Derma Tomiko Log i

Post on 07-Jul-2016

249 views 1 download

description

presentasi dermatomikologi...

Transcript of Derma Tomiko Log i

Nurrachmat Mulianto, MSc, SpKK

FK UNS/RSUD DR MOEWARDI SURAKARTA

DERMATOMIKOSIS

3

4

DERMATOFITOSIS

Patogenesis

Stratum korneum Skuama Respon inflamasi eritema,

papulasi, vesikulasi

epidermomikosis

Sel inflamasi

dermatofita

Batang rambut Destruksi dan patah rambut Lebih dalam respon

inflamasi nodul, pustulasi folikuler, and abses

Sel inflamasi

dermatofita

trikomikosis

Cara Penularan

Tanda Khas Penyakit Jamur

Penyakit Jamur Berdasar Lokasi

1. Tinea capitis : facialis,barbae,scalp2. Tinea cruris : inguinal, gluteal, femoral3. Tinea manus : interdigital, dorsum,

plantar4. Tinea pedis : interdigital,dorsum,plantar5. Tinea unguium : onychomycosis 6. Tinea corporis : abdominal, thoracal,

cervical

Tinea capitis

Gambaran klinis 1. Black dot ringworm 2. Grey patch ringworm 3. Kerion celsi4. Tinea favosa

-

Black dot ringworm- Etiologi : T. tonsurans, T. violaceum- Klinis : rambut rapuh,

patah tepat di muara folikel tampak sbg bintik2 hitam

Grey patch ringworm- Etiologi : M. audouinii/M. ferrugineum- Klinis : papul eritem sktr

btg rambut bercak memucat & bersisik rambut abu2, tdk berkilat, mudah patah

Kerion celsi- Etiologi : M. canis,- M. gypseum,

T.mentagrophytes, - T. violaceum- Klinis : lesi pustular

folikulitis sampai btk kerion, sebukan rambut patah dan pus

Tinea favosa- Etiologi : T. schoenleini- Klinis : terbentuk skutula

krusta mangkuk merah kekuningan kuning kecoklatan . Bila krusta diangkat dasar cekung, merah, basah dan mousy odor

Tinea facialis

TEPI AKTIF

SKUAMA HALUS“CENTRAL HEALING”

Tinea corporis

Tinea corporis

TEPI LESI AKTIF

SKUAMA

Tinea corporis

TEPI LESI AKTIF

Tinea corporis et cruris

SKUAMA HALUS

TEPI LESI AKTIF

TENGAH LESI RELATIF TENANG

Tinea corporis et cruris

Tinea cruris

Tinea cruris

TEPI LESI AKTIF

“CENTRAL HEALING”

HIPERPIGMENTASI

Tinea cruris

Tinea pedis

Tipe intertriginosaSering di sela jari

kaki 4-5, 2-3; kulit mengelupas, maserasi, pecah2, hiperhidrosis bau khas tdk enak; meluas ke plantar, dorsum pedis, tumit

Tipe hiperkeratolitik papuloskuamosa kronisKhas bercak

merah muda tertutup skuama agak mengkilat; sering pd tumit, plantar, bgn lateral kaki; bila terkena kedua kaki “moccasin foot”

Tipe vesikuler subakutLesi khas vesikel,

vesikopustulosa, bula di plantar pedis; jarang pada tumit

OnikomikosisInfeksi jamur pada kukuEtiologi :

Dermatophyta tinea unguium (T. rubrum, T. mentagrophytes)

Candida sp. onikomikosis kandida

Gambaran klinis : 1.Onikomikosis subungual distal (OSD)2.Onikomikosis subungual proksimal (OSP)3.Onikomikosis superfisial putih (OSPT)4.Onikomikosis kandida (OK)

DD psoriasis, liken planus, onikodistrofik traumatik, yellow nail syndrome

Tinea unguium

Onikomikosis kandidaAda 3 kategori :

Paronikia invasi matriks depresi transversal kuku cekung, kasar, distrofi

Invasi lgsg lempeng kuku lipat kuku proksimal & lateral bengkak “pseudoclubbing/chicken drumstick”

Invasi kuku onikolisis hiperkeratosis subungual dg massa abu2 kekuningan di bawahnya

TND (Total Nail Distrophy)

Ptiriasis Versikolor

hifa tampak pendek-pendek, lurus atau bengkok dengan banyak spora bergerombol sehingga sering disebut dengan gambaran spaghetti and meatballs atau bacon and eggs.

TERAPITERAPITopikal: Selenium sulfida, ketokonazol,natrium tiosulfas 20%Topikal: Selenium sulfida, ketokonazol,natrium tiosulfas 20%Sistemik: ketokonazol, itrakonazolSistemik: ketokonazol, itrakonazol

Kandidiasis

Thrush / kandidiasis oralUKK : Plakat putih/keabuan di

mukosa bukal dan tepi lateral lidah dgn dasar lembab, kemerahan & maserasi

Dapat menjadi disfagiaDewasa stomatitis (pd mukosa

bukal), glositis (bibir & lidah) papil lidah atrofi, licin, mengkilat dan warna merah terang

Seringkali membentuk perléche.

Kandidiasis oral: thrush

Cheilitis angular atau perléche

Klinis eritem, fisura, maserasi & nyeri sudut mulut

Faktor predisposisi gigi hilang, gigi tidak teratur, maloklusi dan defisiensi riboflavin

Cheilitis sering berhubungan dengan kandidiasis atrofik kronik akibat pemakaian gigi palsu

Kandidiasis oral : atrofik dengan cheilitis angular

45

Vaginitis dan balanitisKandidiasis vulvovaginal (KVV)Etiologi : dari duh tubuh vaginaKlinis pruritus akut, duh tubuh

vagina khas seperti keju (cottage-cheese); dispareuni & disuria eksternal; bau minimal & tdk menyengat

UKK : eritem dan bengkak pd labia & vulva disertai lesi perifer papulopustular diskrit

Balanitis kandida Sering pd pria yg tdk sirkumsisi

penis hangat, lembab & ideal utk infeksi ragi

UKK : pada glans atau batang penis tampak papula eritem, kecil, lunak dan pustula cepat pecah di bawah preputium

Khas cincin konfluens bentuk seperti donat, ukuran 1-2 mm, putih, muncul setelah pustul pecah

Pada beberapa kasus dapat sembuh tanpa pengobatan

Balanitis Candida

Kandidiasis perianalKlinis : eritema, oozing,

maserasi pada sekitar anus; pruritus dan rasa terbakar

Dapat terjadi penjalaran ke perineum

Indikasi terapi: adanya pustul satelit

Kandidiasis perianal

Kandidiasis mukokutaneuskronikMerupakan infeksi candida

superfisialis kronikDitandai infeksi candida

persisten/rekuren pd orofaring, kulit & kuku; biasanya pd orang imunokompromais, bayi, pra sekolah

Mekanisme : limfosit sel-T gagal merespon stimulasi antigen Candida secara efektif Kandidiasis mukokutaneus

kronik

Kandidiasis kutis intertriginosa

Predileksi : semua lipatan, terutama individu obese

UKK : khas lesi satelit (papular maupun pustular) eritem & eksudasi lembab mulai dari bagian terdalam lipatan

Klinis nyeri, gatal dan rasa terbakar

Kronik : papul-papul, likenifikasi, hiperpigmentasi dan skuama

di lipatan mamae

di lipatan glutea

Interdigitalis maserasi disertai lapisan putih seperti tanduk (erosio interdigitalis blastomycetica) atau kandidiasis interdigitalis

Sering disertai dengan infeksi pada telapak dan sisi lateral kaki

Kandidiasis kutis intertriginosa di interdigital

Penatalaksanaan

MIKOSIS PROFUNDA1. Misetoma atau Aktinomikosis2. Spirotrikosis3. Kromomikosis

MISETOMA / AKTINIMIKOSISDEFINISI : peny. infeksi jamur dalam dan kronik dg

nodulus2 supuratif, granulomatosa disertai sinus2 yg mengeluarkan eksudat purulen

ETIOLOGI : Actinomyces israelii

GAMBARAN KLINIK : Pembesaran merah kehitaman → benjolan keras →perlunakan & timbul fistel dg eksudat putih

Predileksi : leher-wajah, dinding perut, dinding dada

MISETOMA/ AKTINIMIKOSISPengobatan :Blum ada fistel →

eksisiPenisilin 1-6 juta unit/hr selama 2 bulan

SPOROTRIKOSISDEFINISI : infeksi kronik yg

disebabkan Sporotrichium schenkii dan ditandai dg pembesaran kel.getah bening

GAMBARAN KLINIK : kelainan kulit multiple

PENGOBATAN : Lar.kalium yodida jenuh oral

KROMOMIKOSISDEFINISI : infeksi jamur kronik pd kulit, subkutan yg

berbentuk noduli verukosaETIOLOGI : jamur gol. Dermatiaceae (jamur warna

gelap) : Cladosporium carionii, Phialophora verrucosa, Fonsecaeperdrosoi, H.compactum

GAMBARAN KLINIK : papula kecil gatal → plakat tepi tinggi, batas ireguler, noduli. Perabaan keras, kering, kasar,tdk sakit. Warna coklat,merah,ungu

KROMOMIKOSISPMX PENUNJANG : 1. Kerokan kulit,pus,biopi jar : spora jamur2. Agar Sabouraud : koloni mould

PENGOBATAN :Lesi awal → tindakan pembadahan

(eksisi,elektrokauterisasi,kuretase)Antijamur →amfoterisin, itrakonazolTerapi panasKombinasi : amfoterisin B dan 5 flusitosin, itrakonazol dan

5 flusitosin

2 Jan 09 Mikosis 2 Unisma Kep 61

LobomycosisEtiologi: Loboa loboi