Daily Report - valbury.co.id › library › 2021 › 01 › news210113-1610503428.pdfcukup dalam...

11
1 Research Department - email : [email protected] NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART \ Koreksi IHSG yang beruntun terjadi hampir dua pekan terakhir, memberikan sinyal potensi koreksi cenderung terbatas. Hal tersebut terkonfirmasikan dari indikator Stochastic yang mengisyaratkan IHSG dalam ruang jenuh jual. Selain itu, peluang up reversal juga terindikasi dari MACD, kendati dari lagging indikator sinyal terkonfirmasi nagatif. JAKARTA INDICES STATISTICS CLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn) IHSG 6395.669 +12.732 30398.947 25981.810 LQ-45 996.438 -4.583 4539.203 12786.608 MARKET REVIEW MARKET VIEW Bursa saham global bergerak mixed pada perdagangan Selasa (12/01) yang dimulai dari Wall Street yang merah pada malam sebelumnya. Kemudian, saham-saham bursa Asia Timur sebagian bergerak positif seperti Nikkei 225 yang naik 0,09%, adapun Shanghai juga apresiasi tinggi 2,18% setelah sebelumnya koreksi dalam. Hangseng juga melaju 1,32%. Sementara itu, Kopsi justru terkoreksi 0,7% yang diduga karena adanya koreksi teknikal setelah kenaikan tinggi nyaris 10% sejak awal tahun. Selain digerakkan oleh sentimen pandemic covid-19, bursa juga masih mengkhawatirkan sentimen geopolitk antara Iran dan AS, setelah parlemen Iran mengesahkan UU untuk menuntaskan proyek nuklirnya. Menurut kami, secara politik gerakan Iran ini justru sebenarnya ingin menekan AS agar dapat mengembalikan ke meja perundingan yang sebelumnya ditinggalkan pada masa Donald Trump. Analisis ini mengingat Iran berhitung Joe Biden yang akan diinagurasi sebagai presiden pada Januari 2020 akan mengajaknya kembali ke perundingan bersama Eropa, jadi pengesahan UU tersebut lebih untuk mempercepat proses tersebut. Di sisi lain dari AS, Partai Demokrat juga telah memulai proses impeachment di DPR, setelah Republik menolak menggunakan amandemen ke-25 yang memberikan kewenangan Wapres dengan persetujuan DPR memecat presiden. Namun, banyak pihak ragu dalam jangka waktu yang kurang dari 2 minggu impeachment tersebut dapat dilaksanakan. Dari Eropa, STXE secara tentative naik 0,3% FTSE 0,1% kendati masih didominasi oleh sentimen dari penyebaran covid-19 di Eropa yang masih belum menunukkan tanda-tanda penurunan. Namun, sentimen adanya stimulus yang akan diluncurkan Biden menetralisir kekahwatiran sentimen covid-19. IHSG apresiasi 0,20% dengan Rupiah melemah cukup dalam di posisi Rp14,317 per dolar AS. Sementara itu, investor asing masih melanjutkan catatan net buy mencapai Rp798,23 miliar. Dengan saham-saham yang menjadi sasaran net buy asing adalah BBRI, BMRI, BBCA dan ASII. Pergerakkan IHSG hari ini cukup fluktuatif karena kasus covid-19 yang konsisten masih tinggi dimana kasus aktif melebihi 100.000 kasus. BPOM telah memberikan persetujuan EUA untuk Sinovac dan proses vaksinasi akan dimulai pada 13 January 2021. Hadirnya vaksinasi nasional diharapkan dapat mendorong kepercayaan konsumen dan mendorong laju pertumbuhan ekonomi yang masih dalam tahap recovery. Adapun, pemerintah telah menetapkan PPKM pada tanggal 11-25 January 2021. Realisasi defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2020 mencapai 6,09% terhadap produk domestik bruto (PDB). Defisit tersebut disebabkan pendapatan negara mengalami tekanan yang cukup dalam dimana pendapatan negara terkumpul sebesar Rp 1.633,6 triliun, turun 16,7% dibanding 2019. Di tengah pendapatan negara yang tertekan, realisasi belanja negara sepanjang 2020 sebesar Rp 2.589,9 triliun, naik 12,2% yoy. pertumbuhan realisasi belanja negara tersebut sejalan dengan strategi countercyclical yang ditempuh pemerintah dalam penanganan Covid-19. Hal ini terutama untuk menahan laju kontraksi ekonomi serta mengurangi dampaknya pada kenaikan angka kemiskinan dan tingkat pengangguran akibat pandemi. posisi defisit APBN pada tahun lalu masih relatif lebih kecil dibanding banyak negara ASEAN maupun G20. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pun mengeluarkan peringatan soal virus corona jenis baru yang ditemukan di Jepang. Virus baru yang ditemukan di Jepang bisa menimbulkan masalah jika tidak segera ditangani. Semakin banyak virus menyebar, semakin tinggi kemungkinan perubahan baru pada virus. Varian baru ini kemungkinan lebih menular daripada jenis sebelumnya. Varian tersebut tampaknya memiliki mutasi yang sama seperti strain lain yang ditemukan di Inggris dan Afrika Selatan. Partai Demokrat resmi mengajukan resolusi berisi tudingan bahwa Presiden AS Donald Trump menghasut massa dalam kerusuhan di Capitol. Namun, mereka menanti, apakah Wapres Mike Pence bersedia mengupayakan Trump lengser. Para politisi Demokrat mengajukan proses dakwaan pemakzulan itu kecuali jika Trump mengundurkan diri atau dilengserkan dengan mekanisme Amandemen ke-25. IHSG diperkirakan bergerak menguat pada perdagangan hari ini, Rabu (13/01), ditengah dominasi katalis positif bagi pasar berikut ini : 1) Pemerintah resmi menerima bahan baku untuk vaksin Covid-19 sebanyak 15 juta dosis, (+), 2) Indeks berjangka Wall Street sementara ini berada di teritorial positif (+), 3) Indeks Wall Street pada perdagangan Selasa, (13/01) menguat (+), 4) Indeks bursa regional Asia diperkirakan mayoritas menguat (+), 5) Rupiah diperkirakan menguat terhadap dolar AS (-), 6) UE telah memulai proses persetujuan untuk vaksin Covid-19 ketiganya. Jadwal vaksinasi akan dipercepat setelah mengonfirmasi permohonan penggunaan darurat vaksin AstraZeneca-Oxford University (+) 7) The Fed mengatakan bahwa transisi pemerintahan AS yang baru pada 20 Januari 2021 dan akan digencarkannya vaksinasi Covid-19 membuat optimistis terhadap situasi perekonomian ke depan (+) dan. 8) Presiden AS Donald Trump membantah bahwa pidatonya pecan lalu di hadapan ribuan pendukung telah mendorong mereka untuk merangsek ke gedung Capitol (+). Daily Report 13 January 2021 ITMG keluarkan Rp1,06 miliar untuk eksplorasi Desember 2020 BYAN targetkan produksi 32-34 juta ton BRMS keluarkan USD378,49 ribu eksplorasi Desember 2020 BSSR keluarkan Rp1,4 miliar untuk eksplorasi Desember 2020 MDKA keluarkan Rp24,93 miliar eksplorasi Desember 2020 ISAT siap sambut 5G ISAT tinggalkan bisnis satelit TOWR targetkan pertumbuhan pendapatan 8% HEXA optimis penjualan alat berat tahun ini naik 20%-30% AUTO akan tingkatkan bisnis alat kesehatan EMTK tandatangani addendum dengan anak usaha EMTK berencana melakukan private placement BIRD siapkan capex Rp500 miliar DART terbitkan obligasi Rp225 miliar RUPSLB DNAR setujui perombakan manajemen PCAR targetkan pertumbuhan laba 2021 sekitar 3%-4% PCAR anggarkan capex tahun ini sebesar Rp 2,5 miliar Support Level 6354/6312/6271 Resistance Level 6437/6478/6519 Major Trend Up Minor Trend Up

Transcript of Daily Report - valbury.co.id › library › 2021 › 01 › news210113-1610503428.pdfcukup dalam...

  • 1

    Research Department - email : [email protected]

    NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART

    \

    Koreksi IHSG yang beruntun terjadi hampir dua pekan terakhir,memberikan sinyal potensi koreksi cenderung terbatas. Hal tersebutterkonfirmasikan dari indikator Stochastic yang mengisyaratkan IHSGdalam ruang jenuh jual. Selain itu, peluang up reversal juga terindikasidari MACD, kendati dari lagging indikator sinyal terkonfirmasi nagatif.

    JAKARTA INDICES STATISTICSCLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn)

    IHSG 6395.669 +12.732 30398.947 25981.810LQ-45 996.438 -4.583 4539.203 12786.608

    MARKET REVIEW MARKET VIEWBursa saham global bergerak mixed pada perdagangan Selasa

    (12/01) yang dimulai dari Wall Street yang merah pada malamsebelumnya. Kemudian, saham-saham bursa Asia Timur sebagianbergerak positif seperti Nikkei 225 yang naik 0,09%, adapun Shanghaijuga apresiasi tinggi 2,18% setelah sebelumnya koreksi dalam.Hangseng juga melaju 1,32%. Sementara itu, Kopsi justru terkoreksi0,7% yang diduga karena adanya koreksi teknikal setelah kenaikantinggi nyaris 10% sejak awal tahun. Selain digerakkan oleh sentimenpandemic covid-19, bursa juga masih mengkhawatirkan sentimengeopolitk antara Iran dan AS, setelah parlemen Iran mengesahkan UUuntuk menuntaskan proyek nuklirnya. Menurut kami, secara politikgerakan Iran ini justru sebenarnya ingin menekan AS agar dapatmengembalikan ke meja perundingan yang sebelumnya ditinggalkanpada masa Donald Trump. Analisis ini mengingat Iran berhitung JoeBiden yang akan diinagurasi sebagai presiden pada Januari 2020 akanmengajaknya kembali ke perundingan bersama Eropa, jadipengesahan UU tersebut lebih untuk mempercepat proses tersebut. Disisi lain dari AS, Partai Demokrat juga telah memulai prosesimpeachment di DPR, setelah Republik menolak menggunakanamandemen ke-25 yang memberikan kewenangan Wapres denganpersetujuan DPR memecat presiden. Namun, banyak pihak ragu dalamjangka waktu yang kurang dari 2 minggu impeachment tersebut dapatdilaksanakan. Dari Eropa, STXE secara tentative naik 0,3% FTSE 0,1%kendati masih didominasi oleh sentimen dari penyebaran covid-19 diEropa yang masih belum menunukkan tanda-tanda penurunan. Namun,sentimen adanya stimulus yang akan diluncurkan Biden menetralisirkekahwatiran sentimen covid-19.

    IHSG apresiasi 0,20% dengan Rupiah melemah cukup dalam diposisi Rp14,317 per dolar AS. Sementara itu, investor asing masihmelanjutkan catatan net buy mencapai Rp798,23 miliar. Dengansaham-saham yang menjadi sasaran net buy asing adalah BBRI, BMRI,BBCA dan ASII. Pergerakkan IHSG hari ini cukup fluktuatif karenakasus covid-19 yang konsisten masih tinggi dimana kasus aktifmelebihi 100.000 kasus. BPOM telah memberikan persetujuan EUAuntuk Sinovac dan proses vaksinasi akan dimulai pada 13 January2021. Hadirnya vaksinasi nasional diharapkan dapat mendorongkepercayaan konsumen dan mendorong laju pertumbuhan ekonomiyang masih dalam tahap recovery. Adapun, pemerintah telahmenetapkan PPKM pada tanggal 11-25 January 2021.

    Realisasi defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN)2020 mencapai 6,09% terhadap produk domestik bruto (PDB). Defisittersebut disebabkan pendapatan negara mengalami tekanan yangcukup dalam dimana pendapatan negara terkumpul sebesar Rp1.633,6 triliun, turun 16,7% dibanding 2019. Di tengah pendapatannegara yang tertekan, realisasi belanja negara sepanjang 2020sebesar Rp 2.589,9 triliun, naik 12,2% yoy. pertumbuhan realisasibelanja negara tersebut sejalan dengan strategi countercyclical yangditempuh pemerintah dalam penanganan Covid-19. Hal ini terutamauntuk menahan laju kontraksi ekonomi serta mengurangi dampaknyapada kenaikan angka kemiskinan dan tingkat pengangguran akibatpandemi. posisi defisit APBN pada tahun lalu masih relatif lebih kecildibanding banyak negara ASEAN maupun G20.

    Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pun mengeluarkan peringatansoal virus corona jenis baru yang ditemukan di Jepang. Virus baruyang ditemukan di Jepang bisa menimbulkan masalah jika tidak segeraditangani. Semakin banyak virus menyebar, semakin tinggikemungkinan perubahan baru pada virus. Varian baru ini kemungkinanlebih menular daripada jenis sebelumnya. Varian tersebut tampaknyamemiliki mutasi yang sama seperti strain lain yang ditemukan di Inggrisdan Afrika Selatan.

    Partai Demokrat resmi mengajukan resolusi berisi tudingan bahwaPresiden AS Donald Trump menghasut massa dalam kerusuhan diCapitol. Namun, mereka menanti, apakah Wapres Mike Pence bersediamengupayakan Trump lengser. Para politisi Demokrat mengajukanproses dakwaan pemakzulan itu kecuali jika Trump mengundurkan diriatau dilengserkan dengan mekanisme Amandemen ke-25.

    IHSG diperkirakan bergerak menguat pada perdagangan hari ini,Rabu (13/01), ditengah dominasi katalis positif bagi pasar berikut ini :1) Pemerintah resmi menerima bahan baku untuk vaksin Covid-19sebanyak 15 juta dosis, (+), 2) Indeks berjangka Wall Street sementaraini berada di teritorial positif (+), 3) Indeks Wall Street padaperdagangan Selasa, (13/01) menguat (+), 4) Indeks bursa regionalAsia diperkirakan mayoritas menguat (+), 5) Rupiah diperkirakanmenguat terhadap dolar AS (-), 6) UE telah memulai prosespersetujuan untuk vaksin Covid-19 ketiganya. Jadwal vaksinasi akandipercepat setelah mengonfirmasi permohonan penggunaan daruratvaksin AstraZeneca-Oxford University (+) 7) The Fed mengatakanbahwa transisi pemerintahan AS yang baru pada 20 Januari 2021 danakan digencarkannya vaksinasi Covid-19 membuat optimistis terhadapsituasi perekonomian ke depan (+) dan. 8) Presiden AS Donald Trumpmembantah bahwa pidatonya pecan lalu di hadapan ribuanpendukung telah mendorong mereka untuk merangsek ke gedungCapitol (+).

    Daily Report13 January 2021

    ITMG keluarkan Rp1,06 miliar untuk eksplorasi Desember 2020 BYAN targetkan produksi 32-34 juta ton BRMS keluarkan USD378,49 ribu eksplorasi Desember 2020 BSSR keluarkan Rp1,4 miliar untuk eksplorasi Desember 2020 MDKA keluarkan Rp24,93 miliar eksplorasi Desember 2020 ISAT siap sambut 5G ISAT tinggalkan bisnis satelit TOWR targetkan pertumbuhan pendapatan 8% HEXA optimis penjualan alat berat tahun ini naik 20%-30% AUTO akan tingkatkan bisnis alat kesehatan EMTK tandatangani addendum dengan anak usaha EMTK berencana melakukan private placement BIRD siapkan capex Rp500 miliar DART terbitkan obligasi Rp225 miliar RUPSLB DNAR setujui perombakan manajemen PCAR targetkan pertumbuhan laba 2021 sekitar 3%-4% PCAR anggarkan capex tahun ini sebesar Rp 2,5 miliar

    Support Level 6354/6312/6271Resistance Level 6437/6478/6519Major Trend UpMinor Trend Up

  • Daily News13 January 2021

    2

    Indo Tambangraya Megah (ITMG) telah melakukan kegiataneksplorasi yang dilakukan oleh 2 anak perusahannya yaituTrubaindo Coal Mining (TCM) dan Indominco Mandiri (IM) padabulan Desember 2020. Operasional pemboran TCM dilakukan diKecamatan Muara Lawa, Kabupaten Kutai Barat, ProvinsiKalimantan Timur dengan biaya sebesar Rp789.078.651.Sedangkan kegiatan pemboran yang dikerjakan oleh IM dilakukandi Kecamatan Sangatta Kabupaten Kutai Timur, KecamatanMarang Kayu Kabupaten Kutai Kartanegara dan KecamatanBontang Utara dan Selatan Kabupaten Bontang, ProvinsiKalimantan Timur. dengan biaya sebesar Rp272.029.194. Untuk itutotal biaya eksplorasi selama Desember 2020 tercatat sebesarRp1.061.107.845.

    Bayan Resources (BYAN) menargetkan produksi 2021 di kisaran32-34 juta ton, sedikit lebih tinggi dari realiasi produksi 2020 dikisaran 30 juta ton. Disamping itu, perseroan menargetkan volumeoverburden removal (OB) juga meningkat menjadi di kisaran 120-140 juta bcm terutama karena dimulainya penambangan TiwaAbadi, di Proyek Tabang, yang diimbangi dengan OB lebih rendahdi Tambang Wahana Baratama dan Teguh Sinarabadi atau FirmanKetaun Perkasa. Sementara itu, BYAN menargetkan volumepenjualan di kisaran 32-34 juta ton, sedikit lebih rendah dariestimasi 2020 di kisaran 37 juta ton. Adapun rata-rata cash cost2021 diperkirakan di kisaran US$27-29 per ton dengan rata-rataharga jual di kisaran US$38-40 per ton. Di akhir Desember 2020,perseroan berhasil mendapatkan komitmen kontrak penjualan batubara untuk 2021 sebesar 27,2 juta ton dengan rata-rata kalori4.579 GAR Kcal/kg. Komitmen tersebut setara dengan 80% daritarget penjualan tahun 2021. Dari total itu, sekitar 25%menggunakan harga tetap di US$36 per ton dan sisanya 75%menggunakan harga floating.

    Bumi Resources Minerals (BRMS) telah melakukan kegiataneksplorasi yang dilakukan oleh 3 anak perusahannya yaitu CitraPalu Minerals (CPM) , Dairi Prima Mineral (DPM) dan GorontaloMinerals (GM) pada bulan Desember 2020. CPM melakukaneksplorasi pada Blok I Sulawesi Tengah, Blok II Sulawesi Selatan,Blok IV Sulawesi Tengah, Blok V Sulawesi Tengah, dan Blok VISulawesi Tengah dengan biaya sebesar USD343.665. SementaraDPM, mengeluarkan biaya sebesar USD11.006,11 untuk kegiataneksplorasi. Kegiatan eksplorasi pada Prospek Anjing Hitam sudahselesai dilakukan dan saat ini prospek tersebut memasuki tahapOperasi Produksi. Untuk (GM), kegiatan eksplorasi dilakukan padaProspek Sungai Mak dan Prospek Motomboto, Blok I (Tombulilato),Gorontalo dengan biaya eksplorasi sebesar USD23.824,09. Untukitu, total biaya eksplorasi sebesar USD378,49 ribu

    Baramulti Suksessarana (BSSR) telah melakukan ekplorasi padabulan Desember 2020 yang akan dilakukan oleh anak usahanyayaitu Antang Gunung Meratus. Kegiatan pemboran eksplorasi dibulan Desember 2020 berada Blok 2, Blok 3S Warutas, Blok 3NAmbutun dan Blok 4 Waruba mencakup desa Batulaki, Malilingin,Malutu, Mandala dan Hamak kabupaten Hulu Sungai Selatan dandesa Kembang Habang Kabupaten Tapin. Kegiatan Eksplorasi inimenghabiskan dana sekitar Rp1.405.235.000.

    Merdeka Copper Gold (MDKA) terus melanjutkan kegiataneksplorasi di tiga daerah berbeda di Indonesia (Tujuh Bukit di JawaTimur, Pulau Wetar di Maluku Barat Daya, dan Pani di Gorontalo)pada bulan Desember 2020. Biaya eksplorasi yang dihabiskantercatat sebesar Rp24,93 miliar.

    Infrastruktur jaringan telekomunikasi Indosat (ISAT) diklaim telahsiap mendukung pergelaran 5G pada tahun ini, kendati akhir tahun

    lalu perseroan mengundurkan diri dari bursa lelang frekuensi 2,3GHz. Selama enam kuartal terakhir, perseroan menggenjotpergelaran jaringan, termasuk serat optik, agar layanan yangdiberikan semakin prima sekaligus mempersiapkan diri dalammenyambut teknologi generasi kelima.

    Indosat (ISAT) mulai meninggalkan bisnis satelit telekomunikasiyang salah satunya digunakan untuk penyediaan layanan internetke seluruh Indonesia. Sebagai alternatif, perseroan menjajaki kerjasama dengan google dalam penyaluran akses internet ke daerahterpencil.

    Sarana Menara Nusantara (TOWR) menargetkan kenaikanpendapatan sebesar 8% menjadi Rp7,93-8 triliun pada 2021.Target tersebut akan dicapai dengan pertumbuhan organic seiringdengan kebutuhan masyarakat atas layanan internet yang masihtumbuh dan banyaknya daerah di Indonesia yang saat ini belummendapatkan layanan 4G. Untuk merealisasikan target tersebut,perseroan akan mengeluarkan capex sekitar Rp3,25 triliun padatahun ini, namun dapat meningkat apabila rencana investasi paraoperator telekomunikasi yang membutuhkan infrastrukturtelekomunikasi juga meningkat.

    Hexindo Adiperkasa (HEXA) memproyeksikan penjualan alatberatnya di tahun ini akan tumbuh sekitar 20%-30%. Proyeksitersebut akan dievaluasi kembali di pertengahan tahun nanti.bilamana permintaan masih tinggi kemungkinan penjualan alatberat HEXA bisa tumbuh sampai 50%. Perseroan optimistis seiringtren kenaikan harga sejumlah komoditas tambang seperti batubaradan nikel hingga komoditas perkebunan seperti minyak kelapasawit (CPO). HEXA memiliki berbagai strategi memacu penjualanalat berat di tahun ini. Salah satunya, merubah alat berat bekasuntuk dijual kembali tanpa mengurangi kualitas. Sementarapermintaan alat berat bekas dinilai masih cukup positif di tengahtekanan finansial akibat pandemi Covid-19, beberapa pelangganmenginginkan alat berat yang relatif murah dari segi harga. Selainitu, HEXA juga menjalin hubungan yang baik dengan lembaga-lembaga keuangan agarpara pelanggannya dipermudah dalammengakses pendanaan untuk membeli alat berat.

    Astra Otoparts (AUTO) terus memacu bisnis alat kesehatan padatahun ini. Perseroan melihat peluang bisnis dari industri tersebuttidak terdampak negatif oleh pandemi sementara alat kesehatandapat sejalan pada kompetensi engineering & inovasi yang dimilikiAUTO. Pada awal tahun 2021 lalu AUTO melalui PT AstraKomponen Indonesia (ASKI) merilis Grin Smile, masker elektriktransparan yang tidak hanya berfungsi sebagai pelindung daripercikan droplet. ASKI sebelumnya telah meluncurkan 6 varianproduk. Pada April 2020, ASKI meluncurkan 2 generasi pelindungwajah atau Face Shield, kacamata pelindung serbaguna atauSafety Google, dan Corona Finger. Dilanjutkan dengan peluncuranalat kesehatan EOSTRA (Extraoral Dental Suction Machine) yangberfungsi untuk melindungi dokter gigi dengan menghisappercikan droplet pasien pada saat tindakan berlangsung. Setelahitu meluncurkan Grin KoVee UVC Box serta Grin Adore yaituAutomatic Door System yang dapat digunakan di area tempat kerjadan berfungsi untuk mendeteksi suhu tubuh serta pemakaianmasker pada karyawan yang terintegrasi dengan database dansistem absensi di lokasi tersebut.

    Elang Mahkota Teknologi (EMTK) telah menandatanganiaddendum atas perjanjian jasa manajemen dengan TangaraMitrakom (TM). EMTK telah setuju untuk memberikan perpanjanganjangka waktu selama 1 tahun, terhitung sejak tanggal 1 Januari2021 sampai dengan 31 Desember 2021. TM adalah anak usaha

  • Daily News13 January 2021

    3

    yang dimiliki secara langsung oleh EMTK dengan kepemilikansaham sebesar 92%. Dengan perpanjangan perjanjian ini dapatmendukung kegiatan usaha TM.

    Elang Mahkota Teknologi (EMTK) berencana melangsungkanprivate placement dengan menerbitkan sebanyak 5,5 miliar sahamatau setara 9.75%. Aksi korporasi tersebut dengan perhitungan10% penambahan modal setara dengan 5,64 miliar sahamdikurangi dengan jumlah MESOP sebanyak 141 juta saham.Saham-saham yang akan dikeluarkan tersebut memiliki nilainominal Rp20 per saham. Dana yang diperoleh akan digunakanuntuk investasi dan memperkuat modal kerja serta pengembanganusaha perseroan.

    Blue Bird (BIRD) akan fokus pada peningkatan pelayanan danmengoptimalkan penggunaan teknologi untuk memudahkanpelanggan pada tahun ini. Untuk itu, perseroan menyiapkanbelanja modal sebesar Rp500 miliar untuk biaya peremajaankendaraan dan investasi teknologi.

    Duta Anggada Realty (DART) menerbitkan obligasi berkelanjutan IItahap I tahun 2021 senilai Rp225 miliar dengan jangka waktu 370hari kalendar. Hasil dari penerbitan obligasi akan digunakansebagai modal kerja.

    RUPSLB Bank Oke Indonesia (DNAR) memutuskan melakukanpergantian manajemen dengan memberhentikan dengan hormatKomisaris Utama Kim In Hwan, Komisaris Moon Youngso, sertaPresiden Direktur Lim Cheol Jin. Sementara RUPSLB menyetujuipengangkatan Park Young Man sebagai Presiden Direktur, dan LimCheol Jin sebagai Komisaris Utama, Meski disetujui RUPSLB,pengangkatan ini baru akan efektif setelah mendapatkanpersertujuan dari OJK dan instansi berwenang lainnya.

    Prima Cakrawala Abadi (PCAR) menargetkan penjualan 1,1 jutakaleng rajungan dan 180 ton ikan beku pada tahun ini. Fokuspenjualan PCAR pada tahun ini masih akan menyasar target-targetpasar eksisting di Amerika Serikat untuk produk rajungan dan diwilayah Asia untuk produk ikan beku dan ikan olahan. Dariproyeksi penjualan tersebut perseroan menargetkan pertumbuhanlaba bersih 2021 sekitar 3%-4%. Guna mencapai target tersebutPCAR akan memperkuat jaringan pembelian bahan baku denganbekerjasama mitra-mitra perusahan di daerah gunamempersiapkan kebutuhan logistik untuk penangkapan maupunpengupasan rajungan. Di saat yang sama, PCAR juga akanmemperkuat lini penjualan ikan beku dengan terus menggencarkandiversifikasi produk. Hingga akhir September 2020 lalu, PCARmasih membukukan rugi bersih sebesar Rp 11,71 miliar denganrealisasi penjualan Rp 33,82 miliar

    Prima Cakrawala Abadi (PCAR) menganggarkan belanja modal(capex) tahun ini sebesar Rp 2,5 miliar dari kas internal untukmenyelesaikan renovasi pembaharuan salah satu pabrikperusahaan yang berada di Indramayu. Langkah ini merupakanbagian dari upaya perusahaan untuk mengejar target kinerja tahunini dengan memaksimalkan produksi rajungan di pabrik Makassardan Indramayu, di mana pabrik Indramayu diharapkan sudahdapat beroperasi di akhir bulan ini. Setelah beroperasi, pabrikIndramayu tersebut akan memiliki kapasitas produksi sebesar 45-60 ton per bulan, naik dari kapasitas semula yang sebesar 37,5 tonper bulan. Dengan demikian, bila digabung dengan kapasitasterpasang pabrik Makassar yang sebesar 37,5 ton per bulan,PCAR akan memiliki total kapasitas terpasang 82,5 - 97,5 ton perbulan.

  • 4

    Market Data13 January 2021

    COMMODITIES DUAL LISTINGDescription Price (USD) Change Description Price (USD) Price (IDR) Change (IDR)Crude Oil (US$)/Barrel 53.47 0.26 TLKM (US) 24.81 3,505.65 -100.32Natural Gas (US$)/mmBtu 2.74 -0.01 ANTM (GR) 0.03 1,491.55 -13.37Gold (US$)/Ounce 1,858.24 3.47Nickel (US$)/MT 17,668.00 582.00Tin (US$)/MT 20,925.00 225.00Coal (NEWC) (US$)/MT* 86.50 24.10Coal (RB) (US$)/MT* 93.40 30.04CPO (ROTH) (US$)/MT 1,090.00 -40.00CPO (MYR)/MT 3,960.00 -14.50Rubber (MYR/Kg) 941.50 5.50Pulp (BHKP) (US$)/per ton 1,050.00 0.00*weekly

    GLOBAL INDICES VALUATIONChange PER (X) PBV (X) Market Cap

    Country Indices Price%Day %YTD 2020E 2021F 2020E 2021F (USD Bn)

    USA DOW JONES INDUS. 31,068.69 0.19 1.51 21.14 18.27 4.46 4.15 9,561.43USA NASDAQ COMPOSITE 13,072.43 0.28 1.43 33.98 29.28 4.97 4.55 21,074.53ENGLAND FTSE 100 INDEX 6,754.11 -0.65 4.54 15.59 13.07 1.70 1.63 1,595.13CHINA SHANGHAI SE A SH 3,782.36 2.18 3.90 14.02 12.35 1.53 1.41 6,806.86CHINA SHENZHEN SE A SH 2,532.50 1.86 3.89 24.05 20.60 3.67 3.23 5,482.45HONG KONG HANG SENG INDEX 28,276.75 1.32 3.84 12.75 11.17 1.20 1.12 3,463.83INDONESIA JAKARTA COMPOSITE 6,395.67 0.20 6.97 18.22 13.53 2.11 1.95 522.98JAPAN NIKKEI 225 28,211.20 0.19 2.82 24.99 21.31 2.10 1.98 3,933.16MALAYSIA KLCI 1,612.04 -0.32 -0.93 14.06 14.37 1.55 1.48 258.29SINGAPORE STRAITS TIMES INDEX 2,977.17 -0.23 4.69 15.89 12.87 1.01 0.98 403.63

    FOREIGN EXCHANGE FOREIGN EXCHANGEDescription Rate (IDR) Change Description Rate (USD) ChangeUSD/IDR 14,130.00 5.00 1000 IDR/ USD 0.07077 -0.00003EUR/IDR 17,252.73 82.27 EUR / USD 1.22100 0.00030JPY/IDR 136.32 0.71 JPY / USD 0.00965 0.00001SGD/IDR 10,680.27 53.33 SGD / USD 0.75586 0.00017AUD/IDR 10,983.25 79.20 AUD / USD 0.77730 0.00010GBP/IDR 19,321.36 170.12 GBP / USD 1.36740 0.00100CNY/IDR 2,186.09 -2.47 CNY / USD 0.15471 0.00042MYR/IDR 3,491.91 8.61 MYR / USD 0.24713 0.00061KRW/IDR 12.91 0.05 100 KRW / USD 0.09134 0.00043

    CENTRAL BANK RATE INTERBANK LENDING RATEDescription Country Rate (%) Description Country Rate (%)

    FED Rate (%) US1.75

    JIBOR (IDR) IndonesiaError! Not a

    valid link.BI 7-Day Repo Rate (%) Indonesia 3.75 LIBOR (GBP) England 0.03ECB Rate (%) Euro 0.00 SIBOR (USD) Singapore 0.17BOJ Rate (%) Japan 0.10 D TIBOR (YEN) Japan 0.08BOE Rate (%) England 0.10 Z TIBOR (YEN) Japan 0.14PBOC Rate (%) China 4.35 SHIBOR (RENMINBI) China 2.43

    INDONESIAN ECONOMIC INDICATORS IDR AVERAGE DEPOSITDescription December-20 November-20 Description Rate (%)Inflation YTD % 1.68 1.23 1M 4.43Inflation YOY % 1.68 1.59 3M 4.56Inflation MOM % 0.45 0.28 6M 4.57Foreign Reserve (USD) 135.90 Bn 133.60 Bn 12M 6.03GDP (IDR Bn) 3,894,699.00 3,687,745.50

  • 5

    Market Data13 January 2021

    BUSINESS & ECONOMIC CALENDARDate Agenda Expectation13 Jan US CPI MoM Naik menjadi 0.4% dari 0.2%13 Jan US CPI YoY Naik menjadi 1.3% dari 1.2%14 Jan US Monthly Budget Statement --14 Jan US Initial Jobless Claims Turun menjadi 785 ribu dari 787 ribu14 Jan US Continuing Claims Turun menjadi 5000 ribu dari 5072 ribu14 Jan US Import Price Index MoM Naik menjadi 0.7% dari 0.1%14 Jan US Import Price Index YoY Naik menjadi -0.8% dari -1.0%14 Jan US Export Price Index MoM Tetap 0.6%14 Jan US Export Price Index YoY --15 Jan Indonesia Trade Balance Surplus turun menjadi $2287 juta dari $$2613 juta15 Jan Indonesia Total Exports Turun menjadi 5.30% dari 9.54%15 Jan Indonesia Total Imports Naik menjadi -11.70% dari -17.46%15 Jan US PPI MoM Naik menjadi 0.4% dari 0.1%15 Jan US PPI YoY Turun menjadi 0.7% dari 0.8%15 Jan US Empire Manufacturing Turun menjadi 3.8 dari 4.915 Jan US Retail Sales Advance MoM Naik menjadi -0.1% dari -1.1%Ket: (*) US Time (^) Tentative

    LEADING MOVERS LAGGING MOVERSStock Price Change (%) Index pt Stock Price Change (%) Index ptMEGA IJ 12775 19.95 13.14 BBCA IJ 35800 -2.52 -20.25BBRI IJ 4720 1.51 7.67 TLKM IJ 3510 -2.50 -8.00BRIS IJ 3760 23.68 6.33 UNVR IJ 7100 -1.39 -3.42AGRO IJ 1585 20.53 5.12 KLBF IJ 1680 -4.55 -3.36BBKP IJ 760 24.59 4.37 TPIA IJ 9950 -1.24 -2.00BMRI IJ 6950 1.46 4.14 CPIN IJ 6400 -1.54 -1.47ANTM IJ 2770 7.36 4.10 ADRO IJ 1475 -3.28 -1.43SMMA IJ 12000 5.26 3.43 SCMA IJ 2400 -4.00 -1.33KAEF IJ 6975 8.14 2.62 GGRM IJ 40500 -1.82 -1.29BSDE IJ 1335 9.43 2.18 MIKA IJ 2720 -3.55 -1.28

    UPCOMING IPO'S

    Company Business IPO Price(IDR)Issued

    Shares (Mn) Offering Date Listing Underwriter

    Diagnos LaboratoriumUtama

    Trade & ServicesHealth Labs

    200.00 250.00 04-08 Jan 2021 15 Jan 2021 Mirae Asset Sekuritas

    Widodo MakmurUnggas

    Poultry Feed 142-200 5920.00 07-13 Jan 2021 29 Jan 2021 CIMB Sekuritas, DanareksaSamuel Sekuritas

  • 6

    13 January 2021Corporate Info13 January 2021

    DIVIDENDStock DPS (IDR) Status CUM Date EX Date Recording Payment

    CORPORATE ACTIONSStock Action Ratio EXC. Price (IDR) CUM Date EX Date Trading PeriodSAME Rights Issue TBA TBA 01 Mar 2021 02 Mar 2021 05 Mar-12 Mar 2021

    GENERAL MEETINGEmiten AGM/EGM Date AgendaAKKU RUPSLB 14 Jan 2021RANC RUPSLB 15 Jan 2021WEGE RUPSLB 15 Jan 2021AGRS RUPSLB 18 Jan 2021COCO RUPSLB 19 Jan 2021ALMI RUPSLB 20 Jan 2021BRNA RUPSLB 20 Jan 2021RELI RUPST/LB 20 Jan 2021BBRI RUPSLB 21 Jan 2021BEEF RUPSLB 21 Jan 2021CANI RUPST/LB 22 Jan 2021GOLD RUPSLB 22 Jan 2021INDX RUPSLB 22 Jan 2021BKDP RUPST/LB 26 Jan 2021DFAM RUPSLB 26 Jan 2021LAND RUPSLB 26 Jan 2021HOKI RUPSLB 27 Jan 2021DNET RUPSLB 28 Jan 2021HEXA RUPSLB 28 Jan 2021UNVR RUPSLB 28 Jan 2021BBHI RUPSLB 29 Jan 2021

  • 13 January 2021

    Technical Analysis13 January 2021

    BSDE TRADING BUYS1 1255 R1 1375 Trend Grafik Major Up Minor Up

    S2 1135 R2 1495

    ClosingPrice 1335

    Ulasan

    MACD line dan signal line indikasi positif

    Stochastics fast line & slow indikasi negatif

    Candle chart indikasi sinyal positif

    RSI berada dalam area netral

    Harga berada dalam area lower band

    Prediksi Trading range Rp 1255-Rp 1375

    Entry Rp 1335, take Profit Rp 1375

    Indikator Posisi SinyalStochastics 57.96 NegatifMACD 10.07 PositifTrue Strength Index (TSI) 15.28 PositifBollinger Band (Mid) 3437 NegatifMA5 1254 Positif

    600

    800

    1,000

    1,200

    1,400

    1,600

    1,800

    Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021

    BSDE Upward SlopingChannel

    1,255 1,254 1,242.5 1,242.5 1,223.5 1,190 998.846

    1,310 1,335 1,335 1,335

    1,847 1,847

    0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0BSDE - Stochastic

    %D(15,3,3) = 63.67, Stochastic%K = 70.21, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00

    63.6657 63.6657 20

    70.2053 70.2053 80

    -30.0-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 0.0BSDE - MACD(5,3) = -13.31, Signal()= -4.59 -13.3095 -4.58798

    -80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0BSDE - TSI(3,5,3)

    = 15.28,Volume() = 95,874,800.00 2.80162 0.00000

    15.2815 95,874,800

    Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

    PWON TRADING BUYS1 550 R1 595 Trend Grafik Major Down Minor Up

    S2 505 R2 640

    ClosingPrice 570

    Ulasan

    MACD line dan signal line indikasi positif

    Stochastics fast line & slow indikasi negatif

    Candle chart indikasi sinyal positif

    RSI berada dalam area netral

    Harga berada dalam area lower band

    Prediksi Trading range Rp 550-Rp 595

    Entry Rp 570, take Profit Rp 595

    Indikator Posisi SinyalStochastics 35.41 NegatifMACD 27.62 PositifTrue Strength Index (TSI) 41.88 PositifBollinger Band (Mid) 1520 NegatifMA5 532 Positif

    300.0

    360.0

    420.0

    480.0

    540.0

    600.0

    660.0

    Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021

    PWONDownward Sloping Channel

    526.875

    504.286 504.286 496 484.6 484.6 462.231

    532 536.5 540 570 570 570

    0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0PWON-Stochastic%D(15,3,3) = 34.40, Stochastic%K = 52.13, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 34.3972 34.3972 20

    52.1277 52.1277 80

    -18.0-12.0 -6.0 0.0 6.0 12.0 18.0 24.0 0.0PWON-MACD(5,3) = -9.33, Signal()= -5.25 -9.33284 -5.25395

    -100.0-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0PWON-

    TSI(3,5,3)= 41.88,Volume() = 222,055,392.00 17.035 0.00000

    41.8757222,055,392

    Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

  • 13 January 2021

    Technical Analysis13 January 2021

    SMRA TRADING BUYS1 850 R1 925 Trend Grafik Major Down Minor Up

    S2 775 R2 1000

    ClosingPrice 880

    Ulasan

    MACD line dan signal line indikasi positif

    Stochastics fast line & slow indikasi negatif

    Candle chart indikasi sinyal positif

    RSI berada dalam area netral

    Harga berada dalam area lower band

    Prediksi Trading range Rp 850-Rp 925

    Entry Rp 880, take Profit Rp 925

    Indikator Posisi SinyalStochastics 81.51 NegatifMACD 299.74 PositifTrue Strength Index (TSI) 23.38 PositifBollinger Band (Mid) 34395 NegatifMA5 824 Positif

    400

    500

    600

    700

    800

    900

    1,000

    Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021

    SMRA Upward SlopingChannel

    830.5 824 823.75 795 795 780 727.245

    860 880 880 880

    990.909 990.909

    0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0SMRA -Stochastic%D(15,3,3) = 29.67, Stochastic%K = 43.76, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 29.6661 29.6661 20

    43.7603 43.7603 80

    -40.0-30.0-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 0.0SMRA -MACD(5,3) = -10.69, Signal()= -4.38 -10.688 -4.38248

    -80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0SMRA -TSI(3,5,3)= 23.38,Volume() = 125,587,504.00 2.28302 0.00000

    23.3776125,587,504

    Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

    BBTN TRADING BUYS1 1850 R1 2000 Trend Grafik Major Down Minor Up

    S2 1700 R2 2150

    ClosingPrice 1905

    Ulasan

    MACD line dan signal line indikasi positif

    Stochastics fast line & slow indikasi negatif

    Candle chart indikasi sinyal positif

    RSI berada dalam area netral

    Harga berada dalam area lower band

    Prediksi Trading range Rp 1850-Rp 2000

    Entry Rp 1905, take Profit Rp 2000

    Indikator Posisi SinyalStochastics 83.00 NegatifMACD 62.44 PositifTrue Strength Index (TSI) 43.22 PositifBollinger Band (Mid) 4301 NegatifMA5 1857 Positif

    800

    1,000

    1,200

    1,400

    1,600

    1,800

    2,000

    2,200

    Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021

    BBTN Upward SlopingChannel

    1,857 1,837.75 1,830 1,776.67 1,776.67 1,695 1,550.84

    1,905 1,905 1,905 2,000

    2,147.63 2,147.63

    0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0100.0BBTN - Stochastic%D(15,3,3) = 53.19, Stochastic%K = 63.93, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 53.1876 53.1876 20

    63.9344 63.9344 80

    -40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 0.0BBTN - MACD(5,3) = -18.24, Signal()= -14.52 -18.2397 -14.5242

    -80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0BBTN - TSI(3,5,3)= 43.22,Volume() = 53,603,800.00 28.8244 0.00000

    43.2172 53,603,800

    Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

  • 13 January 2021

    Technical Analysis13 January 2021

    ASII TRADING BUYS1 6400 R1 6650 Trend Grafik Major Down Minor Up

    S2 6150 R2 6900

    ClosingPrice 6525

    Ulasan

    MACD line dan signal line indikasi positif

    Stochastics fast line & slow indikasi negatif

    Candle chart indikasi sinyal positif

    RSI berada dalam area overbought

    Harga berada dalam area lower band

    Prediksi Trading range Rp 6400-Rp 6650

    Entry Rp 6525, take Profit Rp 6650

    Indikator Posisi SinyalStochastics 37.34 NegatifMACD -20.02 PositifTrue Strength Index (TSI) 84.81 PositifBollinger Band (Mid) 9609 NegatifMA5 6340 Positif

    3,600

    4,200

    4,800

    5,400

    6,000

    6,600

    7,200

    Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021

    ASII Upward SlopingChannel

    6,265.63 6,250 6,106.25 6,033.33 6,033.33 5,950 5,416.64

    6,340 6,525 6,525 6,525

    7,379.52 7,379.52

    0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0ASII -Stochastic%D(15,3,3)= 84.81,Stochastic%K = 89.70, Overbought Level = 80.00,Oversold Level= 20.00 84.8124 80 20

    84.8124 89.7035 89.7035

    -120.0-60.0 0.0 60.0120.0180.0 0.0ASII -MACD(5,3)= -72.08, Signal()= -62.28 -72.0798 -62.2782

    -80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0ASII -TSI(3,5,3)= 56.15, Volume()= 38,226,200.00 45.6932 0.00000

    56.1502 38,226,200

    Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

    ANTM TRADING BUYS1 2620 R1 2850 Trend Grafik Major Up Minor Up

    S2 2390 R2 3080

    ClosingPrice 2770

    Ulasan

    MACD line dan signal line indikasi negatif

    Stochastics fast line & slow indikasi negatif

    Candle chart indikasi sinyal positif

    RSI berada dalam area overbought

    Harga berada dalam area upper band

    Prediksi Trading range Rp 2620-Rp 2850

    Entry Rp 2770, take Profit Rp 2850

    Indikator Posisi SinyalStochastics 55.68 NegatifMACD 0.43 NegatifTrue Strength Index (TSI) 83.16 PositifBollinger Band (Mid) 1771 PositifMA5 2554 Positif

    -600

    0

    600

    1,200

    1,800

    2,400

    3,000

    Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 2021

    ANTM Upward SlopingChannel

    2,390.63

    2,130 2,130 2,020 2,008.5 1,720

    1,317.68

    2,554

    2,770 2,770 2,770 2,976.67 2,976.67

    0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0ANTM -Stochastic%D(15,3,3) = 88.69, Stochastic%K = 90.82, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 88.6922 80 20

    88.6922 90.8164 90.8164

    -100.0-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 0.0ANTM -MACD(5,3) = -95.26, Signal()= -92.27 -95.2615 -92.2744

    -80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0ANTM -TSI(3,5,3)= 83.16,Volume() = 1,147,172,864.00 79.5284 0.00000

    83.15621,147,172,864

    Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

  • Trading View13 January 2021

    THESE RECOMMENDATIONS ARE BASED ON TECHNICAL AND ONLY INTENDED FOR ONE DAY TRADINGPrice Support Resistance Indicators 1 MonthTicker Rec

    12/01/2021 Entry Exit S2 S1 R1 R2 MACD Stoc* MA5* High Low

    AgricultureAALI Trading Sell 12475 12475 12350 12000 12350 12700 13050 Negatif Negatif Negatif 13350 10800LSIP Trading Sell 1400 1400 1380 1320 1380 1440 1500 Negatif Negatif Negatif 1480 1090SGRO Trading Sell 1650 1650 1620 1550 1620 1690 1760 Negatif Negatif Negatif 2000 1580

    MiningPTBA Trading Sell 2860 2820 2820 2730 2820 2910 3000 Positif Positif Positif 3180 2250ADRO Trading Sell 1475 1450 1450 1385 1450 1515 1580 Positif Positif Positif 1600 1275MEDC Trading Sell 715 715 695 650 695 740 785 Positif Negatif Negatif 790 468INCO Trading Buy 6475 6475 6700 5650 6175 6700 7225 Positif Positif Positif 7000 4500ANTM Trading Buy 2770 2770 2850 2390 2620 2850 3080 Positif Positif Positif 2750 1105TINS Trading Buy 1805 1805 1860 1590 1725 1860 1995 Positif Positif Positif 1965 1030

    Basic Industry and ChemicalsWTON Trading Sell 416 416 406 388 406 424 442 Negatif Positif Negatif 456 330SMGR Trading Buy 12125 11975 12350 11600 11975 12350 12725 Negatif Positif Negatif 13000 11100INTP Trading Buy 14650 14475 14875 14075 14475 14875 15275 Positif Positif Positif 15500 13200SMCB Trading Buy 1395 1390 1410 1370 1390 1410 1430 Negatif Negatif Negatif 1545 1070

    Miscellaneous IndustryASII Trading Buy 6525 6525 6650 6150 6400 6650 6900 Positif Negatif Positif 6600 5200GJTL Trading Buy 890 890 940 770 855 940 1025 Positif Negatif Positif 1020 494

    Consumer Goods IndustryINDF Trading Buy 6725 6675 6850 6500 6675 6850 7025 Negatif Negatif Negatif 7350 6700GGRM Trading Buy 40500 40200 41100 39300 40200 41100 42000 Positif Negatif Negatif 49975 40075UNVR Trading Sell 7100 7100 7050 6875 7050 7225 7400 Negatif Negatif Negatif 7900 7100KLBF Trading Sell 1680 1680 1585 1300 1585 1870 2150 Positif Negatif Positif 1835 1440

    Property, Real Estate and Building ConstructionBSDE Trading Buy 1335 1335 1375 1135 1255 1375 1495 Positif Positif Positif 1340 1010PTPP Trading Sell 2080 2080 2020 1925 2020 2120 2220 Negatif Negatif Positif 2170 1230WIKA Trading Sell 2150 2150 2090 1970 2090 2210 2330 Negatif Negatif Negatif 2270 1460ADHI Trading Sell 1770 1770 1715 1560 1715 1870 2030 Positif Negatif Positif 1810 1005WSKT Trading Sell 1660 1660 1635 1585 1635 1685 1735 Negatif Positif Negatif 1730 1015

    Infrastructure, Utilities and TransportationPGAS Trading Sell 1610 1610 1590 1545 1590 1635 1680 Positif Positif Positif 1895 1335JSMR Trading Buy 4500 4500 4530 4390 4460 4530 4600 Positif Positif Positif 4860 4100ISAT Trading Sell 5900 5900 5600 5150 5600 6050 6500 Negatif Negatif Positif 6475 2170TLKM Trading Sell 3510 3510 3470 3350 3470 3590 3710 Positif Negatif Positif 3640 3160

    FinanceBMRI Trading Buy 6950 6950 7025 6675 6850 7025 7200 Positif Positif Positif 6875 6200BBRI Trading Buy 4720 4720 4770 4570 4670 4770 4870 Positif Negatif Positif 4660 3950BBNI Trading Buy 6500 6500 6625 6225 6425 6625 6825 Positif Positif Positif 6750 5900BBCA Trading Sell 35800 35800 35425 34325 35425 36525 37625 Positif Negatif Positif 36800 30675BBTN Trading Buy 1905 1905 2000 1700 1850 2000 2150 Positif Positif Positif 2000 1620

    Trade, Services and InvestmentUNTR Trading Sell 26225 26225 25750 24700 25750 26800 27850 Negatif Negatif Negatif 28475 22100MPPA Trading Buy 106 106 108 100 104 108 112 Positif Positif Positif 134 93