Anatomi Bola Mata

24
Anatomi dan Fisiologi Mata

Transcript of Anatomi Bola Mata

Page 1: Anatomi Bola Mata

Anatomi dan Fisiologi Mata

Page 2: Anatomi Bola Mata

RONGGA ORBITA

The seven bones that articulate to form the orbit :Frontal boneLacrimal boneEthmoid boneZygomatic boneMaxillary bonePalatine boneSphenoid bone

Page 3: Anatomi Bola Mata
Page 4: Anatomi Bola Mata

• Dinding bola mata (luar-dalam):1. Sklera

- 5/6 bag. luar ddg bola mata- Bag. terdepan → kornea (1/6

bag.)2. Koroid3. Retina

melapisi bagian dalam 2/3 postor

dinding bola mata

Page 5: Anatomi Bola Mata

KORNEA

• Asal kata bahasa latin → cornu (spt tanduk)• Jernih, transparan, avaskuler• Ø 12mm, tebal 0,5-1 mm• Lapisan-lapisan :

1. Epitel (plg luar)2. Membrana Bowman3. Stroma4. Membran Descement5. Endotel

Page 6: Anatomi Bola Mata
Page 7: Anatomi Bola Mata

IRIS• Fungsi : - Membentuk celah → pupil

- Mengatur sinar masuk ke bola mata

• Terdapat 2 otot (musculus):- m. sphincter pupil → miosis (pupil

mengecil) → fungsi parasimpatis- m. dilatator pupil → midriasis (pupil

melebar) → fungsi simpatis

Page 8: Anatomi Bola Mata

BADAN SILIAR• Fungsi :

- menghasilkan cairan → humor akuos → membentuk bilik mata depan / camera oculi anterior - tempat melekatnya zonula zinii (penggantung lensa)

• Terdpt otot siliaris → yg berperan u/ proses akomodasi (otot siliaris kontraksi → zonula zinnii relaksasi → pencembungan lensa)

Page 9: Anatomi Bola Mata

HUMOR AKUOS• Fungsi :

- mengisi bilik mata depan- menjaga tekanan bola mata (N=15-18mmHg)

• Aliran HA :badan siliar → bilik mata blkg → pupil → bilik mata depan → sudut iridokornealis → trabeculum meshwork → canalis Schlemm → pemb. drh episklera

Page 10: Anatomi Bola Mata

LENSA• Bikonveks, avaskuler, tdk

berwarna, transparan• Kapsul postor > cembung

dibanding antor

• Bagian-bagian :- Kapsul (membungkus lensa)- Korteks- Nukleus

• Fungsi : proses akomodasi

Page 11: Anatomi Bola Mata

• Komposisi :- 65% air- 35% protein → - soluble protein

(α,β,δ,kristalin)

- insoluble protein

(albumin)- mineral

Page 12: Anatomi Bola Mata
Page 13: Anatomi Bola Mata

• Akomodasi → kemampuan lensa untuk mencembung dan memipih

• Usia > 40 thn → kekakuan lensa → daya akomodasi ↓↓ → presbiopia (memakai kacamata +)

• Lensa keruh → katarak

Page 14: Anatomi Bola Mata
Page 15: Anatomi Bola Mata

CORPUS VITREUM (BADAN KACA)

• Mengisi 2/3 vol. bola mata (3-4 ml)• Berbentuk spt jelly/agar2• Komposisi :

- 99% air- 1% solid (protein, mukopolisakarida, asam hyaluronat)

• Avaskuler• Fungsi : membentuk bola mata

Page 16: Anatomi Bola Mata

• Pembungkus → membran hyaloidea

• Perlekatan :- ora serrata (batas badan siliar & retina)- papil saraf optik (PN II)- makula- pemb. drh retina

Page 17: Anatomi Bola Mata

RETINA• Selembar tipis jaringan saraf,

transparan & multilapis yang melapisi bagian dalam 2/3 posterior dinding bola mata

• Fungsi :Menerima rangsang cahaya → impuls saraf → N II → otak

Page 18: Anatomi Bola Mata

Secara histologi, lapisan retina dari luar ke dalam :

– Epitel pigmen retina & membrana basalis– Lapisan fotoreseptor segmen dalam & luar

batang & kerucut– Membrana limitans eksterna– Lapisan inti luar– Lapisan pleksiformis luar– Lapisan inti dalam– Lapisan pleksiformis dalam– Lapisan sel ganglion – Lapisan serat saraf– Membrana limitans interna → berbatasan CV

Page 19: Anatomi Bola Mata
Page 20: Anatomi Bola Mata

MAKULA• Fungsi : pusat penglihatan• Bag. tengah → fovea sentralis →

mengandung sel kerucut → u/ adaptasi terang & warna

PAPIL N.OPTIKUS (PN II)• Disebut juga Blind Spot (bintik buta)• ≠ mengandung sel reseptor (kerucut

& batang)• Hanya t.d. serabut saraf

Page 21: Anatomi Bola Mata
Page 22: Anatomi Bola Mata

SKLERA

• Fungsi : memberi bentuk bola mata & melindungi bola mata

• Tebal 1 mm• Dibungkus o/ konjungtiva

(membran mukosa transparan yg tipis)

Page 23: Anatomi Bola Mata

If you want the rainbow, you’ve got to put up with the rain

Page 24: Anatomi Bola Mata