juara Ketiga Gedung hemat Energi Kategori Gedung Baru dalam aSEan EnERGY aWaRD 2013

Inovasi terbaik untuk produk ramah lingkungan, budaya perusahaan dan manajemen, inovasi produk dalam BUMn Innovation award 2013

Kampus Dahana terbaik ketiga bangunan perkantoran dalam FuturaRC 2013

Third Winner inthe 2013 BUMn Award 2013 for manufacturing SOE with best competitiveness.

2nd Runner-up Energy Efficient Building in the category of new Building atthe 2013 ASEAn EnERGY AWARD

Best Innovation of Green Product, Corporate Innovation Culture & Management, Product Innovation of the 2013 BUMn Innovation Award

Dahana’s Energetic Material Center (EMC) was selected as third winner of best office buildings in the 2013 FuturARC

2012

Pengoperasian Pabrik Booster di Subang, Jawa Barat bekerja sama dengan DaK Energetik

Juara 1 Kategori Bangunan Gedung hemat Energi “GEDUnG BUMn” dalam Penghargaan Efisiensi Energi nasional 2012

Peringkat Platinum untuk Gedung Baru Kampus Dahana dari Green Building Council Indonesia

The operating of Booster Plant in Subang, West Java in colaboration with DAK Energetic

1st winner in the Energy Efficient Building category of “ STATE OWnED EnTERPRISE BUILDInG” in 2012 national Energy Efficiency Award

Platinum Rating for DAHAnA’s Energetic Material Center (EMC) from the Green Building Council Indonesia

2010

Peringkat kedua anugrah Cinta Karya Bangsa 2010 untuk kategori BUMn.

Peringkat “Sangat Bagus” untuk kategori BUMn non-Keuangan dari majalah Info Bank.

Peringkat pertama kategori sektor industri baja, alat berat, persenjataan dan lainnya dari majalah Investor.

Pengembangan pabrik Dahana Bulk Emulsion (DaBEX) di Bontang, Kalimantan Timur, hasil kerja sama dengan PT Black Bear Resource Indonesia. Ranked second at the Anugrah Cinta Karya Bangsa 2010 in the State Owned Enterprise category.

Ranked “Very Good” in the category of State Owned Enterprise by Info Bank magazine.

First rank in the industrial category of steel, heavy equipments, weapons, and others from Investor magazine.

The construction of DAHAnA’s Bulk Emulsion (DABEX) plant in Bontang, East Kalimantan, in collaboration with PT Black Bear Resource Indonesian.

1995

Pendirian pabrik Shaped Charges (Oilwell Perforating Explosives) bekerja sama dengan Oiltech Services, Singapura.

The establishment of Shaped Charges factory (Oilwell Perforating Explosives) in collaboration with Oiltech Services, Singapore.

1998

Perekayasaan dan pengoperasian “Bulk Emulsion On-Site Plant” di Pulau Karimun Propinsi Kepulauan Riau.

Engineering and operation of “Bulk Emulsion On-Site Plant” in Karimun Island, Riau Islands Province.

2002

Reposisi bisnis Dahana menjadi Market Driven Company.

Repositioning of DAHAnA business as a be Market Driven Company.

1997

Memperolehan sertifikasi Sistem Manajemen Mutu ISO 9002:1994 yang ditingkatkan menjadi ISO 9001:1994 pada tahun 2001.

Recieved ISO 9002:1994 certification which was upgraded to ISO 9001:1994 in 2001.

1994

Kerjasama operasi dengan Dyno nobel dalam “Blasting Services” untuk PT Kaltim Prima Coal (KPC).

Joint venture with Dyno nobel for “Blasting Services” at PT Kaltim Prima Coal (KPC).

Tonggak SejarahMilestones

Page 24: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

24

PenghargaanAward

Peringkat keempat kategori SDM Terbaik 2009 dari majalah Business Review.

Rank Fourth in the 2009 Best Human Resources category from Business Review Magazine.

Penghargaan bidang industri sebagai juara ketiga padapenghargaan bidang Kreasi Teknologi Unggulan Nasional 2006.

Third winner in the 2006 national Excellence Technology Creation Award in the industrial field

Peringkat “SANGAT BAGUS” untuk kategori BUMN Non Finansial dari majalah Info Bank 2009.

Ranked “Very Good” in the Category of non Financial State Owned Company from Info Bank Magazine 2009.

Penghargaan Peringkat Pertama Kategori sektor Industri Baja, Alat Berat, Persenjataan dan Lainnya dari majalah Investor 2008, 2009 dan 2010.

Ranked first in the Category of Steel, Heavy Equipment, Armory and other industrial sector from Investor magazine in 2008, 2009 and 2010.

Penghargaan Rintisan Teknologi Industri 2006 dari Pemerintah RI.

The 2006 Industrial Technology Pioneer Award from the Indonesian government.

Peringkat Pertama Penghargaan Anugrah Cinta Karya Bangsa 2011 dari Pemerintah RI.

Ranked First in the 2011 Anugrah Cinta Karya Bangsa Award from the Indonesian government.

Peringkat Kedua Penghargaan Anugrah Cinta Karya Bangsa 2010 dari Pemerintah RI.

Rank Second in the 2010 Anugrah Cinta Karya Bangsa Award from the Indonesiangovernment

Page 25: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

25

Inovasi terbaik untuk produk ramah lingkungan dalam BUMN Innovation Award 2013.

Best Innovation for Green Product in the 2013 BUMn Innovation Award

Juara Ketiga BUMN Manufaktur Berdaya Saing Terbaik dalam Anugrah BUMN 2013

Third Winner in the 2013 BUMn Award for best competitive in manufacturing SOE.

Juara ketiga Gedung Hemat Energi Kategori Gedung Baru dalam ASEAN ENERGY AWARD 2013

2nd Runner-up for Energy Efficient Building in the category of new Building of the 2013 ASEAn EnERGY AWARD

Inovasi terbaik untuk budaya perusahaan dan manajemen dalam BUMN Innovation Award 2013.

Best Innovation for corporate Culture & Management in the 2013 BUMn Innovation Award

Inovasi terbaik untuk inovasi produk dalam BUMN Innovation Award 2013.

Best Product Innovation of the 2013 BUMn Innovation Award

Juara 1 Kategori Bangunan Gedung Hemat Energi “GEDUNG BUMN” dalam Penghargaan Efisiensi Energi Nasional 2012

First Winner in the Category of Energy Efficient Building ForSOE Building in the 2012 national Energy Efficiency Award.

Page 26: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

26

Page 27: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

27

Visi

Menjadi industri nasional yang terunggul dalam bidang bahan berenergi tinggi dengan menghasilkan barang dan jasa yang berdaya saing tinggi dan ramah lingkungan.

Misi

Memenuhi kebutuhan bahan peledak komersial serta jasa - jasa pemanfaatannya untuk dunia pertambangan dan konstruksi.

Mendorong kemampuan penguasaan teknologi dan kemandirian melalui pengembangan kualitas SDM dan kemitraan strategis dengan pelanggan maupun pemasok.

Melaksanakan program pemerintah yang sesuai dengan bidang usaha dan tujuan perusahaan.

Vision

To be a leading national industry in the field of energetic materials by providing highly competitive and environmentally friendly goods and services.

Mission

To fulfill commercial explosive needs and their applications services for mining and construction sectors.

To Encourage the technology excellence through the development of human resources and strategic partnership with customers and suppliers.

To carry out the government programs and missions in the fields and business goals.

Visi & MisiVision & Mission

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

Page 28: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

28

Kepemimpinan

Kepemimpinan yang mampu membangun rasa percaya dan hormat dari yang dipimpin yang terlihat dari perilaku jujur, adil, terpercaya, memiliki integritas tinggi, mampu berkomunikasi dengan efektif, konsisten dan gigih, serta berani mengambil keputusan dengan tegas untuk kepentingan bangsa dan negara, dengan didukung oleh pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan tuntutan tugas dan tanggung jawabnya.

Leadership

A leadership that is able to build trust and respect from those being led, which is shown from one’s honesty, justice, reliability, high integrity, capability of communicating effectively, consistency and persistency and courage to make bold decisions for the concern of the company, nation and country, supported by knowledge and skills conforming to the demands of their duties and responsibilities.

Nasionalisme

Sebagai BUMn, Dahana mampu menjadi perusahaan yang sehat, memiliki daya saing tinggi berkelanjutan, kemandirian teknologi dan sumber daya manusia yang cedas berbasis kecerdasan spiritual yang mampu menjaga kehormatan dan harga diri bangsa dan negara, agar eksistensi perusahaan tidak tergantung pada pihak asing.

Nationalism

As an SOE, DAHAnA is capable of remaining a healthy company; has high sustainable competitiveness, technology independency and smart human resources based on spiritual intelligence that is able to keep the nation and country’s honor and dignity, therefore keeping the company existence free from foreign dependency.

Amanah dan pelayanan

Mampu dengan sepenuh hati memenuhi komitmen yang dapat diandalkan kepada seluruh pihak yang berkepentingan (stakeholders) secara jujur, terbuka dan penuh tanggung jawab, memberikan pelayanan prima untuk pelanggan dengan tetap memiliki kepedulian yang tinggi pada lingkungan.

Profesionalisme

Seluruh jajaran Dahana harus memiliki kompetensi kelas dunia (meliputi hard competencies dan soft competencies) yang menyatu dalam pola pikir dan perilaku dan mampu membangun kerjasama tim (teamwork) yang tangguh dalam memenangkan persaingan regional and global dengan memberikan jasa secara cepat dan tepat waktu dengan kualitas yang kompetitif.

Budaya Dahana melandasi perilaku, dan tindakan insan Dahana untuk menciptakan pertumbuhan yang berkelanjutan.

DAHAnA’s culture underlies behavior and action of DAHAnA’s personnel to create a sustainable growth.

Trustworthy and service

Wholeheartedly able to fulfill reliable commitments to all interested parties (stakeholders) honestly, openly and full of responsibility; providing excellent services to customers while still having high awareness of the environment.

Professionalism

Every DAHAnA personnel must have world class competence (hard and soft) embodied in his/her paradigm and behavior and must be able to build strong teamwork in order to win regional and global competition by providing fast and punctual services with competitive quality.

Budaya PerusahaanCorporate Culture

Page 29: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

29

Keunggulan

Jasa yang diberikan Dahana mampu memenuhi tuntutan sesuai dengan yang dijanjikan kepada pelanggan, dengan cepat dan tepat dalam waktu, cara, kualitas dan kuantitas.

Inovatif

Perusahaan mendukung dan memberikan perlakuan yang sama terhadap setiap individu PT Dahana (Persero) untuk mampu mengembangkan proses dan atau jasa yang inovatif (dalam proses dan output) didasari oleh pola pikir dan perilaku pembelajaran yang kreatif, dinamis dan antisipatif.

Aliansi Global

aliansi global merupakan tuntutan untuk menjadi perusahaan kelas dunia yang berada pada peringkat 5 besar di industri jasa peledakan di kawasan asia, dengan mengembangkan jejaring seluas-luasnya yang berlandaskan kemitraan yang setara dan saling menguntungkan (equal and mutually beneficial partnership).

Advantage

DAHAnA provides services that are capable of meeting the demands promised to the customers fast and precisely in terms of time, method, quality and quantity.

Innovative

The company supports and provides equal treatment to every DAHAnA personnel to be able to develop innovative process and/or services, both process and output, based on creative, dynamic and anticipative paradigm and learning behavior.

Global alliance

Global Alliance is required in order to become a world class company ranked top 5 in blasting services industry in Asia, by expanding network based on equal and mutually beneficial partnership.

Page 30: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

30

DAHANA - WAMENHAN

Direktur Utama PT Dahana (Persero) F. harry Sampurno menyerahkan plakat bintang kepada Wakil Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin di Kementerian Pertahanan RI.

Februari | February Februari | February

Februari | February Februari | February

DAHANA GARAP PLTU SALIRA

Dahana mendukung pembangunan steam power project Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Banten 1 x 660 MW di Salira, Banten. Dahana mengerjakan pembersihan lahan, land filling, loading dan blasting untuk meratakan area pembangkit.

KERJASAMA DAHANA – HANWA

Penandatanganan kerjasama Dahana – hanWa dalam mendukung LaPan membangun Propellant Composite.

PROJECT DI MALAYSIA

GM Divisi Tambang Umum 1 herry Sudaryanto menerima kunjungan Tow Pengsoon dari Explo Blas Technologies & Services Sdn Bhd, Malaysia. Dahana terus melebarkan sayap usaha termasuk ke negeri jiran Malaysia.

DAHANA – WAMENHAM

President Director of PT Dahana, F. Harry Sampurno presented a star plague to Defence Vice Minister Sjafrie Sjamsoeddin at the Indonesian Defence Ministry

DAHANA SUPPORTS SALIRA PROJECT

PT Dahana supported the construction of Banten steam power plant (PLTU) of Salira with a capacity of 1 x 660 MW in Salira, Banten. Dahana worked on the land clearance, land filling, loading and blasting to level the project’s land area

DAHANA- HANWA PARTNERSHIP

Dahana and Hanwa signed a partnership agreement to support LAPAn in developing a propellant composite plant.

PROJECT IN MALAYSIA

General Manager of General Mining Division 1, Herry Sudaryanto received a visit from TowPengsoon of Explo Blas Technologies & Services Sdn Bhd, Malaysia. Dahana continues to expand its business abroad, including to Malaysia.

Peristiwa Penting 20132013 Landmark

Page 31: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

31

April | April

April | April

Juni | June

KUNJUNGAN DAHANA – KASAU

Kunjungan Direksi PT Dahana (Persero) ke Kepala Staf angkatan Udara RI di Mabes TnI Cilangkap. Kunjungan ini untuk mempererat hubungan kedua institusi, terutama dukungan Dahana terhadap TnI aU, seperti kerjasama dalam suplai Bom P 100 L dan kerjasama Blast Effect Bomb.

DAHANA RAIH BUMN INNOVATION AWARD

Dahana menyabet tiga penghargaan sekaligus dalam BUMn innovation Expo and award 2013. Ketiga penghargaan tersebut meliputi BUMn the best product manufacturing sector, the best product of green technology, dan the best corporate innovation culture and management silver level.

BANTUAN UNTUK DESA SADAWARNA

Dahana menyerahkan bantuan peralatan komputer untuk Kantor Kepala Desa Sadawarna yang terletak di lingkungan perusahaan, di samping bantuan infrastruktur lainnya seperti pembangunan jalan.

DAHANA VISIT– KASAU

DAHAnA’s Board of Directors made a visit to the headquarters of the Indonesian Air Force Chief of Staff in Cilangkap. The visit was aimed to strengthen the relationship between the two institutions, including in the production of P-100 L bomb, and Blast Effect Bomb.

DAHANA – RECIEVED BUMN INNOVATION AWARD

DAHAnA won three awards concurrently during the 2013 BUMn Innovation Expo and Award. The three awards were best product manufacturing sector, best product of green technology, and best corporate innovation culture and management silver level.

AID FOR SADAWARNA VILLAGE

PT DAHAnA provided a set of computer as an aid to Sadawarna’s head village’s office. which was located in the company’s surrounding neighborhood. Aside from other infrastructure aids, e.g. road construction.

KAMPUS DAHANA RAIH PENGHARGAAN DALAM FUTURE ARC

Kantor Manajemen Pusat (Kampus) Dahana meraih penghargaan dalam Future arc 2013 sebagai Bangunan Perkantoran Terbaik ketiga yang diselenggarakan oleh beberapa perusahaan pengembang, perusahaan konstruksi dan arsitektur.

DAHANA – FUTURE ARC AWARD

DAHAnA’s Energetic Material Center (EMC) won an award from Future Arc 2013 as the third best office building winner which was organized by a number of developers, construction and architecture companies.

Juni | June

Page 32: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

32

Juli | July

KUNJUNGAN SEKJEN KEMHAN RI KE EMC

Sekretaris Jenderal Kementerian Pertahanan RI mengunjungi Energetic Material Center (EMC) di Subang Jawa Barat. Kunjungan ini untuk melihat kemampuan produksi bahan peledak Dahana dalam menunjang kemandirian bahan peledak nasional.

BAKTI SOSIAL

Dahana mengadakan bakti sosial dalam bentuk pengobatan gratis untuk masyarakat di lingkungan Kampus Dahana Subang. Program ini dimaksudkan untuk turut serta menciptakan lingkungan yang sehat bagi masyarakat di sekitar perusahaan, terutama bagi masyarakat yang kurang mampu.

PERESMIAN ON SITE PLANT CONTINUOS ADARO

Dahana meresmikan On Site Plant continuos di Jobsite adaro. Pabrik bahan peledak yang beroperasi di site ini menghasilkan bahan peledak jenis emulsi untuk mendukung peningkatan produksi batubara PT adaro Indonesia di Tanjung Tabalong Kalimantan Selatan.

LAUNCHING HAKTEKNAS

Kunjungan Menteri Pertahanan RI dan Menristek ke Booth Dahana dalam launching hari Kebangkitan Teknologi nasional di BPPT Jakarta. Salah satu produk yang saat ini sedang dikembangkan adalah isian Bomb P 100 L untuk kebutuhan TnI aU.

INDONESIAN GENERAL SECRETARY OF THE DEFENCE MINISTRY VISIT TO EMC

General Secretary of the defence ministrymade a visit to the Energetic Material Center (EMC) in Subang, West Java. The visit was aimed to see the capability of Dahana in explosives production to support the nation’s explosives self-reliance.

HARTEKNAS

The Indonesian Minister of Defence, and Minister of Research and Technology visited Dahana’s booth in the Technology Awakening Daya (HARTEKnAS) at BPPT Jakarta. one of products currently developed is the P-100 L bomb for the Indonesian Air Force.

ADARO CONTINUOSS OSP INAGURATION

Dahana inaugurated the operation of its Continuos On Site Plant (OSP) at Adaro jobsite.This plant produces emulsion explosives to support the increase of coal production at PT Adaro Indonesia in Tanjung Tabalong, South Kalimantan.

Juni | June

Juni | June

Agustus | August

COMMUNITY SERVICE

DAHAnA held a community service for local people living in the surrounding area of its headquarter in Subang. The community service was provided in the form of free of charge health services as part of its effort to create a healthy social environment for the local people.

Page 33: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

33

KERJASAMA DAHANA – RUSCA BROS MINING AUSTRALIA

Direktur Operasi Budi antono menerima kunjungan Justin Mcleod dari Rusca Bros Mining australia. Dahana sedang membangun aliansi untuk masuk ke pasar tambang di australia dalam waktu dekat ini melalui kerjasama operasi.

PENGHARGAAN KONSUMEN

Penghargaan kepada konsumen yang selama ini menggunakan layanan bahan peledak Dahana dalam acara Seminar “Integrated Explosives Services for Mining Sector” yang dihelat dalam Mining Indonesia 2014 di JI Expo Kemayoran Jakarta.

KERJASAMA DAHANA – TRIFITA

PT Dahana – PT Trifita sepakat untuk membangun pabrik emulsi di Subang Jawa Barat. Dahana secara bertahap mengganti sekaligus memindahkan pabrik Cartridge Emulsion di Tasikmalaya dengan instalasi pabrik baru yang lebih modern di Subang.

DAHANA – TRIFITA PARTNERSHIP

DAHAnA and PT Trifita agreed to build an emulsion plant in Subang, West java. DAHAnA will gradually replace its Cartridge Emulsion plant in Tasikmalaya with the new more modern emulsion plant in Subang.

DAHANA – RUSCA BROS AUSTRALIA PARTNERSHIP

Director of operation, Budi Antono, received a visit from Justin Mcleod of Rusca Bros Mining Australia. DAHAnA is building a strategic alliance to penetrate the market in Australia in the near future through an operational partnership.

CUSTOMER AWARD

DAHAnA presented awards to a number of customers which had already used DAHAnA’s explosive services. The awards were presented during a seminar on “Integrated Explosives Services for Mining Sector” organized as part of the 2014 Mining Indonesia exhibition at JiExpo in Kemayoran, Jakarta.

September | September

September | September September | September

KUNJUNGAN PANGLIMA TNI

Direktur Utama PT Dahana (Persero) F. harry Sampurno mengunjungi Panglima TnI Jenderal Moeldoko di Mabes TnI Cilangkap. Kunjungan silaturahmi untuk meningkatkan kerjasama Dahana dengan TnI, khususnya kemampuan bahan peledak Dahana untuk sektor pertahanan.

VISIT TO TNI COMMANDER

DAHAnA’s President Director F. Harry Sampurno visited the Indonesian Military Commander (Panglima TnI) General Moeldoko at the headquarter in Cilangkap. The visit was aimed to strengthen the partnership between the two institutions, especially in DAHAnA explosives production for the national defence.

Oktober | October

Page 34: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

34

KAMPUS DAHANA RAIH PENGHARGAAN ASEAN ENERGY AWARD 2013

Kantor Manajemen Pusat (Kampus) Dahana yang berlokasi di Subang, Jawa Barat mendapatkan penghargaan sebagai 2nd runner-up untuk kategori gedung baru dalam perhelatan asean Energy awards 2013.

Desember | December Desember | December

F. HARRY SAMPURNO RAIH BEST OF CEO BUMN 2013

Direktur Utama PT Dahana (Persero) F. harry Sampurno meraih penghargaan sebagai pemimpin perusahaan BUMn paling inspiratif dalam penghargaan Best of CEO BUMn 2013.

PT DAHANA MERESMIKAN ON SITE PLANT SITE KBK

Dahana meresmikan On Site Plant di Jobsite Kasongan Bumi Kencana Kalimantan Tengah. OSP yang menghasilkan bahan peledak jenis emulsi ini untuk membantu PT KBK dalam peningkatan produksi tambang emasnya.

PT DAHANA JUARA 3 BUMN BERDAYA SAING TERBAIK

Dahana menyabet juara 3 BUMn terbaik dalam kategori industri manufaktur berdaya saing terbaik dalam anugrah BUMn 2013.

F. HARRY SAMPURNA AWARDED BEST CEO OF BUMN 2013

DAHAnA’s President Director F. Harry Sampurno recieve an award as the most inspirative SOE leader at the 2013 Best SOE CEO.

PT DAHANA Inaugurated the On site plant in Jobsite KBK

DAHAnA inaugurated its On Site Plant at Kasongan Bumi Kencana (KBK) jobsite in Central Kalimantan. The OSP which produces emulsion explosives helps PR KBK in increasing its gold mine production

DAHANA’S EMC WINS ASEAN ENERGY AWARD 2013

DAHAnA’s Energetic Material Center (EMC) in Subang won an award as the 2nd runner-up for the category of new building in the 2013 Asean Energy Awards.

PT DAHANA RANKED 3RD AS BEST COMPETITIVES SOE

DAHAnA won the third prize as best SOE in the category of Competitive Industrial manufacture the 2013 BUMn Award.

November | November Desember | December

Page 35: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

35

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

35

Page 36: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

36

Page 37: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

37

Yang terhormat pemegang saham, mitra kerja dan seluruh pemangku kepentingan

assalamu aikum wr.wb.Tahun 2013 merupakan tahun yang penuh tantangan bagi PT Dahana (Persero) khususnya karena pertumbuhan sektor pertambangan dan energi yang relatif lambat dengan trend menurun.

namun alhamdulilah berkat kerjakeras dari seluruh insan Dahana dan tentunya dengan bimbingan dan pengawasan Dewan Komisaris dan kerjasama dan dukungan dari mitra kerja terutama para pelanggan setia kami, perseroan dapat melalui tahun 2013 dengan hasil yang menggembirakan dan membanggakan.

Kami patut bersyukur kepada allah SWT karena di awal tahun 2013, aSEan Energy award dalam sidangnya di Bali memberikan penghargaan 2nd runner-up aSEan Energy kategori gedung hemat energi yang diserahkan oleh Menteri Energi Thailand. Pada tahun 2013 juga Dahana berhasil melakukan serangkaian inovasi produk yang kemudian mendapatkan 3 penghargaan inovasi dalam ajang “Innovation for Indonesia”.

Untuk memberikan layanan yang lebih baik kepada pelanggan setianya, Dahana terus melakukan pembangunan dan perbaikan terhadap fasilitas

Dear Shareholders, partners, and stakeholders

Assalamulaikum wr.wb.

The year 2013 had been a year of heavy challenges for PT DAHAnA (Persero), especially because the growth in the sectors of mining and energy was relatively slow with a tendency to decelerate.

But thank God, due to the hard work of all Dahana’s employees and, of course, with the guidance and supervision of the Board of Commissioners and the cooperation and support from all partners, the company could achieve an encouraging performance in the year 2013.

Praise be to the Lord, in early 2013, Dahana won the 2nd runner-up award in the category of energy-efficient building from ASEAn Energy Award. It was presented by the Energy Minister of Thailand in a convention in Bali.

In the year 2013 DAHAnA also managed to achieve a series of product innovations which won three awards during the event of “Innovation for Indonesia”.

In order to give better services to its loyal customers, DAHAnA continues developing and improving its production facilities. In June DAHAnA inaugurated the operation of “Bulk Emulsion Plant” in the form of On Site Plant (OSP) for PT Adaro Indonesia with a contiuos

Laporan DireksiBoard of Directors' Report

1. heri heriswan (Director of Technology and Development), 2. F. harry Sampurno (President and CEO), 3. Bambang agung (Director of Operation), 4. Susilo hertanto (Director of Finance and hR)

Page 38: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

38

system technology. And in December, the next OSP operated for PT Kasongan Bumi Kencana (KBK) in Central Kalimantan.

To continue its business development, in 2013 DAHAnA had started the production of “pentolite booster”, named “dayaprime” which was a result of a joint operation with DAK Energetics Ltd in the Energetic Material Centre (EMC) in Subang, West Java.

DAHAnA also continues to improve its capability and facilities to support the self-reliance of the defense industry in fulfilling the needs of the defense system in accordance with the state policy stipulated in the Regulation number 16/ 2012.

Aside from that, DAHAnA continues to develop the export market by expanding the business to Timor Leste and Australia.

Technology and Innovation

As stated in DAHAnA’s vision to become a leading company in the industry of explosives, and our commitment to serve the nation better, we will always increase the technology by improving the quality of our research and development.

This has been a resolution of DAHAnA to become the leading company in the ASEAn region and be a world class company so that it can increase its contribution to the Indonesian economy and the welfare of all Indonesian people.

Along the year 2013, DAHAnA continued its transformation program which started since 2002 and had shown an encouraging result since 2006. The transformation program had four main goals, i.e. to strengthen the position of the company as an integrated service provider, expand the market, develop a strategic alliance with suppliers and customers, and develop its competenceits human resources and technology to support its business development.

In line with that, DAHAnA had registered the property rights for its several innovative products and production process in 2013. During the last 10 years, DAHAnA had registered more than 23 patents and brands. Of those, 18 had been granted as DAHAnA’s HaKI.

We believe that only by that way, the company’s innovation can be protected and later used amid the growingly tighter competition at domestic and foreign markets.

We become even more confident after managing to relocate our business center from Tasikmalaya to the 600-Ha EMC in Subang, West Java.

produksinya. Pada bulan Juni, Dahana meresmikan beroperasinya “Bulk Emulsion Plant” berupa On Site Plant (OSP) untuk PT adaro Indonesia dengan teknologi contunous system. Dan pada bulan Desember OSP berikutnya dioperasikan untuk PT Kasongan Bumi Kencana (KBK) di Kalimantan Tengah.

Melanjutkan pengembangan usahanya, di tahun 2013 Dahana telah memulai produksi “pentolite booster” yang diberi nama “dayaprime” hasil kerjasama dengan DaK Energetics Ltd di kawasan Energetic Material Centre (EMC) di Subang Jawa Barat, yang saat ini sudah resmi menjadi KaMPUS (kantor manajemen pusat) Dahana.

Dahana juga terus mempersiapkan kemampuan dan fasilitasnya untuk mendukung kemandirian industri pertahanan dalam rangka pemenuhan kebutuhan sistem pertahanan sesuai dengan kebijakan negara yang telah dituangkan dalam UU nomor 16 tahun 2012.

Selain itu Dahana juga meneruskan pengembangan pasar ekspor dengan memperluas ke negara Timor Leste dan australia.

Teknologi dan Inovasi

Sebagaimana dalam visi Dahana untuk menjadi perusahaan terunggul di industri bahan peledak, dan komitmen kami untuk melayani lebih baik bangsa ini, kami akan selalu meningkatkan teknologi dengan lebih meningkatkan lagi kualitas penelitian dan pengembangan kami. Ini sudah merupakan tekad Dahana untuk menjadi perusahaan terkemuka di kawasan asia Tenggara dan berkelas dunia sehingga bisa semakin meningkatkan kontribusinya bagi ekonomi Indonesia dan kesejahteraan seluruh masyarakat Indonesia. Sepanjang tahun 2013, Dahana terus melanjutkan program transformasi yang sudah dimulai sejak tahun 2002 dan telah menunjukkan hasil yang menggembirakan sejak tahun 2006. Program transformasi tersebut mempunyai empat tujuan pokok, yakni untuk semakin mengukuhkan posisi perusahaan sebagai service provider yang terintegrasi, memperluas pasar, membangun aliansi strategis dengan para pemasok dan pelanggan, serta membangun kompetensi SDM dan teknologi untuk mendukung pengembangan usaha.

Dalam rangkaian itulah telah dilakukan pendaftaran hak atas Kekayaan Intelektual beberapa hasil inovasi produk maupun proses di tahun 2013. Dalam kurun waktu 10 tahun terakhir, Dahana telah mendaftarkan lebih dari 23 paten dan merek dimana 18 diantaranya telah mendapatkan pengesahan sebagai haKI dari Dahana.

Page 39: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

39

Kami sangat meyakini bahwa hanya dengan cara itulah inovasi perusahaan dapat dilindungi dan kemudian digunakan dalam lingkungan persaingan yang semakin ketat baik didalam maupun luar negeri. Keyakinan kami semakin kuat setelah berhasil merelokasi pusat bisnis kami dari Tasikmalaya ke EMC seluas 600 hektar di Subang, Jawa Barat.

Pengembangan SDM

Disamping perkembangan usaha dan teknologi, kami juga sangat meyakini bahwa visi dan misi Dahana hanya dapat diwujudkan dengan dukungan manusia yang menjadi human capital dengan budaya dan kompetensi tinggi.

Untuk setiap insan baru Dahana maka selain pengetahuan dan kecakapan teknis maka setelah melewati masa trainee selama lebih dari 9 bulan, sebelum penempatan diberikan pelatihan khusus kepemimpinan termasuk wawasan bela negara dan budaya perusahaan. Sedangkan bagi karyawan lainnya terus diberikan pelatihan berjenjang sebagaimana di tahun-tahun sebelumnya termasuk ke luar negeri bagi yang berprestasi dan mampu berkiprah dalam ajang internasional. Kami menganggap pelatihan-pelatihan itu sebagai investasi berkepanjangan yang akan menghasilkan buah di masa depan khususnya dalam inovasi produk dan proses teknologi bahan peledak.

Peluang promosi dan jenjang karier yang terbuka juga diberikan berdasarkan hasil asessment eksternal dan independen untuk menciptakan suasan kerja yang sehat dan kompetitif.

akhirnya, atas nama Direksi, kami menyampaikan secara tulus rasa terima kasih kami kepada semua karyawan dan insan Dahana atas pengabdian, kerja keras dan usahanya serta kepada Dewan komisaris dan jajaranya atas semua dukungan dan bimbingannya dalam mengelola perusahaan sepanjang tahun 2013.

Sekali lagi kami juga menyampaikan terima kasih khusus kepada semua mitra bisnis atas dukungan dan kepercayaan mereka kepada Dahana.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Subang, Februari 2014.

Human Resources Development

Besides the development of business and technology, we also believe that we could only realize our vision and mission if we are supported by high quality human resources.

For every new employee, besides their basic knowledge and technical capability after more than nine month training period, DAHAnA provides them with special trainings on leadership, which include the concept of state defense and corporate culture before their assignments to certain divisions of the company.

For other employees, DAHAnA has regularly organized a gradual stage of trainings, including to foreign countries for those of high achievement and who are able to perform at an international level.

We consider the trainings as long term investments which will pay off in the future, particularly in terms of innovations of products and the technological process of explosives.

Chances of promotions and higher career are also provided based on external and independent assessment to create a conducive and competitive condition of work.

Finally, on behalf of the Board of Directors, we would like to thank all employees of DAHAnA for their hard work and dedication, and to the members of the Board of Commissioners and the Committee for their support and guidance in managing the company along the year 2013.

We would also like to extend a special gratitude to all our business partners for their support and trust in the company.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

F. Harry Sampurno, Ph.D

President and CEO

Page 40: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

40

Page 41: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

41

KONDISI EKSTERNAL

Sebagai perusahaan yang bergerak dalam industri pembuatan bahan berenergi tinggi dan jasa-jasa terkait peledakan, perkembangan Dahana tidak hanya dipengaruhi oleh faktor internal dalam perusahaan itu sendiri, tapi juga faktor-faktor eksternal di luar perusahaan. Faktor-faktor eksternal itu meliputi kondisi hukum, politik, ekonomi, sosial budaya, dan teknologi.

Kondisi hukum Meskipun dalam tahun 2013 pemerintah telah mengambil sejumlah kebijakan untuk mengantisipasi gejolak ekonomi, diantaranya kebijakan relaksasi pertambangan, namun masih ada hambatan-hambatan lain yang dianggap bisa menghambat pertumbuhan di tahun 2014. Di bidang pertambangan mineral dan batubara, hambatan-hambatan itu termasuk syarat clean and clear, biaya keluar 20 persen, kebijakan pemerintah Indonesia menaikkan royalty pertambangan, dan kebijakan China melarang impor batubara berkalori rendah dengan alasan lingkungan.

Selain itu masih terdapat perbedaan interpretasi berbagai UU no. 26 tahun 2007 (tentang tata ruang) dengan UU no. 32 tahun 2009 (tentang lingkungan hidup), UU no.41 tahun 1999 (tentang kehutanan) dan UU no.4 tahun 2009 (pertambangan minerba) telah menghambat pembukaan tambang-tambang baru.

Di bidang Migas, belum ada perubahan besar di bidang perizinan yang bisa memicu pertumbuhan investasi. Pengusaha Migas mengalami kendala hukum terkait dengan UU no.79 tahun 2010 tentang cost recovery, pemberlakuan pajak PPh di sektor hulu Migas, revisi UU Migas no.22 tahun 2001, penetapan harga gas, tumpang tindih lahan, kesulitan mendapatkan izin eksplorasi, ketiadaan

EXTERNAL CONDITIONS

As a company engaging in the industry of energetic materials and integrated explosives services, the development of PT Dahana will not only the influenced by its internal factor but also its external factors. The external factors include the conditions of legal, politics, economy, social culture, and technology.

Legal Condition

Despite the fact that the Indonesian government in 2013 had taken a number of steps to anticipate economic turbulence, including the relaxation policy in mining sector, there are still other obstacles standing in the way of driving the economic growth in 2014. In the sector of mineral and coal mining, the obstacles are, among others, the clean and clear policy, 20 percent export tax, the policy to increase mining royalty, and the Chinese government’s decision to ban low calorie coal importation due to environmental concern.

Other than that, there is still a legal uncertainty resulted from interpretation dispute of several regulation issued by the government institutions. For example, the the Law no. 26/2007 (on spatial plan) with the Law no. 32/2009 (on environment), the Law no.41/1999 (on forestry), and the Law no.4/2009 (on mineral & coal mining) have hampered the efforts of opening new mining areas.

In the sector of oil and gas, there has been no significant change in terms of licensing procedures that could generate the growth of investment. Oil and gas investors have experienced legal hurdles regarding the implementation of the Law no.79/2010 on cost recovery, the application of income tax in the upstream of oil and gas, the revision of Law no.22/200 (on oil and gas), policy

analisis dan Diskusi ManajemenManagement Discussion and Analysis

Page 42: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

42

on gas prices, overlapping of oil and gas sites, difficulties in getting licenses for explorations, no incentives, and other operational hurdles.

Political and Security condition nationally, the political and security condition during 2013 was good enough and supported the business activities of the company. But in certain areas at a certain scale, the local condition of politics, mainly related to the local elections, might slowed down the business operations and licensing process.

In 2014 Indonesia will hold elections to choose legislative members and the next president of the country. However, nationally, the condition of politics and security is predicted to be more or less the same with that of 2013. But still, there is a fear that political activities will dominate along the year and, therefore, slow down the economic growth, including in the sector of mining and energy, as well as quarry and construction.

Economic condition

in 2013, the Indonesian economy suffered from declaration. According to Central Bank, Bank Indonesia, the growth of Indonesian economy dropped from 6.3 percent in 2012 to about 5.7 percent in 2013. The Inflation surged from only 7.2 percent in 2012 to more than 9 per ent along the year 2013.

The growth of mining and excavation sector dropped from 1.49 per cent in 2012 to 1.34 per cent in 2013. The construction sector saw its growth dropped from 7.5 per cent in 2012 to 6.57 per cent in 2013. The decrease in the construction sector was resulted from the increase of interest rate, taxes, and lack of understanding with legal officials in the construction sector.

In the sector of oil and gas along 2013, Indonesia’s oil lifting only amounted to 826,000 barrels per day. Meanwhile, at the international market there was no oil price increase that could encourage more investments in the oil and gas sector.

Due to the economic turbulence in 2013, rupiah weakened up to Rp 12,000 per US dolar, which was way below the assumed level of Rp 9,300 per US dolar set in the 2013 company’s work plan and budget (RKAP 2013).

In terms of market, the business of energetic materials in Indonesia has been growing continually. The growth was especially driven by the mines and energy, infrastructure and construction sector as regularconsumers of explosives manufactures. As a result, more and more companies are interested in entering the industry, causing increasingly tighter competition.

insentif, dan kendala-kendala operational lain di lapangan.

Kondisi Politik dan keamanan

Secara nasional kondisi politik dan keamanan pada tahun 2013 cukup baik sehingga mendukung kegiatan bisnis perusahaan. Tapi pada skala tertentu di daerah tertentu kondisi politik bisa menghambat kegiatan usaha perusahaan. Kondisi politik itu terutama menyangkut kegiatan Pemilu daerah yang sering memperlambat operasi di lapangan dan proses pemberian izin.

Tahun 2014 merupakan tahun politik. Pada tahun ini, Indonesia akan menyelenggarakan pemilihan para anggota legislatif dan pemilihan Presiden. namun secara nasional, kondisi politik dan keamanan diperkirakan kurang lebih akan sama dengan tahun 2013. Tapi dikhawatirkan kegiatan politik akan mendominasi dan bisa memperlambat laju perkembangan ekonomi nasional, termasuk di bidang pertambangan dan energi, kuari dan konstruksi.

Kondisi Ekonomi

Dalam tahun 2013, perekonomian Indonesia mengalami perlambatan. Menurut Bank Sentral, Bank Indonesia, pertumbuhan ekonomi Indonesia turun dari 6.3 persen di tahun 2012 ke sekitar 5.7 persen sepanjang tahun 2013. Inflasi membengkak dari hanya 7.2 peren di tahun 2012 ke lebih dari 9 persen sepanjang tahun 2013.

Pertumbuhan sektor pertambangan dan penggalian juga mengalami penurunan dari 1.49 persen tahun 2012 ke 1.34 persen di tahun 2013. Sektor konstruksi mengalami penurunan dari 7.5 persen di tahun 2012 ke 6.57 persen di tahun 2013. Penurunan bidang konstruksi ini adalah akibat kenaikan suku bunga, pajak, dan kurangnya kesepahaman dengan para penegak hukum di bidang konstruksi.

Di sektor minyak dan gas selama tahun 2013, lifting minyak Indonesia hanya mencapai 826,000 barel per hari. Sementara di pasar internasional, belum ada kenaikan harga minyak yang bisa memicu investasi baru untuk eksplorasi dan ekploitasi migas.

Karena gejolak ekonomi tahun 2013, rupiah melemah sampai mencapai Rp 12.000 per dolar amerika Serikat, jauh diatas asumsi Rp 9.300 per dolar sebagaimana telah ditetapkan dalam rencana kerja dan anggaran tahun 2013 (RKaP 2013).

Dari segi pasar, bisnis bahan berenergi tinggi di Indonesia bertumbuh terus. Pertumbuhan terutama didorong oleh sektor pertambangan dan energi, infrastruktur, dan konstruksi sebagai pelanggan regular dari para produsen bahan peledak. Sebagai akibatnya, semakin banyak perusahaan tertarik untuk memasuki bisnis tersebut sehingga

Page 43: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

43

A combination of all those factors mentioned above had influenced and will affect the demand for explosives products manufactured by DAHAnA.

Socio-culture

Like other companies, PT Dahana has been also facing a social condition which requires companies to increase the implementation of Corporate Social Responsibility (CSR). For the society, especially the local people living around DAHAnA’s business operations, the CSR program will socially and economically empower them. For the company, the CSR program will improve its image and help deal with the possibility of social risks (Social risk management).

Besides, the Indonesian people and Indonesian government have increasingly demanded that companies involved in mining and energy should follow the good mining practices and good corporate governance. Otherwise, they will end up damaging the environment and being involved in social conflicts with local people. These kind of things could bring negative impacts to the business operation of PT Dahana.

Technology

in terms of technology, PT Dahana experienced a growingly tighter competition in terms of fulfilling the needs for more customized and more cost efficient blasting technology.

Innovations in technology will also change the market of explosives. For example, booster as one of the innovation in the explosives technology will make customers into using explosives with higher and safer velocity of detonation (VOD. The society themselves also realize the necessity of using safer and environmentally friendlier products.

This will force the company to inovate and make safer and greener products. therefore, the company will direct its innovation efforts towards the production of biodegradable explosives and electronic detonators.

The company will also have to deal with the matters resulted from the development of information technology. The development of information technology will further support the customers in their efforts to seek and purchase cheaper products faster which matches their criteria such as safe and environmentallu friendly products.

mengakibatkan persaingan makin ketat.

Kombinasi dari semua kondisi tersebut diatas telah dan akan mempengaruhi permintaan handak yang diproduksi Dahana.

Sosial Budaya

Sebagaimana perusahaan-perusahaan lainnya, PT Dahana juga dihadapkan pada kondisi masyarakat yang semakin menuntut peningkatan pelaksanaan Corporate Social Responsibility (CSR). Bagi masyarakat, khususnya masyarakat lokal di lokasi operasi Dahana, program CSR akan membantu peningkatan ekonomi dan kesejahteraan mereka. Bagi perusahaan, program itu akan meningkatkan citra perusahaan dan sekaligus mengatasi kemungkinan resiko sosial (Social risk management).

Selain itu, masyarakat Indonesia dan pemerintah Indonesia semakin menuntut agar semua perusahaan yang bergerak di bidang tambang dan energi mengikuti kebijakan good mining practices dan good corporate governance. Kalau perusahaan-perusahaan tidak mengindahkannya, mereka akan menimbulkan permasalahan lingkungan dan sekaligus konflik sosial dengan masyarakat lokal. hal seperti ini bisa berakibat negatif bagi kegiatan bisnis Dahana.

Teknologi

Di bidang teknologi, Dahana mengalami kompetisi yang makin meningkat karena adanya permintaan terhadap teknologi peledakan yang customized dan sekaigus cost effective.

Inovasi bidang teknologi juga akan merubah pasar bahan peledak. Misalnya, booster adalah salah satu inovasi teknologi bahan peledak. Inovasi ini bisa mendorong pelanggan untuk beralih ke penggunaan bahan peledak dengan velocity of detonation (VOD) yang lebih tinggi dan aman.

Masyarakat juga semakin menyadari perlunya produk yang aman sekaligus ramah lingkungan. Ini menuntut perusahaan untuk melakukan inovasi agar bisa menghasilkan produk-produk yang lebih aman dan ramah lingkungan. Karena itu Perusahaan akan mengarahkan inovasinya untuk memproduksi biodegradable explosives dan detonator electronik.

Di bidang teknologi informasi, perkembangan yang semakin canggih akan semakin mendukung usaha para pelanggan untuk mencari dan membeli dengan cepat dan tepat semua produk yang mereka butuhkan dengan harga lebih murah sekaligus sesuai kriteria yang telah mereka tetapkan, termasuk kriteria aman dan ramah lingkungan.

Page 44: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

44

DEVELOPMENT OF PRODUCTION FACILITIES

PT Dahana has continued to increase the quantity, variety, and quality of its production. For such purposes, it has continually improved all of its production facilities since its establishment in Tasikmalaya, West Java.

In 1991, Dahana developed the Cartridge Emulsion Plant to replace the nG-based plant in Tasikmalaya. In 1995, it developed the Sharped Charges Plant in the city. And several years later, also in the same city, it continued with the development of Danfo Plant.

PENGEMBANGAN FASILITAS PRODUKSI

Dahana telah secara berkelanjutan meningkatkan kuantitas, kualitas, dan jenis produksinya. Untuk kepentingan itu, perusahaan tersebut terus berusaha meningkatkan fasilitas produksinya sejak perusahaan itu didirikan di Tasikmalaya, Jawa Barat.

Pada tahun 1991, Dahana mengembangkan pabrik Emulsi Cartridge untuk menggantikan pabrik berbasis nG di Tasikmalaya. Tahun 1995, perusahaan ini mengembangkan Sharped Charges di kota yang sama. Dan beberapa tahun kemudian di kota yang sama perusahaan itu mendirikan pabrik Danfo.

1. Pabrik Detonator Listrik (2004)

Dengan mengusung semangat kemandirian, Dahana mendirikan Pabrik Electric Detonator yang PERTaMa di Indonesia bekerja sama dengan PT Pindad (Persero). Pabrik dengan kapasitas 1.500.000 pcs/tahun ini berlokasi di Turen, Malang Jawa Timur.

Produk yang dihasilkan dari pabrik ini antara lain, Plain Detonator, Instaneous Detonator, dan non Seismic Detonator. Seiring dengan perkembangannya saat ini Pabrik Eldeto telah mengembangkan Seismic Electric Detonator. hingga kini berbagai inovasi telah lahir dari pabrik ini, antara lain pengembangan “Squib” untuk roket Lapan, detonator granat untuk Pindad, serta adanya upaya peningkatan produksi yang berkesinambungan.

1. Electric Detonator Plant (2004)

With the spirit of independence, DAHAnA established an Electric Detonator factory that is the FIRST in Indonesia in cooperation with PT Pindad (Persero). Factory with a capacity of 1,500,000 pcs / year is located in Turen, Malang, East Java.

Products from this factory including, Plain Detonator, Instaneous Detonator, and non-Seismic Detonator. Along with the current developments, Eldeto factory has developed Seismic Electric Detonator. Until now, various innovations have been born from this factory, such as the development of “Squib” for Lapan rocket, grenade detonator for PInDAD, as well as the ongoing efforts to increase production sustainably.

Page 45: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

45

3. Pabrik NONEL (2008)

non-Electric Detonator (nonel) merupakan salah satu accessories yang saat ini makin diminati oleh pertambangan-pertambangan besar seperti batubara, emas dan sebagainya, karena dapat mengurangi dampak peledakan yang berupa getaran pada lingkungan disekitarnya. Disamping itu kinerja peledakan menggunakan non-Electric Detonator dinilai lebih baik dibandingkan dengan Electric Detonator.

Mengingat seluruh kebutuhan nonel masih diimpor, Dahana mendirikan pabrik nOnEL yang PERTaMa di Indonesia. Dengan kapasitas produksi mencapai tiga juta unit per tahun dengan merk DaYaDET nonel, pendirian pabrik ini diharapkan dapat memenuhi permintaan untuk pasar dalam negeri. Pabrik nonel berlokasi di Desa Sadawarna, Kecamatan Cibogo, Kabupaten Subang, Jawa Barat.

2. Gudang Berikat (2007)

Dahana juga memberikan pelayanan berupa jasa drilling & blasting, dan jasa terkait lainnya diantaranya jasa pergudangan. Kini, setelah melakukan usaha dan kerja keras Dahana telah mendapatkan ijin sebagai Penyelenggara Gudang Berikat (PGB) dan merangkap Pengusaha Pada Gudang Berikat (PPBG) berdasarkan pada Keputusan Menteri Keuangan no. 376/KM4/2008 tanggal 19 Februari 2008. Gudang Berikat milik Dahana berlokasi di Desa Sadawarna, Kecamatan Cibogo, Kabupaten Subang, Jawa Barat, dan memiliki luas 3.600m2 yang terdiri atas tiga buah gudang berikat masing-masing untuk bahan peledak Amonium nitrat, detonator, dan asesories.

3. NONEL Plant (2008)

non-Electric Detonator (nonel) is one of the accessories that is now increasingly in demand by big mines such as coal, gold and so on, because it can reduce the impact of explosion like vibration on the surrounding environment. Besides blasting performance using non-Electric Detonator considered better than the Electric Detonator.

Regarding that all the nonel needs are still imported, DAHAnA develop the first nOnEL factory in Indonesia. With a production capacity of three million units per year with a brand of DAYADET nonel, the establishment of this factory is expected to meet the demand for the domestic market. nonel factory is located in the village of Sadawarna, Cibogo sub-district, Subang regency, West Java

2. Bonded Warehouse (2007)

DAHAnA also provide services such as drilling and blasting services, and other related services such as warehousing services. now, after doing efforts and hard working, DAHAnA have been approved as a Bonded Warehouse Operator (PGB) and concurrently Entrepreneurs In Bonded Warehouse (PPBG) based on the Decree of the Minister of Finance number 376/KM4/2008 dated on the 19th of February, 2008. DAHAnA Bonded warehouses are located in the Sadawarna village, Cibogo Sun-District, Subang regency, West Java, and has an area of 3.600m2 that consisting of three bonded warehouses each for ammonium nitrate explosives, detonators, and accessories.

Page 46: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

46

4. Pabrik DANFO & EMULSION (2009)

Seiring dengan relokasi pabrik ke Subang, Dahana membangun Pabrik DanFO dan Bulk Emulsion di Subang, Jawa Barat. Pendirian pabrik baru dengan kapasitas lebih besar dari sebelumnya ini sebagai jawaban atas tantangan pasar yang terus meningkat, baik untuk konsumsi anFO dan terutama untuk Emulsion yang saat ini memasuki tren pasar yang meningkat.

5. Pabrik Emulsion Grade Bontang (2011)

Dahana bekerjasama dengan perusahaan nasional PT Black Bear Resources Indonesia (BBRI) dalam bentuk Joint Operation, pada tahun 2010 memulai pembangunan Pabrik Emulsion Grade Ammonium nitrate yang berlokasi di Lhoktuan Bontang. Pembangunan pabrik EGan didasari atas kondisi dimana kebutuhan bahan baku bahan peledak yang terus meningkat, sementara pemenuhannya sebagian besar masih diimpor. Pembangunan pabrik dengan nilai investasi yang cukup besar ini diharapkan selesai pada tahun 2013 dan dapat berproduksi secara komersial.

Pabrik EGan terdiri dari tiga unit yaitu unit asam nitrat dan unit ammonium nitrat serta unit Emulsion Plant yang menggabungkan teknologi nitrid Acid dari UhDE Jerman dan teknologi Gridler untuk unit ammonium nitrat serta teknologi Dahana untuk unit emulsi. Pabrik direncanakan akan menghasilkan produk EGan sebesar 75.000 MT/tahun.

4. DANFO & EMULSION Plant (2009)

Along with the plan of factory relocation to Subang, DAHAnA build DAnFO and Bulk Emulsion Factory in Subang, West Java. This new plant establishment with greater capacity than ever is as a response to the increasing market challenges, both for AFO consumption and especially for Emulsion that are currently come to the market trend that is rising.

5. Emulsion Grade Bontang Plant (2011)

DAHAnA in cooperation with the national company of PT Black Bear Resources Indonesia (BBRI) in the form of Joint Operation, in 2010 start developing the Grade Ammonium nitrate Emulsion factory located in Lhoktuan Bontang. EGAn factory development is based on the conditions in which the needs for the raw material of the explosives are increased, while its fulfillment is still largely imported. The development of the factory with the great investment is expected finished in 2013 and able to produce the commercial production.

EGAn factory consists of three units namely nitric acid unit and ammonium nitrate unit, and Emulsion Plant units that incorporate the nitrid Acid technology from Germany and Gridler Technology for ammonium nitrate unit as well as DAHAn Technology for emulsion unit. Factory is planned to produce EGAn products in 75,000 MT / year.

Page 47: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

47

6. Pabrik Booster (2012)

Setelah menyelesaikan pembangunan Energetic Material Center (EMC ) yang terbentang di atas lahan seluas 600 ha, pada 2012 Dahana menyelesaikan pabrik terbaru yaitu BOOSTER & nITRaTIOn plant. Booster Plant yang merupakan pabrik PERTaMa di Indonesia ini bertujuan untuk mensubstitusi impor handak sejenis untuk kegiatan di sektor pertambangan, baik di pertambangan umum, kuari maupun migas. Dengan kapasitas yang dapat dikembangkan sesuai permintaan pasar, maka diharapkan akan dapat dihemat devisa yang selama ini dihamburkan keluar negeri untuk mendukung sektor tersebut diatas.

Booster yang diberi merk DaYaPRIME merupakan bahan peledak yang peka terhadap detonator yang digunakan sebagai primer untuk kegiatan peledakan oleh perusahaan-perusahaan tambang yang telah menggunakan produk emulsion. Seperti diketahui Dahana telah melakukan ekspansi usaha dengan produk emulsion yang diberi merk DaBEX (Dahana Bulk Emulsion Explosives) yang diproduksi di On Site Plant (OSP) dan Mobile Mixing Unit (MMU) hasil rancang bangun dan rekayasa dan dipatenkan oleh para insinyur Dahana.

6. Booster Plant (2012)

After completing the development of Energetic Material Center (EMC) which extends over an area of 600 ha, in 2012, DAHAnA finish the latest factory namely BOOSTER & nitration plant. Booster Plant which is the FIRST plant in Indonesia is intended to substitute import of explosives similar to activity in the mining sector, both in the mining, quarrying and oil and gas. With a capacity that can be developed according to the market demand, it is expected to save foreign exchange that has been dissipated to foreign country to support the above mentioned sectors.

Booster that is given a brand of DAYAPRIME is sensitive explosives to detonator used as primers for the blasting activities by the mining companies that have used the product emulsion. As it is known, Dahana has expanded its bussines with the emulsion product branded as DABEX (Dahana Bulk Emulsion Explosives) which is produced in the On Site Plant (OSP) and Mobile Mixing Unit (MMU) results of design and engineering and patented by the Dahana engineers.

INNOVATION

PT Dahana has continually pursued efforts of innovations in order to meet the needs of customers who always demand better products and services. With innovations, the company has managed to maintain its higher competitiveness in the industry of energetic materials in Indonesia.

Its innovations include the development of Squib in its factory in Malang. Based on cooperation with PT Pindad, the factory produces Squib for rockets which are produced by LAPAn, and grenade detonators for Pindad.

During the last five years, Dahana has developed a number of technologies to cater for the needs of clients. Among them are the water-based emulsion, cartridge emulsion, electric detonator, seismic and non-seismic

INOVASI

Dahana telah secara berkelanjutan melakukan usaha-usaha inovatif guna memenuhi kebutuhan para pelanggan yang senantiasa menginginkan produk dan jasa yang makin baik. Dengan inovasi, perusahaan tersebut telah berhasil mempertahankan keunggulannya dalam bisnis bahan berenergi tinggi di Indonesia. Inovasi-inovasinya termasuk pengembangan Squib di pabriknya di Malang. Berdasarkan kerja sama dengan PT Pindad, pabrik itu telah memproduksi Squib untuk roket yang diproduksi LaPan, dan detonator granat untuk Pindad.

Dalam lima tahun terakhir ini, Dahana telah mengembangkan sejumlah teknologi guna memenuhi kebutuhan pelanggan. Diantaranya adalah emulsi berbasis air, emulsi cartridge, detonator elektrik,

Page 48: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

48

squib detonators. The water-based emulsion is water-tight, while the other products can be designed to cater to certain needs, including for open and underground mining, seismic survey, and for military needs.

The company has also realized some tailoring works to better fulfill the needs of certain customers. Such facilities include the engineeting of mobile mixing units, AnFO trucks, transfer trucks, and on-site plants (OSP).

The company has operated the OSP in Batulicin since 2010, in Melak since 2011, in Karimun since 2011, and in Subang since 2011. The MMU has been operated in Batulicin since 2010, Adaro and Sungkai since 2010, RBA Pondok Labu and Madhani Wira since 2011.

Recently, the company has also directed the activities of its research and development toward pursuing innovations on military explosives, instead of only on civil explosives. It has secured a cooperation with the Indonesian Air Forces and the Board of Technological Research and Development (BPPT).

TECHNOLOGY & ENVIRONMENT DEVELOPMENT

DAHAnA always maintain the product quality with highest standards and conduct innovation to provide the best solutions for clients. Development that is conducted based on the use of consumer needs and trends of explosive at this time.

In the last five years, DAHAnA has developed a variety of technologies and capabilities in the field of commercial explosives, Including:

1. Engineering products, such as:• Bulk emulsion explosives, including water-

based emulsion which is resistant to water.• Explosive type of cartridge emulsion explosives

for various purposes, such as Dayagel Magnum for use in open mine, Dayagel Seismic for seismic surveys, Dayagel Permitted for mining coal in the ground, as well as Dayagel Pulsar for open and underground blasting.

• Electric Detonator that is in accordance with

detonator seismic dan non-seismic squib. Emulsi berbasis air itu tahan air, sementara produk-produk lainnya dapat dirancang untuk kepentingan tertentu, termasuk untuk pertambangan terbuka, pertambangan bawah tanah, survei seismic, dan untuk bahan peledak militer.

Perusahaan ini juga telah melakukan penyesuaian-penyesuaian guna lebih bisa memenuhi kepentingan pelanggan tertentu. Fasilitas demikian termasuk rekayasa mobile mixing units (MMU), truk anFO, truk-truk transfer, dan pabrik-pabrik dekat lokasi pelanggan (OSP).

Perusahaan itu telah mengoperasikan OSP di Batulicin sejak 2010, di Melak sejak 2011, di Karimun sejak 2011, dan di Subang sejak 2011. Sedangkan MMU telah dioperasikan di Batulicin sejak 2010, adaro dan Sungkai sejak 2010, RBa Pondok Labu dan Madhani Wira sejak 2011.

Baru-baru ini, perusahaan itu juga telah mengarahkan kegiatan-kegiatan riset dan pengembangannya (Litbang) ke arah inovasi di bidang bahan peledak militer, jadi tidak hanya bahan peledak sipil. Perusahaan ini telah menjalin kerja sama dengan angkatan Udara Republik Indonesia dan Badan Penelitian dan Pengembangan Teknologi (BPPT).

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI & LINGKUNGAN

Dahana selalu menjaga kualitas produk dengan standar tertinggi dan melakukan inovasi untuk memberikan solusi terbaik bagi klien. Pengembangan yang dilakukan berdasarkan kebutuhan konsumen dan tren penggunaan bahan peledak saat ini.

Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, Dahana telah mengembangkan berbagai kemampuan di bidang teknologi dan bahan peledak komersil, diantaranya:

1. Rekayasa produk, seperti:• Bahan peledak jenis bulk emulsion, termasuk

water-based emulsion yang bersifat tahan air.• Bahan peledak jenis cartridge emulsion untuk

Page 49: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

49

berbagai keperluan, seperti Dayagel Magnum untuk penggunaan di tambang terbuka, Dayagel Seismic untuk survei seismik, Dayagel Permitted untuk penambangan batubara dalam tanah, serta Dayagel Pulsar untuk peledakan terbuka dan bawah tanah.

• Detonator elektrik yang sesuai dengan spesifikasi yang dibutuhkan konsumen.

• Detonator non-elektrik untuk penggunaan di tambang terbuka (Dayadet Benchmaster dan Dayadet Trunkmaster) serta untuk peledakan bawah tanah (Dayadet Tunnelmaster).

• Detonator seismic maupun non-seismic • Squib detonator sebagai pengembangan

handak militer.2. Rekayasa peralatan dan proses produksi, seperti

rancang bangun Mobile Mixing Unit, anFO Truck, Transfer Truck, dan On-Site Plant untuk memberikan jaminan pasokan bagi konsumen.

3. Pembangunan pabrik detonator elektrik (kerjasama dengan PT Pindad).Produksi detonator granat tangan.

Selain untuk tujuan komersial, Dahana juga melakukan kegiatan penelitian dan pengembangan bahan peledak untuk mendukung kemandirian alutsista nasional, melalui:

• Penelitian dan pengembangan blast effect bomb (bekerjasama dengan Dislitbang aU dan BPPT).

• Penelitian dan pengembangan squib detonator dan detonator granat tangan

• Penelitian pemanfaatan cartridge emulsion untuk kebutuhan militer.

• Penelitian pemanfaatan shaped charges sebagai senjata anti tank.

Dengan pengembangan produk dan teknologi secara independen, Dahana berkontribusi untuk mengurangi ketergantungan impor, memenuhi permintaan pasar seiring dengan meningkatnya aktivitas pertambangan, serta membangun landasan pengetahuan untuk pengembangan teknologi- teknologi lainnya.

the specifications required by customers.• non-electric detonator to use in open

mine (Dayadet Benchmaster and Dayadet Trunkmaster) as well as for underground blasting (Dayadet Tunnelmaster).

• Seismic and non-seismic Detonator• Squib detonator as development of military

explosives.2. Equipment engineering and production

process, such as design and build of Mobile Mixing Unit, AnFO Truck, Truck Transfer, and On-Site Plant to provide security of supply for consumers.

3. The development of an electric detonator factory (in cooperation with PT Pindad).Production of a hand grenade detonator.

In addition to commercial purposes, DAHAnA also conduct research and development activitiesof explosives to support the independence of national alutsista, through:

• Research and development of the blast effect bomb (in cooperation with Dislitbang AU and BPPT).

• Research and development of squib detonators and hand grenades detonators.

• Research of the use of cartridge emulsion for military needs.

• Research of the use of shaped charges as an anti-tank weapon.

With the development of products and technologies independently, DAHAnA contribute to reduce dependence on imports, to meet market demand along with the increasing mining activities, as well as building a foundation of knowledge for the development of other technologies.

Page 50: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

50

On-Site Plant (OSP) & Mobile Mixing Unit (MMU)

On-Site Plant (OSP) and Mobile Mixing Unit (MMU) yang dikembangkan secara mandiri oleh Dahana adalah salah satu pencapaian Perusahaan yang membanggakan.

Keunggulan OSP terletak pada teknologi terkini non-Moving Part Mixer yang menggunakan diaphragm pump tanpa bagian berputar maupun bergesekan sehingga menghilangkan potensi ledakan.

Teknologi baru ini memecahkan tantangan teknologi yang umum di industri saat ini, yang menggunakan mixer sentrifugal 3.000 rpm atau ribbon mixer 120 rpm. apabila bahan peledak mengenai bagian yang bergesekan secara mekanik, terjadi risiko ledakan.

OSP Dahana terbukti populer dan telah beroperasi di:

• OSPsiteBatulicin(beroperasisejak2010)• OSPsiteMelak(beroperasisejak2011)• OSPsiteKarimun(beroperasisejak2011)• OSPsiteSubang(beroperasisejak2011)• OSPsiteAdaro(beroperasisejak2013)• OSPsiteKBK(beroperasisejak2013)

Sedangkan Mobile Mixing Unit (MMU) mampu mencampur bahan peledak langsung di lokasi dan

On-Site Plant (OSP) & Mobile Mixing Unit (MMU)

On-Site Plant (OSP) and Mobile Mixing Unit (MMU) that are developed independently by DAHAnA is one of company achievements that are proud of.

The OSP excellence lies in the advanced technology of non-Moving Part Mixer that use diaphragm pump without part that rotate as well as rub together so it eliminates the potential of explosion.

This new technology solves the technology challenges that are common in the current industry that uses 3,000 rpm centrifugal mixers or 120 rpm ribbon mixer. If the explosives hit the mechanical parts that rub against mecanically, there is risk of explosion.

OSP DAHAnA is popular proved and has been operating in:

• OSPsiteBatulicin(operatingsince2010)• OSPsiteMelak(operatingsince2011)• OSPsiteKarimun(operatingsince2011)• OSPsiteSubang(operatingsince2011)• OSPsiteAdaro(operatingsince2013)• OSPsiteKBK(operatingsince2013)

While Mobile Mixing Unit (MMU) is able to mix the explosives directly on the site and incorporate the results of the mixture into the hole shoot efficiently and safely. This method increases the cost and time efficiency as well as safety so it can bring advantages for the clients and the workers.

Page 51: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

51

memasukkan hasil campuran tersebut ke dalam lubang tembak secara efisien dan aman. Metode ini meningkatkan efisiensi biaya dan waktu, serta keselamatan sehingga menguntungkan klien dan para pekerja.

MMU buatan Dahana telah beroperasi di berbagai tempat, diantaranya:

• SiteBatulicin(beroperasisejak2010)• SiteAdarodanSungkai(beroperasisejak

2010)• SiteRBAPondokLabudanMadhani

Wira (beroperasi sejak 2011)

Dahana merupakan satu-satunya perusahaan dalam negeri yang berhasil mengembangkan MMU secara independen sehingga menekan harga hingga 50% dari harga produk impor. hal ini memberikan competitive advantage bagi Dahana, sekaligus menguntungkan usaha domestik yang membutuhkannya. Konservasi Lingkungan

Secara global, terlihat adanya kesadaran yang meningkat di kalangan masyarakat internasional mengenai pentingnya pelestarian lingkungan. Dahana telah menyadari bahwa adalah penting untuk membuat operasi bisnisnya dan produk-produknya lebih bersahabat dengan lingkungan.

Perusahaan itu telah merancang program tanggung jawab perusahaannya (CSR) supaya bisa membantu masyarakat setempat dalam menangani konservasi lingkungan. Membantu masyarakat lokal dalam melestarikan lingkungan akan membantu memelihara keberlanjutan bisnisnya.

Pembangunan dan pengoperasian EMC di Subang telah juga dirancang sesuai dengan prinsip-prinsip untuk melestarikan lingkungan. Tanah, air, energi, dan udara di sana digunakan secara effisien dan lestari berdasarkan konsep hijau.

Pada tahun 2012 dan 2013, Dahana mendapat penghargaan Sertifikat Biru dari kementerian

MMU that is developed by DAHAnA has operated in a variety of places, including:

• SiteBatulicin(operatingsince2010)• SiteAdaroandSungkai(operatingsince 2010)• SiteRBAPondokLabuandMadhani Wira (operating since 2011)

DAHAnA is the only domestic company that has been successful to develop MMU independently so it can push prices up to 50% of the price of imported products. This provides a competitive advantage for DAHAnA, as well as to bring the advantages for the domestic businesses that need it. Environment Conservation

Globally, there has been a growing awareness among the international community over the importance of preserving the environment. PT Dahana has realized that it needs to make its business operations and products more environmentally friendly. The company has designed its corporate social responsibility program to also help local communities in dealing with environmental conservation. By helping the local people in conserving the environment, it will also help maintain its business sustainability.

The development and operation of its EMC in Subang has been also designed in line with the principles of conserving the environment. The land, water, energy, and air are being used efficiently and sustainably based on the green concept.In December 2012, the EMC was awarded as the first winner of the national competition for energy efficiency under the category of state-owned companies (BUMn).

In 2012, the company was awarded by the environment ministry with a blue certificate for its achievement in environmental conservation. It was given under the category of state-owned companies in Indonesia. It was participated by 1,371 private and state-owned firms and winners are rated under five

Page 52: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

52

lingkungan atas prestasinya dalam pelestarian lingkungan. Penghargaan itu diberikan dalam kategori BUMn di Indonesia. Pemeringkatan ini diikuti oleh 1,371 perusahaan milik negara dan swasta, dan para pemenang dinilai dalam lima kategori, yakni emas sebagai yang terbaik, kemudian hijau, biru, merah, dan hitam sebagaai yang terburuk.

Bagi Dahana, penghargaan itu merupakan faktor utama untuk memenangkan penghargaan tersebut ternyata berkaitan dengan pengelolaan sampahnya. Perusahaan itu telah menerapkan apa yang disebut 3R, yakni reduce (mengurangi), reuse (memakai lagi), dan recycle (mendaur ulang).

Dengan memenangkan penghargaan tersebut, perusahaan telah membuktikan dirinya patuh pada prinsip-prinsip hijau dalam menjalankan operasi bisnisnya berdasarkan peraturan-peraturan yang berlaku tentang pelestarian lingkungan. Perusahaan ini juga merasa sangat optimis bahwa akan bisa memenangkan Sertifikat Emas di masa mendatang.

categories, namely gold as the best one, then green, blue, red, and black as the worst.

For Dahana it was a very high achievement as it was a first-timer in that competition. For first timer, the highest certificate can be awarded is only the blue certificate. The key factor to win the award is apparently concerned with its waste management. It has applied what is called the 3R, reduce, reuse, and recycle.

By winning the award, the company has proven that it has complied with the green principles in its business operations based on prevailing regulations on environmental conservation. It is also highly optimistic that it can win the gold certificate in the future.

Page 53: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

53

Page 54: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

54

Judul Penemuan/Merek/PatenTittle/Invention/Brand/Patent

TanggalDate

NoNumber

Komposisi dan proses pembuatan bahan peledak Emulsi Curah tipe air dalam minyakComposition and manufacturing process of water-in-oil type of bulk emulsion explosive

8 September 20008 September 2000

ID0005412

Merk DahanaDAHAnA Brand

9 Februari 20049 February 2004

562390/agno. D00-03-05104

Merek DanfoDanfo Brand

9 Februari 20049 February 2004

562389/agno. D00-03-05102

Merk DabexDabex Brand

30 Januari 200430 january 2004

561327/agno. D00-03-05103

Merk DayagelDayagel Brand

30 Januari 200430 january 2004

561375/agno. D00-03-05110

Merek DayadetDayadet Brand

14 agustus 200614 August 2006

ID M 000084012

Logo DahanaDAHAnA logo

8 September 20048 September 2004

B101115

Selongsong Bahan Peledak SeismikSeismik Explosive Shell

18 Mei 200818 May 2008

ID000632S

Alat pencampur bahan peledak dengan aliran udara bertekanannon Moving Part Mixer

5 november 20085 november 2008

ID0021183

Mesin pencampur bahan peledak dengan menggunakan konveyor ulir untuk mengatur kecepatan pencampuran.Explosive mixing machine with threaded conveyor to set mixing speed.

23 Maret 200922 March 2009

ID S0000913

Selongsong bahan peledak seismik desain ke-2The second design for Seismic Explosive Shell

14 Desember 201014 December 2010

ID S 0000978

Komposisi dan proses pembuatan bahan peledak emulsi tipe air dalam minyak dengan amonium nitrat dan natrium nitrat.Composition and manufacturing process of water in oil emulsion bulk explosive with Ammonium nitrate and nitrium nitrate.

20 Januari 201020 January 2010

ID P 0024955

komposisi bahan peledak emulsi curah tipe air-dalam minyak (II)Composition od water-in-oil type of bulk explosives.

13 april 201013 April 2010

ID P0025483

hak Kekayaan IntelektualIntelectual property rights

Page 55: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

55

Judul Penemuan/Merek/PatenTittle/Invention/Brand/Patent

TanggalDate

NoNumber

hak Kekayaan IntelektualIntelectual property rights

alat dan metode pengujian ketahanan bahan peledak seismik terhadap perembesan air dalam lubang borMethod and testing equipment to test the water resisrance od seismic explosives to water infiltration in drilling hole

17 Mei 201017 May 2010

ID P 0025699

Mars DahanaMars DAHAnA

26 Oktober 201026 October 2010

049110

Merk DayapremeMerk Dayapreme

11 Oktober 201111 October 2011

IDM000325787

Komposisi bahan penyala awal pada alat penyala awal roketKomposisi bahan penyala awal pada alat penyala awal roket

22 Februari 201322 February 2013

ID P0033051

Bahan peledak emulsi tipe air dalam minyak menggunakan oksidator ammonium nitrat dan natrium nitratBahan peledak emulsi tipe air dalam minyak menggunakan oksidator Ammonium nitrat dan natrium nitrat

26 Februari 201326 February 2013

ID P0033115

Metode pengukuran strength detonator di bawah tekanan hidrostatisMetode pengukuran strength detonator di bawah tekanan hidrostatis

10 november 200810 november 2008

Pending

Bahan penghasil gas untuk pemeka bahan peledak emulsi menggunakan asam asetatMethod and testing equipment to test the water resisrance od seismic explosives to water infiltration in drilling hole

27 Desember 200226 February 2013

Pending

Bahan peledak emulsi curah untuk peledakan bawah tanahBahan peledak emulsi curah untuk peledakan bawah tanah

14 agustus 201214 August 2012

Pending

Bahan penghasil gas untuk pemeka bahan peledak emulsi menggunakan SitratBahan penghasil gas untuk pemeka bahan peledak emulsi menggunakan Sitrat

24 april 201323 April 2013

Pending

Merk DayatechBahan peledak emulsi curah untuk peledakan bawah tanah

19 Februari 201419 February 2014

Pending

Page 56: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

56

SertifikatCertificate

Page 57: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

57

SertifikatCertificate

Page 58: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

58

Pusat Pengembangan BahanBerenergi TinggiEnergetic Material Center

Dahana membangun Energetic Material Center (EMC) sebagai pusat penelitian, pengembangan dan produksi bahan-bahan berenergi tinggi dan teknologi terkait lainnya yang terdepan se-asia Tenggara.

Dilandasi dengan budaya inovasi, pengabdian dan kesempurnaan Dahana, EMC mendorong kemampuan Perusahaan dalam penguasaan dan pengembangan teknologi secara mandiri, pengembangan kualitas SDM, dan peningkatan pelayanan kepada pelanggan.

Kawasan EMC terbagi menjadi beberapa zona dan menaungi berbagai fasilitas, termasuk pusat penelitian dan pengembangan, pabrik (termasuk pabrik emulsion, pabrik detonator, pabrik DanFO, dan pabrik Shaped Charges), gudang berikat, laboratorium, pusat pelatihan, dan fasilitas pendukung lainnya.

DAHAnA build Energetic Material Center (EMC) as a center for research, development and production of high-energy materials and other related technologies that are leading in South East Asia.

Based on the DAHAnA culture of innovation, dedication and excellence, EMC encourages the Company’s ability to control and develop technology independently, the development of human resources quality, and improved customer service.

EMC region is divided into several zones and has various facilities, including research and development center, manufacturing (including emulsion factory, factories detonator, DAnFO factory, and the Shaped Charges factory), bonded warehouses, laboratories, training centers, and other supporting facilities.

new Engineering Center will accelerate research and development to invent many new innovations that will complement the existing products. This integrated

Page 59: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

59

Pusat Pengembangan BahanBerenergi TinggiEnergetic Material Center

Engineering Center baru akan mengakselerasi riset dan pengembangan untuk menelurkan berbagai inovasi-inovasi baru yang akan melengkapi produk-produk yang telah ada. Kawasan terpadu ini juga memudahkan mengkonversi hasil riset diproduksi menjadi massal.

Dengan dimulainya fase baru ini, Dahana mempertegas komitmen perusahaan dalam membangun industri nasional di bidang bahan peledak demi kemandirian bangsa dan daya saing dalam peta perekonomian dunia.

Dahana juga menyadari berada dalam industri yang unik sehingga kebutuhan tenaga kerja khususnya para profesional di bidang bahan peledak dan materi berenergi tinggi relatif sulit didapat. Oleh karena itu, perusahaan mengembankan pusat pelatihan khusus untuk mencetak tenaga profesional di bidang ini dengan

area also allows converting the research results into mass production.

With the beginning of this new phase, DAHAnA reinforce the company’s commitment to build a national industry in the field of explosives for national independence and competitiveness in the world economic map.

DAHAnA also aware that it is in a unique industry so the needs of workers especially the professionals in the field of explosives and high-energy material is relatively hard to come by. Therefore, the company assigns special training center to produce professionals in this field by developing a training and development center in Energetic Materials Center, which is also called as “Campus”.

In Energetic Material Centre complex also available a trial area for qualified explosive device with

Page 60: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

60

membangun pusat pelatihan dan pengembangan di Energetic Material Center yang juga disebut “Kampus”.

Di komplek Energetic Material Center juga tersedia area uji coba bahan peledak yang mumpuni dan berstandar internasional baik untuk uji coba maupun pemusnahan bahan peledak. Sehingga diharapkan dapat mencetak para profesional yang kompeten di bidang bahan peledak dan bahan berenergi tinggi lainnya.

KAMPUS DAHANA Raih Greenship Certificate

Kantor Manajemen Pusat PT Dahana (Persero) atau lebih dikenal dengan sebutan KaMPUS Dahana yang terletak di Kecamatan Cibogo Kabupaten Subang, Jawa Barat meraih sertifikat “green building”. KaMPUS Dahana merupakan bagian dari project Energetic Material Center (EMC) milik PT Dahana (Persero) yang mencakup sebagai pusat penelitian dan pengembangan, produksi dan pergudangan bahan berenergi tinggi terlengkap se-aSEan, baik untuk kebutuhan komersial maupun pertahanan.

Pembangunan EMC ini merupakan hasil kerjasama antara PT Dahana (Persero) dengan PT PP (Persero) sebagai kontraktor yang ditunjuk sekaligus merupakan buah dari sinergi antar BUMn yang gencar dicanangkan oleh Kementerian BUMn.

international standard either for trial or destruction of explosive device. So it is hope can create professionals who competent in explosive device field and other high energy materials.

DAHANA Campus achieve the Greenship Certificate

Central Management Office of PT DAHAnA (Persero) or better known as DAHAnA CAMPUS that is located in Cibogo Sub- District, Subang Regency, West Java won the certificate of “green building”. DAHAnA CAMPUS is part of a project of PT DAHAnA (Persero) Energetic Material Center (EMC) which includes as a center for research and development, production and warehousing of high-energy materials that are the most complete in ASEAn, both for commercial and defense needs.

EMC development is the result of collaboration between PT DAHAnA (Persero) and PT PP (Persero) as a contractor appointed as well as the result of the synergy among BUMn that is announced by the Ministry of BUMn.

Page 61: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

61

Sebagaimana diketahui, KaMPUS Dahana telah memenuhi standar yang ditetapkan oleh Green Building Council Indonesia (GBCI) terkait pemenuhan standar GREEn COnCEPT seperti standar tahan gempa, keamanan untuk kebakaran gedung, aksesibilitas penyandang cacat.

adapun fasilitas EMC yang mendukung GREEn COnCEPT adalah Land Efficient, Energy Efficient, Water local & environmental friendly material, dan healthy indoor air. Dengan begitu, EMC yang peletakan batu pertamanya oleh Menteri Pertahanan RI pada 4 Desember 2010 lalu ini siap menjadi kebanggaan bangsa dengan mengusung semangat keberpihakan kepada pelestarian alam dan lingkungan sekitarnya.

Selain itu, Desember 2012 lalu, Dahana juga diganjar dengan penghargaan Juara 1 Kategori Bangunan Gedung hemat Energi “GEDUnG BUMn” dalam Penghargaan Efisiensi Energi nasional 2012.

As known, DAHAnA CAMPUS meets the standards set by the Green Building Council Indonesia (GBCI) referring to the standard fulfilment of GREEn COnCEPT such as seismic standards, fire safety for the building, disabled accessibility.

As for the EMC facilities that support the GREEn COnCEPT is Land Efficient, Energy Efficient, Water Local & environmental friendly materials, and healthy indoor air. That way, the EMC where the first stone was laid by the Minister of Defence on December 4, 2010 is ready to become the pride of the nation by bringing the spirit of partisanship to the conservation of nature and the surrounding environment.

In addition, in December 2012, DAHAnA was also rewarded as the 1st Category Energy Efficient Building “BUILDInG Enterprise” in the national Energy Efficiency Awards 2012.

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

61

Page 62: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

62

Page 63: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

63

Laporan KepatuhanCompliance Report

Page 64: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

64

Tata Kelola PerusahaanGood Corporate Governance

Dahana menetapkan tata kelola perusahaan sebagai pedoman tentang bagaimana kegiatan bisnisnya dijalankan dan dikontrol dalam cara-cara yang menjamin keberlanjutan penciptaan nilai bagi semua pemangku kepentingan secara internal dan eksternal. Perusahaan itu telah merancang pedomannya sendiri berdasarkan pada peraturan pemerintah yang berlaku, budaya perusahaan, etika bisnis, dan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan, yakni transparansi, keterbukaan, tanggung jawab, keadilan, mandiri, dan integritas.

hanya dengan mengikuti peraturan pemerintah dan etika bisnis, serta dengan memperbaiki pedoman pelaksanaan dengan cara penerapan praktik-praktik terbaik internasional di bidang tata kelola perusahaan, Dahana dapat mewujudkan targetnya dengan effisien, untung, dan berkelanjutan. Dengan demikian, perusahaan dapat mengembangkan bisnis bahan berenergi tinggi tersebut lebih jauh dan lebih tinggi lagi ke tingkat pemain internasional.

Dan dalam kondisi demikian, perusahaan juga dapat memberikan sumbangan yang lebih besar lagi kepada ekonomi Indonesia, khususnya karena perusahaan itu merupakan badan usaha milik negara (BUMn). Juga dapat mencegah praktik-praktik korupsi, kolusi, nepotisme, dan kegiatan-kegiatan tidak etis lainnya yang bisa merusak kepentingan bisnis perusahaan.

Karena itu, pelaksanaan tata kelola perusahaan yang baik adalah merupakan hal yang sangat penting bagi Dahana. Itulah sebabnya mengapa perusahaan itu memiliki komitmen yang kuat untuk mempertahankan kepatuhannya terhadap pelaksanaan semua prinsip tata kelola perusahaan yang baik secara berkelanjutan, dengan menginternalisasi semua nilai itu diantara para komisaris, direktur, manajer, dan semua karyawan. Perusahaan itu juga meninjau semua pelaksanaannya secara berkala dengan tujuan untuk semakin memperbaikinya lagi di masa depan.

Dalam operasinya setiap hari, Dahana mempraktikkan semua prinsip tata kelola perusahaan tersebut dalam semua bagian dari struktur perusahaan, mulai dari pemegang saham, dewan komisaris, dewan direktur, manajemen, dan semua karyawan di semua bagian, dengan tujuan untuk menciptakan nilai bagi pemegang saham dan semua pemangku kepentingan yang terkait. namun para pemegang saham, komisaris, dan direktur adalah pihak yang terutama bertanggungjawab dalam menjamin pelaksanaannya.

PT Dahana (Persero) defines the corporate governance as a guideline on how its everyday business operations are directed and controlled in ways that maintain its continual value creation for all stakeholders internally and externally. The company has designed its own guideline based on the prevailing government regulations, corporate culture, business ethics, and the corporate governance principles, which are transparency, openness, accountability, fairness, and independence.

Only by complying with prevailing regulations and business ethics, and by improving the guidelines with the application of international best practices of good governance, Dahana can realize its targets efficiently, profitably, and sustainably. By doing so, it can grow its energetic material business further and higher into the level of global player.

And in such condition, it can also contribute more to the Indonesian economy, especially because it is a state-owned company (BUMn). Also it can prevent the practices of corruption, collusion, nepotism, and unethical activities that will only harm its business interests.

Therefore, implementing the good governance guidelines is a matter of the utmost importance for Dahana. That is why the company has a firm commitment to keep its compliance with all principles of the good corporate governance by continually internalizing all of the values among commissioners, directors, managers, and all workers. The company also reviews the implementations periodically with a view to further improving them.

In its everyday operations, Dahana implements the governance principles through all parts of its organizational structure, from the shareholders, board of commissioners, directors, the management, and to all workers of all divisions in a manner to create values, not only to shareholders, but to all stakeholders concerned. But the shareholders, commissioners, and directors are mainly responsible in ensuring the implementation.

Shareholders meeting

Based on article 78 verse 2 of the Law no.40/2007 on limited liability company, the general meeting of shareholders is the highest authoritative body within the organizational structure of Dahana. The law requires that the general meeting should be held six months at the latest after the end of every financial

Page 65: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

65

Tata Kelola PerusahaanGood Corporate Governance

Rapat Umum Pemegang saham

Berdasarkan pasal 78 ayat 2 dari undang-undang no.40/2007 tentang perusahaan terbatas, rapat umum pemegang saham memegang kuasa tertinggi dalam struktur organisasi perusahaan Dahana. Undang-undang tersebut menetapkan bahwa rapat umum pemegang saham harus dilakukan setiap tahun, paling lambat enam bulan setelah berakhirnya tahun buku. Dahana telah secara konsisten melaksanakan rapat pemegang saham tersebut setiap tahun guna membicarakan kinerja perusahaan pada tahun sebelumnya, dan membahas rencana kerja dan anggaran perusahaan (RKaP) untuk tahun berikutnya.

Dalam rapat umum pemegang saham, pemegang saham mempunyai hak untuk mendapatkan laporan pertanggungjawaban dari dewan komisaris dan direksi. Pemegang saham juga mempunyai hak untuk merubah anggaran dasar perusahaan, serta menunjuk atau memberhentikan para anggota dewan komisaris dan direksi.

Dewan Komisaris

Dewan Komisaris, sebagai perwakilan pemegang saham dalam perusahaan, bertanggungjawab untuk memantau kinerja para anggota dewan direksi dalam mengelola operasi bisnis perusahaan setiap harinya, dan memberikan nasehat bilamana perlu dalam rangka untuk memperbaiki operasi bisnis. Komisaris juga memberikan input kepada dewan direksi dalam merancang strategi bisnis perusahaan, pedoman dan peraturan-peraturan yang berlaku dalam perusahaan, serta input bagi para pemegang saham dalam mengambil keputusan dalam rapat pemegang saham.

Dalam melaksanakan pekerjaan mereka, para komisaris mempunyai hak untuk mendapatkan informasi tentang operasi bisnis perusahaan secara lengkap dan tepat waktu. Mereka juga ditugaskan

year. Dahana has consistently organized the general meeting of shareholder every year to discuss about its performance at the previous year, and its work plan and budget (RKAP) for the next year.

Shareholders have the rights to participate in the general meeting, in which they have the rights to get an accountability report from the boards of commissioners and directors. The shareholders also have the rights to change the company’s article of association, appoint and dismiss members of boards of commissioners and directors.

Board of Commissioners

The board of commissioners, as the representatives of shareholders in the company, is responsible to monitor the performance of the board of directors in managing the everyday business operations of the company, and give advises when necessary for the improvement of business operations.

The commissioners also provide inputs for directors in designing the company’s business strategy, guidelines and regulations within the company, and for the shareholders’ meeting in taking their decisions. In doing their jobs, the commissioners have the rights to get a complete and timely information regarding all business operations.

They are required to provide an accountability report on the performance of the board of directors during the annual general meeting of shareholders.

Directors

All directors are collectively responsible in directing all business operations according to its vision and mission, and internal guidelines which are designed based on prevailing regulations, corporate culture, business ethics, and the principles of good corporate governance. They are all competent in their respective functions, and are required to do their respective jobs based on assignments and authorities given to each of them.

Page 66: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

66

untuk memberikan laporan pertanggungjawaban tentang kinerja dewan direksi dalam rapat umum pemegang saham tahunan.

Direksi

Semua direksi secara kolektif bertanggungjawab dalam menjalankan operasi bisnis perusahaan sesuai dengan visi dan misi perusahaan, pedoman internal yang dirancang berdasarkan peraturan yang berlaku, budaya perusahaan, etika bisnis, dan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan. Semua mereka adalah orang-orang yang berkompeten di bidangnya, dan diharuskan untuk melaksanakan pekerjaan mereka masing-masing berdasarkan tugas dan wewenang yang telah digariskan kepada mereka.

Komite Audit

Pembentukan Komite audit adalah merupakan bagian dari komitmen Dahana untuk melaksanakan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik, yakni transparansi, tanggung jawab, integritas, keterbukaan, dan keadilan.

anggota Komite audit ditetapkan berdasarkan keputusan Dewan Komisaris no. Skep/01/Kom/Dhn/IV/2007 pada tanggal 2 april 2007, yang diikuti dengan penandatanganan Piagam Komite audit pada tanggal 4 Juli 2007.

Pembentukan Komite audit juga berdasarkan pada pasal 70 Undang-undang no. 19/2003 mengenai badan usaha milik negara (BUMn), yang menetapkan bahwa Dewan Komisaris Badan Pengawas BUMn berkewajiban membentuk Komite audit.

Komite audit bertugas untuk mengaudit laporan keuangan perusahaan, mengevaluasi hasil-hasil audit dari satuan internal dan eksternal audit, menganalisa resiko-resiko dan masalah-masalah lainnya yang dihadapi perusahaan, serta melaporkan hasil pekerjaan mereka kepada Dewan Komisaris.

Selama tahun 2013, Komite audit telah melaksanakan pekerjaan mereka sesuai dengan pedoman internal, dan juga melaporkan hasil audit mereka kepada Dewan Komisaris.

Internal audit

Satuan internal audit dibentuk guna membantu Direksi untuk mengevaluasi operasi bisnis perusahaan, dan memberikan input-unput yang diperlukan untuk memperbaiki keefektifan, dan keefisienan operasi bisnis. hasil dari audit internal akan membantu perusahaan untuk melakukan langkah-langkah perbaikan selanjutnya dalam penerapan tata kelola perusahaan yang baik.Dalam tugas setiap harinya, satuan internal audit

Audit Committee

The formation of the Audit Committee is part of Dahana’s commitment to implement the principles of good corporate governance, namely transparency, accountability, integrity, openness, and fairness.Members of the Audit Committee are appointed based on the board of commissioners’ decision no. Skep/01/Kom/DHn/IV/2007 on 2nd April 2007, which was followed by the signing of the Audit Committee Charter on 4th July 2007.

The establishment of the Audit Committee is also based on article 70 of the Law no.19/2003 on state-owned companies (BUMn), which stipulates that the board of commissioners and BUMn Supervisory Board are obliged to set up Audit Committees. It is also based on the state-owned enterprises minister regulation no.PER-05/MBU/2006, which is an amendment of the state-owned enterprises minister decrees, namely no. 103/2002, no. KEP-133/M-PBUMn, and no.KEP-117/MMBU/2002 on the application of the good corporate governance principles, in all state-owned companies (BUMn).

The Audit Committee has the functions to audit the financial report of the company, to evaluate the audit results by the internal audit and external audit, to analyze the risks and other problems facing the company, and to report their jobs to the board of commissioners.

During the year 2013, the Audit Committee has conducted their jobs according to the internal guidelines, and also reported the results of their auditing tasks to the board of commissioners.

Internal audit

The internal audit is established to help the board of directors in evaluating the business operations, and provide inputs on how to improve its effectiveness and efficiency. The results of the internal audit will help the company to make necessary further improvements on the implementation of the good corporate governance principles.

In its everyday job, the internal audit is responsible to the board of directors. But it is also required to report the results of its audit to the board of commissioners. Every year the internal audit is responsible to evaluate the company’s audit tasks based on the internal guidelines, and design a new audit plan for the next year.

Risk Management Committee

As part of the implementation of the principles of good corporate governance, Dahana has established a risk

Page 67: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

67

bertanggungjawab kepada Direksi. namun internal audit juga berkewajiban untuk melaporkan hasil-hasil audit mereka kepada Dewan Komisaris. Setiap tahunnya, satuan internal audit ini bertanggungjawab untuk mengevaluasi kegiatan audit perusahaan berdasarkan pada pedoman internal, dan merancang suatu rencana audit untuk tahun berikutnya.

Komite Pengelola Resiko

Sebagai bagian dari pelaksanaan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik, Dahana telah membentuk suatu komite pengelola resiko, yang bertugas mengelola berbagaai resiko yang dihadapi perusahaan dalam operasi sehari-harinya. Komite tersebut bertanggungjawab untuk menganalisa semua resiko, dan mengusulkan langkah-langkah antisipasi dan pengeloaan yang perlu sehingga semua resiko berada dalam kondisi dapat terkelola.

Komite pengelola resiko dituntut untuk secara berkala merancang suatu strategi, kebijakan dan prosedur dalam mengelola resiko yang dihadapi Dahana dalam operasi bisnisnya. Komite ini juga bertanggung jawab untuk memantau kegiatan-kegiatan untuk mengelola resiko, dan membantu menginternalisasi tentang nilai penting dari pengelolaan resiko dalam perusahaan.

Sekretaris Perusahaan

Sekretaris Perusahaan berperan penting dalam memfasilitasi kelancaran pelaksanaan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan. Dia berfungsi sebagai sekretaris kepada dewan direksi.

Secara berkala, sekretaris perusahaan berkewajiban untuk mengorganisir rapat umum pemegang saham, dan pertemuan-pertemuan perusahaan lainnya yang dianggap perlu dalam memfasilitasi kegiatan bisnis perusahaan.

Sekretaris Perusahaan hendaknya membantu memastikan agar operasi bisnis dilaksanakan dengan mematuhi peraturan yang berlaku, pedoman internal dan strategi perusahaan. Sekretaris perusahaan harus memberikan informasi mengenai operasi bisnis perusahaan kepada para pemegang saham dan semua pemangku kepentingan di dalam dan di luar perusahaan.

Sekretaris perusahaan juga harus memfasilitasi komunikasi yang baik diantara mereka, khususnya dengan media dan kalangan masyarakat umum, dengan menyediakan informasi melalui media online sebagai berikut:

management committee, which deals with various risks facing the company in its everyday business operations. The Committee is responsible to analyze all of the business risks, and suggested the necessary anticipative and directive steps in order to put all of the risks under manageable condition.

The risk management committee is required to periodically design a strategy, policy and procedure of managing the risks facing Dahana on its business operations. It is also responsible to monitor the activities of managing the risks, and help internalize the important value of risk management within the company.

Corporate secretary

The corporate secretary plays an important role in facilitating the company’s implementations of the corporate governance principles. He or she functions as a secretary to the board of directors.

Periodically, the corporate secretary is required to organize the general meetings of shareholders, and other meetings considered necessary to facilitate the company’s business activities.

The corporate secretary should help ensure that business operations are pursued in compliance with prevailing regulations, internal guidelines and strategy. It has to provide all information regarding the company’s business operations to shareholders and all other internal and external stakeholders.

It should also facilitate a good communication among them, particularly with the media and the general public, by providing information through online media as follows:

Dahana website: www.dahana.com and www.portal.dahana.comBUMn website: www.bumn.go.id/dahanaDahana Blog : www.blog.dahana.comFacebook : www.facebook.com/dahanaperseroTwitter: @ptdahanaInternal magazine: DAHAnA D-File

Code of conduct

The company has designed a code of conduct as a basic guideline and standard ethics for all workers in doing their respective jobs. The code of conduct stipulates on how all workers should behave based on the business ethics, prevailing regulations, and the international

Page 68: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

68

Dahana website: www.dahana.com and www.portal.dahana.comBUMn website: www.bumn.go.id/dahanaDahana Blog : www.blog.dahana.comFacebook : www.facebook.com/dahanaperseroTwitter: @ptdahanaInternal magazine: Dahana D-File

Pedoman Perilaku

Perusahaan telah merancang suatu pedoman perilaku dalam perusahaan sebagai petunjuk dan etika dasar bagi semua karyawan dalam melaksanakan pekerjaan mereka. Pedoman perilaku tersebut mengatur tentang bagaimana para karyawan harus berperilaku berdasarkan etika bisnis, peraturan yang berlaku, dan praktik-praktik terbaik dari penerapan tata kelola perusahaan yang baik.

Berdasarkan pedoman perilaku tersebut, semua karyawan diwajibkan untuk mengejar kinerja mereka berdasarkan pedoman internal, mencegah konflik kepentingan dalam perusahaan, dan menghindari semua kegiatan yang bisa merugikan kepentingan perusahaan. Kegiatan-kegiatan itu meliputi korupsi, nepotisme, dan kolusi.

Pedoman perilaku itu juga mengharuskan semua karyawan untuk menyimpan informasi tertentu sebagai rahasia sebagaimana ditetapkan perusahaan, kecuali kalau perusahaan memutuskan bahwa hal itu dapat diungkapkan kepada masyarakat umum. Memberikan informasi rahasia seperti itu kepada orang lain diluar perusahaan, akan dianggap sebagai tindakan pelanggaran.

Dengan menerapkan pedoman perilaku itu, perusahaan telah menegaskan komitmennya yang kuat untuk memenuhi harapan semua pemangku kepentingan, termasuk pelanggan, mitra bisnis, vendor, investor, dan pemerintah sebagai pemegang saham. Penerapannya akan juga menciptakan suatu kondisi tepat bagi semua karyawan untuk melakukan pekerjaan mereka masing-masing dengan sebaik mungkin sesuai dengan sasaran yang telah ditetapkan dalam perusahaan.

Dengan cara demikian perusahaan dapat mengembangkan bisnisnya dengan effisien, untung, dan berkelanjutan, serta menjadi perusahaan yang semakin bisa dipercaya dan diandalkan pada tingkat nasional dan internasional.

best practices of the implementations of the good corporate governance.

Based on the code of conduct, all staff members are obliged to perform based on the internal guidelines, prevent conflict of interests within the company, and avoid any activities that may harm the interests of the company. Such activities include avoiding the practices of corruption, nepotism, and collusion.

The code of conduct also requires the workers to keep certain information as secret as defined by the company, except that the company will decide that it can be informed to the public. Giving such secret information to other people outside of the company will be considered as an act of violation.

By applying the code of conduct, the company has affirmed its strong commitment to fulfill the expectations of all stakeholders, including customers, partners, vendors, investors, and the government as the shareholder. Its application will also create a conducive condition for all workers to do their respective jobs well at the expectations set within the company.

That way the company can grow its business efficiently, profitably and sustainably, and become an increasingly reliable company at the national and international level.

Laporan keuangan lengkap dapat diperoleh secara terpisah dan merupakan bagian tidak terpisah dari Annual Report

Page 69: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

69

hasil audit Laporan Keuangan KonsolidasianConsilidated Financial Audited Report

Laporan keuangan lengkap dapat diperoleh secara terpisah dan merupakan bagian tidak terpisah dari Annual Report

Page 70: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

70

Page 71: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

71

Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

Sebagai bagian dari masyarakat Indonesia, Dahana selalu berupaya menjadi perusahaan terpercaya dan bertanggung jawab, dan memenuhi panggilan misi kami berkontribusi kepada masyarakat Indonesia.

Sebagai BUMn yang sahamnya 100% dimiliki oleh Pemerintah, Dahana mengemban tanggung jawab dalam meningkatkan perekonomian rakyat. hal ini bukan hanya kewajiban, namun juga misi Dahana untuk tumbuh bersama mitra dan memberikan manfaat berimbang antara keuntungan bisnis dengan perkembangan masyarakat sekitar. Dana untuk pelaksanaan program Corporate Social Responsibility (CSR) dialokasikan secara rutin dari sebagian keuntungan Perusahaan.

Kegiatan CSR Dahana berfokus di bidang pengembangan kemitraan UKM, bidang pendidikan, bidang kesehatan, dan bidang keagamaan, serta pemberian bantuan di daerah yang terlanda bencana.

Kegiatan-kegiatan ini dikelola secara efektif, terfokus dan mandiri melalui Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) oleh tim khusus yang tidak merangkap jabatan struktural. Program PKBL sesuai dengan Peraturan Menteri negara BUMn no.05/MBU/2007 tanggal 27 april 2007 tentang Program Kemitraan BUMn dengan Usaha Kecil dan Program Tanggung Jawab Sosial.

Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL)sepanjang tahun 2013 Dahana telah melakukan berbagai kegiatan sesuai dengan misi Program Kemitraan dan Bina Lingkungan yaitu pemberdayaan potensi sosial ekonomi masyarakat dan membantu menciptakan perekonomian yang tangguh dan mandiri di masyarakat sekitar daerah operasi perusahaan.

Prosedur penyaluran atau pemberian bantuan dan Pedoman Operasional Unit PKBL PT Dahana (Persero) adalah mengacu pada Peraturan Menteri negara BUMn no. PER-05/MBU/2007, tanggal 27 april 2007 yang terakhir diperbaharui dengan Keputusan Menteri negara BUMn no PER 08/MBU/2013, Tanggal 10 September 2013 tentang Program Kemitraan BUMn dengan Usaha Kecil dan Program Bina Lingkungan

PKBL Dahana juga memberikan bantuan pinjaman dana dan hibah untuk kegiatan usaha kecil dan

As part of Indonesian society, DAHAnA always strive to be reliable and responsible company, and fulfill our mission call to contribute to the Indonesian people.

As BUMn that the shares are 100% owned by the Government, DAHAnA has responsibility in improving the people’s economy. It is not only an obligation, but also the DAHAnA mission to grow together with partners and provide a balance advantages between the bussines benefit and the surrounding community development. The fund for the implementation of Corporate Social Responsibility (CSR) is routinely allocated from some profits of the Company.

The DAHAnA CSR activities focus on the development of UKM partnerships, education, health, and religious fields, as well as providing assistance in disaster stricken areas.

These activities are managed effectively, focused and independently through the Partnership Program and Community Development (PKBL) by a special team that does not hold structural positions. PKBL program is in accordance with the Regulation of the Minister of State Owned Enterprises no.05/MBU/2007 April 27, 2007 on BUMn Partnership Program with the Small Business and Social Responsibility Program.

Partnership Program and Community Development (PKBL) Throughout the year 2012, DAHAnA has conducted various activities in accordance with the mission of the Partnership and Community Development progrms namely the potential socio-economic empowerment of the community and help create a strong economy and independent in the community around the area of operation of the company.

The procedures of distributing or providing assistance and the operational guideline of PT Dahana’s PKBL Unit are based on the State-Owned Entreprises (BUMn) Minister’s Regulation number PER-05/MBU/2007 dated on 27th April 2007. It has been amended lately with BUMn Minister’s decree number PER 08/ MBU/2013 dated 10th September 2013 about partnership program between state-owned enterprises (BUMn) and small-scale companies, and about Community Empowerment Program.

DAHAnA also provides assistance loans and grants for small businesses and cooperatives activities as working capital. Meanwhile, to improve the professionalism of trained partners, DAHAnA PKBL

Page 72: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

72

koperasi sebagai modal kerja. Sedangkan untuk meningkatkan profesionalisme mitra binaan, tim PKBL Dahana juga menyediakan layanan konsultasi pengetahuan manajemen usaha dan membangun komunikasi yang harmonis dengan mitra-mitra binaan.

agar Program Kemitraan dapat berjalan dengan efektif, Dahana memokuskan wilayah binaan di provinsi Jawa Barat, meliputi Tasikmalaya, Ciamis, Subang, dan sekitarnya. Dengan sektor yang dipilih meliputi perindustrian, perdagangan, pertanian, peternakan, perikanan, dan jasa.

Kinerja Program Kemitraan Dahana cukup baik. Tahun 2013, Dahana telah menyalurkan sekitar Rp 1,66 Miliar untuk fungsi Pinjaman Modal Kerja atau sektor usaha ke sektor perindustrian, perdagangan, pertanian, perkebunan, budidaya ikan, dan jasa.

Dari jumlah yang disalurkan tersebut, tingkat efektivitas Penyaluran Dana mencapai 90,32% (skor 3) dengan tingkat kolektibilitas 86,29% (skor 3), sehingga total skor adalah 6.

Kegiatan Bina Lingkungan (BL)

Ruang lingkup Bantuan Program Bina Lingkungan BUMn Pembina (PT Dahana) sesuai Permen 08/MBU/2013, tanggal 10 September 2013, pasal 11,

team also provides consulting services on business management knowledge and builds a harmonious communication with partners.

Partnership Program in order to be effective, DAHAnA focus on target area in the province of West Java, include Tasikmalaya, Ciamis, Subang, and surround. With selected sectors include industry, trade, agriculture, livestock, fisheries, and services.

The performance of Partnership Program of DAHAnA is pretty good. This year, DAHAnA has disbursed Rp 1,66 Billion for the functioning of Working Capital Loans and Grants.

From the disbursed amount, the effectivity level of funds distribution reached 90.32% (score 3) the level of repayment collectibility of the loan reaches 86.29% (score 3).

Community Development Program Performance (BL)

Community Development field that is selected by DAHAnA is the natural Disaster, Education & Training,

Page 73: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

73

ayat 2 huruf e adalah: Bantuan Korban Bencana alam, Bantuan Pendidikan dan atau pelatihan, Bantuan Peningkatan Kesehatan, Bantuan Prasarana dan atau Sarana Umum, Bantuan Pelestarian alam, dan bantuan Sosial Masyarakat dalam rangka Pengentasan Kemiskinan.

Tahun ini, total dana telah tersalur sebesar Rp. 294,90 juta untuk program Bina Lingkungan dengan alokasi terbesar pada bidang kesehatan Masyarakat

Program Pendidikan dan Pelatihan

Dahana memberikan bantuan di bidang pendidikan dan pelatihan dalam bentuk:• Beasiswa• Bantuan beasiswa diberikan kepada para pelajar

berprestrasi dan tidak mampu dengan dilengkapi keterangan dari pihak sekolah, orang tua dan RT/RW setempat;

• Fasilitas pendidikan dan pengadaan sarana dan prasarana sekolah (umum, pesantren, madrasah) berupa perbaikan sarana dan prasarana pendidikan serta usaha-usaha dalam proses penelitian dan pengembangan pendidikan masyarakat;

• Pelatihan kepada warga sekitar guna menambah keterampilan dan kompetensi masyarakat, seperti pelatihan mengemudi, kursus komputer, dan kursus membatik.

Program Keagamaan

Bantuan diberikan untuk membantu kegiatan seremonial keagamaan berupa bantuan pembangunan dan perbaikan rumah ibadah, pengadaan sarana ibadah, dan pengadaan sarana penunjang lainnya agar dapat meningkatkan fungsi dan kegunaan fasilitas tersebut bagi masyarakat.

Public Health, Infrastructure and Public Facilities, Religious Facilities, and Environmental Conservation. While the coverage area is limited to Tasikmalaya regency, Tasikmalaya City, Ciamis Regency and Subang Regency.

This year, total funds that have been distributed is Rp. 294.90 million for the Community Development program with the largest allocation is to BUMn Care and religious facilities.

Education and Training Sector

DAHAnA provide assistance in the field of education and training in the form of:• Scholarships• Scholarships awarded to the outstanding students

and can not afford and completed with the information from the school, parents and RT /RW;

• Educational facilities and procurement School facilities and infrastructure (public, pesantren, madrassas) in the form of renovation of facilities and infrastructure of education and efforts in the research and development process of public education;

• Training to local residents in order to increase the skills and community competence, such as driving training, computer courses, and courses to make batik.

Religious Programs

Assistance is provided to help the religious ceremonial activities such as development assistance and repair of houses of worship, religious facilities procurement, procurement of other support facilities in order to improve the functionality and usability of the facility for the community.

Page 74: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Green Economy for Sustainable Growth

74

Program Peningkatan Kesehatan Masyarakat

Bantuan ini ditujukan bagi peningkatan fasilitas kesehatan masyarakat yang meliputi pembangunan dan renovasi sarana pelayanan kesehatan, pembangunan dan renovasi sarana sanitasi umum, sunatan massal, pengobatan gratis masyarakat,

Community Health Improvement Program

This assistance is intended for the improvement of public health facilities, including the development and renovation of health care facilities, the development and renovation of public sanitation, mass circumcision, free medical community, the procurement of drugs, as well as activities involving other public health services.

Page 75: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

PT Dahana (Persero) annual Report 2013

75

pengadaan obat-obatan, Perbaikan Gizi Balita melalui Posyandu, serta kegiatan yang menyangkut pelayanan kesehatan masyarakat lainnya.

Pengembangan Sarana Umum

Bantuan pengembangan sarana dan prasarana umum ditujukan untuk membangun dan memperbaiki fasilitas umum sehingga dapat meningkatkan fungsi dan kegunaannya bagi masyarakat setempat, meliputi jalan umum, jembatan, sarana olahraga, dan fasilitas umum lainnya.

The Development of Public Facilities

Contribution in the development of public facilities and infrastructure intended to build and repair public facilities so that it can improve the functioning and usefulness for local people, covering public road, the bridge, sports and other public facilities.

Page 76: Green Economy for Sustainable Growth · 2021. 1. 22. · Green Economy for Sustainable Growth 06 Yang terhormat para pemegang saham dan pemangku kepentingan Di luar dugaan kita, ekonomi

Explosive Services forGeneral MiningQuarry and ConstructionOil and GasDefence Related

Energetic Material CenterJl. Raya Subang-Cikamurang Km.12Cibogo, Subang 41285Phone : +62 260 742 3333Fax : +62 260 742 3888

Karimun Production UnitJl. Sepedes Kec. Meral Kab. Karimun, Kepulauan Riau

DABEX Manufacturing(JO Dahana - BBRI) Lhoktuan - BontangKalimantan Timur

Balikpapan OfficeRuko Sentra Eropa Blok aa no.9 Balikpapan Baru, Balikpapan Kalimantan Timur

South Kalimantan WarehousingJl. achmad Yani Km. 33 Bati-Bati, Kab. Tanah Laut Banjarmasin, Kalimantan Selatan

Detonator Manufacturing(JO Pindad - Dahana) Jl. Jendral Sudirman no. 1 Turen, Malang 65175

Batam Service UnitKomplek Lumbung Rejeki Blok B no.4 Jl. Raja ali haji, Batam

Jakarta OfficeMenara MTh 17th Floor Jl. MT haryono Kav.23 Jakarta 12820Phone : +62 221 837 723 17Fax : +62 221 837 723 27

Tasikmalaya FactoryJl. Letkol Basir Surya PO Box 117 Tasikmalaya 56196Phone : +62 265 331 853Fax : +62 265 310 410