3a - Identifikasi baterai

download 3a - Identifikasi baterai

of 16

Transcript of 3a - Identifikasi baterai

Mengganti Baterai

Teknik Sepeda Motor (021) Memelihara Baterai (SK-KD 03) 1/15

Kerusakan, Kerusakan Baterai Keretakan pada kotak sehingga elektrolit baterai keluar dan menyebabkan kerusakan atau korosi bagian yang terkena cairan elektrolit baterai Keausan terminal berlebihan menyebabkan kontak baterai dengan terminal kurang baik sehingga suplai listrik ke sistem menjadi kurang Kerusakan pada sel-sel baterai akibat getaran, over charging maupun usia, sehingga baterai tidak mampu menyimpan listrik2/15Teknologi dan Rekayasa

3 Langkah Mengganti Baterai Melepas Memilih baterai pengganti Memasang

3/15

Teknologi dan Rekayasa

Menentukan Baterai Pengganti Kapasitas baterai Dimensi baterai Ukuran dan posisi terminal baterai

4/15

Teknologi dan Rekayasa

Kapasitas Baterai

Kapasitas baterai pengganti minimal sama dengan baterai sebelumnya bila kapasitas baterai kurang dari sebelumnya maka suplai listrik saat starter kendaraan menjadi kurang fungsi stabilizer saat kendaraan berjalan kurang baik menghidupkan starter terdapat kemungkinan kendaraan energi pada baterai kurang

5/15

Teknologi dan Rekayasa

Dimensi Baterai Dimensi baterai penting diperhatikan sebab pada kapasitas baterai yang sama belum tentu ukuran baterai sama bila ukuran baterai terlalu besar menyebabkan tempat baterai tidak cukup, sedangkan bila ukuran baterai terlalu kecil maka pengikatan tidak dapat dilakukan dengan baik

3/15

Teknologi dan Rekayasa

Ukuran Dan Posisi Terminal Baterai

Ukuran dan posisi terminal baterai pada setiap baterai tidak pasti sama, bila diameter terminal baterai lebih besar maka konektor baterai tidak masuk bila ukuran terlalu kecil maka pengikatan tidak dapat dilakukan dengan kuat Posisi terminal tiap baterai juga tidak sama, bila hal ini terjadi maka kabel baterai menjadi kurang panjang.

6/15

Teknologi dan Rekayasa

Konstruksi Baterai Sel dibangun dengan pemisah untuk mencegah sentuhan dan konsleting antara pelat positif dan negatif Masing-masing sel menghasilkan 2 Volt dengan mengabaikan jumlah pelat Semakin banyak jumlah pelat pada masing-masing sel semakin besar arus yang dapat dihasilkan

7/15

Teknologi dan Rekayasa

Konstruksi Baterai Masing-Masing Sel dipisahkan oleh sekat yang terbuat dari plastik Koneksi listrik dibuat oleh konektor utama yang terdapat pada bagian atas masing-masing sel dan menghubungkan antara pelat satu dengan yang lain8/15

Gambar penampang baterai yang menunjukkan hubungan tiap sel pada masing-masing bagian

Teknologi dan Rekayasa

Konstruksi BateraiPelat positif (lead dioxide) and negatif (lead) terendam oleh elektrolit Komposisi elektolit adalah 36% asam sulfat dan 64% air (H2SO4) Beda potensial (tegangan) yang dihasilkan antara lead peroxid dan lead adalah 2.1 volt

9/15

Teknologi dan Rekayasa

Cara Kerja BateraiSelama baterai dipergunakan lead oxide dengan elektrolite akan melepas oksigen di dalam elektrolit untuk membentuk air Kombinasi Lead dengan elektrolit akan menjadi lead sulfate Ketika baterai kosong, kedua plat menjadi lead sulfate dan elekrolite akan menjadi air murni10/15Teknologi dan Rekayasa

Cara Kerja Baterai

Reaksi kimia saat baterai dipergunakan untuk menyalakan lampu (beban)

11/15

Teknologi dan Rekayasa

Cara Kerja BateraiSelama proses pengisian, sulfat meninggalkan kedua plat dan kembali ke elektrolit Kembali menjadi Asam Sulfat Pelat Positif menjadi lead dioxide Pelat negatif menjadi pure lead

12/15

Teknologi dan Rekayasa

Cara Kerja Baterai

Reaksi kimia saat baterai diisi oleh sistem pengisian

13/15

Teknologi dan Rekayasa

Cara Kerja Baterai

Ketika baterai dipergunakan, asam meninggalkan cairan dan tersimpan pada pelat Ketika baterai diisi, aliran arus menuju baterai dan memaksa asam dari pelat kembali ke cairan

14/15

Teknologi dan Rekayasa

15/15

Teknologi dan Rekayasa