Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

16
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos TANJUNGPINANG POS RP1.800 JUMA JUMA JUMA JUMA JUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014 / 3 ZULKAIDAH 1435 H Tanjungpinang -Jakarta 07.55 - 09.30 Jakarta - Tanjungpinang 05.25 - 07.10 Sales Outlet Garuda Indonesia Pelangi Hotel Jl. D.I. Panjaitan Km. 6 Tanjungpinang +62 812 7078 1000 Bandara Raja Haji Fisabililah +62-771 - 7335577 +62 823 8567 3920 Terminal Produksi Kerupuk Jangek Turun Temurun Rasanya Gurih, Tersedia di Swalayan dan Rumah Makan Kerupuk berbahan baku kulit lembu ini, umumnya sudah banyak yang tahu. Selain rasanya yang gurih, kerupuk jangek (kulit) ini juga dikenal sebagai obat penyakit lambung. Harganya cukup murah, namun rasanya gurih dan lezat. Hal itu yang membuat bisnis kerupuk jangek selalu menjanjikan keuntungan yang menggiurkan karena banyak peminatnya. ANDRI DWI SASMITO, Tanjungpinang H OME Industri Kerupuk Jangek (HIKJ) di Jalan Kamboja ini sepintas seperti rumah warga lainnya. Di rumah inilah Suryadi dan adiknya Miskar membuat kerupuk jangek. Saat dijumpai wartawan koran ini, Suryadi langsung bersedia menceritakan tata cara membuat kerupuk jangek hingga terasa gurih. Menurut Suryadi, bahan baku kerupuk jangek banyak dijual di pasar. Dan banyak juga home industry kerupuk jangek yang memotong dan mengiris sendiri kulit lembu dan dikeringkan hingga menjadi bahan baku kerupuk jangek. MASAK: Suryadi saat memasak kerupuk kulit sampai setengah jadi di rumahnya Jalan Kamboja, kemarin. F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS Lanjut ke...Hal. 2 KARIMUN- Pihak Kantor Pengawasan dan pelayanan Bea dan Cukai tipe Pa- bean B Tanjung Balai Karimun, berbagai jenis hasil tangkapannya pada, Kamis (28/ 8). Barang yang dimusnahkan itu di an- taranya berupa rokok untuk kawasan Free Trade Zone (FTZ) yang diproduksi di Batam, namun diedarkan di luar Batam. Selain itu berbagai minuman beralkohol (mikol) serta rokok serta bawang merah, cabe kering, kamera, laptop, ban bekas ikut dimusnahkan. Menurut Kepala Kantor PPBC Tipe Pabean B Tanjung Balai Karimun Abien, hasil tangkapan yang dimusnahkan itu merupakan muatan KM Eka Jaya dan KM Rafika Duri asal Batu Pahat, Malay- sia. Kedua kapal itu ditangkap saat akan menurunkan barang-barang yang Jokowi Siap Naikkan Harga BBM BACA HAL 12 PADA tahun 1971, bu- dayawan Dada Meuraxa mencatat terdapat 14 buah nama kampung yang ada dan pernah ada di Pulau Penyengat. Senarai nama kampung itu tentunya akan genap menjadi 16 belas bila Meuraxa tahu bahwa pernah ada Kampung Encik Kaluk dan Kampung Kota Rentang di pulau itu pada abad 19. Meski luasnya tak sebanding dengan luas kota lama Tanjungpinang pada saat yang sama, jumlah kam- pung di Pulau Penyengat lebih banyak dibanding Tanjungpinang. Dan ini menjadi salah satu bukti lain tentang arti penting Pulau Penyengat di masa lalu. Kampung Cina Pulau Penyengat 1820 oleh: Aswandi Syahri 60 Persen Kamar Apartemen Sudah Laku Launching Aston Batam Hotel and Residences BATAM - Rencana pemban- gunan Aston Batam Hotel & Residences membuat banyak pihak yang tertarik. Bahkan, saat launching pameran hotel dan apartemen yang berlang- F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS LAUNCHING: Para petinggi proyek Aston Batam Hotel and Residences menggunting pita di acara launching kemarin. Lanjut ke...Hal. 2 Cik Brahim TARIF FERI ANAMBAS NAEK Ai, jangan pandai-pandai ye... Lanjut ke...Hal. 2 Bea Cukai Musnahkan Rokok FTZ F-ALRION/TANJUNGPINANG POS ROKOK FTZ: Pejabat Bea Cukai Tanjung Balai Karimun bersama unsur FKPD memusnahkan rokok tegahan dengan cara dibakar, Kamis (28/8). Lanjut ke...Hal. 2 sung di Jalan Sriwijaya nomor 1, Pelita, Batam, Kamis, (28/8) ternyata sudah 60 persen kamar Aston Residences terjual. Pada pameran dan launching hotel dan apartemen bintang 4 itu, tampak dihadiri ribuan or- ang hingga acara yang dibuat berlangsung meriah. Menurut Go Wie Meng, Direktur PT Prima Mitra Batam bangunan apartmen dengan 18 tingkat itu memiliki 216 unit ka- mar. Sedangkan, untuk MEMILIKI hobi membaca, idealnya disertai dengan hobi menulis. Jika kita hobi membaca novel, kalau berusa- ha untuk belajar cara menulis, tentu kita juga akan bisa membuat novel yang menarik untuk dibaca orang lain. Hal itu yang diakui oleh Melliana yang ngebut membuat novel dan ia berhasil menyele- saikannya dalam waktu sepekan. Menariknya lagi, meski ia saat ini masih duduk di bangku di SMAN 1 Tanjungpinang, ternyata novel yang ia tulis itu Melliana Bikin Novel TANJUNGPINANG- Rencana kenaikan tarif Bahan Bakar Minyak (BBM) serta pembatasan pembelian solar, langsung berdampak pada kenaikan tarif angkutan laut. Seperti halnya tarif kapal feri dari Tanjungpi- nang tujuan Anambas yang saat ini mengalami kenaikan drastis. Nominal, kenaikannya hing- ga sekitar Rp 150 ribu. Sebelumnya, tarif feri ke Anambas hanya Rp 302 ribu. Namun, mulai 1 September mendatang harga tiket naik menjadi Ongkos Feri ke Anambas Naik 50 Persen LANJUT HAL 2 Lanjut ke...Hal. 2 Lawana Lawana ANTRE: Calon peserta CPNS saat antre untuk mencoba simulasi CAT beberapa waktu lalu. DARI lima instansi pemerintah- an di Kepri yang membuka lowongan CPNS 2014, baru formasi untuk Pemko Batam dan Pemkab Lingga yang su- dah membuka pendaftaran. Pendaftaran CPNS untuk ke- dua Pemda ini sudah dibuka sejak Kamis, (28/8) secara on- DESI, Tanjungpinang line di panselnas. menpan.go. id yang merupakan portal mil- ik Kemenpan-RB. Namun untuk formasi Pem- ko Tanjungpinang, Pemkab Bintan, dan Pemprov Kepri, tampak belum juga dibuka. Karena, ketiga Pemda ini se- dang memperbaiki formasi lan- taran mendapatkan kuota tam- bahan penerimaan CPNS. Dalam laman pendaftaran CPNS untuk Pemkab Lingga dan Pemko Batam itu, calon peserta bisa mendaftar dengan meng-klik laman paling bawah Lanjut ke...Hal. 2 Pendaftaran CPNS Batam- Lingga Dibuka F-YUSFREYENDI TARIF: Feri VOC Batavia, salah satu tranportasi laut rute Tanjungpinang-Anambas yang berencana menaikkan tarif penumpang mulai 1 September ini. F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

description

29 Agustus 2014

Transcript of Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

Page 1: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

TANJUNGPINANG POSRP1.800JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014 / 3 ZULKAIDAH 1435 H

Tanjungpinang - Jakarta07.55 - 09.30

Jakarta - Tanjungpinang05.25 - 07.10

Sales Outlet Garuda IndonesiaPelangi HotelJl. D.I. Panjaitan Km. 6 Tanjungpinang+62 812 70781000

Bandara Raja Haji Fisabililah+62-771 - 7335577

+62 823 8567 3920

Terminal

Produksi Kerupuk Jangek Turun Temurun

Rasanya Gurih, Tersedia di Swalayan dan Rumah MakanKerupuk berbahan baku kulit

lembu ini, umumnya sudah banyakyang tahu. Selain rasanya yanggurih, kerupuk jangek (kulit) ini

juga dikenal sebagai obat penyakitlambung. Harganya cukup murah,

namun rasanya gurih dan lezat. Halitu yang membuat bisnis kerupuk

jangek selalu menjanjikankeuntungan yang menggiurkan

karena banyak peminatnya.ANDRI DWI SASMITO,

Tanjungpinang

HOME Industri Kerupuk Jangek (HIKJ) di JalanKamboja ini sepintas seperti rumah wargalainnya. Di rumah inilah Suryadi dan adiknya

Miskar membuat kerupuk jangek. Saat dijumpaiwartawan koran ini, Suryadi langsung bersediamenceritakan tata cara membuat kerupuk jangekhingga terasa gurih. Menurut Suryadi, bahan bakukerupuk jangek banyak dijual di pasar. Dan banyakjuga home industry kerupuk jangek yang memotongdan mengiris sendiri kulit lembu dan dikeringkanhingga menjadi bahan baku kerupuk jangek.

MASAK: Suryadi saat memasak kerupuk kulit sampaisetengah jadi di rumahnya Jalan Kamboja, kemarin.

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

Lanjut ke...Hal. 2

KARIMUN- Pihak Kantor Pengawasandan pelayanan Bea dan Cukai tipe Pa-bean B Tanjung Balai Karimun, berbagaijenis hasil tangkapannya pada, Kamis (28/8).

Barang yang dimusnahkan itu di an-taranya berupa rokok untuk kawasanFree Trade Zone (FTZ) yang diproduksidi Batam, namun diedarkan di luar Batam.Selain itu berbagai minuman beralkohol(mikol) serta rokok serta bawang merah,cabe kering, kamera, laptop, ban bekasikut dimusnahkan.

Menurut Kepala Kantor PPBC TipePabean B Tanjung Balai Karimun Abien,hasil tangkapan yang dimusnahkan itumerupakan muatan KM Eka Jaya danKM Rafika Duri asal Batu Pahat, Malay-sia. Kedua kapal itu ditangkap saat akanmenurunkan barang-barang yang

Jokowi SiapNaikkan Harga

BBM BACAHAL 12

PADA tahun1971, bu-dayawan DadaMeuraxamencatatterdapat 14buah namakampung yangada dan pernahada di PulauPenyengat.

Senarai nama kampung itu tentunyaakan genap menjadi 16 belas bilaMeuraxa tahu bahwa pernah adaKampung Encik Kaluk dan KampungKota Rentang di pulau itu pada abad19. Meski luasnya tak sebandingdengan luas kota lama Tanjungpinangpada saat yang sama, jumlah kam-pung di Pulau Penyengat lebihbanyak dibanding Tanjungpinang.Dan ini menjadi salah satu bukti laintentang arti penting Pulau Penyengatdi masa lalu.

Kampung Cina PulauPenyengat 1820oleh: Aswandi Syahri

60 Persen Kamar Apartemen Sudah LakuLaunching

Aston BatamHotel and

ResidencesBATAM - Rencana pemban-gunan Aston Batam Hotel &Residences membuat banyakpihak yang tertarik. Bahkan,saat launching pameran hoteldan apartemen yang berlang-

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

LAUNCHING: Para petinggi proyek Aston Batam Hotel andResidences menggunting pita di acara launching kemarin. Lanjut ke...Hal. 2 Cik Brahim

TARIF FERI ANAMBAS NAEK

Ai, jangan pandai-pandai ye...

Lanjut ke...Hal. 2

Bea Cukai Musnahkan Rokok FTZ

F-ALRION/TANJUNGPINANG POS

ROKOK FTZ: Pejabat Bea Cukai Tanjung Balai Karimun bersama unsur FKPDmemusnahkan rokok tegahan dengan cara dibakar, Kamis (28/8). Lanjut ke...Hal. 2

sung di Jalan Sriwijaya nomor1, Pelita, Batam, Kamis, (28/8)ternyata sudah 60 persen kamarAston Residences terjual.

Pada pameran dan launchinghotel dan apartemen bintang 4itu, tampak dihadiri ribuan or-ang hingga acara yang dibuatberlangsung meriah.

Menurut Go Wie Meng,Direktur PT Prima Mitra Batambangunan apartmen dengan 18tingkat itu memiliki 216 unit ka-mar. Sedangkan, untuk

MEMILIKI hobimembaca, idealnyadisertai dengan hobimenulis. Jika kitahobi membacanovel, kalau berusa-ha untuk belajarcara menulis, tentukita juga akan bisamembuat novelyang menarikuntuk dibacaorang lain. Hal ituyang diakui olehMelliana yangngebut membuatnovel dan iaberhasil menyele-saikannya dalamwaktu sepekan.Menariknya lagi,meski ia saat inimasih duduk dibangku di SMAN1 Tanjungpinang,ternyata novelyang ia tulis itu

Melliana

Bikin Novel

TANJUNGPINANG- Rencana kenaikan tarifBahan Bakar Minyak (BBM) serta pembatasanpembelian solar, langsung berdampak padakenaikan tarif angkutan laut.

Seperti halnya tarif kapal feri dari Tanjungpi-nang tujuan Anambas yang saat ini mengalamikenaikan drastis. Nominal, kenaikannya hing-ga sekitar Rp 150 ribu. Sebelumnya, tarif feri keAnambas hanya Rp 302 ribu. Namun, mulai 1September mendatang harga tiket naik menjadi

Ongkos Ferike AnambasNaik 50 Persen

LANJUT HAL 2

Lanjut ke...Hal. 2

LawanaLawana

ANTRE: Calon peserta CPNS saat antre untukmencoba simulasi CAT beberapa waktu lalu.

DARI lima instansi pemerintah-an di Kepri yang membukalowongan CPNS 2014, baruformasi untuk Pemko Batamdan Pemkab Lingga yang su-dah membuka pendaftaran.Pendaftaran CPNS untuk ke-dua Pemda ini sudah dibukasejak Kamis, (28/8) secara on-

DESI, Tanjungpinang line di panselnas. menpan.go.id yang merupakan portal mil-ik Kemenpan-RB. Namun untuk formasi Pem-ko Tanjungpinang, PemkabBintan, dan Pemprov Kepri,tampak belum juga dibuka.Karena, ketiga Pemda ini se-dang memperbaiki formasi lan-taran mendapatkan kuota tam-bahan penerimaan CPNS.

Dalam laman pendaftaranCPNS untuk Pemkab Linggadan Pemko Batam itu, calonpeserta bisa mendaftar denganmeng-klik laman paling bawah

Lanjut ke...Hal. 2

PendaftaranCPNS Batam-Lingga Dibuka

F-YUSFREYENDI

TARIF: Feri VOC Batavia, salahsatu tranportasi laut ruteTanjungpinang-Anambas yangberencana menaikkan tarifpenumpang mulai 1 September ini.

F-A

DLY

BA

RA

HA

NA

NI/

TA

NJ

UN

GP

INA

NG

PO

S

Page 2: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

2TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014

Diterbitkan Oleh:PT Batam Intermedia Pers

Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009

Tarif IklanHalaman Muka (FC) Rp.30.000,-/mm kolom. Hala-man Muka ( BW) Rp. 25.-000,-/ mm kolom. HalamanDalam,- (FC) Rp. 25.000,-/mm kolom. Halaman Dalam( BW) Rp. 15.000,-/ mmkolom. Iklan Umum/Display(BW) Rp. 15.000,-/mm ko-lom. Iklan Ucapan Selamat(FC) Rp. 7.000,-/mm kolom.Iklan Ucapan Selamat (BW)Rp. 3.500,-/ mm kolom. IklanDukacita Rp 3.500,-/mmkolom. Sport Color Rp7.000,-/mm kolom. AdvertorialRp. 5.000,-/ mm kolom.

::::::

Rida K Liamsi.Makmur.Socrates.Asnida Syukur.Hasan Aspahani.Candra Ibrahim.

ChairmanChief Executive Officer

Presiden KomisarisWakil Presiden Komisaris

KomisarisDirektur

Redaktur Pelaksana: Zakmi. Ass. Redaktur Pelaksana: MartunasSitumeang. Koordinator Liputan: Abdul Rasyid Daulay (Pjs). Redaktur:Slamet Nofasusanto. Asisten Redaktur: Martua P Butarbutar, Abas, FebrimaSurya. Reporter: Taufik A Habu, Roni, Tengku Irwansyah, Yusfreyendi, AdlyHanani (Fotografer), Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba,Jendaras Karloan, Aldi Nugroho.

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IXTanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

DIVISI PRODUKSI

Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Heru Irawan (Kadep), RijonSitohang (Kabag), Fauziahmadrisa, Syafrul Amri, Matthew Karjono, Jaringan/IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHAUmum, Adm, & Keuangan: Ari Istanti (Manager), Dahlia (Pjs. Kabag). Iklan: M Nur Hakim (Manager). Pemasaran & EO: Mider Sinaga (Manager), FanriPardede (Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), TengkuIrwansyah (Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni(Anambas), Aldi Nugroho (Natuna).

TANJUNGPINANG POS Usep RS.

Arga Permadi.M Nur Hakim.Arham.Sigik Rahmat.

Usep RS (Ketua),Arham, SigikRahmat, Zakmi,Abdul RasyidDaulay.

Sutan J Siregar SH.

Pimpinan Umum/GM/PenjabWakil GM/Pimpinan

PerusahaanWakil Pimpinan Perusahaan

Pemimpin RedaksiWakil Pemimpin Redaksi

Dewan Redaksi

Ombudsman

:

::::

:

:

Kampung Cina ........................................... dari halaman 1

60 Persen.............................dari halaman 1

Rasanya Gurih............................................................................................................................dari halaman 1Caranya sangat mudah.Hanya diberi garam sedikit,kulit lembu yang sudah diiriskecil-kecil dan dikeringkan itulangsung bisa digoreng.

"Kerupuk jangek iniumumnya dari kulit sapi. Dankita tidak ada campuranlainnya selain garam," kataSuryadi, Kamis (28/8) diKampung Kamboja Nomor 4Kelurahan Kamboja, JalanKamboja Tanjungpinang.

Menurutnya, usahakerupuk jangek yang ialakoni itu sudah masukgenerasi ketiga. ''Dulu padatahun 1956 silam, neneknyayang mengelola kerupukjangek ini dan dulu neneksaya tinggal di Jalan GudangMinyak Tanjungpinang.Setelah beberapa tahun, ibusaya yang melanjutkan usahaini. Kini kami berdua yangmeneruskan usaha turun

temurun ini,'' cerita Suryadi.Karena bisnis kerupuk

jangek ini cukup menggiur-kan dan sudah menjadirutinitasnya sejak kecil,hingga lama kelamaan iasemakin tertarik mengem-bangkan bisnis ini.

Dalam sehari, menurutnya,ia mampu membuat sampai 20kilogram kerupuk jangekyang siap untuk diedarkan.Tentang cara penjualannya,

Suryadi mengaku sudahpunya langganan sendiriseperti swalayan, restaurandan ada juga pedagangkeliling serta ada yangdatang membeli untuk oleh-oleh.

''Untuk membuat 20kilogram kerupuk jangek siapedar membutuhkan bahanbaku sekitar 50 kilogram,''ucapnya.

Ia membatasi jumlah

produksi hanya mencapai 20kilogram perhari, karenasudah banyak yang melaku-kan bisnis serupa. ''Kalausudah pasti ada pasar yangbaru, kami siap untukmemproduksi dengan jumlahyang lebih banyak,'' sebut-nya. Menurutnya, prosespembuatan kerupuk jangekyang ia lakukan berawal darisistem proses penjemuranlalu pembersihan hingga

merebus bahan baku.Sejauh ini, kerupuk janget

yang diolahnya berduadengan adiknya sudah dipasarkan di Tanjungpinang,Kijang hingga Batam. Di tigadaerah ini hasil produksinyaia sebar ke rumah makan danswalayan.

Soal harga, Suryadimengaku menjual sehargaRp 120 ribu per kilogramuntuk yang mentah dan siap

untuk di goreng. ''Sedangkanyang sudah digoreng danuntuk eceran harganyasekitar Rp 2 ribu perbungkus,'' terangnya.

Meski mampu memproduk-si sampai 20 kilogram dalamsehari, namun menurutnyarata-rata yang laku dalamsehari berkisar 5 sampai 6kilogram saja. Hingga,setelah stoknya menipis baruia memproduksi lagi. ***

bangunan hotelnya 15 tingkatdengan total lahan seluas 6000meter. ''Untuk hotelnya nantiada sekitar 232 unit yang ter-tata,'' sebutnya. "Sungguh, inipenjualan yang di luar daridugaan. Mungkin karena ho-tel dan apartemen bintang 4 ini,kita buat standar internasion-al hingga banyak yang ter-tarik," kata Go Wie Meng.

Pameran yang dimulai daripukul 11.30 itu juga dihadiriPresiden & CEO ArchipelagoInternational Hotel, Resort andResidences Jhon M FloodMBA sebagai pendukung ber-hasilnya mega proyek itu.

Proses pembangunan pro-yek itu, menurutnya akan bu-

tuh waktu 2 tahun 10 bulan.Walau sangat singkat, tapipembuatan dari segi develo-per sendiri telah diperhatikan.

Menurut Jhon, walau pem-bangunan masih dalam waktu2 tahun lagi, bila benar-benartelah bekerja sama. Tentunya,diharapkan konsumen bisamemberikan sesuatu yang leb-ih erat di Aston Batam.

"This project is a goodchoice in Batam," tegasnyadalam bahasa Inggris mey-akinkan para tamu di lounch-ing kemarin.

Acara lounching itu diresmi-kan lewat proses gunting pitayang dilakukan secara bersa-ma-sama oleh para petinggi

proyek itu seperti, Wie Meng,Jhon dan para pemegang sa-ham seperti Atan dan DjuSeng. Direktur Joy PropertyJulianto kepada Tanjungpi-nang Pos, Rabu (27/8), menga-takan, pembeli yang sudahmelakukan transaksi tunai ataubaru membayar tanda jadi atasproperti ini sangat tinggi an-tusiasnya. "Dalam masa laun-ching ini, kami masih memberi-kan bonus berupa satu unitWater-Heater dan AC. Bagikonsumen yang ingin memilikiapartemen Aston ini cukupmembayar uang tanda jadi se-kitar Rp 10 juta dan langsungbisa memilih unit yang diingin-kan," ucapnya. (cr20)

Dari 14 nama kampung yangdisenaraikan Meuraxa padatahun 1971, 6 kampung diant-aranya masih ia temukan keti-ka itu: seperti, Kampung Da-tuk, Djambat, Bulang, Ladi, Ka-mpung Baru, dan Balik Kota.

Sebalinya 8 Kampung yanglain hanya tinggal nama danhanya ada dalam ingatan pen-duduknya saja. 8 kampungyang hilang bersama perjalan-an waktu itu adalah: KampungBojan, Kampung Dalam Besar,Kampung Siak, Kampung Sian-tan, Kampung Tambelan, Ka-mpung Kelang, Kampung Ke-poh, dan sebuah KampungCina.

Diantara 8 kampung yangtelah hilang itu, Kampung Cinatermasuk salah satu kampungyang tua di Pulau Penyengat.Karena bila kampung itu masihada, maka usianya akan men-cecah 194 tahun.

***Sejarah keberadaan Kampung

Cina di Pulau Penyengat eratkaitannya dengan peristiwapemberontakan orang-orangBugis dibawah pimpinan ArungBilawa terhadap otoritas VOC-

Belanda di Tanjungpinang.Peristiwa pemberontakan

bersenjata yang berlangsungsejak akhir Desember 1819hingga bulan Januari 1820 itutidak hanya menewaskan Res-ident Riouw Kapten Konigs-dorffer, sejumlah sedadu VOC,dan 80 orang Bugis, tapi jugatelah membakar habis kam-pung lama orang Bugis di Tan-jungpinang (lokasinya sejakdari gereja GPIB hingga ke lautdi Pelantar IV) dan Kampungorang Cina Hokkian (de kampder Emoijer Chinezen) di Tan-jungpinang yang lokasinya disekitar Jalan Merdeka, Temi-ang, dan Gambir sekarang.

Akibat peritiwa ini, ArungBilawa dan seluruh orang Bugis,yang sebagian besarnya terdiridari anak Bugis jati yang da-tang dari Sulawesi, menyingkirke Singapura pada akhir Janu-ari 182. Di sana, membuka Ka-mpung Bugis yang baru, dankini telah berubah menjadi ka-wasan perbelanjaan modernBugis Junction.

Pada saat yang sama, se-bagian besar orang-orang CinaHokkian yang bermukim di

Kampung Cina Hokkian diTanjungpinang pindah pula kePulau Penyengat. Selain itu,Gubernur Belanda di Melaka,Timmerman Thijsesen, jugamemberi ganti rugi sebesar f6.000 kepada orang-orang CinaHokkian tersebut.

Di Pulau Penyengat, orang-orang Cina Hokkian tersebutdiberi tempat, untuk mebukasebuah kampung yang baruoleh Yamtuan Muda Raja Jak-far. Itulah kelak dikenal sebagaiKampung Cina di Pulau Pe-nynagat.

Di Pulau Penyengat, kam-pung baru orang-orang CinaHokkian tersebut letaknya diujung selatan pulau itu. Ber-depan-depan dengan lokasibekas benteng besar Raja Hajidi Tanjungbuntung (Tanjung-pinang) yang kemudian dikua-sai VOC-Belanda.

Seorang misionaris Belanda,Dr. S.A. Buddingh yang per-nah mengunjungi Tanjungpi-nang pada tahun 1850-an, me-laporkan bahwa rumah-rumahdi Kampung Cina Penyengatitu terletak di atas tiang atauberupa rumah-rumah di atas

pelantar kayu.Belum diperoleh keterangan

kapan kampung Cina di PulauPenyengat ini ditinggalkanoleh penghuninya. Namunyang pasti, kampung ini masihbertahan sebagai kawasan pe-mukiman orang Cina dan di-pimpin oleh seorang Tau-Lo(Kepala Kampung) ketika pu-lau bersajarah itu menjadi pu-sat pemerintahan kerajaanRiau-Lingga zaman Sultan Ab-durahman Muazamsyah (1900-1911).

Sepucuk surat Sultan Abdul-rahman Muazamsyah bertarikhbulan September 1904 yangkini tersimpan di Arsip Nasion-al, Jakarta, antara lain mencatatbahwa pada tarikh itu telahmeninggal dunia Tau-Lo Kam-pung Cina di Pulau Penyengatyang bernama Awi Ling Keng.

Atas izin Sultan, anak sangTau-Lo yang bernama Awi HunHung, diizinkan untuk “…me-letak mayat bapanya (AwiLing Keng) Taulo di Penyen-gat di dalam rumahnya [diKampung Cina Pulau Penyen-gat] selama dua minggu…”.***

diselundupkan itu di PulauAsam, Kundur, Karimun.

''Total barang yang dimus-nahkan ini sekitar Rp 203 Jutadan kita memusnahkannyasetelah mendapatkan persetu-juan dari Menteri Keuangan.Sementara kasusnya saat inisedang dalam penyidikan,'' ter-angnya, kemarin

Untuk rokok yang dimus-nahkan, sambungnya, merupa-kan rokok yang diproduksi diBatam untuk kawasan FTZ.

Namun rokok itu diseludupkanke Karimun.

Saat disinggung alasan ba-wang merah dan bawang putihikut dimusnahkan, menurut-nya, pihaknya khawatir barangitu membusuk dan menimbul-kan bau dan penakit.

''Barang yang cepat rusakatau busuk diizinkan untuk di-musnahkan dan hal itu diaturdalam KUHAP.

Sebelum dimusnahkan, ter-lebih dahulu koordinasi den-

gan Kejaksaan dan Penga-dilan Negeri (PN) Karimun danpemusnahan ini juga disaksi-kan kedua belah pihak,'' te-rangnya.

Pemusnahan ini menurut-nya, merupakan komitmen KP-PBC Tipe Pabean B TanjungBalai Karimun dalam melak-sanakan tugasnya semaksimalmungkin dengan peralatanyang ada menjaga masuknyabarang ilegal ke pabean Tan-jung Balai Karimun. (yon)

Bea Cukai............................dari halaman 1

berbahasa Inggris.Kini novel yang ia tulis itu

sudah terjual beberapa pu-luh eksemplar dan gadisyang biasa disapa Memei inisudah mulai menikmati ha-sil karyanya sendiri sebagaipenulis novel.

Kata Memei, novelnyayang berjudul Morning Rainitu tebalnya 90 halaman.Novel ini terwujud berawaldari tugas kursus yangharus ia kerjakan. Awalnya,Memei malas-malasan nu-lisnya. Saat sepekan men-jelang deadline, baru ia si-buk mencari cari ide, danngetik idenya itu dalam ben-tuk cerita.

''Setelah aku ketik, akuedit perlahan-lahan dan akuperhatikan struktur baha-sanya. Lama kelamaan akumenjadi menikmatinya hing-ga aku bisa menyelesaikan-nya,'' ucap penyuka warnapastel dan pink ini.

Diakuinya, selesainya nov-el berbahasa Inggris yang iatulis itu, tidak terlepas daridukungan pembimbing kur-susnya serta kdua orangtu-anya yang selalu memberimotivasi.

''Saat ini sudah puluhannovelku yang laku. Selainmendapatkan hasil untuknambah-nambah tabungan,aku juga jadi semakin terlatihdalam meningkatkan penge-tahuanku berbahasa Inggrisdan menulis,'' katanya.

Karena dianggap mampuberkomunikasi dengan ba-hasa inggris dengan baik,Memei pernah mendapattawaran mengajar kursus.Hanya saja, sambungnya,kegiatan itu cuma bertahansekitar 2 bulan. ''Aku ber-henti karena orang tua ng-gak mengizinkan aku men-gajar karena takut mengang-gu pelajaranku di sekolah.Apalagi aku kurang pandai

mengatur waktu. Namun, itupengalaman yang sangatberharga bagiku,'' sebut anakkedua dari 5 bersaudara ini.

Saat ditanya tentang pen-galaman lucu yang pernahdialaminya, Memei men-gaku saat kelas 1 SMA,badannya tiba-tiba jadi ge-muk.

''Saat itu aku hobi makan.Kadang dalam sehari ma-kan sampai 9 kali. Bayan-gin saja seperti apa gemukn-ya orang kalau makannyabanyak dan sering sepertiitu,'' ceritanya. Hanya saja,saat memasuki kelas 3SMA, akhirnya ia berusahamengubah pola makannyadan saat ada waktu luang ialangsung berolahraga. Hasil-nya cukup spektakuler. Be-rat badannya turun drastis.

''Sekarang nggak beranilagi makan banyak. Takutmelar kayak dulu,'' kayanyasenyum-senyum. (jek)

Bikin Novel ........................dari halaman 1

450 ribu. Salah satu calon pen-umpang feri Tanjungpinang-Anambas, Lia, mengaku ter-kejut dengan kenaikan ogkoskapal yang dipapang di mejapenjualan tiket. Menurutnya,bagi penumpang kapal feriTanjungpinang-Anambas me-ngalami kenaikan yang bertu-liskan Rp 450 ribu serta ditam-bah Rp 2 ribu untuk asuransi.

"Penjualnya memberitahuharga tiket 1 September naik.Saya heran naiknya kok sam-pai 50 persen dari harga sebe-lumnya. Padahal, harga BBMbelum mengalami kenaikansaat ini," ujarnya kepada Tan-

jungpinang Pos, Kamis (28/8).Menurutnya, kenaikan itu

sangat memberatkan masya-rakat yang ingin pergi dan pu-lang dari Pulau Anambas.

Diakuinya, ada beberapa pi-lihan alat transpotasi ke Anam-bas di antaranya kapal Pelnidan pesawat Nusantara yangkini sudah aktif. Hanya saja,kendala yang dialami bila me-nggunakan alat tranportasikapal Pelni tentu jarak tempu-hnya lebih lama karena perluwaktu pelayaran 28 jam. Se-dangkan dengan pesawat tariftiketnya sangat mahal menca-pai Rp 1.200.000.

"Bagi kami yang tak biasan-ya memakai Pelni dan tak sang-gup membeli tiket pesawat,maka pilihannya hanya meng-gunakan kapal feri. Namun, bilatarifnya naik begini tentu mem-beratkan," beber Lia.

Harapannya dari kenaikan inipemerintah juga memeprhati-kan tarif transportasi antar pu-lau di Provinsi Kepri. ''Jangansampai pemerintah tahu tapidiam saja tanpa memperjuang-kan kepentingan masyarakat,''sebutnya.

Sementara, Kepal Dinas Per-hubungan Provinsi Kepri,Muramis, kaget mendengarkan

ada operator pelayaran yangmenaikan tarif penumpang tan-pa ada koordinasi dengan pe-merintah daerah.

"Tidak boleh ada kenaikantarif, karena BBM tidak naik.Saya belum terima laporan, danini akan saya cek," kata Mura-mis.

Muramis mengatakan, mes-tinya tidak ada kenaikan tarifpenumpang karena pemerin-tah tidak ada menaikkan tarifBBM. "Meskipun BBM naik,tarif angkutan darat dan angku-tan laut itu harus melalui per-setujuan pemerintah melaluirapat," tegasnya. (bas/dlp)

Ongkos Feri ............................................... dari halaman 1

yang berrtulis Formulir Regis-trasi. Hanya saja, sampai ke-marin sore, beberapa pesertayang mencoba registrasi sela-lu gagal karena banyaknyayang mengunjung laman por-tal penerimaan CPNS itu.

Dalam website itu juag dise-butkan, agar calon pesertayang ingin mendaftar harusmelalui pertimbangan yangmatang karena sekali registra-si di salah satu formasi, makatidak akan bisa mendaftar diformasi lain. Selain itu, pen-gunjung laman portal itu jugadiminta untuk memahami ter-lebih dahulu petunjuk petun-juk yang ada di setiap lamanyang tersedia.

Kepala Badan Kepegawaian(BKD) Kota Tanjungpinang HjRaja Khairani, mengakui bah-wa bisanya mendaftar secaraonline untuk CPNS Tanjung-pinang karena BKD Tanjung-pinang masih harus menyusunformasi karena mendapat tam-bahan kuota. Awalnya, KuotaCPNS Pemko tanjungpinanghanya disetujui 85. Setelahmengajukan penambahan kuo-ta hingag Menpan RB meng-abulkan tambahan kuota se-banyak 143 hingga total CPNSyang akan diterima untuk Pem-ko Tanjungpinang pda 2014 iniada 228 orang.

Pendaftaran CPNS ..............dari halaman 1"Kuota sebelumnya sudah

tidak bisa dipakai karena adatambahan kuota hingga harusdisusun ulang," ujarnya kepa-da Tanjungpinang Pos, Kamis(28/8).

Dilanjutkan Khairani, masihada keraguan yang dirasakansebelum menerima surat resmipemberitahuan tambahan kuo-ta yang baru-baru ini diinfor-masikan. Secara pelaksanaan-nya setiap tindakan harus adadasarnya sehingga pihaknyamengaggap surat resmi penam-bahan kuota itu harus dilihat.

"Saat ini, saya mengirimkanstaf untuk menjemput ataumelihat surat pemberitahuanpenambahan kuota tersebut kepusat," paparnya.

Bila sudah ada surat resmipenambahan kuota tentu da-lam pelaksanaannya Pemkoakan lebih berani. Baik secarapelaksanaan maupun informa-si lebih lanjut kepada masya-rakat. Saat ini informasi secraaresmi itu belum diterima.

Mengenai formasi untukkuota tambahan ia belum be-rani menjelaskan secara gam-balang. hanya saja formasiyang sudah ada akan menda-patkan tambahan kuota. Sep-erti penambahan penerimaanuntuk guru, lulusan SMA danTeknik.

"Hanya saja ini belum fixed.Masih harus dirapatkan lagisesuai dengan kebutuhan saatini," ungkapnya.

Ditambahkan Khairani, se-lain pemeritahuan yang akandiumumkan BKD, peserta ya-ng berencana ikut dalam pen-daftaran CPNS juga harus ra-jin mebuka link http://pan-selnas.menpan.go.id. Hal inidIsebabkan pemberitahuanformasi akan diumumkan se-cara tiba-tiba dan terbuka.

Jika link sudah bisa diaksespeserta boleh langsung mela-kukan registrasi untuk menda-patkan nomor PIN sebelumpenyerahan berkas ke PemkoTanjungpinang.

"Kami imbau masyarakatjuga aktif membuka internet.Sehingga perkembangan infor-masi CPNS akan lebih mudahdiketahui," paparnya.

Dicontohkannya untuk Pro-vinsi Kepri, Kota Batam danKabupaten Lingga sudah da-pat mengakses formasi pener-imaan CPNS. Sedangkan untukPemko Tanjungpinang, Kabu-paten Bintan dan Provinsi Ke-pri belum bisa diakses.

Belum diketahui pasti kapanpembukaan dari pusat, hanyasaja secara nasional penutu-pan pendaftaran CPNS 7 Sept-ember mendatang. (dlp)

JAKARTA- Politikus PDI Per-juangan, Rieke Diah Pitalokamengatakan pencabutan sub-sidi bahan bakar minyak akanmelahirkan kemiskinan di ma-syarakat. Dijelaskan, hasil ra-pat antara Komsi XI DPR den-gan pemerintah terungkapbahwa jika BBM naik Rp 1000perliter maka akan menciptakaninflasi 1,43 persen, kemiskinannaik 0,61 persen atau sekitar1.525.000 orang.

Setiap kenaikan BBM Rp 500perliter, maka diperlukan tam-bahan penghasilan baru setiaprumah tangga Rp 100 ribu per-bulan. Rieke pun membeberpostur belanja RAPBN danjumlah alokasi anggaran untukjalankan program di luar sub-sidi BBM Rp 291,111 triliun.Menurutnya, sebanyak Rp 600

BBM Naik, Orang Miskin Bertambah 1,5 Jutatriliun dianggarkan untuk be-lanja Kementerian dan Lemba-ga, kemudian Belanja PegawaiRp 270 triliun, Belanja Modal /Belanja Rang Rp 330 triliun danBelanja Sosial / Belanja Lain-lain Rp 150 triliun.

Rieke menyatakan apakahmencabut subsidi BBM satu-satunya cara untuk dapatkananggaran jalankan 9 ProgramNawa Cita Joko Widodo-JusufKalla? “”Idiom "satu-satunyacara, tidak ada jalan lain". Idi-om itu tak boleh digunakan lagioleh pemimpin Indonesia,” ka-tanya, Kamis (28/8).

Menurutnya, tugas pemim-pin mencari solusi dari semuapermasalahan, bukan menyed-erhanakan masalah. Apalagiuntuk menutupi kesalahan atasketidakmampuan, termasuk

dalam tata kelola energi nasion-al. “Masih banyak cara lain. Pe-merintahan SBY yang tinggalsatu bulan setengah haruspunya itikad baik,” katanya.

Sebagai seorang neragawan,Rieke yakin SBY tak punya niatuntuk mengganjal program-program Pemerintahan Jokowi-JK. Dalam "negosiasi antaraJokowi dan SBY" yang sedangberlangsung di Bali, kiranyaada opsi ruang fiskal untukjalankan 9 program nawa cita.“Hal yang wajar, jika SBY "se-rahkan" 50 persen dari Rp 480triliun. Sekitar Rp 240 triliunsaya yakin bisa dioptimalkanuntuk program nawa cita,” ka-tanya.

Ia menyebut Rp 240 triliun,itu bisa digunakan untuk ber-bagai keperluan yang men-

yangkut masyarakat. Misaln-ya, Kartu Indonesia Sehat,pembangunan Puskesmas,Kartu Indonesia Pintar, sertaanggaran desa.

Di sisa 1,5 bulan bulan pe-merintahan, Rieke yakin SBYmasih ingat pada ucapannyadi pidato penyampaian notakeuangan di rapat paripurnaDPR 16 Agustus yang tidakakan membebani pemerintah-an baru. Karenanya, dia jugayakin SBY sangat bijak danmemahami tidak mungkin pe-merintah Jokowi-JK akan men-jalankan program yang sesuaivisi misi mereka, jika ruangfiskal yang ada Rp 480 triliundigunakan seluruhnya untuksemua program PemerintahanSBY - Boediono yang tinggal1,5 bulan saja. (jpnn)

F-RONI/TANJUNGPINANG POS

NAIK FERI: Penumpang dari Anambas saat akan naik ke feri beberapa waktu lalu.

Page 3: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014TANJUNGPINANG POS 3

DOMPAK - Pemprov Kepri menargetkan pem-bangunan waduk penyediaan air bersih di Pu-lau Dompak selesai akhir tahun 2014 ini. Se-

hingga, waduk terse-but bisa digunakan se-bagai sumber air bersihbagi pusat pemerintah-an dan masyarakat diPulau Dompak, Tan-jungpinang.

Pembangunan wa-duk air bersih Dompakdilakukan oleh SatkerAir Minum Kementeri-an PU Provinsi Keprisejak tahun 2013 lalu.Saat ini pekerjaan su-

dah pada tahap finishing dan pendalamanwaduk. Waduk air bersih Dompak dibuat dibeberapa lokasi dengan sistem saling ter-hubung.

"Yang mengerjakan program itu Satker AirMinum. Akhir tahun 2014 ini sudah siap. Pem-bangunan waduk Dompak itu memang sudahperencanaan awal untuk sumber air bersih bagipusat pemerintahan Provinsi Kepri danmasyarakat sekitar," ujar Heru Sukmoro, Ke-pala Dinas PU Kepri, kemarin.

Selain waduk Dompak, lanjut Heru Sukmoro,Pemprov Kepri sedang menggesa penyelesa-ian proyek pembangunan Waduk SungaiGesek, Bintan. (fre)

TANJUNGPINANG - Provinsi Ke-pri menyerahkan cendera mataberupa miniatur perahu dari tulangikan kepada Menteri Dalam NegeriGamawan Fauzi dan selendang tu-dong manto kepada istrinya Menda-

Waduk DompakRampung Akhir 2014

TANJUNGPINANG - Sekretaris PerpustakaanRI Dedi Junaedi mengatakan, tingkat keingi-nan ingin membaca masyarakat Kepri masihtinggi.

Hal itu bisa dilihat dari keseriusan pemerin-tah daerah mempersiapkan perpustakaan dankelengkapan bukunya. Bahkan saya dengar,bekas kantor gubernur pun dirombak dan akandijadikan perpustakaan. Benar-benar sangatserius," ujarnya saat membuka acara road-show Perpustakaan Nasional RI di LapanganPamedan Tanjungpinang, Kamis (28/8).

Dijelaskannya, saat rapat dengan beberapakepala daerah provinsi waktu lalu, GubernurKepri HM Sani yang sangat bersemangat agaracara itu diadakan di Kepri. "Dari situ bisa kitalihat, masyarakat Kepri ini masih gemar baca,”tambahnya.

Menurutnya, membaca bisa dimulai dari dirisendiri, lalu mengajak keluarga untuk melaku-kan hal yang sama. Betapa hebatnya bangsaini ke depan jika semua keluarga mempunyaikebiasaan membaca.

Kebiasaan membaca terbentuk melalui pros-es dan tahapan yang panjang dan berkesinam-bungan. Kebiasaan membaca sama halnya sep-erti kebiasaan-kebiasaan lainnya yang perludimotifasi, diberi contoh dan dilatih sejak diniserta perlu didukung kondisi yang kondusifdan nyaman.

Para pendidik dan peserta didik juga diharap-kan membiasakan membaca yang tidak hanyasebatas buku wajib saja. Tapi juga buku-bukupengayaan yang mendukung pelajaran. Se-hingga, ketika masuk kampus kebiasaan mem-baca tak perlu lagi diberi contoh.

Saat ini, perpustakaan melakukan programpengerahan dan pemerataan jangkauan pela-yanan perpustakaan di kabupaten/kota. (mas)

F-MAZPRAM/HUMAS PEMPROV KEPRI

DIBUKA: Sekretaris Perpustakaan RI DediJunaedi (kanan) membuka acara roadshow diLapangan Pamedan, Kamis (28/8).

Heru Sukmoro

Warga Kepri MasihGemar Membaca

Tunjukkan PotensiKemaritiman Kepri saat HPN

GUBERNUR Kepri HM Sani mem-prediksikan kebutuhan bahan bakarminyak solar untuk nelayan men-cukupi, meskipun terjadi penguran-gan kuota 20 persen sesuai denganSurat Edaran BPH-Migas nomor937/07/kaBPH/2014. Gubernur me-minta agar distribusi solar untuknelayan melalui SPDN maupunSPDN itu diawasi.

"Karena banyak yang nyolong,makanya pusat mengurangi kuota20 persen. Kalau tidak ada yang be-gitu, tidak akan terjadi penguran-gan," ujar Sani saat menjawab Tan-jungpinang Pos, kemarin.

Sani menyebutkan, kebijakanpengurangan 20 persen kuota solaritu tetap bisa memenuhi kebutuhannelayan. Asalkan pencurian solardari pihak-pihak tertentu tidak di-lakukan lagi. Jumlah yang adasekarang diyakini bisa memenuhi

Tulang Ikan, Suvenir PKKKepri di Jambore Nasional

gri Hj Vita Gamawan Fauzi dalam de-file pembukaan Jambore Kader PKK,Rabu (27/8).

Penyerahan cendera mata terse-but dilakukan di Hotel Mercure An-col saat jambore PKK. Hj Vita Gama-

wan tampak bahagia menerima cen-dera mata dari peserta defile Kepritersebut.

Kontingen Kepri langsung di-pimpin Ketua Tim Penggerak PKKKepri Hj Aisyah Sani. Dalam ke-

sempatan itu, Aisyah terus memberisemangat kepada kader PKK Kepriyang ikut dalam Jambore yang akandigelar hingga hari ini, Jumat 29Agustus.

Selain Aisyah Sani, hadir jugadalam kesempatan itu Ketua TP-PKK Kota Batam Hj Mariana Dah-lan, Ketua TP-PKK Bintan Hj DewiAnsar, Ketua TP-PKK Tanjungpi-nang Weni Lis Darmansyah, dankader-kader PKK seluruh Indonesia.

Aisyah Sani mengatakan, PKKhadir di tengah masyarakat untukmemberikan kontribusi nyata. Se-perti, meningkatkan kualitas kese-hatan ibu dan anak, pendidikananak, kemandirian ekonomi rumahtangga dan pembinaan mental spir-itual keluarga.

"Peran ini harus terus dilakukanuntuk peningkatan kualitas keluar-ga," ujar Aisyah Sani yang me-mimpin 90 kader dan pengurus PKKKepri pada Jambore kali ini.

Pada Jambore kali ini, PKK Keprimengikuti berbagai macam perlom-baan antara lain lomba defile, pame-ran produk kerajinan, lomba pidatoKetua TP PKK Desa atau Kelurah-an, lomba penyuluhan pola asuhanak atau remaja, lomba penyulu-han BKB kesiapan masuk sekolah.

Lomba penyuluhan upaya penu-runan angka kematian ibu, kontestumbuh aktif dan tanggap, lombarangking 1, lomba vokal grup danlomba yel-yel. Peserta lomba terse-but dipilih dari perwakilan masingmasing kabupaten/kota se-Kepri.

Jambore PKK kali ini dibukaMendagri Gamawan Fauzi, Rabu(26/8) lalu. Sebanyak 1.450 kaderPKK ikut serta dalam jambore kali

ini. Selain itu, hadir Menteri Pem-berdayaa Perempuan dan Perlind-ungan Anak Linda Agum Gumelar.

Ketua TP-PKK Pusat Hj VitaGamawan Fauzi menyampaikan, tu-juan Jambore kader PKK ini sebagaiwadah pemersatu, perekat kese-tiakawanan para kader untuk mewu-judkan kebersamaan yang harmon-is. Dalam kesempatan itu, Vita jugaberpamitan karena dalam waktu de-kat akan berakhir masa jabatannyasebagai Ketua TP-PKK Pusat.

Dalam pada itu, Menteri Gam-awan Fauzi berharap bahwa denganpelaksanaan Jambore Kader PKKyang dilaksanakan setiap tahun akanmeningkatkan tali silaturahmi antarkader dan sebagai ajang peningka-tan kualitas kader PKK.

Dikatakan Gamawan, jelang per-gantian pengurus, diharapkan ka-der PKK tidak surut semangatnyadalam membangun kesejahteraanmasyarakat.

"Sebentar lagi seiring dengan be-rakhirnya masa tugas di pemerin-tahan, kepengurusan PKK akanberganti. Saya berharap seluruhkader tetap menjaga semangatnyamembangun masyarakat," ujarGamawan.

Selaku Ketua Dewan Pembina TPPKK Pusat, Mendagri menyampai-kan pesannya kepada ibu-ibu PKKuntuk terus mengemban tugasdalam pengabdian kepadamasyarakat.

“Ini tahun kelima dan tahun tera-khir saya sebagai Ketua DewanPembina. Untuk itu, saya minta parakader PKK ini untuk terus mengab-di dengan membina kesejahteraankeluarga,” kata Gamawan. (mas)

Kuota Dikurangi, Gubernur Minta Pengawasan Diperketat

Jangan Curi Solar NelayanYUSFREYENDI,Tanjungpinang

permintaan nelayan."Yang nyolong itu, kita tidak bisa

menuduh. Tapi bukan rahasia umumlagi kenapa sampai terjadipenyolongan solar bersubsidi itu.Dan ini terjadi sejak dulu. Jadi, ka-lau konsekuen tidak mengambil so-lar nelayan, saya pikir kuota yangada tetap cukup," katanya.

Sani berharap agar pemerintahkabupaten/kota meningkatkan pen-gawasan terhadap penyaluran so-lar nelayan. Terutama dari pertami-na ke SPDN dan APMS yang dinilairawan dibeli oleh pihak-pihak yangmendapat keuntungan. Penga-wasan terhadap solar bersubsidiharus dilakukan secara tegas.

"Cuma selama ini, saat kita turunke lapangan, pelaku pelangsir solarselalu tidak ada. Tentu ada pihak-pihak tertentu yang menginformasi-kan. Mengenai oknum yang di-tangkap pihak kepolisian karena me-langsir solar, baru-baru ini harus dit-indak tegas," harap Sani.

Sebelumnya, Kabag Administra-si Perekonomian Setdakab Bintan,Edi Mulyanto mengatakan, pen-gurangan kuota solar bersubsidibagi nelayan Bintan sudah diber-lakukan BPH-Migas sejak 4 Agus-tus lalu.

Berdasarkan Surat Edaran BPH-Migas nomor 937/07/kaBPH/2014tertanggal 24 Juli 2014 itu, volumejatah kuota solar dikurangi 20 pers-en. Untuk 3 APMS dan 2 SPDN diBintan, awalnya kuota solar bersub-sidi yang diberikan untuk nelayansebanyak 1.328 kilo liter (ton) perbulan. Sejak 4 Agustus lalu BPH-Migas hanya memberikan kuota1.062 KL solar atau mengalami pen-gurangi sebanyak 266 KL per bu-lan.

"Alternatif sementara, untuk saatini penyaluran solar diutamakan un-tuk kapal nelayan bobot di bawah30 GT," ujar Edi.

Menghadapi kekurangan kebu-tuhan nelayan, Edi Mulyanto

menyebutkan, Pemkab Bintansudah menyurati BPH-Migas mela-lui surat nomor 500/ekon/421 pri-hal permohonan pengembaliankuota BBM solar untuk APMSdan SPDN di Kabupaten Bintan.

Surat yang ditembuskan juga kePemprov Kepri itu disampaikan keBPH-Migas karena jumlah kartukendali untuk BBM solar bersubsidiyang dikeluarkan BPMPD Bintan se-banyak 1.881 usaha perikanan/nelayan dengan ke-butuhan solarm a k s i m a l2.355 KL perb u l a n .***

HM Sani

F-HUMAS PEMPROV KEPRI

SUVENIR : Ketua TP PKK Kepri Hj Aisyah Sani menyaksikan miniatur kapal dari tulang ikan diserahkan kepengunjung sebagai suvenir khas TP-PKK Kepri di Jambore Nasional di Ancol, kemarin.

TANJUNGPINANG - Presiden RIterpilih, Jokowi bakalmelihat secara lang-sung potensi kemari-timan Kepri pada saatperingatan HPN 2015nanti. Karena, Jokowiakan melalui beberapapulau sebelum tiba diPulau Penyengat gunameresmikan MonumanBahasa Melayu.

"Ada beberapa pili-han untuk mendatang-kan Jokowi ke PulauPenyengat. Tapi menggunakan ka-pal laut dari Batam menuju Tanjung-pinang dan Penyengat merupakanhal menarik. Presiden bisa melihatlangsung potensi kemaritiman Ke-pri," ujar Arifin Nasir, Kepala DinasKebudayaan Kepri, kemarin.

Arifin Nasir menyampaikan, potensi ke-maritiman yang bisa dilihatpresiden dari Batam menujuTanjungpinang itu antara lainkondisi laut Kepri yang jernihdan aktivitas nelayan menang-kap ikan.

Selain itu, presiden akan me-lihat pulau-pulau kosong yangbelum dikelola secara maksimalserta budaya kemaritiman ma-syarakat nelayan.

"Kita mengedepankan iniagar potensi kemaritiman Ke-pri bisa menjadi perhatian uta-

ma presiden pada masa mendatang," se-butnya.

Selain menggunakan kapal laut, opsi lainkedatangan Presiden RI Jokowi ke Pe-nyengat dengan cara menggunakan heli-kopter. Sekitar 25 meter di samping monu-men akan dibangun helipad. (fre)

Arifin Nasir

Page 4: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 20144TANJUNGPINANG POS

Syarat :- Berpenampilan menarik- Pria / Wanita, usia max 23 tahun- Pendidikan min SMA / Sederajat- Dapat bekerjasama dalam Team- Jujur, disiplin, bekerja keras& bertanggungjawab

Lamaran dikirim ke :PT. TRIPUTRA DANESAPerum. Graha Nesa Blok A1 No.1Jl. Karya kampung lembah rantau,Batu 9 TanjungpinangNo. Telp : 0812 6644 6675Email : [email protected]

MARKETING / ADMIN

LOWONGAN KERJA

Program Pembangunan Infrastruktur Perdesaan (PPIP) melalui Dana Bantuan Langsung Masyarakat(BLM) yang bersumber dari APBN Reguler II TA.2014 membutuhkan Tenaga Profesional yangmempunyai visi dan benar-benar tertarik di Bidang Pemberdayaan Masyarakat dan PembangunanPerdesaan untuk penempatan di daerah Provinsi Kepulauan Riau sebagai Fasilitator Masyarakatdengan kuali�kasi sbb :

1. Tenaga Ahli Manajemen Provinsi (kode : ) 1 OrangTAMPr� Pendidikan S1 bidang Teknik Sipil, Arsitek, dan Planologi.� Berpengalaman dalam kerja yang relevan dengan program/ proyek pembangunan infrastruktur minimal 5

(lima) tahun.� Mengenal budaya dan adat istiadat lokasi tugas, diutamakan bisa berbahasa daerah tempat lokasi tugas.� Diutamakan memiliki pengalaman berorganisasi dan pernah aktif dalam kegiatan Pemberdayaan Masyarakat.� Mampu mengoperasikan komputer (min. Microsoft Of�ce).� Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan.

2. Assisten Tenaga Ahli Manajemen Provinsi (kode : ) 1 OrangAss.TAMPr� Pendidikan S1 bidang Teknik Sipil, Arsitek, dan Planologi.� Berpengalaman dalam kerja yang relevan dengan program/ proyek pembangunan infrastruktur minimal 5

(lima) tahun.� Mengenal budaya dan adat istiadat lokasi tugas, diutamakan bisa berbahasa daerah tempat lokasi tugas.� Diutamakan memiliki pengalaman berorganisasi dan pernah aktif dalam kegiatan Pemberdayaan Masyarakat.� Mampu mengoperasikan komputer (min. Microsoft Of�ce).� Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan.

3. Fasilitator Masyarakat khusus di bidang teknis (kode : ) 1 Orang Untuk di Kec. Tambelan Kab. Bintan dan 1FTOrang untuk di Kec. Kundur Barat Kab. Karimun� Pendidikan S1 atau D3 bidang Teknik Sipil, Arsitek, dan Planologi.� Berpengalaman dalam kerja yang relevan dengan program/ proyek pembangunan infrastruktur minimal 2

(dua) tahun.� Mengenal budaya dan adat istiadat lokasi tugas, diutamakan bisa berbahasa daerah tempat lokasi tugas.� Diutamakan memiliki pengalaman berorganisasi dan pernah aktif dalam kegiatan Pemberdayaan Masyarakat.� Mampu mengoperasikan komputer (min. Microsoft Of�ce).� Sanggup bertempat tinggal di lokasi penugasan.

Lamaran ditujukan ke alamat :Sekretariat PPIP Kepulauan Riau Jl. DI. Panjaitan Kompleks Ruko Bintan Center Blok N No.14 TanjungpinangTelp. 0771 - 441404

Dengan menuliskan kode posisi yang dilamar untuk Tenaga Ahli Manajemen Provinsi, untukTAMPr Ass.TAMPrAssisten Tenaga Ahli Manajemen Provinsi dan untuk Fasilitator Masyarakat khusus di bidang teknik pada sudutFTkiri atas amplop dengan melampirkan :

� Photo copy ijazah dan Transkrip Nilai yang dilegalisir� Pasphoto berwarna 6 (enam) bulan terakhir 3x4 (2 lembar)� Curiculum Vitae� Surat Referensi Pekerjaan� Nomor telepon atau handphone agar mudah di hubungi.

Lamaran disampaikan pada alamat di atas paling lambat tanggal 29 Agustus 2014

LOWONGAN KERJA

DIBUTUHKAN SEGERADIBUTUHKAN SEGERAA. Cost Estimator/Pengawas Proyek (CE/PP)B. Marketing Executive (ME)C. Kasir/Staff Accounting (KS/SA)

A. Cost Estimator/Pengawas Proyek (CE/PP)B. Marketing Executive (ME)C. Kasir/Staff Accounting (KS/SA)

Persyaratan :1. Pria Max.45thn(CE/PP,ME)dan wanita max.30thn (ME,KS/SA)2. Pendidikan D3 teknik sipil (CE/PP) dan min.SMK/SMA

(ME,KS/SA) semua jurusan diutamakan pemasaran danpembukuan

3. Pengalaman dibidang 1-2thn (CE/PP,ME,KS/SA)4. Menguasai computer Ms.of�ce/exel,word (KS/SA,ME) &

AutoCAD (CE/PP)5. Menguasai perhitungan RAB, membaca gambar struktur dan

arsitek (CE/PP)6. Menguasai bhs. Mandarin (ME,KS/SA)7. Pekerja keras, bermotivasi tinggi & dapat bekerja dalam team

(CE/PP,ME,KS/SA)

Persyaratan :1. Pria Max.45thn(CE/PP,ME)dan wanita max.30thn (ME,KS/SA)2. Pendidikan D3 teknik sipil (CE/PP) dan min.SMK/SMA

(ME,KS/SA) semua jurusan diutamakan pemasaran danpembukuan

3. Pengalaman dibidang 1-2thn (CE/PP,ME,KS/SA)4. Menguasai computer Ms.of�ce/exel,word (KS/SA,ME) &

AutoCAD (CE/PP)5. Menguasai perhitungan RAB, membaca gambar struktur dan

arsitek (CE/PP)6. Menguasai bhs. Mandarin (ME,KS/SA)7. Pekerja keras, bermotivasi tinggi & dapat bekerja dalam team

(CE/PP,ME,KS/SA)

PT. Graphika Duta AryaAlamat. Jln. Aisyah Sulaiman Km. 8 atas

Komplek. Ruko D'Green City No. 1-5Tanjungpinang – Kepulauan Riau

Tlp. 0771-7001199

PT. Graphika Duta AryaAlamat. Jln. Aisyah Sulaiman Km. 8 atas

Komplek. Ruko D'Green City No. 1-5Tanjungpinang – Kepulauan Riau

Tlp. 0771-7001199

WALK INTERVIEWWALK INTERVIEW

Tingkah Aneh Peserta Gerak Jalan di tengah Guyuran Hujan

Sepatu Basah Digantung di LeherHujan yang menguyur

Kota Daik tidakmelemahkan semangat

para peserta lombagerak jalan yang digelar

Dinas PendidikanPemuda dan Olahraga

(Disdikpora) KabupatenLingga, Kamis (28/8).

engan semangat merekaberjalan serentak hing-gan ke garis finis. Setiap

regu menampilkan karakter ma-sing-masing. Begitu juga selamaperjalanan, setiap regu punyacara masing-masing untuk mem-beri semangat. Berbagai nya-nyian kemerdekaan dinyanyikanuntuk memberi semangat kepa-da setiap anggota regu.

Sekitar pukul 11.00, para pe-serta lomba gerak jalan mulai me-masuki garis finis. Mereka kem-bali memasuki kawasan KantorBupati Lingga.

Tidak sedikit, peserta yangsampai ke garis finis tanpamengenakan sepatu. Mereka ter-lihat menyangkutkan sepatumereka di leher masing-masing.

DTENGKU, Lingga

Semua peserta memasuki garisfinis dengan pakaian basahkuyup dan menggigil kedingi-nan.

Sabirin, salah seorang peser-ta gerak jalan 17 km menuturkan,meski hujan yang mengguyurDaik, ia bersama regunya tetapantusias dalam mengikuti per-lombaan tersebut.

“Ini baru hujan. Dulu pejuangkita lebih dari hujan mereka le-wati. Harus semangat dong.Merdeka!” teriak regunya, sem-bari tetap dalam formasi gerakjalan.

Lomba gerak jalan 17 kilome-ter dan 8 kilometer ini digelar

dalam rangka HUT ke-69 Kemer-dekaan RI. Total hadiahnya men-capai Rp 81 juta.

Sekitar 44 regu ikut lomba ge-rak jalan 17 kilometer dan 39 un-tuk lomba gerak jalan 8 kilome-ter. Para peserta berasal SKPDdan FKPD serta perwakilan darisetiap kecamatan dan desa se-Kabupaten Lingga.

Ketua Pelaksana Kegiatan Su-pardi di sela-sela kegiatan ber-langsun berharap, para pesertadapat melakukan gerak jalan inidengan baik hingga garis finis.

Start dimulai dari halamanKantor Bupati Lingga di Daik,sekitar pukul 08.00. Rute yangharus dilewati para peserta men-gelilingi daerah KampungTande, Pasar Daik, Kampung Pa-hang, dan kembali lagi ke kantorBupati.***

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

HUT RI: Inilah salah satu kelompok barisan yang lolos dariguyuran hujan. Mereka memasuki kawasan Kantor Bupati di Daik.

LINGGA - Tokoh masyarakat Desa MarokTua Al Fino Hakim mendukung Kamarud-din Ali, untuk mencalonkan diri dalamPilkada Bupati Lingga. Ketua DPRD Ling-ga ini dinilai memiliki pengalaman yangmumpuni sebagai pemimpin.

“Dengan pengalaman yang dimiliki, be-liau akan mampu menjadi penimpin yangdapat membawa Lingga ke arah yang le-bih baik,” kata Fino kepada TanjungpinangPos, Rabu (27/8).

Sebagai anggota DPRD Lingga dua pe-riode, Ketua DPP Partai Golkar Lingga inimengetahui kebutuhan masyarakatnya se-lama ini. Dengan pengetahuan itu, makaprogram-program pemerintah daerah un-tuk peningkatan kesejahteraan masyarakatakan semakin terarah.

“Kamarudin Ali juga dikenal sebagaitokoh yang dekat dengan masyarakat,”ujar Fino, yang juga Kepala Desa di MarokTua.

Dukungan yang sama juga diutarakanoleh kader Partai Golkar Ajis Martindas,belum lama ini. Menurutnya, kredilitas dankemampuan Kamarudin Ali menjadi dasardukungan DPD Golkar Lingga untuk majudalam Pilkada tahun depan.

“Sebagai partai yang berhasil men-dudukkan tiga kader di DPRD Lingga, Par-tai Golkar dapat mengusung satu pasa-ngan calon di Pilkada Lingga,” katanya.

Kamarudin Ali ketika dimintai tangga-pannya terkait hal ini, belum memberikanjawaban yang pasti.

“Nanti dulu. Masih banyak tugas yangharus diselesaikan sebagai anggota de-wan,” ucapnya. Ada lima tokoh yang bakalmaju di Pilkada Lingga, seperti Alias Wel-lo, Kamarudin Ali, M Aini, Usman Taufik,dan Abu Hasim. (tir)

PILKADA LINGGA

Kamaruddin Ali

TokohMasyarakatMarok Tua

DukungKamaruddin Ali

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

BATU BERDAUN: Berendam dan memancing, adalah dua kegiatan yang biasa dilakukan masyarakat yang mengunjungi Pantai Batu Berdaun, Lingga.

SEKITAR 70 orang pejabat e-selon II dan III di lingkungan pe-merintahan Kabupaten Linggadimutasi. Pelantikan akan dilaku-kan di ruang pertemuan KantorBupati Lingga di Daik, Lingga,Jumat (29/8).

Hari ini, 70 PejabatEselon II dan III Dimutasi

TENGKU, Lingga “Hari ini, sekitar 70 pejabat e-selon II dan III dimutasi,” kata Ke-pala Badan Kepegawaian danDiklat (BKD) Kabupaten LinggaSamsudi kepada TanjungpinangPos, Kamis (28/8).

Para pejabat yang akan dilan-tik terdiri dari pejabat eselon IIsekitar 13 orang dan eselon III

sekitar 57 orang.“Gladi bersih pelantikannya se-

kitar pukul 07.00,” ucapnya.Tidak ada kejadian yang luar

biasa atas mutasi jabatan yang di-lakukan oleh Pemkab Lingga ini.Mutasi atau rotasi pejabat adalahhal yang biasa dilakukan pemerin-tah daerah untuk memberikan

penyegaran. Rotasi pejabat jugasalah satu strategi dalam sistempembinaan aparatur pemerintahyang diharapkan dapat menum-buhkan profesionalitas.

“Mutasi dilakukan dalam rang-ka mewujudkan visi dan misi pe-merintah daerah,” jelas Samsudi.

Salah seorang kepala SKPD

yang dihubungi, mengungkapkan,ia menerima undangan kegiatanmutasi jabatan eselon II dan III, Ka-mis (28/8) pagi.

“Undangannya memang sudahada. Tapi kalau siapa-siapa orangyang terkena mutasi, lihat besok ajaya,” ucap Kepala SKPD yang tidakingin namanya disebutkan ini.***

Sosialisasi Perencanaan Kontijensi

Penanggulangan Bencana Tanggung Jawab BersamaLINGGA - Seluruh lapisan ma-syarakat penting, untuk mengetahuirencana penanganan kejadian ben-cana. Peranan masyarakat sangatpenting, untuk meminimalisir dam-pak dan kerugian yang akan terjadibila bencana.

“Tidak hanya BPPD (Badan Pe-nanggulangan Bencana Daerah),rencana kontinjensi (perencanaanuntuk memastikan masa depan

yang lebih baik dalam menghada-pi berbagai risiko bencana), pen-ting dipahami oleh pengambil ke-bijakan dan seluruh masyarakat.

Hal ini untuk mengurangi dam-pak dan resiko penanggulan ben-cana,” kata Asisten I Bidang Pe-merintahan Sekretariat KabupatenLingga M Idrus, saat membuka so-sialisasi rencana Kontijensi Pe-nanggulangan Bencana di ruang

pertemuan Hotel Lingga Pesona,Dabo, Singkep, Selasa (26/8).

Rencana kontijensi penanggu-langan bencana memerlukan kon-sep yang terpadu. Sehingga, pe-nanganan korban bencana dapatdilakukan dengan maksimal untukmengurangi kerugian masyarakatyang terkena bencana.

“Pemerintah daerah akan men-dukung program penanggula-

ngan bencana. Kabupaten Ling-ga dengan letak geografis kelau-tan sangat rentan dengan ben-cana,” katanya.

Sementara itu, Ketua PanitiaPenyelenggara Sosialisasi Renca-na Kontijensi PenanggulanganBencana Firdaus mengatakan,sosialisasi diikuti sekitar 100 pe-serta yang terdiri dari perwakilanOrmas, Tagana, fasilitator penang-

gulang bencana, Pramuka dan ele-men masyarakat lainnya. Tujuansosialisasi ini, untuk memuncul-kan kesadaran penanggulanganbencana bukan tugas BPBD saja.

Peserta juga diberikan penge-tahuan tentang konsep rencanakontijensi sesuai dengan kon-disi daerah Lingga. Pengetahuanyang didapat diharapkan dapatditeruskan kepada masyarakat. (tir)

Page 5: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

5TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014

F-IST

PADAT: Rumah penduduk di Karimun makin padat terutama daerah perkotaan. Ke depan, kota ini akan ditata agar tidak semrawut.

NATUNA - Pasokan dan ket-ersediaan bahan bakar minyak(BBM) bersubsidi jenis premi-um dan solar masih aman diNatuna. Terutama di SPBU. Halini disampaikan Kepala SPBUJalan Datuk Kaya, Ranai, Fakhri,kemarin.

Menurut Fakhri, penguran-gan jatah BBM oleh pemerin-tah pusat di wilayah Natuna,sementara ini tidak menimbul-kan masalah. Misalnya antre-an yang panjang karena takuttak dapat jatah, kemudian terja-di penimbunan yang meresah-kan warga.

"Coba lihat, tak terjadi halyang negatif. Misalnya antre-an panjang pengisian BBMuntuk motor ataupun mobil.Semua masih berjalan sepertibiasanya," katanya.

Walau masih dalam kondisiaman, kata dia, pihaknya jugamenerapkan aturan, diantaran-ya tidak membenarkan pengi-sian dengan menggunakanjeriken atau sejenisnya olehmasyarakat. Kemudian tentangpengisian BBM jenis premiumdengan batas waktu tertentu.

"Agar tidak terjadi kelang-

PRO - ANAMBAS

Uang Dipungut,Pasar Tak Diperbaiki

BANGUNAN pasar pagi tradision-al Letung Kecamatan Jemaja san-gat memprihatinkan. Semenjak ber-diri sebelum kabupaten itu dimekar-kan, sampai saat ini belum pernahdirenovasi.

Menurut salah seorang wargaLetung, Rahmat (45) pasar terse-but sudah lama berdiri. Namunsampai saat ini belum pernah diren-ovasi. Padahal setiap pedagangyang berjualan di pasar tersebutdipungut biaya setiap hari.

"Yang berjualan dipungut biayasetiap hari. Satu pedagang Rp 3.000.Kalau uang tersebut digunakan un-tuk memperbaiki pasar akan lebihbaik. Namun saat ini pasar sudahusang tak ada yang memperbaiki,"ujarnya, Kamis (28/8).

Ia khawatir, kalau pasar tersebuttidak diperbaiki, takut roboh danmenimpa pedagang maupun pen-gunjung. Apalagi pasar pagi yangterletak di jantung Kota Jemaja itumerupakan pintu masuk ke Keca-matan Jemaja. Mestinya pemerin-tah harus memperhatikan ban-gunan itu.

Sementara Lurah Letung RedoLFG S.IP, saat dikonfirmasi terkaitpasar tersebut membenarkan bah-wa setiap pedagang yang berjua-lan di Pasar Letung dipungut bi-aya Rp 3.000 per hari.

"Iya benar. Setiap pedangangdipunggut biaya tiga ribu per hari.Ini merupakan sudah programlama. Namun saat ini semenjakMaret 2014, kita sudah hentikanpemungutan,” jelasnya.

Jadi untuk pengelolaan sement-

ara, pasar tersebut diserahkan ke-pada pedangang itu sendiri. Agarsetelah berdagang untuk dapatmembersihkan lapaknya masing-masing. Begitu juga dengan kebu-tuhan air dan listriknya mereka kel-ola sendiri. Dikatakannya, untukmembenahi kembali pasar ini kedepannya akan diserahkan kepa-da instansi terkait agar pengelolaan-nya tertata dengan baik.

"Dalam waktu tidak terlalu lama,pengelolaan pasar ini akan kita se-rahkan kepada instansi terkait sep-erti Disperindagkop dan UKM atauPerusahaan Daerah. Ini bertujuanagar pengelolaannya dapat tertatadengan baik. Sementara kita dari ke-lurahan akan tetap berkoordinasidengan pihak pengelolanya nanti.Apalagi ini kan memang wilayahkerja kita," pungkasnya.***

RONI, Anambas

Awal 2015, Susi AirTerbangi Anambas

ANAMBAS - Pemkab Anambasoptimis Bandara Letung yang akanmenjadi bandara kebanggaanmasyarakat Anambas bakal sele-sai dibangun awal tahun 2015 nan-ti. Kepala Dinas Perhubungan An-ambas, Masykur mengatakan,Bandara Letung yang nantinyadapat melayani transportasi udarabagi masyarakat kepulauan di kabu-paten perbatasan itu terus dikebutpembangunannya.

"Saat ini Pemda Anambas terusmelakukan percepatan pemban-gunan bandara tersebut," katanya.Dijelaskannya, percepatan pem-bangunan tersebut di antaranyapembangunan runway (landasanpacu, red) yang disubsidi dari Ke-menhub akan rampung akhir tahunini. Sementara pembangunan ter-minal penumpang dijadwalkan ram-pung pada November.

"Secara keseluruhan pembangu-nannya sudah hampir rampung.Tinggal pengerjaan runway yangbelum selesai. Oleh karena itu kita

targetkan optimis akhir 2014 sudahselesai," ujarnya baru-baru ini.

Jadi, masyarakat tidak perlumenunggu terlalu lama untuk bisamenikmati pesawat yang subsididari Kemenhub RI tersebut.

Dia menambahkan, pesawat per-intis yang disubsidi dari Kemen-hub tersebut akan mendarat per-dana di Bandara Letung awal tahun2015. Pesawat itu dikelola oleh PTAsi Pudjiastuti (Susi Air).

"Pesawat tersebut nantinya akanmenyediakan dua kali penerban-gan dalam seminggu dengan ruteTanjungpinang-Anambas-Natuna(PP) dengan kapasitas 25 orangpenumpang," tuturnya.

Sementara untuk harga tiket,akan lebih murah dari harga tiketpesawat yang pernah ada melay-ani di kabupaten perbatasan itu.

"Kalau berdasarkan harga tiket,pesawat perintis yang mendapatsubsidi dari Kemenhub sepertinyatidak mahal. Sekarang kita belumtahu pasti. Yang jelasnya lebih

murah berkisar tiga ratus ribuanpaling termahal seharga Rp375ribu," bebernya.

Menurut Masykur, keberadaanBandara Letung tentunya dapatmeningkatkan pertumbuhan eko-nomi sekaligus kemajukan ma-syarakat, terutama wisata.

"Kepulauan Anambas memilikibanyak objek wisata laut dan pan-tai yang indah. Namun, karenalokasinya sulit dijangkau, makasampai saat ini belum tereksploita-si dengan baik," imbuhnya.

Masykur mengharapkan,pembangunan Bandara Letungdiharapkan dapat menjadi pin-tu masuk wisatawan dalam danluar negeri untuk berlibur kedaerah itu.

"Diharapkan kedatangan wisa-tawan dapat meningkatkan kese-jahteraan masyarakat dengan ber-bagai peluang investasi pariwisa-ta. Bandara ini tentunya juga men-jadi kebanggaan bagi orang An-ambas," tukasnya. (ron)

Isi Bensin DibatasiPukul 21.00

kaan atau keresahan di tengahmasyarakat, kami membuat atu-ran bagi pemilik kendaraan.

Misalnya untuk pengisianBBM motor dibatasi hinggapukul 21.00. Kemudian tidakmembenarkan pembelian BBMdengan jeriken," tambahnya.

Khusus untuk truk dan mo-bil roda enam, hanya dibenar-kan mengisi BBM sebanyak100 liter perhari. Itupun hanyasampai jam 6 sore. Lewat wak-tu tersebut tidak dilayani ataututup.

"Aturan ini sudah berlaku se-menjak 4 Agustus 2014 lalu,"tambahnya.

Sebagaimana diketahui, jatahuntuk SPBU denganNo.1429701 ini adalah sebesar10-15 kilo liter per hari atau10.000 hingga 15.000 liter perhari. Melihat kondisi dan jum-lah kendaraan di wilayah Natu-na, jatah tersebut sudah men-cukupi.

"Untuk wilayah Natuna, ja-tah sebesar 10 hingga 15 kiloliter itu sudah cukup. Berbedajauh dengan daerah lain yangjumlah kendaraannya memangbanyak," ujarnya. (anz)

Minyak Mentah DiselundupkanBC LENGKAPI BERKAS PERKARA, PENGUSAHA BATAM DPO

BIDANG Penyidikan dan BarangBukti Hasil Penindakan KanwilDJBC Khusus Kepri masih harusbolak balik Tanjungbalai Karimun -Tanjungpinang. Tugasnya untukmelengkapi berkas perkara dugaanpenyelundupan minyak mentah diKantor Kejaksaan Tinggi (Kejati)Kepri.

Penghitungan pihak surveyor,minyak mentah yang sudah di-transfer ke MT Ocean Maju seban-yak 1.249 kiloliter atau 1.148 metrikton atau sekitar 400 mega barrel.Jika minyak mentah tersebut lolosdiselundupkan, negara akan men-galami kerugian Rp 450 miliar den-gan asumsi harga crude oil 105dolar amerika per barel.

Kepala Bidang Penyidikan danBarang Bukti Hasil PenindakanKanwil DJBC Khusus Kepri, BudiSantoso mengatakan, berkas pe-nyidikannya kelima orang tersang-ka masih harus dilengkapi sesuaipetunjuk Jaksa Penuntut Umum(JPU) karena dinyatakan belumlengkap.

Lima orang tersangka dititipkandi Rutan Tanjung Balai Karimun,antara lain tiga dari MT Jelita Bang-sa, yaitu nakhoda Ab, chief officerdan mualim II serta dua tersangkadari tanker MT Ocean Maju, mas-ing-masing nakhoda A dan MS,petugas bunker clerk.

“Barang bukti berupa kapal tank-er MT Jelita Bangsa GT 51.647 danMT Ocean Maju GT 1.021menunggu berkasnya dinyatakan

lengkap masih dalam pengawasanBea dan Cukai Wilayah Kepri. Jikaberkasnya sudah P21, barang akandiserahkan kepada jaksa dan men-jadi tanggung jawab mereka,” ter-ang Budi, kemarin.

Ditambahkan Budi Santoso,tidak menutup kemungkinan akanada tersangka baru dalam dugaanpenyelundupan minyak mentah itu.Sementara pihaknya menduga kuatsalah seorang pengusaha Batamberinisial Ab patut diduga terlibatdalam kasus ini.

Pengusaha berinisial Ab itusudah dimasukkan dalam daftarpencarian orang (DPO) dan sudahdikirimkan ke Kementerian Keuan-gan RI untuk diajukan cekal atasnama tersebut ke Dirjen Imigrasi.“Keberadaan pengusaha itu se-

dang kami telusuri dan akan koor-dinasi dengan instasi terkait untukmenangkapnya,” kata Budi.

Untuk kelengkapan berkas perka-ra, penyidik juga telah memanggilperwakilan dari perusahaan LT pe-rusahaan yang menangani MTOcean Maju. Mereka sudah di-panggil tetapi manggir.

“Kami sudah menyiapkan suratpanggilan ketiga untuk dikirimkankembali. Diharapkan mereka datangmenghadap kepada penyidik yangkami maksud atau bersikap koop-eratiflah,” harap Budi.

Penyidikan selama ini men-gungkap modus penyelundupanyang melibatkan kedua tanker ituadalah memuat dan mengangkutminyak mentah tujuan antarpulau,yaitu menuju Balongan, Jawa Ten-

gah dalam perjalanan dibelokkanke arah kiri mengarah perairan OPL.

MT Jelita Bangsa, milik PT Tra-da Maritim Tbk merupakan kapalcarteran Pertamina muatannyaadalah milik PT Pertamina untukdiolah menjadi BBM, sepertibensin, solar atau lainnya di Ba-longan. Tersangka dijerat Pasal102A huruf a jo huruf e Undang-Undang No.17 tahun 2006 ten-tang Kepabeanan.

Saat dicegah patroli Bea danCukai pada Juni lalu di perairan per-airan East OPL (Outer Port Limit),MT Jelita Bangsa bermuatan59.507,66 metrik ton minyak men-tah "Duri Crude Oil" dari Dumai.Yang dimuat, 2 Juni 2014. Diaman-kan saat transfer dengan MTOcean Maju. ***

ALRION, Karimun

Page 6: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

SOERYA: WARGA KEPRI HARUS MENIKMATI PEMBANGUNAN

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 20146

TIM Koordinasi Penanggulangan Kemiski-nan (TKPK) melakukan evaluasi pelaksa-naan program pemberantasan kemiskinanyang sedang berlangsung di Kepri. Un-tuk Kota Batam, Ketua Tim TKPK DrSoerya Respationo SH MH langsung,meninjau rumah tangga miskin pener-ima bantuan. Kepada warga, Soeryaberjanji program ini akan diteruskan se-tiap tahun. “Saya ingin program ini ber-lanjut terus dan dianggarkan tiap tahun.Jangankan (anggarannya) turun, statis sajasaya tidak mau,” kata Soerya di Batu Mer-ah, Kecamatan Batu Ampar, Kamis (28/8).

Pria yang juga menjabat sebagai WakilGubernur Kepri itu menambahkan bahwaprogram pengentasan kemiskinan ini dirasa-kan langsung dirasakan oleh masyarakat.

Masyarakat miskin yang tinggal di tempattidak layak huni, dapat menikmati tempat ting-gal yang lebih manusiawi. Sedangkan, anak-anak Kepri yang mampu tetapi terhambat olehbiaya pendidikan, dapat terus mengenyampendidikan.

Ibu-ibu hamil juga menjadi perhatianTKPK. Setiap ibu hamil akan diberikan ban-tuan giji dan masyarakat tidak mampu tetapdapat mengakses fasilitas kesehatan. “Sayaingin tidak ada lagi masyarakat Kepri yangtidak sekolah, tidak punya akses keseha-tan dan putus sekolah. Masyarakat Kepriharus bisa ikut menikmati pembangunanyang ada,” pungkasnya. ***

Narasi dan Foto : Humas/Patrick Naba-ban/M Noor Kanwa/Harun Rasyid

WAGUB PIMPIN RAPAT

EVALUASI TKPK

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH meninjau program RTLH didampingi Wawako Batam Rudi dan Kepala Bappeda Kepri Naharuddinmenempel stiker RTLH di salah satu rumah warga yang termasuk ke dalam program RTLH di Batu Merah, Batam.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH berbincang dengan WakilBupati Bintan H Khazalik dan Wawako Tanjungpinang H Syahrul.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH berbincangdengan salah satu warga Batu Merah yang rumahnya termasuk dalam program RTLH.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH berbincang denganwarga Kelurahan Tanjungbuntung.

Anak-anak pun berebut bersalaman dengan Wagub Kepri Soerya Respationo di Batu Merah.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH didampingiWawako Batam Rudi, tengah memperhatikan dengan serius rumah

yang masuk ke dalam program RTLH di Batu Merah.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH meninjau programRTLH didampingi Wawako Batam Rudi menempel stiker RTLH di

salah satu rumah warga yang termasuk ke dalam program RTLH diBatu Merah, Batam.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SHMH memberikan pengarahan kepada tim

TKPK kabupaten dan kota di Kepri.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH menyalami warga usai meninjau program RTLH di Bengkong,

Kelurahan Tanjungbuntung, Batam.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SHMH ditemani seorang warga menuju ke

salah satu rumah yang termasuk ke dalamprogram RTLH.

Wagub Kepri Soerya Respationo meninjau program RTLHdidampingi Wawako Batam Rudi dan Asisten I PemerintahanPemprov Kepri Hj Reni Yusneli di Kelurahan Tanjungbuntung.

Wagub Kepri Soerya Respationo, disaksikan Wawako Batam Rudi dan Asisten I Hj Reni Yusneliberbincang dengan salah satu warga Bengkong yang rumahnya termasuk dalam program RTLH.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH didampingiWawako Batam Rudi SE berjalan menuju salah satu rumah warga.

Wagub Kepri Dr HM SoeryaRespationo SH MH melompatipelantar kayu menuju salah satuwarga Batu Merah yang rumahnyatermasuk dalam program RTLH.

Page 7: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014 7TANJUNGPINANG POS

DIJUAL

Dijual Daihatsu Delta,kondisimulus, pajak hidup, tahun 1997,

warna biru.Harga Nego.Hubungi : 0811699298

IKLAN BARISIKLAN BARISIKLAN BARISIKLAN BARISIKLAN BARIS

INFO PEMASANGANIKLAN HUBUNGI :

0771 7447234

DIJUAL RMH BRSRTIFIKAT 3KT + 3KM, PAM,FULL KRMIK & TRALIS,PGR,GARASI,LOKASIJL.ST.MAHMUD T.UNGGAT NO.36A HUB.08117049295(HASYIM),082170689275(BUDHIYAH)

DIJUAL RUMAH JLN SUTAN SYAHRIR NO.21YUDOWINANGUN, LT 420M2, HRGA 600JTNEGO, SHM. HUB 0813 3321 3932

(TANPA PERANTARA)

DIJUAL

DBUTUHKAN ADM & MRKTING, PNDDIKANMIN.SMA/SDRJT,BRPNGPLMN DIBDGMSING2.ANTR LMRN KE TOKO SURYABINTAN MOTOR,JL.MT.HRYONO BT.3,5 CSAMPING GERBANG BINTAN PLAZA

DICARI MOTOR JUPITER Z YAHUN 2004 - 2008BERMINAT MENJUAL HUB : 081928530949

DICARI MOTOR

KEHILANGAN

KEHILANGAN STNK AN. MAGDALENA,BP4343IG,NO.RK:MH8CF48NA9J-11213C

BIMBEL SUPER KIDS JL.TAMBAK NO.1F,TLP:0771-29936,HP:0812 704 8889. MMBTUHKANKRYAWATI,TMTN SLTA SDRJT,LMRN DIANTRKE ALAMAT YG TERTERA DIATAS

DIJUAL KAPLINGAN DI JL.MARGOSARI RT4RW2,KEL.EKANG ANCULAI,LINTAS BARAT,SURT ALAS HAK UKRAN 50X50M, HRGANEGO.BERMINAT HUB.081277591371

KEHILANGAN STNK A/N PETRUS MSITOHANG BP 4459 TP .N O R A : M H 1 J B C 1 1 1 A K 8 5 0 6 9 4 .

ATS NAMA : SARBINI. 1 LEMBAR STNKB R-2BP 5716 BE NOREK : MH330C0028J183158NOSIN : 30C183165 & 1 LBR PAJAKKENDARAAN BERMOTOR R-2

LOWONGAN KERJADICARI SALES/MRKTING,DRI MHSISWASMPAI IBU RMH TNGGA YG MAU MNDPTKNPNGHSILAN LBIH PART TIME/FULL,SYRT:PNYA KNDRAAN RODA 2,ULET,MAU BKRJAKRS,HUB.081364987104/ANTR KE RUKOJLN.USMAN HARUN NO.36 BTU HITAM

DIBUTUHKAN 1 ORANG DRAFTER DANESTIMATOR. PRIA, TAMATAN STMBANGUNAN/ D3 TEKNIK SIPIL. HUBUNGI :0 8 1 2 7 7 1 3 3 2 3 6

KINARI CATHERING : MEMBUTUHKANKARYAWAN/I DIBIDANG CATERING.LAMARAN DIANTAR KE : RUKO INDONUSALESTARI BLOK C-15 (DEKAT RSUP KEPRI TPI)

KURSUS BHASA MANDARIN UTK DAERAHTNJUNGPINANG & SKITARNYA.BRMINAT?TELP/SMS KE 08126185575/ 081365309979ATAU DI ADD PIN BB : 2694F21B

KURSUS

MELAYANI ANTAR JEMPUT TNJUNGPINANG& SEKITARNYA, RENTAL MOBIL, SUPIRBRPNGALAMAN.HUB:085264989945

RENTAL MOBIL/ANTAR JEMPUT

MITRA LAUNDRYBINGUNG MAU USAHA? SIBUK KRJA MAUBKIN USAHA? DICARI MITRA UTK LANDRYTNPA MODAL BAGI HASIL.HUB.081261954447

LOWONGANDIBUTUHKAN KARYAWATI UNTUKPNGAJAR,LLUSAN SLTA,SDRJT,LMRNDIALAMATKAN KE:BIMBEL SUPER KID’S,JL.TAMBAK NO.1F,TLP:0771-29936,HP:08127048889. TIDAK MELAYANI SMS

MASSAGELEHA MASSAGE :ALAMAT, JL. TUGU PAHLAWAN, JLN RUMAHSAKIT SAMPING HOTEL TONI.HP :0 8 5 2 7 4 9 5 2 6 1 2

Hyundai Santa FE 2001 MaticNo. HP :

1. 0852 6444 81102. 0852 6499 4011

DIJUALBKP.......... dari halaman 8(KK) yang terdiri sekitar 37 jiwa.Bantuan pangan ini juga di-harapkan meringankan bebankorban kebakaran untuk me-menuhi kebutuhan pokok.

“Bantuan 9 kilogram beras perbulan itu diberikan kepada mas-ing-masing jiwa dan disalurkansebulan,” jelasnya.

Lurah Tanjunguban Kota Su-

harti mengucap terima kasih. Se-belumnya beberapa dinas jugatelah membantu korban kebaka-ran di Pasar Lama itu. “Semogaini meringankan beban korban,dan digunakan sebaiknya,” hara-pannya. Penyerahan bantuan di-lakukan langsung oleh KepalaBKP Kepri ke seorang korbankebakaran. (aan)

Bagaimana mekanisme pembeliandengan kartu survei? Aji menerang-kan pemilik kendaraan bisa menda-patkan kartu ini dengan mendatan-gi lima SPBU yang ada di Tanjung-pinang maupun Bintan. Lima SPBUitu adalah SPBU di Jalan Adi Sucip-to Tanjungpinang dan SPBU di Ter-minal Sei Carang Kompleks BintanCentre Tanjungpinang.

Sedangkan untuk Bintan, SPBUdi Jalan Permaisuri Tanjunguban,SPBU di Jalan Nusantara KijangKota KM 26 dan SPBU di Jalan Toa-paya KM 16 arah Tanjunguban.

“Pemilik kendaraan cukup menun-jukkan fotokopi STNK kendaraan,dan setelah itu petugas SPBU akanmendaftarkan untuk mendapatkankartu survei. Pendaftaran hanyasekali, sebab berlaku online sehing-ga kalau ada mendaftarkan di SPBUlain segera terlacak,” jelasnya.

Ia juga menjelaskan, pemilik ken-daraan harus menunjukkan kartusurvei saat membeli solar. Nanti,petugas akan menyobek sisi kartu

Tak ................ dari halaman 8itu sebagai tanda pembelian.

“Petugas akan mencatat jumlahpembelian solar dan melihat batasberlaku kartu. Di kartu survei jugadibubuhi tanda tangan petugas danstempel SPBU,” jelasnya.

Di lain hal, ia juga menjelaskan,untuk pengisian dibatasi yakni ken-daraan roda empat dibolehkanmengisi sekitar 40 liter per hari, se-dangkan kendaraan roda enam han-ya sekitar 60 liter per hari. “Pembe-lian berlaku mulai sekitar jam 8 sam-pai jam 6 sore. Kalau ada yang mem-beli di luar jam itu, silahkan melaporke Pertamina,” tegasnya.

Lantas, bagaimana dengan pemilikkendaraan yang tidak memiliki kartusurvei? Ia menerangkan, tetap akandilayani. Hanya saja, pemilik ken-daraan itu harus mengisi BBM jenisPertamina Dex atau solar non subsidi.

Di kesempatan sama, Edi Mulyan-to mendukung kebijakan ini dan siapmengawasi dengan menurunkanpetugas Satpol PP di masing-masingSPBU. (dri)

“Saat ini untuk distribusi belumbermasalah karena ada kartu ken-dali apalagi sekarang nelayan be-lum melaut karena cuaca buruk danangin kencang. Tapi sebulan sete-lah ini sangat terasa untuk nelay-an,” katanya.

Karena itu Wan meminta pemer-intah mengembalikan kuota BBMsebulan mendatang sehingga dam-pak pengurangan itu tidak dirasa-kan. “Kita sudah minta pemerintahjangan dikurangi 20 persen. Di Bin-tan kapal kecil diatas 30 GT sedikitkarena rata-rata 10 GT,” demikianjelasnya.

Hengki nelayan di Kawal men-gatakan, saat ini dirinya tidak me-laut. Selain cuaca buruk, dia sedangmembuat jaring dan mata pancinguntuk bekal mencari ikan.

“Sudah seminggu tidak melaut.Sekarang pun kalau melaut bisaberhari-hari, musimnya berubah,”katanya.

Selain cuaca buruk, ia mengata-kan, saat di laut pernah menghada-pi aparat asing.

Saat itu, dia segera menghidup-kan mesin dan bergegas mening-galkan perairan. “Kalau tidak habis

Dampaknya ... dari halaman 8peralatan dirampas, bisa jadi ikantangkapan diambil,” katanya.

Ketua HNSI Bintan Baini men-gakui kuota solar subsidi untuknelayan dikurangi dari 120 ton men-jadi 96 ton per bulan. Saat ini iamengatakan nelayan belum melaut,namun setelah cuaca kembali nor-mal nelayan akan kembali melaut.

“Sekarang saja (cuaca buruk, red)sudah kurang apalagi nanti,” kataBaini.

Ia mengaku tidak berdaya sebabkebijakan itu berada di pusat.

Namun dia berusaha mendesakPemkab Bintan agar meminta BPMigas dan Pertamina mengembali-kan kuota BBM sehingga nelayantidak kekurangan.

“Bukannya dikembalikan malahdikurangi. Sekarang Mantang sajasudah kurang, tapi bagaimana lagikita berusaha untuk membaginya,”katanya.

“Apalah daya kewenangan pu-sat, kita berharap Pak Bupatimendesak pusat untuk mengem-balikan. Tapi kalau pusat tidakmemedulikan nelayan, akhirnya ne-layan juga sibuk,” demikian disam-paikan Baini. ***

Jangan .................................... dari halaman 8Lereng Gunung Lengkuas. Set-iba di perusahaan itu, dia disam-but beberapa pegawai perusa-haan. Di kegiatan itu, Hasanmengimbau semua perusahaandi Bintan Timur agar memperha-tikan lingkungan denganmelakukan penanaman pohon.Hanya saja, tidak hanya kegia-tan penanaman secara simbolis,namun perlu dirawat. “Kegiatanini kami apresiasi dan diharapkandicontoh perusahaan lain di Bin-tan Timur,” katanya.

Di samping penanaman pohon,Hasan juga meminta perusahaanmenjaga kelestarian lingkungandan masyarakat.

Sehingga terjalin hubunganyang baik antara masyarakatdengan perusahaan yang bera-da di lingkungan pemukiman.

Di kesempatan yang sama,Sekretaris Lurah GunungLengkuas Ivan Golar Riady ber-pesan agar perusahaan terusmelakukan penghijauan danmemperhatikan lingkungan. Itudilakukan agar sumber air terustersedia dan lingkungan terjaga.

“Perusahaan diharapkan pulamelakukan koordinasi dengankami dan masyarakat,” tambah-nya.

Fitri HRD PT Sumber IzumiMas Perkasa didampingi Man-

ager Pelaksana Joni menjelaskan,penanaman ini bertujuan untukmemulihkan kondisi hutan yangrusak, dengan melakukan peng-hijauan.

“Ini yang ketiga. Tahun ini di-lakukan dua kali, pertama 500 bib-it sekarang, dan setelah ini 500bibit lagi. Jadi total sekitar 1.000bibit,” jelasnya.

Dari kegiatan ini, Joni juga ber-harap masyarakat membantumerawat pohon yang sudah di-tanam sehingga tumbuh subur.

Pantauan Koran Ini, penana-man dilakukan di sekitar kantorperusahaan yang berada dilereng gunung. ***

TANJUNGUBAN - Salah satubandar judi siji di Tanjungubanakhirnya berhasil dicidukanggota satuan reserse kriminal(Reskrim) Kepolisian Resort(Polres) Bintan di JalanYosudarso Tanjunguban,Sabtu (23/8) sekitar pukul 14.00.

Ternyata, bandar judi yangdibekuk Satreskrim PolresBintan di Jalan Yosudarso RT01/RW 04, berinisial MR danHD.

Kasat Reskrim Polres BintanAKP Suhardi Heri Haryantoyang ditemui, Kamis (28/8)mengatakan, penangkapankeenam pemain dan bandar juditersebut atas laporan dariwarga. Atas laporan tersebut,polisi melakukan penyelidikanselama seminggu.

Setelah mengetahui lokasijudi tersebut, polisi langsungmendatangi tempat transaksijudi siji dan menangkap empatorang termasuk bandar yakniMR, HD, UA dan MM. Selangkemudian, polisi menangkap

Polisi KejarBandar Siji

di Jalan YosudarsoZA dan YV dengan sejumlahbarang bukti.

“Kami dapat info dari wargakalau ada judi siji di JalanYosudarso. Anggota Satreskrimlangsung memantau danakhirnya, Sabtu (24/8) kamilangsung turun dan tangkapsekitar pukul 14.00,” kataSuhardi.

Kata Suhardi, atas perbuatankeenam tersangka dikenakanPasal 303 KUHP kepada MR(bandar) dan Pasal 303 Junto 55kepada HD (pembantu bandar).Sedangkan keempat tersangkayang lain, dikenakan Pasal 303Bis Junto dengan masing-masing ancaman 10 Tahunpenjara.

Barang bukti yang diaman-kan Satreskrim berupa rekapancatatan nomor pemain, kuponcatatan pemain dan uang tunaisekitar RP 2,329 juta. Dijelas-kannya, saat ini polisi sedangmengejar bandar besar siji darikeenam tersangka ini berinisialAH. (aan)

261 Peserta Ikut Bintan TrekkingBINTAN - Antusias masyarakat ikutserta dalam Bintan trekking se-makin tinggi. Hal ini terlihat dari jum-lah peserta yang sudah mencapailebih dari 100 tim. Kegiatan yang di-gagas Pemerintah Kabupaten Bin-tan melalui Dinas Pariwisata dan Ke-budayaan Bintan ini tidak hanya di-ikuti peserta dari Bintan, juga luarBintan seperti Tanjungpinang,Batam dan kabupaten lainnya diProvinsi Kepri.

Kepala Dinas Pariwisata dan Ke-budayaan Luki Zaiman Prawira, saat

ditemui menjelaskan sudah terda-paftar sekitar 87 tim yang terdiri daritiga orang dalam satu timnya. Acarayang juga akan dihibur artis grupBand Nidji asal Jakarta ini dipasti-kan jauh lebih meriah, mengingat di-hari yang sama, para peserta Bintantrakking juga akan disuguhkandengan hiburan mobil sport jeep 4x4hingga aneka menu makanan kam-pung khas Bintan.

“Sudah ada 87 tim yang sudahmendaftar, satu tim terdiri dari tigaorang. Ini artinya, lebih ratusan or-

ang yang akan mendaki gunungBintan pada Minggu pagi menda-tang,” ujar Luki saat ditemui di ru-ang kerjanya, Kamis (28/8) kemarin.

Kegiatan akan dipusatkan dilapangan sepakbola Bintan Bekapurkawasan Gunung Bintan.

Pada Minggu pagi itu, ratusan pe-serta akan mengikuti senam sehatyang akan dimulai sekitar pukul 08.00pagi.

“Panitia sudah persiapkan hadi-ah uang tunai senilai Rp 50 juta,”terang Luki. (adi)

F-JENDARAS KARLOAN/TANJUNGPINANG POS

JUDI: Polisi menjejer tersangka judi siji di Markas Polres Bintan, Bintan Buyu, Kamis (28/8) kemarin.

Page 8: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

PRO BINTAN TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 20148

TANJUNGUBAN - Sebanyak 37jiwa korban kebakaran Pasar Lamadi Jalan Yos Sudarso Tanjung-uban, Selasa (10/6) mendapatbantuan beras dari Badan Ketah-anan Pangan (BKP) Provinsi Ke-pri. Bantuan itu diserahkan di kan-tor Kelurahan Tanjunguban Kota,kemarin (28/8). Hadir, Kepala BKP

SEDARI pagi, Camat BintanTimur Hasan bergegas mening-galkan kantornya, untuk meng-hadiri penanaman pohon yangdigelar PT Sumber Izumi Mas

BKP Kepri Bantu 9 KgBeras per Jiwa

Kepri Amir Faizal dan Lurah Tan-junguban Kota Suharti.

Amir Faizal menerangkan, BKPKepri memiliki program panganuntuk membantu korban bencanakebakaran. Bantuan pangan diberi-kan kepada 10 kepala keluarga

RABU (28/8), Pertamina Batammenyosialisasikan peluncurankartu survei biosolar untukmembatasi penggunaan BBM(Bahan Bakar Minyak) jenis so-lar di Tanjungpinang dan Bin-tan sejak 1 September menda-tang. Peluncuran ini bertujuanuntuk mengatasi aksi pelangsiryang membeli solar beberapa kalike SPBU.

Dalam pertemuan denganawak media, di kantor Pertami-na Terminal BBM Kijang, Mar-keting Branch Manager Per-tamina Batam Aji Anom didam-pingi OH Terminal BBM KijangMuhammadi dan KabagEkonomi Pemkab Bintan EdiMulyanto menerangkan peng-gunaan kartu survei ini bertu-juan untuk membatasi pembelian

PERTAMINA mengurangi kuo-ta BBM (Bahan Bakar Minyak)bersubsidi antara 20-50 persen se-bagai upaya penghematan BBMsampai akhir tahun. KabupatenBintan juga sudah dilakukanpengurangan sekitar 20 persen.Pengurangan itu semakin mem-buat nelayan Bintan sulit menda-pat BBM subsidi.

Penerbitan Surat Edaran Kepa-la Badan Pengatur Hilir Minyakdan Gas Bumi (BPH Migas) No-mor 937/07/ KaBPH/ 2014 pada24 Juli 2014 dan berlaku sejak 4Agustus 2014 lalu membuat DKPKabupaten Bintan berencanamenemui pejabat Pertamina diJakarta. Rencananya DKP akan

Jangan Cuma untuk Simbolis, namun DirawatPENANAMAN 500 BIBIT POHON DI BINTAN TIMUR

Demi menyukseskan gerakan penanaman1 miliar pohon, pemerintah dan swasta

berlomba-lomba. Tidak hanya menanam,namun diharapkan

merawat dan setelah itu memastikanpohon tumbuh subur.

ANDRI DWI SASMITO, Kijang

Perkasa, Kamis (28/8). Perusahaanair minum merek Sanford itumenggelar kegiatan di kantornya F-ISTIMEWA

TANAM: Manager Pelaksana PT Sumber Izumi Mas Perkasa Joni(kiri) menanam bibit pohon di lereng Gunung Lengkuas, kemarin.

Lanjut ke Hal 7

F-JENDARAS KARLOAN/TANJUNGPINANG POS

BANTUAN: Kepala BKP Kepri Amir Faizal menyerahkan bantuanberas ke seorang korban kebakaran di Jalan Yos SudarsoKelurahan Tanjunguban Kota, Kamis (28/8).

Lanjut ke Hal 7

KUOTA BBM BINTAN DIKURANGI 20 PERSEN

DampaknyaBulan Depan

meminta pengembalian kuotaBBM Bintan.

Kepala Dinas Kelautan danPerikanan (DKP) Bintan Wan

Rudi Iskandar usai menghadiripenyerahan bantuan BRC keKomunitas Nelayan Laut Biru diBalai Desa Sebong Lagoi, Keca-matan Teluksebong, Rabu (27/8)mengatakan, pemerintah Bintansudah melakukan pertemuan ber-sama pejabat Pertamina Batambeberapa waktu yang lalu men-genai pembatasan dan pengu-rangan BBM.

Pengurangan, lanjut mantanKadistamben Bintan ini, bukanhanya untuk nelayan, tetapi se-muanya kalangan seperti petanidan pengguna angkutan daratmaupun laut. Namun, penguran-gan itu dikhawatirkan berdamp-ak untuk nelayan sebulan men-datang atau bulan depan.

SLAMET-SUHARDI,Bintan

Wan Rudi

Lanjut ke Hal 7

Tak PunyaKartu Survei,

Dilayani SolarNon Subsidi

solar berulang kali dan berlebih.“Pertamina hanya mencegah,sementara sanksi di pihak ke-polisian,” ujarnya.

Pemilik kendaraan cukupmenunjukkan fotokopi

STNK kendaraan,

Lanjut ke Hal 7

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

RAJUT: Hengki seorang nelayan di Kawal merajut tali untuk matapancing, kemarin. Kegiatan ini dilakukan di saat tidak melaut.

Page 9: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014

04.44

18.09

12.06 15.20

19.19

Pecandu Narkoba

BNN GandengKetua RT-RW

BADAN Narkotika Nasional Kota(BNNK) Tanjungpinang menurun-kan sejumlah personel, untuk bek-erja sama dengan RT/RW (rukun tet-angga/rukun warga). Tujuannya, su-paya bisa dijangkau, dan diketahuisecara pasti berapa banyak sebe-narnya korban serta pecandu narko-ba yang ada di Tanjungpinang.

“Kita harus tahu berapa banyakdari mereka yang harus mendapat-kan layanan rehabilitasi medis mau-pun sosial, terkait akan diresmikan-nya Balai Rehabilitasi Narkoba Ke-pri di Batam,’’ kata Kepala BNNKTanjungpinang Ahmad Yani kepada

Di Balik Hiruk Pikuk Seleksi CPNS

Dulu Ada Istilah Ikan Pegawai, Sekarang...

SIMULASICAT:CalonpelamarPNS saatmengikutisimulasiCAT diPusatPemerintahanProvinsi diDompak,baru-baruini.

Ikan tamban, mungkin Anda juga mengenalnya. Dulu,ikan ini sempat disebut ikan pegawai, karena pegawainegeri sipil (PNS) sanggupnya hanya beli ikan yang

masuk kategori murah ini. Tapi, sekarang...

DESI LIZA P, Tanjungpinangmengajar,” kisah Junaidi, priayang sudah menginjak usia 60-an saat berbincang dengan Tan-jungpinang Pos, baru-baru ini.Di masa itulah, ikan tamban yangbiasanya digoreng rapuh itudisebut juga ikan pegawai. Mu-ngkin karena sebagian besar pe-gawai sanggupnya hanya mem-beli ikan itu. Tapi, kenyataannya

TANJUNGPINANG - Tan-jungpinang tak boleh keting-galan gaya. Sekarang, lagibanyak orang jatuh cinta padatongkat narsis (tongsis) un-tuk mereka yang suka selfie,

Bawa Tongsisuntuk Selfie

Lanjut ke Hal 10

PAKAI TONGSIS: Em-pat cewek foto selfiedengan tongsis, ke-marin.

ADLI BARA H,Tanjungpinang

DIDATAkoran ini, kemarin.

Menurut Yani, kerja sama yangmelibatkan RT/RW itu sebenarnyatelah dimulai dan berjalan sejak tang-gal 10 Juli 2014 lalu. Bahkan, kinipendataan yang melibatkan RT/RWitu masih terus berjalan guna me-mastikan tidak ada korban ataupunpecandu narkoba yang tercecer.

Dijelaskan Yani, pengertian pe-candu narkotika adalah orang yangmenggunakan atau menyalahgu-nakan narkotika dalam keadaan ke-tergantungan, baik secara fisik mau-pun psikis. Sedangkan, korban pen-yalahgunaan, adalah seseorangyang tidak sengaja menggunakannarkotika karena dibujuk, diperdaya,ditipu, dipaksa, dan atau diancamuntuk menggunakan narkotika.

Penyelamatan pengguna narkoti-ka, papar Yani, sudah merupakansemangat dan komitmen BNN di

Lanjut ke Hal 10

F-ABAS/TANJUNGPINANG POS

FOTO BERSAMA: Wali Kota Tanjungpinang Lis Darmansyah berfoto bersama dengan karyawan Aston Hotel usai melaksanakan gotong royong di PulauPenyengat Kamis (28/8). Lis mencanangkan gotong royong akan digelar secara rutin di tempat sejarah yang ada di Tanjungpinang.

PENYENGAT- Tempat wisata Pulau Penyengattiba-tiba ramai dikunjungi, Kamis (28/8). DinasPariwisata dan Ekonomi Kreatif Kota Tanjungpi-nang bekerja sama dengan Garuda dan mitra kerja

Lis Ikut Gorodi Penyengat Lanjut ke Hal 10

Lanjut ke Hal 10F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POSF-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

A, itu memang cerita du-lu. Cerita di zaman belumenak jadi PNS. Ketika gajiY

yang diperoleh PNS masih ren-dah, bahkan jauh di bawah stan-dar.

“Dulu, ada ipar saya jadi gurusekolah. Dia memilih kerja diswasta dan cuti di luar tanggun-gan negara karena gaji PNSkecil. Setelah masa kontrak diswasta habis, baru ia masuk lagi

Page 10: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

TANJUNGPINANG POS10 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014

Lis .............................................................. dari halaman 9

TANJUNGPINANG- Siapasangka artis Jakarta sepertiTasya Kamila, sangat tertarikdengan Tanjungpinang. Bu-kan hanya daerah dan maka-nannya, namun ia juga sukabudaya Melayu.

Tasya sendiri baru beberapajam hadir di Tanjungpinang,sudah bisa menyesuaikan diri.Malah Tasya sudah bisa ber-pantun seperti pejabat-pejabatlainnya yang memberi sambu-tan di acara resmi.

Saat acara roadshow Perpus-takaan Nasional RI di Lapan-gan Pamedan Tanjungpinang,Kamis (28/8) kemarin, Tasyahadir sebagai narasumber.

Artis yang sudah terkenalsejak masih kecil itu spontanmengaku ingin dipinang anakTanjungpinang.

“Tasya pertama sekali da-tang ke Pinang (Tanjungpi-nang, red) ini. Tinggal mau di-

TANJUNGPINANG - Banyakmasyarakat meminta jadwalkeberangkatan terakhir feriatau last ferry dari PelabuhanSribintan Pura Tanjungpinangtujuan Batam, diperpanjang.Selama ini, feri terakhir be-rangkat pukul 18.00. Masya-rakat meminta waktunya dita-mbah 30 menit atau satu jam.Sehingga, mereka bisa tenangmenuju pelabuhan dan tidakterburu-buru.

Wakil Ketua DPRD KepriIng Iskandarsyah mengata-kan, pengaduan seperti itumemang sering mereka terima.

kebanyakan memang hanyamampu beli ikan ini sehari-hari.

Memang, gaji yang dipero-lah saat itu belum sebulansudah habis. Bahkan, barupertengahan bulan, uang punsudah tidak ada lagi. Terpak-sa, utang sana utang sini.

Kesulitan menjadi pegawaisaat tempo dulu itu dibenar-kan juga oleh Amir, satu guruSD, saat berbincang denganTanjungpinang Pos, kemarin.

“Saat itu, ekonomi menjadiPNS memang sulit. Bila adasiswa berniat menjadi guru(PNS, red), saya akan mintamereka memiliki cita-cita lainyang membuat ekonomi mere-ka kelak lebih baik,” tuturnya

Amir yang kini menginjakusia 45 tahun, mengaku seringberpesan kepada siswanyaagar tidak mau menjadi PNS.Pesan itu disampaikan kepadasiswanya 25 tahun lalu, tepat-nya tahun 1989.

Dulu ........................................................... dari halaman 9Kenapa siswa tak boleh jadi

PNS? Dicontohkannya sajadirinya, meski masih berstatuslajang waktu itu, gajinya yangditerima tidak cukup untuk bi-aya hidup sehari-hari.

Awalnya, saat menjadi guru,gaji pokok yang ia terima perbulan hanya Rp 80 ribu. Me-mang, kebutuhan hidup jugamasih murah. Hanya, diban-ding pengeluaran dengan pe-masukan sebagai PNS, tetapsaja tak seimbang dan jauh daricukup.

“Untungnya saat itu sayabelum memiliki tanggungan,”terangnya.

Tentu, bagi mereka yangsudah punya tanggungan, be-ban berat pun akan terasa.Amir masih ingat waktu itu, takheran melihat guru PNS yangmengojek mencari uang tam-bahan. Ada juga yang jadi su-pir angkot, dan tak jarang jaditukang. Itulah sulitnya hidup

menjadi abdi negara dulu. Pe-kerjaan pun harus ganda di-jalani.

Sebenarnya, dulu juga adatunjangan selain gaji pokok.Hanya, tunjangan yang diteri-ma itu tetap juga tak cukup.-Tunjangan yang diterima sep-erti beras, kualitasnya biasan-ya rendah. Kartu kesehatanjuga ada, tapi belum jelas pe-runtukannya.

“PNS dulu itu sakit. Selainekonomi yang sulit juga dipan-dang sebelah mata. Tidak adayang mau menjadi PNS. Bilaada yang mau menjadi PNSjudulnya itu pengabdian bu-kan pekerjaan total,” terangn-ya.

Nah, itu cerita dulu. Se-karang, diakuinya sudah ber-ubah. Perubahan yang cukupdrastis dirasakannya sebagaiPNS sejak 2005 lalu. Saat itu,bertepatan pula Kota Tanjung-pinang menjadi kota otonom.

Taraf hidup PNS pun dirasa-kannya sedikit demi sedikitberubah. Penghasilan PNS punterus naik, hingga saat ini di-akuinya kesejahteraan PNSsudah jauh lebih memadai danmembaik.

Kini, diakuinya, tidak adalagi larangan untuk jadi PNS,saat dilarangnya siswanya jadiPNS 25 tahun lalu. Bahkan iaberharap siswanya bisa larilebih cepat untuk menjadi pet-inggi dalam lingkungan pemer-intahan. Baik itu di tingkat daer-ah bahkan sampai ke pusat.

Apa yang disampaikan Amir,memang begitulah kenyataan-nya. Bahkan, kondisinya kinisudah terlihat berbalik 360 de-rajat. Dulu, PNS hidupnya su-sah, sekarang hidup PNS gla-mor. Setiap tahun ada kenaikangaji, semakin banyak tunjan-gan, dan kemudahan-kemuda-han lainnya. Wajar, orang be-rebut jadi PNS. ***

lain menggelar gotong royong(goro) massal di tempat-tempatwisata yang ada di pulau yangdikenal dengan wisata religi-nya itu.

Wali Kota Tanjungpinang HLis Darmansyah langsung ikutdalam gotong royong itu. Be-berapa kepala dinas juga ha-dir. Bahkan, General ManagerGaruda Cabang Tanjungpi-nang ikut bergabung sertapimpinan dan rombongan dariAston Tanjungpinang.

Selain itu, ada juga maha-siswa, masyarakat Penyengatsendiri, serta pegawai dari be-berapa SKPD.

Penyengat pun terlihat ber-ubah. Sebelumnya, banyaktumpukan sampah, hari itu

langsung bersih.Kadisparekraf Tanjungpi-

nang H Juramadi Esram men-jelaskan, goro massal di tem-pat sejarah di Tanjungpinangakan tetap dilanjutkan. Dan,goro khusus di Penyengatharus kembali dibangkitkanseperti kejayaan kerajaan dulu.

Juramadi Esram mencontoh-kan goro membangun masjidpakai putih telur, menjadi salahsatu tanda sejarah kalau ma-syarakat di zaman kerajaansangat kompak, gotong ro-yong, inilah yang akan kembalidihidupkan.

“Penyengat memiliki sejarahsudah mendunia. Tempat la-hirnya pahlawan nasional. Pe-merintah juga sudah memban-

gun Tugu Bahasa. Penyengatharus bersih,” tegasnya.

Canangkan Goro RutinSaat itu, H Lis Darmansyah

juga mengatakan, Pemko Tan-jungpinang akan mencanang-kan gotong royong massal ditempat-tempat bersejarah yangada di Tanjungpinang secararutin. Artinya, tidak sekali inisaja dan bisa berpindah ketempat sejarah lain. “Gotongroyong massal tempat wisatadan tempat sejarah bukan sam-pai disini saja tapi harus dilan-jutkan kedepan,” kata Lis Dar-mansyah, kemarin.

Khusus untuk Penyengat,tahun 2015 nanti akan di-tingkatkan sarana dan prasa-

rananya. Satu pelabuhan lagiakan dibangun.

“Selama ini pusat bisnis diPenyengat hanya sekitar Mas-jid Raya Sultan Riau Penye-ngat. Pemerintah akan mem-buat pelabuhan satu lagi se-bagai pelabuhan keluar. Jaditempat pelabuhan para turismasuk dan keluar berbeda,”kata Lis Darmansya.

Lis juga minta kepada DinasPariwisata dan Ekonomi Kreatif,untuk membuat aturan, agarpulau Penyengat sebagai tem-pat wisata sejarah dan religi agardibuat aturan agar menjadi ka-wasan cagar budaya. Tujuan-nya, supaya masyarakat yangingin membangun rumah apap-un harus sesuai aturan. (bas)

ternyata di Tanjungpinangjuga wabahnya sudah sampai.

Dengan tongsis, jeprat-je-pret foto narsis memang lebihmudah. Namun, tak hanya itu,hasilnya juga boleh dikatakanlebih sempurna. Hebatnya lagi,tentu foto bisa dilakukan sen-diri tanpa meminta bantuan di-foto sama orang lain.

“Di Tanjungpinang sudahlama ada tongsis. Saya sendirisudah lama punya,” kata TriHaryati, seorang penggunatongsis saat berbincang den-gan Tanjungpinang Pos, ke-

marin.Tri mengaku, dengan meng-

gunakan tongsis, foto selfiebisa dilakukan kapan saja. Bah-kan, saat bersama dengan te-man beramai-ramai.

Sebelum ada tongsis, di-akuinya, foto selfie hanya bisadilakukan untuk sendiri. Se-mentara, untuk ramai-ramai,akan susah, meski kamerahandphone-nya sudah cang-gih atau teknologi tinggi.Masalahnya, angle-nya tidakbisa lebar dan leluasa karenatangan panjangnya terbatas.

Mau tidak mau, tambah Tri,sering kali ia meminta bantuanorang lain atau bergantian fotodengan teman-teman.

“Sekarang, dengan tongsiskita ramai-ramai dengna temanbisa ikut langsung foto. Ya i-tulah kenapa saya jatuh cintasama tongsis. Selain itu hasil-nya juga oke,” tambahnya.

Kata Tri, ia menyukai tong-sis bluetooth. Dengan tongsisbluetooth, pengguna tidak ri-bet atau kesulitan karena tidakperlu menggunakan kabel atautimer. Tinggal set koneksi blue-

tooth di handphone dan tong-sis setelah itu hanya menekantombol yang ada di gagang-nya.

Ternyata, ada beberapa ma-cam tongsis tergantung seleraatau keinginan. Saat ini peng-gunaan tongsis sudah marakkarena selain harganya yangrelatif terjangkau, juga gam-pang dibawa kemana-mana.Panjang maksimal tongsis bi-asanya mencapai sekitar 1meter dan dapat dilipat menja-di pendek. Sehingga, bisa di-masukkan ke dalam tas. (dlp)

Bawa .......................................................... dari halaman 9

dalam membangun kembali ke-sehatan masyarakat yang sudahterkoyak karena narkoba. Hal itujuga, untuk mencegah lebih jauhtimbulnya permasalahan ataukejahatan yang disebabkan olehpenggunaan narkoba. “Itulahyang menjadi esensi dari tujuanUU No. 35 tahun 2009 tentangnarkotika,’’ tegasnya. Menurut dia, saat ini hanyapemulihan yang merupakan caraterbaik bagi mereka yang sudahterlanjur mengonsumsi narko-ba. Khususnya lagi bagi yangsudah kecanduan, dampak bu-ruknya bisa dikurangi melaluipelayanan rehabilitasi medis,rehabilitasi sosial, dan pascare-habilitasi. Masalah penggunaannarkoba memang sangat kom-pleks. Tidak hanya pengguna-nya yang terkena akibatnya,tetapi juga keluarga, temansepergaulan, masyarakat luas,dan pemerintah.

Itu sebabnya, kata Yani, diper-lukan pendekatan yang kompre-hensif dan seimbang antarapendekatan kesehatan dan

pendekatan hukum. Penggunanarkoba tidak saja akan menjadimasalah kriminal. Penyimpangansosial yang merugikan dirisendiri dan pihak lain, tetapi jugamenjadi masalah kesehatan,pendidikan, dan hak azasi manu-sia.

“Sehingga peran masyarakatakan sangat penting untuk mem-bantu penyelamatan korban,penyalahguna, dan pecandunarkoba,’’ demikian Yani.

Bandar Tetap DihukumUntuk memaksimalkan penan-

ganan kasus narkoba, ternyatakini sudah ada tim asesmen atautim penilai yang dibentuk. Timitu beranggotakan tujuh kemen-terian. Nanti, melalui pengajua-an penyidik, tim teknis dari tu-juh kementeriaan, seperti dokterdan psikolog dari KementeriaanKesahatan, kejaksaan, polisi,pengadilan serta Kanwil Hukumdan HAM, akan melakukan pe-meriksan pada orang yang di-maksud apakah benar-benar me-mang pecandu, penguna atau

memang penjahat yang menjadibandar atau pengedar narkoba.

“Jika selama ini sejumlahpengguna narkoba yang di-tangkap dijadikan sebagai ter-sangka, ke depan dengan adan-ya peraturan bersama ini, akanada analisis konseling yang di-ajukan penyidik, penggunanarkoba akan dapat direkomen-dasikan untuk direhabilitasi darikecanduaan narkoba,” ujar Yani.

Pelaksanaan konseling atauasesemen pada orang tertentutergantung dari pengajuaan pe-nyidik polisi pada tersangkayang memiliki narkoba di bawah1 gram. Namun, jika penyidikberkeyakinan bahwa yang di-tangkap merupakan bandar,pengedar atau pengguna sekali-gus pengedar, maka dengansendirinya penyidikan terhadaptersangka dapat langsung di-lakukan.

“Untuk tahun pertama, timasesmen terpadu yang terdiridari dokter, pisikolog, jaksa danhakim serta Kanwil Hukum danHAM sudah ada dan mulai

melaksanakan assesmen di BNNKepri. Sedangkan, Tanjungpi-nang belum. Karena, selainSDM, sarana infrastruktur jugabelum tersedia,” ujarnya.

Di tempat terpisah, KasatNarkoba Polres Tanjungpinangkamis(28/8), AKP Soeharnokomengatakan, pelaksanaan ass-esmen pecandu dan penggunanarkoba baru akan dilakukansetelah berdasarkan penyidikorang yang bersangkutan be-nar-benar pecandu dan penggu-na. Tetapi bagi pengedar danbandar nakorba, atau pemiliknarkoba di atas dari 1 gram, ke-polisian akan terus melakukanproses hukum.

“Pelaksanaan asesmen untukmenguatkan pengamatan padaseseorang yang tertangkapbahwa benar-benar memang diaadalah penguna, atau sering di-sebut korban peredaran narko-ba. Tetapi kalau pengedar, jelas,merupakan penjahat dan akankita proses sesuai dengan hu-kum yang berlaku,” tegas Soe-harnoko.***

Pecandu...................................................... dari halaman 9Tasya Ingin Dipinang

Cowok Tanjungpinangpinang sama anak Pinang ini,”katanya sambil tertawa lebar.

“Tak sabar pengen makangonggong,” sambungnya.

Tasya juga menyempatkanmembaca satu pantun saat itu.“Tasya bisa juga berpantun. Inipantun Tasya. Ke Tanjungpinangbawa kaca. Genggam kaca untukbersolek. Pergilah ke perpusta-kaan, karena di perpustakaan ba-nyak ilmu,” katanya lancar.

Ia mengisahkan, Februarilalu, ia sudah lulus kuliahFakultas Ekonomi Akuntasidari Universitas Indonesia (UI)Jakarta. “Tasya lulus cum-laude. Kenapa bisa gitu? Kare-na Tasya rajin membaca,” ka-tanya memberi semangat.

Menurutnya, anak mudaharus hobi membaca agar gaul.Teknologi internet, media sos-ial merupakan tempat bergaul.Dari komentar-komentar yangdiposting, ketahuan seseor-

ang itu punya ilmu atau tidak.Yang tak punya pengeta-

huan luas, komentarnya tidakakan disukai orang lain. Se-dangkan, orang yang punyapengetahuan selalu beda ko-mentarnya. Minimal menam-bah pengetahuan.

Semua itu akan karena rajinmembaca. Tasya sendiri men-gaku rajin membaca buku danke perpustakaan untuk me-nambah ilmu. Karena buku a-dalah sumber pengetahuan.

Karena itu, Tasya sendirisadar salah satu yang terpen-ting dalam hidup ini adalahpengetahuan. “Tasya pengenlaki-laki asli dan harus pintar,”katanya membeberkan kriteriacowok yang diinginkannya.

Ia sendiri berniat akan melan-jutkan S2 ke Amerika Serikat.Ia berpesan, dimana saja bisamembaca. Asal ada waktu, bisamembaca. (mas)

Last Ferry Diminta Berangkat Lebih LamaNamun, dewan tidak bisamerubahnya lantaran regulas-inya bukan mereka yang men-gurusi.

Sebelumnya, kata dia, jadwalferi dari Tanjungpinang itu ter-akhir pukul 19.00. Belakanganini dikurangi satu jam menjadipukul 18.00. “Mungkin ini ter-kait bisnis. Sehingga pihakoperator feri tidak melayanipenumpang hingga pukul tu-juh malam. Tapi, saya kira per-mintaan masyarakat itu perlukajian,” ujarnya.

Putra, salah seorang pekerjadi Tanjungpinang yang pu-

lang-pergi ke Batam mengata-kan, dua tahun terakhir ini aruslalu lintas di Tanjungpinangsemakin sibuk dan padat.

Di jam-jam sibuk, kendaraanmalah sudah macet meski tidaklama. Dulu, kata dia, kemacet-an seperti ini belum ada. Per-jalanan masih lancar.

“Kalau sekarang, harus bu-ru-buru pulang kantor biarsempat naik last ferry. Kalauterlambat sikit, kita tak bisapulang. Makanya, waktunyaharus diperpanjang. Sebabsituasi jalan di Tanjungpinangsudah beda dulu dengan se-

karang,” jelasnya kepada war-tawan di pelabuhan, kemarin.

Tanjungpinang juga makinsibuk. Jalur bisnis makin ban-yak. Batam merupakan tempatyang tidak terpisahkan denganTanjungpinang dalam hal ini.Sehingga, banyak pebisnisyang membutuhkan alat trans-portasi yang bisa melayanihingga malam.

“Kawan-kawan saya adabeberapa orang yang selalu PPBatam-Tanjungpinang. Kitatak pernah tenang kalau sudahmenjelang sore,” ulangnya.(mas)

35 Pelaku UKM Diikutkan Seminar BI-BPESTANJUNGPINANG-Ada 35pelaku Usaha Kecil Menengah(UKM) akan ikut seminarMindset Entrepreneurship diHotel Pelangi Tanjungpinang,Sabtu, (30/8) nanti. Ke-35 pe-laku UKM ini dinyatakan su-dah lulus untuk seleksi awaluntuk kegiatan pelatihan danpendampingan kewirausahaanyang dilakukan Batam Pos En-trepreneur School (BPES) be-kerja sama dengan Bank Indo-

nesia (BI).Hal ini disampaikan oleh

Humas Bank Indonesia (BI)Arif Rahadian kepada Tan-jungpinang Pos, Kamis (28/8).

Seminar dilakukan sebagaisalah satu rangkaian kegiatanprogram kewirausahaan. Adadua narasumber yang akanmemberikan materi saat semi-nar nanti yakni Tikiyo SuryoAtmojo (Trainer Mindset Pro-gramming) dan Lisya Ang-

graini (Trainer Entrepreneur-ship BPES).

“Kita memberikan pemaha-man tentang kewirausahaan.Kita hanya fokuskan kepadapara UKM yang bisnisnyayang agribisnis dan juga me-miliki orientasi ekspor,” sebutArif.

35 pelaku UKM yang lolostersebut, dikatakan, merupa-kan hasil seleksi dari 67 peser-ta yang mendaftar. Di dalam

seminar tersebut, ada sistemlagi seleksi oleh panitia.

“Kita akan mengambil 25pelaku UKM yang ikut pelati-han nanti. Ini diambil dari 35pelaku UKM itu,” terangnya.

Dengan adanya seminarnanti, ia berharap, kepada parapelaku UKM bisa menyusunrencana bisnis. “Saya ber-harap mereka bisa menyusunrencana bisnis nantinya,”harapnya. (dri)F-MARTUNAS/TANJUNGPINANG POS

BINTANG TAMU: Tasya Kamila saat hadir di lapangan Pamedan dan menjadi bintang tamu padaacara roadshow Perpustakaan Nasional RI, kemarin.

Page 11: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

11TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014

H Lis Darmansyah Canangkan Goro Tempat SejarahWALI Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah serta KepalaDinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kota TanjungpinangJuramadi Esram, membuka gotong royong massal antara mitrakerja Disparekraf bersama mahasiswa, masyarakat penyen-gat, SKPD di tempat-tempat bersejarah di Pulau Penyengat,Kamis (28/8).

H Lis Darmansyah juga mencanangkan gotong royongmassal di tempat-tempat bersejarah yang ada di Tanjungpi-nang seperti itu, akan terus dilakukan secara bertahap. Menu-

rut Lis, Penyengat salah satu ikon wisata sejarah di Tanjung-pinang. Nama Penyengat sudah mendunia dan pemerintahterus membenahi agar sarana dan prasana di Penyengat leb-ih baik lagi.

General Manager Garuda Indonesia Cabang TanjungpinangRudi Iriandi menjelaskan, Garuda Indonesia sangat peduli ter-hadap kebersihan tempat-tempat wisata terutama wisata se-jarah. Garuda Indonesia bekerja sama dengan pemerintah daer-ah untuk meningkatkan kunjungan wisata ke Penyengat.

Kadisparekraf H Juramadi Esram menjelaskan, goro massal ditempat sejarah di Tanjungpinang akan tetap dilanjutkan. Dan,goro khusus di Penyengat harus kembali dibangkitkan sepertikejayaan kerajaan dulu. Juramadi Esram mencontohkan goromembangun masjid pakai putih telur, menjadi salah satu tandasejarah kalau masyarakat di zaman kerajaan sangat kompak,gotong royong, inilah yang akan kembali dihidupkan. ***

Narasi dan Foto: Abas

Masyarakat Penyengat dan Mahasiswa UMRAH ikut goro massal di Penyengat. H Lis Darmansyah dan H Juramadi Esram berfoto bersama dengan tim goro dari Hotel Aston.

Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti didampingiWali Kota Tanjungpinang melihat hasil kerajinan warga

Penyengat.

H Lis Darmansyah menyerahkan cendera mata kepadamanajemen Hotel Aston.

H Lis Darmansyah menyerahkan cendera mata kepadaperwakilan Garuda Indonesia Batam didampingi

Juramadi Esram.

H Lis Darmansyah menyerahkan cendera mata kepadaRudi Iriandi, GM Garuda Indonesia Tanjungpinang .

Wako H Lis Darmansyah berfoto bersama dengan manajemen Garuda Indonesia Tanjungpinang.

Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah didampingi H Juramadi Esram, berfoto bersama dengan petinggi dariGaruda Indonesia Batam, Garuda Indonesia Tanjungpinang, Hotel Aston Tanjungpinang dan Hotel Comfort.

H Juramadi Esram menyerahkan cendera mata kepadaperwakilan manajemen Hotel Comfort Tanjungpinang.

Page 12: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

12

PENYENGAT - Sekretaris DPWPDI Perjuangan Provinsi Kepri HLis Darmansyah, mengatakanPresiden RI terpilih Joko Widodo(Jokowi) setelah dilantik nantitanggal 20 Oktober 2014. Dijad-walkan akan mendatangi PulauPenyengat.

“Informasi yang kami terimadari internal partai kunjungan ker-ja perdana Pak Jokowi akan kePenyengat. Sampai saat ini kitabelum tahu apa agenda ke Pe-nyengat,” kata H Lis Darman-syah di sela-sela gotong royongmassal di Pulau Penyengat, meli-batkan mitra kerja Dinas Pariwi-sata dan Ekonomi Kreatif,masyarakat dan mahasiswa.

Menurut Lis, bisa saja kedatan-gan Pak Jokowi untuk menam-pung aspirasi kepala daerah diKepri. Atau Pak Jokowi datangke Penyengat mungkin ada niattertentu, dan ingin melaksanakanziarah ke makam-makam yang adadi Penyengat.

PELAKASANA tugas (Plt) Ke-tua DPC Partai PDI Perjuangan(PDIP) Kabupaten Bintan H LisDarmansyah mengatakan, PDIPakan mendorong kader terbaik-nya di Bintan untuk maju sebagaicalon bupati atau calon wakilbupati.

”Tapi, PDI Perjuangan tahudiri. Paling tidak kita sodorkansatu calon wakil bupati, tapi be-lum ditentukan partai,” kata LisDarmansyah, kemarin.

Kata Lis, PDI Perjuangansudah berkomunikasi politikdengan beberapa partai. PDIP

JAKARTA – Presiden dan wakil presiden terpilih JokoWidodo-Jusuf Kalla kini berada di puncak popularitas.Masyarakat pun menaruh harapan yang tinggi kepadapasangan tersebut untuk membawa Indonesia menja-di lebih baik.

Menurut peneliti dari Lingkaran Survei Indo-nesia (LSI), Rully Akbar, harapan tinggi masyarakatbisa menjadi beban atau berubah menjadikekecewaan besar jika pasangan tersebut tak mam-pu merealisasikan janji-janji yang dibeberkan saatkampanye lalu.

“Pemerintahan Jokowi dibebani harapan yanglebih tinggi. Semakin tinggi harapan publik, semakinmudah publik kecewa. Karena itu sama saja ‘mema-kan buah simalakama’,” ujar Rully,Kamis (28/8).

Hasil survei LSI pada periode 24–26 Agustus 2014yang menggunakan metode multistage random sam-pling dengan margin of error 2,9 persen menunju-kan sebesar 71,73 persen publik yakin pemerintahanJokowi akan membawa perubahan yang lebih baik.

Sementara 14,11 persen tidak yakin dengan ke-mampuan kepemimpinan Jokowi, dan 14,16 persenmenyatakan tidak tahu. (net)

JAKARTA - Beberapa pimpinan Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) menegaskan tidak tertarik menja-di menteri pada pemer-intahan Presiden Terpi-lih, Joko Widodo. WakilKetua KPK BambangWidjojanto memastikanbakal menolak bila Jo-kowi menawarinya du-duk di kabinet.

“Saya akan diKPK. Innalillahiwainna ilillahiraji’un. Saya cukupdi KPK saja,” katasalah satu pimpinan KPK, Bambang Widjojantodi gedung KPK, Jakarta, Kamis (28/8/). PimpinanKPK lainnya, Busyro Muqoddas, hanya terse-nyum menanggapi pertanyaan wartawan ihwalsikapnya jika ditawari kursi menteri. (net)

JAKARTA - Presiden terpilih periode 2014-2019, JokoWidodo alias Jokowi, mengakui telah meminta Pres-iden Susilo Bambang Yudhoyono untuk menaikkanharga bahan bakar minyak (BBM). Hal itu disampai-kannya langsung saat bertemu dengan SBY di BaliRabu (27/8) malam.

“Memang secara khusus, saya meminta kepada Pres-iden SBY untuk menekan defisit APBN dengan menaik-kan harga BBM,” kata Jokowi di Balai Kota DKI Jakar-ta, Kamis (28/8).

Tapi sayang, permintaan itu ditolak secara halus olehSBY. Presiden RI ke-6 itu menilai saat ini bukan waktuyang tepat untuk menaikan harga BBM. “Kira-kira itujawaban beliau,” ujar Jokowi.

Ia sendiri mengaku siap untuk menaikan harga BBMjika sudah memerintah nanti. Tapi Jokowi mengingat-kan bahwa sampai pelantikan 20 Oktober nanti, seluruhkebijakan terkait pemerintah masih sepenuhnya jadi we-wenang SBY. (net)

ABAS, Tanjungpinang

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014

Tapi, PDI Perjuangantahu diri. Paling tidak

kita sodorkan satu calonuntuk wakil bupati, tapibelum diputuskan partai

Lis Darmansyah

Lis: PDIP Tahu Diri, HanyaSodorkan Wakil Bupati

akan mencari partai lain, untukberkoalisi mengusung salah satukader terbaiknya menjadi calonbupati atau wakil bupati di pemi-lihan Bupati Bintan 2015 nanti.

Lis melihat kompetisi pemili-han Bupati Bintan tahun ini akanseru. Karena, figur-figur yangbanyak dibicarakan di tengahmasyarakat siap maju memilikimassa yang cukup merata.

“Pemilihan Bupati Bintan akanlebih bergengsi karena calonbanyak. Pak Ansar tidak tidakmaju lagi karena sudah dua peri-ode,” tegasnya.

Saat disinggung, isu yangberkembang di masyarakat, ka-lau Pak Bobby Jayanto akan ber-duet dengan Indra Setiawan dariPDIP. Menurut Lis Darmansyahpasangan Bobby Jayanto-IndraSetiawan belum pernah dibahasdi tingkat partai.

“Siapa bilang Bobby Jayantoberpasangan dengan Indra Se-tiawan? Partai belum pernahmembahas calon yang diusungPDIP. Partai tetap mengusungkader terbaik sesuai dengan ha-sil survei,” tegasnya.

Masih kata Lis, saat ini parpolterus gencar komunikasi politiksambil menunggu hasil keputu-san final tentang RancanganUndang-Undang Pilkada yang

baru.“Kalau saya pesimis Un-dang-Undang Pilkada baru di-sahkan di era Presiden SBY,” te-gas Lis.

Anggota DPR RI asal Kepu-lauan Riau Harry Azhar Azismenjelaskan, anggota DPR RIsekarang ini disibukkan tentangaturan penerapan Undang-Un-dang MPR, DPR, DPD, danDPRD (MD3) yang mengatur ten-tang pimpinan dewan.

“Di pusat sedang ribut soalrebutan Ketua DPR RI dan sibukmenggodok Undang-UndangMD3,” kata Harry.

Menurut Harry pembahasanMD3 sampai sekarang belumselesai. Kalau sudah selesaidewan membahas MD3 lang-sung maraton membahas Ran-cangan Undang-Undang Pilka-da.

“Masih ada waktu anggotaDPR RI membahas RancanganUndang-Undang Pilkada sebe-lum massa jabatan anggota DPRRI periode 2009-2014 akan bera-khir 31 September mendatang,”jelas Harry. Harry juga belumbisa memastikan apakan Rancan-gan Undang-Undang Pilkadayang baru disahkan atau tidak.

“Wacananya akan disahkansebelum masa anggota dewanlama berakhir,” tegasnya. ***

Kunjungan Kerja Perdana,Jokowi ke Penyengat

“Bisa saja seluruh kepala daer-ah di Kepri dikumpulkan untukmendengarkan langsung keluhandi daerah. Pak Jokowi kan dike-nal dengan blusukannya,” kataLis. Saat disinggung, apakahkedatangan Jokowi di Kepri, salahsatu agenda untuk memberi ma-sukan kepada PDI Perjuanganmenghadapi pemilihan GubernurKepri mendatang? Lis menjawab,tidak tahu.

“Agendanya belum tahu, sayarasa tak mungkin Presiden sete-lah dilantik ke Penyengat hanyauntuk membahas Pilkada Kepri.Pasti ada tujuan tertentu,” tegas-nya.

Terpisah, mantan Ketua Otori-ta Batam, Ismeth Abdullah yakinJoko Widodo (Jokowi) dan JusufKalla nanti bisa mengesahkantata ruang wilayah (RTRW) di Ke-pri yang belum disahkan pemer-intah pusat. Belum disahkan tatauang wilayah Kepri cukup men-gancam investasi selama ini.

“Sayacukup ke-nal Pak JusufKalla, dia bany-ak membantu per-tumbuhan ekonomidi Kepri terutama diBatam. Banyak jugamembantu lahirnya FreeTrade Zone di Batam,Bintan dan Karimun.(bas)

JAKARTA - Tugas Dewan Ke-hormatan Penyelenggara Pemi-lu. tidak hanya sekadar meme-cat penyelenggara Pemilu na-kal. Namun, DKPP juga menja-ga nama baik lembaga penye-lenggara Pemilu termasuk ko-misioner di dalamnya.

“Contohnya, kami sangatmengapresiasi kepada Anggo-ta Panwaslu Sukoharjo, Subak-ti waktu sidang DKPP terkait

Tugas DKPP Bukan Sekadar MemecatPilpres kemarin. Dalam pertim-bangan Putusannya, DKPPmemberikan apresiasi karenatelah menunjukan pengabdian,integritas, kredibil i tas dankarya terpuji,” kata Nur HidayatSardini saat menjadi narasum-ber di Election Update dengantema Kajian Pilpres 2014 Menu-ju Pemilu yang Lebih Baik, ke-marin, kemarin.

Acara ini diselenggarakan

oleh UNDP di kantor UNDP,Graha Mandiri, Jalan ImamBonjol, Jakarta Pusat. SelainNur Hidayat Sardini, pembicaralainnya, Prof Ramlan Surbakti.

Apresiasi juga diberikan ke-pada Hadar Nafis Gumay, ang-gota KPU RI. Karena saat dipersidangan, dia telah men-jawab dengan disertai bukti-bukti yang secara detail danmeyakinkan kepada majelis

sidang atas tuduhan pengadu-an Pengadu, yaitu berupa re-kaman CCTV. Sehingga, pen-gadu pun tidak bisa berkilahatas bukti-bukti yang telah dis-ampaikan oleh Hadar.

“Jadi kami sangat mengapre-siasi kepada penyelengggarapemilu yang telah menjaga in-tegritasnya,” katanya.

DKPP, kata NHS, sapaanakrabnya, akan bertindak tegas

terhadap penyelenggara Pemi-lu yang bermasalah.

“Contohnya adalah padakasus KPU Kabupaten Serang.Kami tidak bisa menolerir itu,”tandas dia.

Hanya menginggatkan, sidangkode etik yang pernah dilakukanoleh DKPP, KPU dan BaswaluKepri, telah memecat anggotaPanwaslu Tanjungpinang berna-ma Baharuddin. (net/bas)

KOMUNIKASI POLITIK

F-NET

Jokowi (kiri) dan Susilo Bambang Yudhoyono

Jokowi SiapNaikkan BBM

KABINET BARUPimpinan KPK Tak

Tertarik Jadi Menteri

HARAPAN MASYARAKATPemerintah Jangan

Ingkar Janji

Bambang Widjojanto

H Lis Darmansyah

IKLAN

Page 13: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014 13TANJUNGPINANG POS dapat diakses meng-gunakan iPad, iPhone, iPod Touch, Blackberry

Playbook, dan Tablet Android. Caranya, melaluiaplikasi SCOOP, yang bisa di-download dari

GOOGLE play store.

TELEPON PENTINGPemadam Kebakaran Bintan 081364363030Pemadam Kebakaran Tpi 0771-20949 / 113

Polsek Bukit Bestari 0771-318211Polsek TPI Kota 0771-314110Polsek Bintan Timur 0771-61110Unit Lakalantas Tpi 0771-7000009Kantor Badan SAR Tpi 0771-29125Camat Tpi Kota 0771-7008251PLN 0771-23755/21048

Polres Tanjungpinang 0771-314351PDAM 0771-21574Jasa Raharja Tpi 0771-317537RSUD Tpi 0771-313000Lantamal IV Tanjungpinang 0771-23071KPAID Kepri 0771-7004406RSUD Prov Kepri Batu 8 Tpi 0771-7335202

Menunaikan Janji PolitikSeptember 2014, 30 anggo-ta Dewan Perwakilan RakyatDaerah (DPRD) Kota Tan-

jungpinang resmi dilantik men-jadi wakil rakyat. Mulai saat itupun masyarakat Kota Tanjung-pinang menanti janji wakilrakyat tersebut pada pemilu laluuntuk direaliasikan.

Mereka yang terpilih saat inimayoritas wajah-wajah baru diDPRD. Dari 30 anggota DPRDhanya 12 wajah lama dengan 18wajah baru yang tentunya harusmelakukan adaptasi terhadapdinamika di gedung rakyattersebut. Mereka merupakanproduk demokrasi yang terpil-ih mewakili 150 ribu warga Tan-jungpinang.

Dari jenjang pendidikan padasaat mereka mendaftar di Ko-misi Pemilihan Umum (KPU)Tanjungpinang, mayoritas De-wan terpilih lulusan SMA yangberjumlah 16 orang, 1 orangpaket C. Kemudian S1 atau sar-jana berjumlah 9 orang dan S2atau strata 2 berjumlah 3 orang.Lalu lulusan D3 1 orang. Sebe-narnya 1 orang masih tahapmenyelesaikan program doktorIlmu Pemerintahan di salah satuuniversitas negeri di Semarang,Jawa Tengah.

Latar belakang pendidikanterkadang tak bisa mengukurefektivitas atau kemampuanmenjalankan tugas sebagaianggota DPRD. Namun, pen-galaman, kemampuan berbic-ara, kemampuan analisa, men-guasai masalah dan kreativitas,dan integritas tentunya menja-di modal besar dalam menjalan-kan tugas mulia menjadi wakilrakyat.

Karena tugas DPRD sejatin-ya hanya ada tiga saja yangpenting untuk dilaksanakanmulai 1 September hingga limatahun ke depan. Pertama tugasDPRD melakukan pengawasanterhadap kegiatan pemerintah-an apapun itu yang meng-gunakan anggaran yang ber-sumber dari uang rakyat. Ked-ua, tugas DPRD melakukanpenganggaran atau budgeting.Dan yang ketiga tugas DPRDmembuat perundang-undan-gan atau di level daerah mem-buat peraturan daerah yangmemihak kepada kepentinganrakyat.

Dari ketiga fungsi tersebut,dari mana fungsi DPRD untukmenunaikan janji mereka padasaat melakukan kampanye?Kalau dilihat dari fungsi dankewajiban, yang bisa menunai-kan janji kampanye tampaknyahanya dari kalangan eksekutifatau program walikota sesuaidengan visi dan misi pada saat

mencalonkan diri menjadi wa-likota. Karena DPRD mengawa-si program yang dibuat ekseku-tif. Lantas bagaimana merekabisa mewujudkan janji terse-but?

Memang ada usulan kegiatanyang diusulkan masyarakatmelalui Musyawarah Pemban-gunan (Musresbang) mulai daritingkat Lurah, Kecamatan,Kabupaten Kota, Provinsi hing-ga tingkat pusat. Namun usu-lan di Musrenbang ini baik ditingkat kelurahan hingga keca-matan biasanya sudah diako-modir oleh eksekutif yang dis-usun rapi di Badan Peren-canaan Pembangunan Daerah(Bappeda) yang banyak dise-but sebut sebagai lembagapemikir pembangunan suatu

daerah. Jika diibarat manusia,maka, Bappeda sebagai otakmanusia. Sehingga Bappedasudah sepatutnya ditempatifigur yang visioner dan mam-pu menerjemahkan visi dan misikepala daerah.

Fungsi pengawasan dan pen-ganggaran anggota DPRD padasaat musrenbang ini sangatpenting hingga ke pembahasananggaran yang dituangkan kedalam Kebijakan Umum Angga-ran (KUA) Priorotas PlafonAnggaran Sementara (PPAS)lalu menjadi Rancangan Angga-ran Pendapatan Belanja Daerah(RAPBD) yang dibahas bersa-ma Badan Anggaran DPRD.Dalam pembahasan inilah, ang-gota DPRD yang duduk diBadan Anggaran DPRD selakualat kelengkapan DPRD yangbertugas membahas anggaranbersama dengan SKKP atau di-

Pengurus ICMI/ Ketua KPUKota Tanjungpinang

Penulis :Robby Patria

Pelanggan KeluhkanInternet SpeedyMBS MBS MBS MBS MBS salam hormat..kmi hanya mngeluhkanpelayanan dari telkom tentang speedy internetdrumah kami..udah 2 blan ini tak bgoskoneksinya..kmi tak prnah telat byar blana-nya..tpi knapa koneksiny ngadat gtu..ktika dcekptugas telkom,koneksinya lancar2 aje,tak ademasalah,,pas ptugasnye prgi,macet lgi..apaptugasny bwa tower sndri y???tlong lahpak,pelayanan yg nyaman yg hanya kmi minta..

+6281991542411 +6281991542411 +6281991542411 +6281991542411 +6281991542411

Semoga PenerimaanCPNS Ini JujurMBS MBS MBS MBS MBS Semoga penerimaan CPNS dengan sistemCAT lebih baik jangan sampai CPNSny jadiCATERAN dan Cara Pejabat Nitip Saudara

+6281333369949 +6281333369949 +6281333369949 +6281333369949 +6281333369949

Warga MarokButuh TelkomselMBSMBSMBSMBSMBS Desa Marok Kecil butuh tower Telkomsel.Sering putusnya sinyal indosat, membuatmasyarakat desa marok kecil kecamatansingkep selatan kab lingga tidak dapatmelakukan komunikasi. Hal ini sangatberdampak kurangnya pelayanan indosat. Olehkarena itu kami sangat mengharapkanTelkomsel dapat membangun tower didesamarok kecil.

+6281536960235+6281536960235+6281536960235+6281536960235+6281536960235

Guru PertanyakanJanji UmrahMBS MBS MBS MBS MBS Bapak Walikota dan Bapak wakil Yth.KitaKepala Pemerintahan janganlah terlalu banyakngomong saja,sekarang buktikan denganperbutan yg nyata. omroh untuk guru-guru sajasampai sekarang belum diberangkan sudahsetahun yg lalu itu P ak buktikan kalau inginorang percaya terima kasih perhatiannya.

+6285264028955+6285264028955+6285264028955+6285264028955+6285264028955

Malam, MantangGelap GulitaMBSMBSMBSMBSMBS. Kenapa Manager PLN TPI minyak PLNudah habis. Sekarang di Mantang gelap sepertikuburan. Rekening tiap Bulan kami bayar.Apakah tak ade solusi dr Pihak PLN?

+6285668344873+6285668344873+6285668344873+6285668344873+6285668344873

nas terkait terkait program mere-ka usulkan.

Tarik menarik dan penga-wasan DPRD serta fungsi pen-ganggaran DPRD sangat pent-ing di sini. Apakah programyang diusulkan eksekutif disetu-jui atau dicoret oleh DPRD. Ten-tunya pada saat pembahasaninilah anggota DPRD memilikikuku yang kuat terhadap ek-sekutif dalam hal ini kepalaSKPD yang menjadi perpanjan-gan tangan kepala daerah. Jikaprogram yang dibuat eksekutiftak bisa mencerminkan keberpi-hakan kepada rakyat, maka ala-san tersebut menjadi alasanDPRD untuk menolak anggaranyang diusulkan. Dan terkadang,saat saat itulah wakil wakilrakyat “mengusulkan” angga-

ran untuk kepentingan konstit-uennya atau pemilih mereka un-tuk direaliasikan kegiatan pem-bangunan.

Misalnya pembangunanjalan di perumahan yang sebe-lumnya dijanjikan oleh anggo-ta DPRD di perumahan terten-tu. Atau di daerah pemilihan.Mereka akan memperjuangkanaspirasi tersebut melalui SKPDDinas Pekerjaan Umum (PU)yang ditunjuk sesuai dengantupoksi di SKPD terkait. Namun,hakekatnya yang melaksanakantetap saja SKPD terkait. DPRDlagi-lagi melakukan penga-wasan terhadap proyek yangdikerjakan oleh eksekutif.

Tentu rakyat Tanjungpinangberharap banyak pada 30DPRD Kota yang dilantik men-jalankan fungsi mereka dengansempurna. Dengan demikianakan muncul keseimbangan

antara fungsi legislatif dan ek-sekutif. Di tangan DPRD jugastruktur APBD Kota Tanjung-pinang ditentukan apakah leb-ih berpihak kepada rakyat ataulebih cendrung kepada kegia-tan seremonial yang keberhasi-lan kegiatan tersebut sulit un-tuk diukur.

Kita berharap banyak struk-tur APBD Kota Tanjungpinangyang di atas Rp1 triliun di 2015berupa 65 persen untuk belan-ja yang berhubungan denganrakyat, termasuk biaya pem-bangunan infrastruktur dan 35persen untuk belanja pegawaitermasuk gaji dan honor danbiaya tak langsung lainnya. Jikamodel struktur APBD sepertiitu, maka dipastikan, APBDbanyak mengalir untuk kepent-ingan publik. Terutama di SKPDstrategis seperti Dinas PU, Di-nas Pendidikan dan DinasKesehatan.

Output dari hasil kerja DPRDdalam melakukan pengawasandan penganggaran APBD bisadilihat keberhasilannya setiaptahun. Misalnya masyarakatbisa melihat keberhasilan wa-likota atau eksekutif dalam me-nekan angka kemiskinan, Inde-ks Pembangunan Manusia,Angka Partisipasi Sekolah(APS), tingkat pengangguran,dan pelbagai indikator datastatistik pembangunan lain-nya.

Dan di sinilah lagi-lagi per-an DPRD dinantikan rakyat.Sejauh mana dengan kemam-puan mereka untuk mengawa-si SKPD atau dinas dalam men-jalankan tugas sehingga ter-cipta tata laksana pemerintah-an yang baik (good gover-nance). Jangan sampai DPRDhanya menjadi lembaga “stem-pel” menjalankan aktivitas ru-tinitas biasa saja.

Dengan minim pengalaman dipemerintahan, maka DPRDyang baru dilantik memangharus banyak belajar dan seg-era menyesuaikan ritme ritmepemerintahan. Karena yang di-awasi DPRD adalah pejabatyang sudah lebih dari 20 tahunmengabdi di pemerintahan. Ten-tu mereka lebih berpengalamandalam hal menjalankan rodapembangunan. Di sinilah nan-tinya akan kelihatan, apakahanggota DPRD mampu men-jalankan tugas mereka denganbaik. Semoga pesta demokrasiyang sudah kita lalui memberi-kan semangat baru di sistem pe-merintahan guna mewujudkanjanji janji politik mereka. Bahkanjanji pendiri bangsa untuk me-wujudkan masyarakat Indone-sia yang adil dan makmur.***

SAMPAIKAN unek-unek Anda terkaitlayanan publik seperti PDAM, listrik,

telepon, seluler, jalan rusak, kemacet-an, pembuatan KK/KTP/SIM/Paspor/akta kelahiran/sertifikat tanah, dll.

Cukup ketik: MBS (spasi) Isi pesanlalu kirim SMS ke:

0896-7410-6630Atau kirim melalui email:

[email protected]

Kirim opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected]

1. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN.2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS.3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK

MENDAPATKAN DISCO N 20%U T4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 dan Website PT.PELNI : www.pelni.co.id5. 1 (SATU) Jam sebelum kapal tiba sudah dipelabuhan

2014JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNI

DI PELABUHAN KIJANG, TANJUNGPINANG DAN BATAMAGUSTUS

NAMA KAPALRENCANA TIBA RENCANA BERANGKAT

DARI HARI TANGGAL JAM DARI HARI TANGGAL JAM TUJUAN

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

NO.

KM. SINABUNG

KM. UMSINI

KM. BUKIT RAYA

KM. BUKIT RAYA

KM. SINABUNG

KM. UMSINI

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

JUM’AT

RABU

SABTU

SABTU

JUM’AT

RABU

SABTU

RABU

JUM’AT

SENIN

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

JUM’AT

JUM’AT

SABTU

SABTU

JUM’AT

JUM’AT

SABTU

RABU

JUM’AT

SENIN

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

BATAM

BLINYU

BLINYU

BLINYU

TG.PRIOK

TG.PRIOK

TG.PRIOK

BELAWAN

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

148 Agustus

13 Agustus 14

16 Agustus 14

1423 Agustus

22 Agustus 14

27 Agustus 14

02 Agustus 14

06 Agustus 14

08 Agustus 14

11 Agustus 14

13 Agustus 14

16 Agustus 14

20 Agustus 14

23 Agustus 14

27 Agustus 14

30 Agustus 14

148 Agustus

15 Agustus 14

16 Agustus 14

1423 Agustus

22 Agustus 14

29 Agustus 14

02 Agustus 14

06 Agustus 14

09 Agustus 14

13 Agustus 14

13 Agustus 14

16 Agustus 14

20 Agustus 14

23 Agustus 14

27 Agustus 14

30 Agustus 14

.0018

.0022

05.00

07.00

13.00

17.00

15.00

12.00

13.00

11.00

12.00

15.00

12.00

15.00

12.00

15.00

.0021

.015 0

08.00

.0010

16.00

15.00

18.00

15.00

15.00

12.00

15.00

18.00

15.00

18.00

15.00

18.00

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

BATAM

BATAM

BATAM

KIJANG

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

05 Agustus 2014

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - MAUMERE -LARANTUKA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - MAUMERE -LARANTUKA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

BELAWAN (PP)

BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -SERASAN - PONTIANAK - TG.PRIOK (PP)

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -SERASAN - PONTIANAK - TG.PRIOK (PP)

AHLI PIJAT & URUT TRADISIONAL PENGASIHAN, ROMBAK ALAT VITAL PRIA & WANITA,1. (Merubah Burung Pipit jadi burung Garuda), besar, kuat, tahan lama & keras),

perbaiki : penis bawaan lahir/ colagen). mengobati : impotensi, mandul **),suntikan2. Liong Kapsul (Mengobati : Impotensi & Ejakulasi dini, Mani Encer, Menambah

kualitas sperma, menambah stamina dalam melakukan hubungan intim ).3. (Therapi : perawan kembali, menyembuhkan semua penyakit kewanitaan, keset,

lengket, legit, berdenyu ).t2

SEMUANYA PASTI BERHASIL>>>HP : +62 852 63289540 SMS : 081991674550

Praktek : Mahakam Lantai 2 No. (SampingPolres Bt.5 Atas)

Lagoi DinilaiTerlalu EksklusifLAGOILAGOILAGOILAGOILAGOI mgharapkn sramai kute npatong beach. Mcm mn mau ramaikami yg tinggal dpinang aja mau jln2susah br ddk skejap sdh d usir amasatpam trlalu exlvsif lh ksih tanda dungmana yg boleh d injak mn yg tdk bole +6281364779661+6281364779661+6281364779661+6281364779661+6281364779661

Berharap GelapTak BerkepanjanganMBSMBSMBSMBSMBS.. Kepada manager PLN Tanjung-pinang. Kapan listrik di Mantang hidupkembali. Sekarang listrik kami padamkarena kehabisan minyak. Kami tidakmau listrik kami padam berkepan-jangan. Jadi peran PLN sebagai pelayanmasyarakat tu apa? dan apa yang PLNurus di Mantang tu? Tolong dijawabmanager PLN yang terhormat?

+6285668344873+6285668344873+6285668344873+6285668344873+6285668344873

Tiap MingguKejar SPPD

“Zamzami: Perlu Dievaluasi”Gimana ada prestasi kerja..yg di kejarhanya sppd setiap minggu..ntah kapanpun kerjanya..nyusun apbd aja selalumolor..anggota dewan kota bull shit...

([email protected])

Cuma Nirwanayang Terbuka

“Diharapkan Seramai Kute danPatong Beach”

Di bali kite bebas masuk, kawasan um-umnya cuman nirwana doang.

([email protected])

MemangMemangMemangMemangMemang lah PLN.. Mati lampu sampai4 jam. Berapa banyak mau korupsiminyak? Blh baik polisi periksa PLNkarena mereka itu musuh dalam selimut.

+6285668731516+6285668731516+6285668731516+6285668731516+6285668731516

1

Page 14: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

14TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 29 AGUSTUS 2014

PELAKSANAAN PPIP TAHUN 2014 DI PROVINSI KEPRIPROGRAM Pembangunan Infras-truktur Perdesaan (PPIP) merupakanprogram yang dilaksanakan, untukmendukung kebijakan pemerintahdalam mengentaskan kemiskinankhususnya di wilayah pedesaan. Pro-gram ini dilaksanakan dengan tiga

fokus.1. Peningkatan akses masyarakat

terhadap pelayanan infrastrukturdasar permukiman pedesaan

2. Peningkatan kapasitas peren-canaan dan pengembangan ma-syarakat.

3. Peningkatan kapasitas pe-mangku kepentingan (stakeholders)dalam penyelenggaraan pemban-gunan dengan penerapan tata kelolapemerintahan yang baik (good gov-ernance).

PPIP ini, bertujuan menciptakan

dan meningkatkan kualitas kehidu-pan masyarakat. Baik, secara indi-vidu maupun kelompok. Sehingga,mampu memecahkan berbagai per-masalahan terkait dengan kemiskinandan ketertinggalan yang ada di desa.

Pada tahun 2014 Provinsi Kepri

mendapat bantuan PPIP di Kabupa-ten Bintan, Karimun, Lingga, Natu-na, Anambas dengan jumlah desasekitar 42 desa yang terdiri dari regu-ler I 30 desa dan reguler II 12 desa.

Awal kegiatan PPIP di tingkatprovinsi adalah sosialisasi tingkat

provinsi serta perekrutan dan pelati-han tenaga pendamping (TenagaAhli Manajemen Provinsi (TAMPr), serta Fasilitator Masyarakat( FM)dan Fasilitator Teknik (FT). ***

Narasi dan Foto: Istimewa

Kegiatan sosialisasi Kabupaten Natuna. Kegiatan sosialisasi Kabupaten Anambas. Kegiatan sosialisasi Kabupaten Lingga.

Kegiatan sosialisasi Kabupaten Bintan. Kegiatan sosialisasi Kabupaten Bintan.

Wawancara peserta oleh panitia pelaksana perekrutan. Para peserta hasil perekrutan. Tanya jawab peserta perekrutan.

Pembukaan acara oleh Ir M Arifin MM, Kasatker Bangkim Kepri yangdidampingi oleh PPK PPIP Provinsi Kepri Zulkarnain SST dan perwakilan

Sekretariat PPIP Eske M Rorong S. Peserta acara fasilitator. Seluruh peserta serius mengikuti pelatihan.

Kegiatan persiapan sebelum acara pembukaan dimulai. Pelaksanaan kegiatan sosialisasi provinsi.

FOTO BERSAMA PELAKSANAAN KEGIATAN SOSIALISASI PROVINSI.Pembukaan acara pelaksanaan kegiatansosialisasi provinsi oleh tim PPIP Pusat.

Page 15: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

Gaya & Selebriti

15JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT 29 AGUSTUS 2014TANJUNGPINANG POS METRO BATAM

BATAM - Badan Pengusahaan(BP) Batam bekerjasama denganBadan Penyelenggara JaminanSosial (BPJS) Ketenagakerjaanuntuk melindungi tenaga kerja. Se-lain itu, kerjasama kedua badan iniakan mempermudah investormemberikan jaminan kepada ten-aga kerjanya. “Nantinya, pihak BPJS Ketena-gakerjaan akan menempatkanpersonelnya di Gedung PTSP un-tuk mempermudah pelayananketenagakerjaan,” kata Wakil Ke-pala BP Batam Jon Arizal, Rabu(27/8), usai penandatangananMoU antara BP Batam dan BPJSKetenagakerjaan. Ia mengapresiasi komitmen BPJSKetenagakerjaan untuk mewujud-kan terlaksananya kerja sama den-gan pihaknya. Komitmen ini un-tuk mengimplementasikan penye-lenggaraan jaminan sosial ketena-gakerjaan. “Para investor akan mudah un-tuk memberikan jaminan atau pro-

yang tak terpilih lagi. Masih ada10 orang lagi yang belum mengem-balikan,” tegasnya.

Dari data yang diperoleh dariSekretariat DPRD Batam, mantananggota dewan yang belum me-ngembalikan adalah almarhumJahuin Hutajulu, Mesrawati Tam-pubolon, M Yunus, M Yunus dariPartai Demokrat, Jefri Simanjuntakdari PKB, Beliefman Sijabat dariPAN, Yudi Kurnain dan MawardiHarni, M Yunus Muda dari PartaiGolkar, dan Tuahman Purba.

“Seharusnya, 10 anggota de-wan yang tidak terpilih lagi inimengembalikan mobil dinas palinglambat 20 Agustus lalu,” ucapnya.

Terkait pelantikan, anggotadewan periode 2014-2019 akan di-lantik oleh Kepala PengadilanNegeri Batam di Gedung Paripur-na DPRD Kota Batam, Jumat (29/8). Bertindak sebagai pimpinan se-mentara yaitu Wakil Ketua DPRDBatam Ruslan Kasbulatov. Ruslanakan menyerahkan palu ke pimpi-nan sementara DPRD Batam, pe-riode 2009-2014.

Ketua dan wakil ketua semen-tara yang sudah dipilih yakni Nur-yanto dari PDI Perjuangan danZainal Abidin dari Partai Golkar.Palu sidang akan diserahterimakandari Ruslan Kasbulatov ke Ketuadan Wakil Ketua sementara. ***

Sekwan.............. dari hal 16

Kebun raya ini dibangun se-bagai ruang terbuka hijau dalammenghadapi tantangan perkotaan.Sehingga, terwujud kawasanperkotaan yang layak huni.

“KRB ini bisa berfungsi sebagaiinfrastruktur hijau yang turut mem-bentuk ruang kota yang harmo-nis,” sebut Djoko.

Proyek Kebun Raya Batam inidibangun dengan dana APBNKementerian PU sekitar Rp 21 mi-liar. Fasilitas yang dibangun me-liputi gerbang utama, jalan, trotoar,taman, gedung pengelola, dan ru-mah kaca. Selanjutnya, ZonaKoleksi yang meliputi landscapekawasan, rumah tamu, dan infras-truktur lainnya juga akan diban-gun.

“Aman juga membangun wa-duk yang akan menjadi pembatasantara zona penerima dan zonakoleksi,” jelasnya.

Sementara itu, Gubernur KepriHM Sani menyampaikan duku-ngannya atas pembangunan Ke-bun Raya Batam sebagai ruangterbuka hijau. Ia menilai, ke-beradaan kebun raya Batam inipenting sebagai wilayah terbukadalam memelihara tanaman danjuga tempat wisata.

“Kami mendukung sepenuh-nya pembangunan kebun rayaini,” katanya.

Pada kesempatan yang sama,Wali Kota Batam Ahmad Dahlanmengungkapkan, Badan Pengu-sahaan (BP) Batam menyediakanlahan untuk kebun raya ini. Sedan-gkan, Pemko Batam hanya mem-bantu membangun.

“Luas kebun raya ini sekitar 85hektare yang dialokasikan KepalaBP Batam Mustofa Widjaja. Kamihanya membantu membangun,”jelas Dahlan.

Walau luasnya 85 hektare, na-mun lahan ini berpeluang ditam-

bah menjadi 100 hektare. Wilayahkebun raya bisa dikembangkandengan memanfaatkan sungai danhutan bakau di sekitarnya.

Dahlan optimis, kebun rayaakan besar manfaatnya untuk tem-pat rekreasi. Selama ini, wargaBatam ke pantai sebagai pilihantempat wisata.

Hal yang sama terlihat saat war-ga Singapura dan Malaysia keBatam. Dengan adanya kebunraya ini, maka akan semakin ba-nyak pilihan tempat rekreasi bagiwisatawan asing.

Menteri PU juga meresmikaninfrastruktur PU seperti Tampun-gan Air Baku Kolong Enam diKabupaten Bintan dengan ang-garan sekitar Rp 16,09 miliar.Peresmian lainnya yaitu EmbungPulau Nipa dengan anggaran se-nilai Rp 8,3 miliar, pengamananPantai Pulau Laut di Natuna den-gan nilai proyek sekitar Rp 15,9miliar, pembangunan jalan ruasSimpang Gesek, Simpang Lobam,sepanjang 44,14 km dengan ang-garan Rp 131,37 miliar.

Sementara untuk jembatanyang diresmikan, di antaranyaJembatan Busung, JembatanEkang Anculai, Jembatan Sei Bin-tan, Jembatan Anculai, dan Jem-batan Kangboi dengan total pan-jang 1.540 meter dengan angga-ran sekitar Rp 268,3 miliar. Semen-tara itu, sistem penyediaan air mi-num ibukota kecamatan (SPAMIKK) Bulang dengan kapasitas 10liter per detik dikerjakan anggaransekitar Rp 7,12 miliar.

Di Pulau Nipa ada juga SPAMIKK dengan kapasitas 2,5 liter perdetik yang dibangun dengan ang-garan sekitar Rp 4,03 miliar. Peresmi-an terakhirdi Kawasan Taman Den-dang Melayu. Di sini dibangunsaranan dan pra sarana dasar RTHsenilai Rp 3,45 miliar. (mbb)

Kemen............... dari hal 16

MempermudahInvestor JaminTenaga Kerja

Anggaran Penanggulangan Kemiskinan Naik Tiap Tahun

BP BATAM DAN

BPJSKetenagakerjaan

TANDATANGANI

MOU

BATAM - Tim Koordinasi Pe-nanggulangan Kemiskinan(TKPK) menjanjikan anggaranprogram pemberantasan kemiski-nan di Kepri, akan terus dilanjut-kan. Selain itu, anggaran untukpemberantasan juga akan dinaik-kan setiap tahunnya.

Penegasan itu disampaikanKetua TKPK Provinsi Kepri Soer-ya Respationo, Kamis (28/8)didampingi TKPK Batam Rudi.

“Saya ingin, program ini berlan-jut terus dan dianggarkan tiaptahun. Anggaran harus naik dan

tidak bisa statis. Apalagi turun,”tegasnya, saat evaluasi pelaksa-naan program pemberantasan ke-miskinan Kepri.

Pada kesempatan itu, TKPKKepri dan Batam juga meninjaurumah tangga miskin penerimabantuan. Kepada warga, Soeryamengatakan, masyarakat miskinakan menikmati tempat tinggalyang lebih manusiawi dengan ban-tuan ini.

“Anak-anak yang mampu tapiterhambat biaya pendidikan, da-pat terus mengenyam pendidi-

kan,” jelasnya.Selain itu, ibu-ibu hamil juga

menjadi perhatian TKPK. Setiapibu hamil akan diberikan bantuangizi. Di samping itu, masyarakattidak mampu tetap dapat mengak-ses fasilitas kesehatan.

“Saya ingin, tidak ada lagimasyarakat yang tidak punya ak-ses kesehatan dan putus sekolah.Masyarakat Kepri harus bisa ikutmenikmati pembangunan yangada,” ucap Soerya.

Sementara itu, Kepala BappedaProvinsi Kepri Naharuddin me-

ngatakan, secara statistik, angkakemiskinan di Kepri terus menu-run. Berdasarkan data makro, ang-ka kemiskinan di Kepri mencapai6,35 persen pada 2013 lalu. Angkaini menurun 8,3 persen dibanding-kan tahun 2008 lalu.

“Untuk tahun 2014 ini, angga-ran yang dialokasikan mencapaiRp 276,6 miliar yang berasal dariAPBD Provinsi dan KabupatenKota,” ungkapnya.

Komariah, salah seorang war-ga penerima bantuan RTLH men-yatakan bersyukur atas perhatian

pemerintah provinsi Kepri.“Terimakasih, Pak. Rumah kami

sekarang sudah lebih bagus lagidari pada sebelumnya. Kami doa-kan bapak bisa terus jadi pe-mimpin Kepri,” ucapnya.

Saat ini, di kelurahannya adasekitar 20 hingga 25 rumah yanglayak direhabilitasi. Untuk tahun2014 ini, setidaknya ada sekitar 10rumah yang menerima bantuantersebut.

“Kami berharap semua rumahdapat direhabilitasi,” kata Abu,warga lain. (mbb)

teksi di bidang ketenagakerjaan,”harap Jon. Kerja sama antara BP Batam de-ngan BPJS akan meningkatkan pe-layanan bagi para tenaga kerja. Se-bagai bagian dari pemerintah, BPBatam dan BPJS berkewajibanuntuk melayani para tenaga kerja. Pada kesempatan yang sama,Kepala Cabang Batam Didi Suar-di menyampaikan, seluruh peker-ja yang ada di Batam akan dilin-dungi program dari BPJS Ketena-gakerjaan. Program ini untuk kese-jahteraan para pekerja. Dengan terlaksananya kesepa-katan kerja sama ini diharapkan,para pekerja yang berada di Batamdapat menjadi peserta BPJSKetenagakerjaan. Pihaknya jugaberjanji akan meningkatkan pela-yanannya kepada seluruh peker-ja dan masyarakat Indonesia. “Kami akan melakukan bebera-pa rencana seperti peningkatanjaminan keselamatan kerja danjaminan kematian bagi para peser-ta BPJS Ketenagakerjaan. Nanti pe-kerja akan mendapatkan pensiunseperti PNS” jelasnya. Pada acara penandatanganantersebut, pihak BPJS diwakili Ke-pala Cabang Batam Didi Suardi.Hadir juga Kepala Kantor BPJSSub Wilayah Sekupang Zaen Se-tiadi dan Direktur PTSP dan Hu-mas BP Batam Dwi Djoko Wiwo-ho. (mbb)

F-ISTIMEWA

SEPAHAM: Kepala BP Batam Mustofa Widjaja berfoto bersama usai menandatangani notakesepahaman dengan pihak Arsip Nasional RI di Batam, Rabu (28/8).

PengacaraTetap YakinGuntur BumiTak Bersalah

DALAM sidang pembacaanpleidoi dari kuasa hukum, pihakpengacara Guntur Bumi yang di-wakil i oleh Afrian Bondjol masihtetap yakin bahwa kl iennya tidakbersalah. Menurut Afrian, semuapasal yang dituduhkan ke kl iennyatidak ada yang terbukti.

“Pada intinya, kami memintamajel is hakim untuk membebas-kan dari tuntutan. Karena apapunyang didakwakan Jaksa PenuntutUmum tidak terbukti. Kami me-minta agar majel is hakim membe-baskan Guntur Bumi dari tahanan,karena pasal penipuan yang didak-wakan tidak terbukti,” ujar Afriansaat ditemui di Pengadilan NegeriJakarta Selatan, Rabu (27/8).

Afrian menyatakan apa yang iasampaikan ke majel is hakim, semuasudah atas persetujuan GunturBumi. Karena sampai saat ini, sua-mi Puput Melati itu juga merasabahwa dirinya tidak bersalah.

Sampai saat ini, kuasa hukumyang sudah mendampingi GunturBumi sejak awal persidangan tetapyakin bahwa kl iennya tidak layakuntuk d ipenjara. Terkait dengantuntutan empat bulan penjara yangsebelumnya d iajukan oleh JPU,Guntur Bumi tetap yakin bahwa iaakan dibebaskan.

“Terkait tuntutan, kita sudah urai-kan pembelaan. Kita berkesimpu-lan UGB tak memenuhi unsur,”pungkasnya. (net)

kdbd

Idap Bulimia,Tina ToonitaRahasiakan

dari Orang TuaPENGAKUAN Tina Toonita bahwa ia pernahmengidap bulimia ( penyakit merasa lapar ygberlebihan dan ingin selalu makan) mengejut-kan semua orang. Selama ini, ia begitu rapimenyembunyikan sindrom yang mengerikan itu.

Bahkan, tidak hanya para fans yang tertipudengan cara diet yang ia lakukan. Orang tua danoma-nya pun tak tahu kalau Tina mengalamibulimia selama bertahun-tahun.

“Bul imia nggak ada yang tahu. Mama di luarkota, oma di sini (Jakarta). Misalnya makan, itubisa nimbun makanan. Makan di luar, orang ng-gak akan tahu. Oma pernah tahu, lalu dimarahihabis-habisan. Pulang sekolah makan, dibahas-bahas. Bilangnya nggak lagi, tapi it’s very hard,”ujar Tina, Rabu, (27/8).

Pada akhirnya orang tua Tina tahu, dan kemu-dian memberikan proteksi penuh kepadanya.Itulah salah satu alasan Tina untuk menjauh daribul imia.

Keluarga juga yang membuat mental Tinahidup sehat kembali. Sempat mengalami stres,Tina akhirnya menyadari bahwa apa yang ia laku-kan bisa membuatnya kehilangan nyawa.

“Aku sempat merasa takut mati. Pas search,(penderita bul imia) bisa kena jantung. Tapi syuku-rlah keluarga selalu mendukung,” pungkasnya.(net)

Page 16: Epaper Tanjungpinangpos 29 Agustus 2014

METRO BATAM16 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT29 AGUSTUS 2014

Kemen PU Minta Jangan Beralih Fungsi

BATAM - Kementerian PekerjaanUmum (PU) merencanakan mem-bangun Kebun Raya Batam de-ngan versi yang mewah. Oleh kare-na itu, kebun raya ini diharapkantidak beralih fungsi dalam peman-faatannya di masa mendatang.

“Kebun raya ini jangan sampaiberalih fungsi. Apalagi, beralihmenjadi hotel,” kata Menteri PUDjoko Kirmanto, Kamis (28/8), saatpeletakan batu pertama pemba-ngunan Kebun Raya Batam.

Nantinya, kebun raya ini akanmemiliki sekitar 6.500 jenis tumbu-han dalam waktu sembilan tahun.

F-MARTUA/TANJUNGPINANG POS

PERTAMA: Menteri PU Djoko Kirmanto, Gubernur Kepri HM Sani, Wako Batam Ahmad Dahlan, danKepala BP Batam Mustofa Widjaja, saat peletakan batu pertama proyek Kebun Raya Batam, Kamis (29/8).

PELETAKAN BATU

PERTAMA KEBUN

RAYA BATAM

BELUM KEMBALIKAN MOBIL DINAS

Sekwan Ancam Tarik PaksaSEKITAR 10 orang anggota dew-an belum mengembalikan mobil di-nas ke Sekretariat DPRD Kota Ba-tam. Jika tidak dikembalikan hing-

ga pelantikan anggota dewanbaru, maka mobil dinas tersebutakan ditarik paksa.

Penegasan itu disampaikan

Sekwan Batam Marzuki, Kamis (28/8).

“Kami imbau agar mobil dinasdikembalikan. Jika tidak, kami akan

mengambil paksa dari kediamanmasing-masing anggota dewan

Lanjut ke Hal 15

Lanjut ke Hal 15

BATAM - Pihak Dinas Keber-sihan Kota Batam berencanamenambah truk sampah seki-tar 30 unit. Truk sampah yangbaru ini memiliki sistem com-pactor (pemadatsampah), sehing-ga dapat mening-katkan daya ang-kut.

Hal ini disam-paikan Kepala Di-nas KebersihanKota Batam Sule-man Nababan, Ka-mis (28/8).

“Truk sampahtersebut diharap-kan dapat m-engangkut sam-pah di sejumlahperumahan yangjumlahnya terusmengalami pe-ningkatan,” katanya.

Truk jenis ini dinilai efektifuntuk meningkatkan dayaangkut sampah. Sampahyang dimasukkan ke dalambak truk akan dipadatkan olehmesin. Selain meningkatkandaya angkut, truk sampah inijuga tidak akan mengotori

Dinas Kebersihan AjukanPengadaan 30 Truk Sampah

jalan.“Sampai saat ini, Batam be-

lum memiliki compactortruck. Truk ini memiliki dayaangkut sekitar 6 sampai 16

ton,” jelasnya.Selama ini, pe-

ngangkutan sam-pah berjalan lan-car. Kendalanyahanya keterbata-san bahan bakarminyak truk sam-pah.

Antrean BBMjenis solar di SPBUsangat panjangmembuat penga-ngkutan sampahmenjadi terlambat .Selain itu, layananpengangku tansampah juga terba-tas, setiap tiga hari.

Sementara itu, pengadaantong sampah merupakanbagiuan dari tugas BadanLingkungan Hidup ProvinsiKepri. Ada sekitar 150 lebihtong sampah saat ini.

“Mudah-mudahan ditam-bah tahun ini,” harapnya.(mbb)

Sampai saat ini,Batam belum

memilikicompactor

truck. Truk inimemiliki daya

angkut sekitar6 sampai 16 ton.