Basic Life Support.pptx

13
Basic Life Support

description

BLS

Transcript of Basic Life Support.pptx

Basic Life Support

Basic Life SupportBatuan Hidup DasarResusitasi Jantung-ParuUsaha untuk mengembalikan fungsi pernafasan dan sirkulasi yang terhentiTerus mengalami penyempurnaan,AHA Guidelines 2010Sistem A-B-C sistem C-A-BThe Chain of Survival

1. Immediate Recognition & Activation2. Early Cardiopulmonary Resuscitation 3. Rapid Defibrillator4. Effective Advance Life Support5. Integrated Post Cardiac CareBASIC LIFE SUPPORTAlat Perlindungan Diri (APD)Minimal :Sarung tangan LateksMasker RJP

AHA BLSAlgorithmAssessmentBerdasarkan respon dan pernafasan korban secara visual :Respon :A : AwakeV : Verbal P : PainU: UnresponsivePernafasan tidak normal (gasping/terengah-engah), tidak bernapasCek nadi karotistidak dilakukan lebih dari 10 detik.tidak dilakukan oleh penolong awam

Aktivasi Sistem Tanggap Darurat Lakukan panggilan daruratAmbil Automated External Defibrillator

CirculationLakukan 30 kompresi 2 kali ventilasi (1 siklus)Kecepatan kompresi 100x per menit ( 2x kompresi per detik)Kedalaman kompresi 5 cm

CPR terus dilakukan hingga kembalinya sirkulasi spontan (ROSC/ Return of Spontaneous Circulation) AirwayBuka jalan nafas Head tilt & chin liftJaw thrust( Jika suspek cedera servikal)

Periksa jalan nafasAmati suara nafas dan pergerakan dinding dadaBuka mulut dengan cross finger, lihat ke dalam mulutBersihkan jalan nafasMiringkan korbanLakukan teknik sapuan jari untuk mengambil benda yang mengganggu jalan nafas

BreathingDalam rangkaian CR berikan 2x ventilasi ke mulut atau hidung, Tiup selama 1 detikJika korban telah mencapai ROSC,tetpi masih membutuhkan bantuan pernafasan, ventilasi dilakukan dengan kecepatan 5-6 detik atau 10-12x permenit, cek nadi tiap 2 menit.