Accounting Changes and Error

Post on 24-Jun-2015

394 views 7 download

Tags:

description

Materi Asistensi Akuntansi atas Kesalahan dan Perubahan Credit to Kieso

Transcript of Accounting Changes and Error

Asistensi Akuntansi Keuangan 2

Asistensi 9

Accounting Changes and Error

Accounting Changes in Policy

• Mengganti satu kebijakan akuntansi dengan kebijakan lain yang masih diterima/diatur dalam PSAK

• Contoh: – Perubahan metode inventory (FIFO-WA) – Perubahan metode konstruksi (Cost recovery - % of

completion)

• Penerapan metode baru pada kontrak/event baru tidak disebut accounting changes

• Perubahan kebijakan yang tidak diterima (LIFO) ke kebijakan yang diterima: accounting error

Accounting Changes in Policy

How?

Current Prospective Retrospective

IASB Require this approach

Construction Method

Construction in Process 220,000

Deferred Tax Liability 88,000

Retained Earnings 132,000

Changes in Accounting Estimates

• Estimasi akuntansi akan berubah ketika ada kejadian atau informasi baru

• Perusahaan menggunakan pendekatan Prospective

– Perusahaan tidak mengubah saldo awal akun

– Perusahaan mulai menghitung efek perubahan dari periode ini sampai di masa depan

Changes in Accounting Estimates

• Contoh perubahan estimasi akuntansi

– Perubahan umur ekonomis atau nilai resdual aset

– Perubahan metode depresiasi

– Estimasi piutang tak tertagih dan lain lain

Changes in Accounting Estimates

Illustration: Arcadia High School purchased equipment for $510,000

which was estimated to have a useful life of 10 years with a salvage value

of $10,000 at the end of that time. Depreciation has been recorded for 7

years on a straight-line basis. In 2010 (year 8), it is determined that the

total estimated life should be 15 years with a salvage value of $5,000 at

the end of that time.

Required:

– What is the journal entry to correct prior years’ depreciation

expense?

– Calculate depreciation expense for 2010.

Correction of Error

• Perusahaan harus memperbaiki kesalahan akuntansi yang terlanjur terjadi di periode sebelumnya (sebaiknya di awal periode)

• Untuk mempermudah mengoreksi, bikin tabel seperti dibawah ini

Error Analysis

Error

Financial Position

Reklasifikasi

Income Statement

Prior Year

Current Year Reklasifikasi

F/S and I/S

Counter Balancing

Max 2 Years

Open Book Correction

Close Book

> 2 Years

Non Counter Balancing

Correction