1. Self Asesmen Ppi

download 1. Self Asesmen Ppi

of 19

Transcript of 1. Self Asesmen Ppi

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    1/19

    SELF ASESMEN STANDAR AKREDITASI

    PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI

    (PPI)

    Nama Rumah

    Sakit

    : RS

    Alamat Rumah

    Sakit

    :

    STANDAR, MAKSUD DANTUJUAN, ELEMEN PENILAIAN

    FAKTA DAN ANALISIS(Adanya dokumen pendukung; bukti; fakta;

    kebijakan; pedoman; panduan; program ; risalahrapat; hasil analisa; SPO; implementasi di

    lapangan; dll)

    DOKUMEN YANG DISIAPKAN SKOR

    PROGRAM KEPEMIMPINAN

    DAN KOORDINASI

    • Standa PPI!"!

    Satu atau lebih individu mengawasiseluruh kegiatan pencegahan danpengendalian infeksi. Individu

    tersebut kompeten dalam praktekpencegahan dan pengendalianinfeksi yang diperolehnya melaluipendidikan, pelatihan, pengalamanatau sertikasi

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    2/19

    • El#m#n P#nilaian PPI!"

    1. Satu atau lebih individumengawasi program pencegahandan pengendalian infeksi

    2. Kualikasi Individu yang kompeten

    sesuai ukuran rumah sakit, tingkatrisiko, ruang lingkup program dankompleksitasnya.

    . Individu yang men!alankantanggung !awab pengawasansebagaimana ditugaskan atauyang tertulis dalam uraian tugas

    • Standa PPI!$!

    "da penetapan mekanismekoordinasi untuk seluruh kegiatan

    pencegahan dan pengendalianinfeksi yang melibatkan dokter,perawat dan tenaga lainnya sesuaiukuran dan kompleksitas rumahsakit.

    • El#m#n P#nilaian PPI!$!

    1. "da penetapan mekanisme untukkoordinasi program pencegahandan pengendalian infeksi.

    2. Koordinasi kegiatan pencegahandan pengendalian infeksi

    melibatkan dokter. Koordinasi kegiatan pencegahan

    dan pengendalian infeksimelibatkan perawat

    #. Koordinasi kegiatan pencegahandan pengendalian infeksi

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    3/19

    melibatkan profesionalpencegahan dan pengendaliinfeksi

    $. Koordinasi kegiatan pencegahandan pengendalian infeksi

    melibatkan urusan rumah tangga(housekeeping)%. Koordinasi kegiatan pencegahan

    dan pengendalian infeksimelibatkan tenaga lainnya sesuaiukuran dan kompleksitas rumahsakit.

    • Standa PPI!%!

    &rogram pencegahan danpengendalian infeksi berdasarkanilmu pengetahuan terkini, pedomanpraktek yang akseptabel sesuaidengan peraturan dan perundanganyang berlaku, dan standar sanitasidan kebersihan.

    • El#m#n P#nilaian PPI!%!

    1. &rogram pencegahan danpengendalian infeksi berdasarkanilmu pengetahuan terkini

    2. &rogram pencegahan danpengendalian infeksi berdasarkan

    pedoman praktik yang diakui. &rogram pencegahan dan

    pengendalian infeksi berdasarkanperaturan dan perundangan yangberlaku

    #. &rogram pencegahan dan

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    4/19

    pengendalian infeksi berdasarkanstandar sanitasi dan kebersihandari badan'badan nasional ataulokal.

    Standa PPI!&!&impinan rumah sakit menyediakansumber daya yang cukup untukmendukung program pencegahandan pengendalian infeksi.

    • El#m#n P#nilaian PPI!&!

    1. &impinan rumah sakit menun!ukstaf yang cukup untuk programpencegahan dan pengendalianinfeksi.

    2. &impinan rumah sakitmengalokasikan sumber dayayang cukup untuk programpencegahan dan pengendalianinfeksi

    . "da sistem mana!emen informasiuntuk mendukung programpencegahan dan pengendalianinfeksi

    FOKUS DARI PROGRAM

    • Standa PPI!'!

    (umah sakit menyusun danmenerapkan program yangkomprehensif untuk mengurangirisiko dari infeksi terkait pelayanankesehatan pada pasien dan tenaga

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    5/19

    pelayanan kesehatan.

    • El#m#n P#nilaian PPI!'!

    1. "da program komprehensif danrencana menurunkan risiko infeksi

    terkait pelayanan kesehatan padapasien

    2. "da program komprehensif danrencana menurunkan risiko infeksiterkait pelayanan kesehatan padatenaga kesehatan. )lihat !ugaK&S.*.#+

    . &rogram termasuk kegiatansurveillance  yang sistematik danproaktif untuk menentukan angkainfeksi biasa )endemik+

    #. &rogram termasuk sisteminvestigasi outbreak dari penyakitinfeksi )lihat !uga SasaranKeselamatan &asien $, & 1+.

    $. &rogram diarahkan oleh peraturandan prosedur yang berlaku

    %. -u!uan penurunan risiko dansasaran terukur dibuat dandireview secara teratur.

    . &rogram sesuai dengan ukuran,lokasi geogras, pelayanan danpasien rumah sakit.

    Standa PPI '!"

    Seluruh area pasien, staf danpengun!ung rumah sakit dimasukkandalam program pencegahan danpengendalian infeksi.

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    6/19

    El#m#n P#nilaian PPI

    '!"!1. Semua area pelayanan pasien di

    rumah sakit dimasukkan dalam

    program pencegahan danpengendalian infeksi2. Semua area staf di rumah sakit

    dimasukkan dalam programpencegahan dan pengendalianinfeksi

    . Semua area pengun!ung di rumahsakit dimasukkan dalam programpencegahan dan pengendalianinfeksi

    • Standa PPI (!

    (umah sakit menggunakanpendekatan berdasar risiko dalammenentukan fokus dari programpencegahan dan pengendalianinfeksi di rumah sakit adalahpencegahan, pengendalian danpengurangan infeksi terkaitpelayanan kesehatan.

    • El#m#n P#nilaian PPI (!

    1. (umah sakit telah menetapkan

    fokus program melaluipengumpulan data yang ada di/aksud dan -u!uan a+ sampai f+

    2. 0ata yang dikumpulkan a+ sampaif+ dievaluasidianalisis.

    . erdasarkan evaluasianalisis data,

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    7/19

    maka diambil tindakan memfokusatau memfokus ulang programpencegahan dan pengendalianinfeksi.

    #. (umah sakit melakukan asesmen

    terhadap risiko paling sedikitsetiap tahun dan hasil asesmendidokumentasikan.

    • Standa PPI )!

    (umah sakit mengidentikasiprosedur dan proses terkait denganrisiko infeksi dan mengimplementasistrategi untuk menurunkan risikoinfeksi.

    • El#m#n P#nilian PPI )!

    1. (umah sakit telah mengidentikasiproses terkait dengan risiko infeksi)lihat !uga /&3.$, & 1+

    2. (umah sakit telahmengimplementasi strategipenurunan risiko infeksi padaseluruh proses )lihat !uga /&3.$,& 1+

    . (umah sakit mengidentikasirisiko mana )lihat !uga &&I. .1sampai dengan &&I..$+ yang

    membutuhkan kebi!akan dan atauprosedur, edukasi staf, perubahanpraktik dan kegiatan lainnya untukmendukung penurunan risiko

    Standa PPI )!"!

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    8/19

    (umah sakit menurunkan risikoinfeksi dengan men!aminpembersihan peralatan dan sterilisasiyang memadai serta mana!emenlaundry dan linen yang benar.

    El#m#n P#nilaian PPI

    )!"!1. &embersihan peralatan dan

    metode sterilisasi di pelayanansterilisasi sentral sesuai dengantipe peralatan

    2. /etode pembersihan peralatan,disinfeksi dan sterilisasidilaksanakan diluar pelayanansterilisasi sentral harus sesuaidengan tipe peralatan

    . /ana!emen laundry dan linen yangtepat sesuai untuk meminimalisasirisiko bagi staf dan pasien.

    #. "da proses koordinasi pengawasanyang men!amin bahwa semuametode pembersihan, disinfeksidan sterilisasi sama di seluruhrumah sakit.

    Standa PPI )!"!"

    "da kebi!akan dan prosedur untuk

    mengidentikasi proses pengelolaanperbekalan yang kadaluwarsa danmenetapkan kondisi untukpenggunaan ulang (reuse) dari alatsekali pakai (single-use) bilaperaturan dan perundangan

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    9/19

    mengi!inkan.

    El#m#n P#nilaian PPI!

    )!"!"!1. "da kebi!akan dan prosedur yang

    konsisten dengan peraturan danperundangan di tingkat nasionaldan ada standar profesi yangmengidentikasi prosespengelolaan peralatan yangkadaluwarsa

    2. 4ntuk peralatan dan materialsingle-use  yang direuse, adakebi!akan termasuk untuk item a+sampai e+ di /aksud dan -u!uan.

    . Kebi!akan telahdilaksanakandiimplementasikan

    #. Kebi!akan telah di monitor.

    Standa PPI )!$

    (umah sakit menurunkan risikoinfeksi dengan pembuangan sampahyang tepat

    El#m#n P#nilaian PPI

    )!$!1. &embuangan sampah infeksius

    dan cairan tubuh dikelola untuk

    meminimalisasi risiko penularan.)lihat !uga "&.$.1, /aksud dan -u!uan+

    2. &enanganan dan pembuangandarah dan komponen darahdikelola untuk meminimalisasi

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    10/19

    risiko penularan. )lihat !uga "&.$.1,/aksud dan -u!uan+

    . "rea kamar mayat dan postmortem untuk meminimalisasirisiko penularan.

    Standa PPI )!%!

    (umah sakit mempunyai kebi!akandan prosedur pembuangan bendata!am dan !arum

    El#m#n *#nilaian PPI

    )!%!1. enda ta!am dan !arum

    dikumpulkan pada wadah yangkhusus yang tidak dapat tembus(puncture proof) dan tidak direuse.

    2. (umah sakit membuang bendata!am dan !arum secara aman ataubeker!a sama dengan sumber'sumber yang kompeten untukmen!amin bahwa wadah bendata!am dibuang di tempatpembuangan khusus untuksampah berbahaya atausebagaimana ditentukan olehperaturan perundang'undangan.

    . &embuangan benda ta!am dan

     !arum konsisten dengan kebi!akanpencegahan dan pengendalianinfeksi rumah sakit.

    Standa PPI )!&!

    (umah sakit mengurangi risiko

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    11/19

    infeksi di fasilitas yang terkaitdengan kegiatan pelayanan makanandan pengendalian mekanik danpermesinan.

    El#m#n P#nilaian PPI )!&1. Sanitasi dapur dan penyiapan

    makanan ditangani dengan baikuntuk meminimalisasi risiko infeksi

    2. &engontrolanengineeringEngineering controlEngineering control  diterapkanuntuk meminimalisasi risiko infeksidi area yang tepat di rumah sakit

    Standa PPI )!'!

    (umah sakit mengurangi risikoinfeksi di fasilitas selamademolisipembongkaran,pembangunan dan renovasi.

    El#m#n P#nilaian PPI

    )!'!1. (umah sakit menggunakan

    kriteria risiko untuk menilaidampak renovasi ataupembangunan )kontruksi+ baru.

    2. (isiko dan dampak renovasi atau

    kontruksi terhadap kualitas udaradan kegiatan pencegahan danpengendalian infeksi dinilai dandikelola.

    PROSEDUR ISOLASI

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    12/19

    • Standa PPI!+

    (umah sakit menyediakanpenghalang untuk pencegahan(barrier precaution)  dan prosedur

    isolasi yang melindungi pasien,pengun!ung dan staf terhadappenyakit menular dan melindungidari infeksi pasien yangimmunosuppressed,   sehingga rentanterhadap infeksi nosokomial.

    • El#m#n P#nilaian PPI!+

    1. &asien yang sudah diketahui ataudiduga infeksi menular harus diisolasi sesuai kebi!akan rumahsakit dan pedoman yangdirekomendasikan.

    2. Kebi!akan dan prosedur mengaturpemisahan antara pasien denganpenyakit menular, dari pasien lainyang berisiko tinggi, yang rentankarena immunosuppressed  atausebab lain dan staf.

    . Kebi!akan dan prosedur mengaturbagaimana cara mengelola pasiendengan infeksi airborne untuk !angka waktu pendek ketika

    ruangan bertekanan negatif tidaktersedia

    #. (umah sakit mempunyai strategiuntuk berurusan dengan aruspasien dengan penyakit yangmenular

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    13/19

    $. (uangan bertekanan negatif tersedia dan di monitor secararutin untuk pasien infeksius yangmembutuhkan isolasi untuk infeksiairborne5 bila ruangan bertekanannegatif tidak segera tersedia,ruangan dengan sistem ltrasi6&" yang diakui bisa digunakan.

    %. Staf dididik tentang pengelolaanpasien infeksius

    TEKNIK PENGAMANAN

    -ARRIER. DAN /AND/YGIENE

    • Standa PPI!0!

    Sarung tangan, masker, proteksimata dan peralatan proteksi lainnya,sabun dan desinfektan tersedia dandigunakan secara benar biladiperlukan.

    • El#m#n P#nilaian PPI 0!

    1. (umah sakit mengidentikasisituasi dimana sarung tangan danatau masker atau pelindung matadibutuhkan

    2. Sarung tangan dan atau masker

    atau pelindung mata digunakansecara tepat dan benar

    . (umah sakit mengidentikasisituasi mana diperlukan prosedurcuci tangan, disinfeksi tangan ataudisinfeksi permukaan.

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    14/19

    #. &rosedur cuci tangan dandesinfeksi digunakan secara benardi seluruh area tersebut

    $. (umah sakit mengadopsi pedomanhand hygiene dari sumber yangberwenang

    INTEGRASI PROGRAM DENGAN

    PENINGKATAN MUTU DANKESELAMATAN PASIEN

    • Standa PPI!"1

    &roses pengendalian danpencegahan infeksi diintegrasikandengan keseluruhan program rumahsakit dalam peningkatan mutu dankeselamatan pasien

    • El#m#n P#nilaian PPI!"1!

    1. Kegiatan pencegahan danpengendalian infeksidiintegrasikan ke dalam programpeningkatan mutu dankeselamatan pasien rumah sakit)lihat !uga &/K&.1.1, &+

    2. Kepemimpinan dari programpencegahan dan pengendalianinfeksi termasuk dalam

    mekanisme pengawasan dariprogram mutu dan keselamatanpasien rumah sakit

    Standa PPI "1!"!

    (umah sakit menelusuri risiko

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    15/19

    infeksi, infeksi dan kecenderunganinfeksi terkait pelayanan kesehatan

    El#m#n P#nilaian PPI

    "1!"!

    1. (isiko infeksi terkait denganpelayanan kesehatan ditelusuri2. "ngka infeksi terkait dengan

    pelayanan kesehatan ditelusuri. Kecenderungan infeksi terkait

    dengan pelayanan kesehatanditelusuri

    Standa PPI "1!$!

    &eningkatan mutu termasukpenggunaan indikatorpengukuranyang berhubungan dengan masalahinfeksi yang secara epidemiologispenting bagi rumah sakit.

    El#m#n P#nilaian PPI

    "1!$!1. Kegiatan pencegahan dan

    pengendalian infeksi diukur.2. &engukuran tersebut

    mengidentikasi infeksi pentingsecara epidemiologis

    Standa PPI "1!%!(umah sakit menggunakaninformasi risiko, angka dankecenderungan untuk menyusunatau memodikasi proses untukmenurunkan risiko infeksi terkait

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    16/19

    pelayanan kesehatan ke level yangserendah mungkin!

    El#m#n P#nilaian PPI

    "1!%!

    1. &roses di tata ulang berdasarkanrisiko, angka dan kecenderungandata dan informasi

    2. &roses di tata ulang untukmenurunkan risiko infeksi ke levelserendah mungkin

    Standa PPI "1!&!

    (umah sakit membandingkan angkake!adian infeksi rumah sakit, denganrumah sakit lain melaluiperbandingan data dasar databases.

    El#m#n P#nilaian PPI

    "1!&!1. "ngka infeksi terkait pelayanan

    kesehatan dibandingkan denganangka'angka di rumah sakit lainmelalui komparasi data dasar)lihat !uga &/K&.#.2, & 2 dan/KI.27.2, & +

    2. (umah sakit membandingkanangka yang ada dengan praktik

    terbaik dan bukti ilmiah

    Standa PPI "1!'!

    6asil monitoring pencegahan danpengendalian infeksi di rumah sakit,secara berkala disampaikan kepada

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    17/19

    pimpinan dan staf 

    El#m#n P#nilaian PPI

    "1!'!1. 6asil pengukuran dikomunikasikan

    kepada staf medis2. 6asil pengukuran dikomunikasikankepada staf perawat

    . 6asil pengukuran dikomunikasikankepada mana!emen

    Standa PPI "1!(

    (umah sakit melaporkan informasitentang infeksi ke pihak luar,Kementerian Kesehatan atau 0inasKesehatan

    El#m#n P#nilaian PPI

    "1!(!1. 6asil program pencegahan dan

    pengendalian infeksi dilaporkankepada Kementerian Kesehatanatau 0inas Kesehatan sesuaiketentuan )lihat !uga /KI.27.1, &1+

    2. (umah sakit melakukan tindaklan!ut yang benar terhadaplaporan dari Kementerian

    Kesehatan atau 0inas Kesehatan

    PENDIDIKAN STAF TENTANG

    PROGRAM

    • Standa PPI ""!

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    18/19

    (umah sakit memberikan pendidikantentang praktik pencegahan danpengendalian infeksi kepada staf,dokter, pasien dan keluarga sertapemberi layanan lainnya ketika adaindikasi keterlibatan mereka dalampelayanan.

    • El#m#n P#nilaian PPI!""

    1. (umah sakit mengembangkanprogram pencegahan danpengendalian infeksi yangmengikut sertakan seluruh staf dan profesional lain, pasien dankeluarga.

    2. (umah sakit memberikanpendidikan tentang pencegahan

    dan pengendalian infeksi kepadaseluruh staf dan profesional lain.

    . (umah sakit memberikanpendidikan tentang pencegahandan pengendalian infeksi kepadapasien dan keluarga.

    #. Semua staf diberi pendidikantentang kebi!akan, prosedur, danpraktek'praktek programpencegahan dan pengendalian)lihat !uga K&S. dan -K&.$.#+

    $. dukasi staf secara periodikdiberikan sebagai respon terhadapkecenderungan yang signikandalam data infeksi.

  • 8/19/2019 1. Self Asesmen Ppi

    19/19